Bintang pun keluar kamar, ia berjalan ke meja makan, rupanya semua orang sudah ngumpul untuk sarapan " Pagi semua nya... " Sapa bintang melihat ke arah hadi yang sudah memakan sarapan nya
Hadi yang sedang asik memakan sarapan tiba-tiba ia mendengar suara yang ia kenal
Ting...
Suara sendok hadi terjatuh ke lantai ketika ia melihat wanita cantik yang menggunakan dress warna putih selutut "Bin..bintang " ucap hadi terbata
Bintang berjalan ke arah kursi hadi dengan menampilkan senyum manis nya " sayang apa_apan sih kamu kaya anak kecil aja sampai sendok terjatuh " kata wanita yang sudah ada di samping hadi
Deg....
Langkah bintang terhenti,jantung nya seakan berhenti Seketika ada yang memanggil pacar nya dengan sebutan sayang " Apa sayang? " batin bintang, sakit sudah pasti tapi ia tahan karena ia belum tau siapa wanita yang ada di samping hadi
senyum yang awalnya mengambang tiba-tiba saja surut, Kedua orang tua hadi saling pandang "Bintang sini duduk nak" ajak ibu hadi, ia mencoba mencairkan suasana
Bintang berjalan ke arah ibu hadi dengan pandangan yang masih menatap hadi dan wanita di samping nya " Bintang kenalkan ini Nia istri hadi dan Nia kenalkan ini sepupu jauh dari hadi nama nya bintang " Ucap Ibu hadi, karena ia tidak ingin Nia tau kalo bintang itu adalah pacar nya hadi, bisa-bisa uang bulanan nya menghilang begitu saja
Deg...
Bintang melirik ke ibu hadi lalu ke Ayah hadi lalu melihat ke depan ke hadi dan juga Nia yang di sebut istri nya, Ingin nangis tapi ia tahan karena apa tadi ibu hadi bilang kalo dia adalah Saudara jauh hadi, Bintang tersenyum getir " Hai aku bintang maaf ya aku tidak datang pas nikahan kalian karena aku sibuk " kata bintang tersenyum ramah dengan menutupi rasa kecewa dan sakit hati nya
"Hai juga, Iyah tidak apa-apa " jawab Nia sambil tersenyum ramah
Kalo hadi jangan di tanyakan lagi bagai mana ekspresi nya, kaget, terkejut merasa bersalah, sudah pasti
Mereka sarapan seperti terpaksa apa lagi hadi yang sudah tidak karuan beda hal nya dengan Nia ia makan dengan lahap nya karena ia memang tidak tau jika ke adaan saat ini sedang tegang
"Non, ini den raka nya nangis mungkin ia haus " Kata bibi sambil memberikan Bayi raka kepada nia
"Sini bik, kasian Anak nya bunda haus ya " Ucap Nia sambil menggendong Raka
"Itu anak kamu nia.? " tanya bintang tiba-tiba
" Ah iya, ini anak aku dan mas hadi, satu minggu yang lalu aku baru lahiran " Jawab nia " Aku permisi duluan ya mau ngasih mimi raka " pamit nia
Bintang menatap ke arah Hadi dengan tatapan yang susah di artikan " Tante, Om terimakasih sarapan dan kejutan nya, yang awal nya aku ingin memberikan kejutan malah aku sendiri yang terkejut "Kata bintang sambil tersenyum getir " Mungkin Bintang setelah ini mau langsung pulang, dan tolong bilangin kepada anak Tante jadilah seorang laki-laki yang jantan jangan jadi orang pengecut " Bintang menatap hadi lalu pergi meninggalkan Meja makan
Kedua orang tua Hadi melihat ke arah Hadi " Selesaikan semua nya, Ayah sudah menasehati mu jangan jadi orang serakah " kata tegas Ayah Hadi kepada putra nya lalu ia pergi meninggalkan Hadi sendiri di meja makan
***Download NovelToon untuk nikmati pengalaman membaca lebih baik!***
Updated 151 Episodes
Comments
💕𝘛𝘢𝘯𝘵𝘪 𝘒𝘪𝘵𝘢𝘯𝘢💕
𝒃𝒆𝒏𝒂𝒓 𝑩𝒊𝒏𝒕𝒂𝒏𝒈 𝒑𝒆𝒓𝒈𝒊 𝒂𝒋𝒂 𝒋𝒏𝒈𝒏 𝒎𝒂𝒂𝒇𝒊𝒏 𝑯𝒂𝒅𝒊
2024-06-14
1
Sandisalbiah
nyatanya jadi emang seorang pengecut..
2024-06-01
0
Helen Nirawan
lgs aj putus , jgn bertele2, cowo apaan tuh isshh
2024-05-23
0