Elisa dan Alhen masih saling menatap.
Dari mata kedua nya masih sama-sama terpancar rasa tidak suka, yang sangat jelas.
“Akan ku ingat kau!!!” seru Alhen, geram.
“Heh.. Kalau aku sih malas!” sentak Elisa lalu pergi begitu saja setelah melempar botol air minumnya tadi ke tong sampah.
“Wah sungguh gadis yang luar biasa Alhen!! Huuuu.. menggigit!” Bisik Cristian sembunyi-sembunyi agar tidak terlihat oleh Luvia. Alhen hanya mendelik lalu pergi.
Saking kesal nya dia bahkan lupa mengajak serta Luvia untuk pergi bersama nya. Dan itu tentu saja mengundang tawa Cristian yang sangat tahu Alhen sebenarnya tidaklah mencintai Luvia.
Luvia adalah teman sekolah masa kecil Alhen dan Cristian. Dan mereka bertiga sering nangkring bertiga karena memang tinggal di lingkungan yang sama. Bahkan ayah nya Luvia adalah salah satu orang kepercayaan ibu nya Alhen.
Sehingga mereka udah kayak terkunci bertiga gitu saja.
Sampailah pada suatu ketika Alhen dan Luvia mengalami kecelakaan akibat salah satu musuh Alhen.
Karena kecelakaan itu Luvia mengalami kelumpuhan sementara membuat Alhen merasa sangat bersalah pada Luvia.
Rasa bersalah Alhen dimanfaatkan dengan baik oleh Luvia yang memang telah lama mencintai Alhen dalam diam.
Dengan taktik pura-pura ingin bunuh diri karena tidak akan ada lagi pria yang akan bersedia hidup bersama nya, Luvia berhasil menjebak Alhen sebagai pacarnya.
Sejak itu, Luvia sama sekali tidak pernah melepaskan Alhen sekali pun. Bahkn saat dia sudah kembali bisa berjalan normal pun dia tidak ingin Alhen meninggalkan nya.
Sebenarnya yidak pernah ada masalah dalam hubungan mereka kecuali Alhen yang bersikap tidak selayaknya pacar.
Alhen tidak pernah mencium Luvia, ngedate bareng atau bahkan menelpon dan mengirimi Luvia pesan terlebih dahulu. Catat!! Tidak pernah satu kali pun. Seoalah-olah hubungan mereka masih berada di titik yang sama yakni pertemanan.
Tapi Luvia masih tetap memperjuangkan segala nya. Luvia yakin suatu saat dia akan mampu menaklukan hati Alhen yang sedingin gunung es itu.
Satu hal yang Luvia tidak ketahui, sebenarnya Alhen menyukai seorang gadis, namun gadis ini terlalu cuek akan segala hal sehingga getaran cinta yang Alhen kirimkan tidak bisa menembus ke dalam hati. Di tambah lagi saudara kembar gadis ini merupakan salah satu sahabat Alhen, membuat Alhen kerap ragu-ragu untuk melangkah maju untuk menyatakan cinta nya.
Ya masa adek teman sendiri di embat... kan gtu yak.. pikir Alhen. Sehingga cinta itu menjadi cinta dalam diam nya Alhen pada sang gadis.
Scene pun berganti, hari pun sudah tak senin lagi, kini Alhen sedang berada di Markas ASCA (Arka, Saka, Cristian, Alhen).
Tentu saja dia tidak sendirian saat ini. Disana sudah ada Arka, Saka dan juga Cristian. Member tetap di dalam tim gila ini, yang di ketuai oleh Arka.
Mengapa di sebut gila, karena memang mereka berempat adalah kumpulan orang gila.
Arka si pengusaha gila, menguasai perusahaan game di dunia tapi tidak ada yang mengetahui nya.
Saka si dokter gila, ya walaupun tidak segila ayah nya tapi paling tidak sangat digilai para wanita karena sikap humble nya.
Kemudian Cristian adalah si ahli teknologi gila, ya semacam turunan gen dari bapak nya.
sedangkan Alhen adalah pembunuh gila.Ini sih bukan turunan siapa-siapa, memang dia saja yang sudah gila mengambil profesi itu sebagai hobi nya.
Lengkap sudah empat orang gila berkumpul bersama dalam sebuah Tim yang mereka namai ASCA.
Sebenarnya tim ini terbentuk secara tidak sengaja. Kebetulan saja mereka sedari kecil memang selalu bersama-sama.
Ayah Alhen dan ayah Cristian dahulu nya adalah pengawal pribadi ayahnya Saka sebelum akhirnya ayah Alhen dan ayah nya Cristian menikah dan tidak lagi menjadi pengawal pribadi ayah nya Saka.
Sedangkan untuk Arka, dia adalah sepupu Saka. Mereka berdua selalu pergi kemana-mana bersama, persis seperti Alhen dan Cristian, ya karena memang ayah Alhen dan Cristian adalah saudara angkat mengurut pengakuan para bapak-bapak kece tersebut.
Bahkan ketika mereka pisah-pisah negera untuk pergi bersekolah, mereka tetap keep contact.
Jadi apa yang sedang menimpa anggota dari tim gila ini maka anggota yang lain pasti tahu walau mereka tidak duduk satu meja.
Seperti masalah yang menimpa keluarga Arka dan Saka saat ini, dimana seorang musuh lama keluarga mereka muncul kembali untuk balas dendam.
Atau Saka yang mulai gila mencari cinta nya yang hilang, juga sampai berkasnya di atas meja tim ASCA.
"Jadi apa dulu nih yang akan kita diskusikan pertama...."Seru Cristian sambil mengotak ngatik robot kecil nya berbentuk Groot nya Guardian of Galaxy.
***
Yuk..ikut alam halu nya Kak Upe dulu...
Ingat! Ini versi alam halu nya kak Upe.. yang setuju ayoo.. yang setuju.. ya silahkan halu sendiri😜
#babang Alhen Lee Ehak anak nya Eagle Lou
#2 Cristian Luke Cook anaknya William Cook dan Ariana
#Arka
#saka
***Download NovelToon untuk nikmati pengalaman membaca lebih baik!***
Updated 103 Episodes
Comments
emayke kismoyo
Ceritanya menarik dan tokohnya keren2/Good//Good/
2024-01-18
0
fulana anonymous
christian ga dibikinin novelnya kak?
2023-12-20
0
Kim shopie jeon
plis deh KK upe ituh visual nya bikin aku merana melantang Nana buana kmna mna boleh gk sie aku Maruk ke 4 cowo gila ituh jadi my husband aku 😣😣😣😣😣😣🥰🥰🥰🥰🥰🥰🥰❤️❤️🥰
2023-09-17
2