Episode 2.

Raymond mengantarkan Evelyn pulang ke rumah gadis itu sesuai jadwal jam pulang yang telah di terapkan di keluarga Evelyn. Maka , Raymond pun di sore hari itu berdiri di pintu gerbang rumah Eve.

" Baiklah , makasih Kak Ray atas undangan jalan -jalan kakak untuk Eve ke Dufan Ancol." Kata Eve melambaikan tangannya kepada Raymond yang sedang menyapa kepada Mama nya Evelyn.

" Selamat sore , Tante Nabila. Terimakasih Tante sudah beri izin Ray untuk mengajak Eve jalan -jalan ke Dufan di hari minggu ini." Kata Raymond sopan dan hormat kepada Nabila , Mamanya Eve.

" Iya..Sama -sama Ray. " Kata Nabila tersenyum keibuan kepada Raymond yang tergugah dengan senyum manis Mama nya Eve.

" Baiklah , Tante. Karena sudah sore sekali ,Ray harus pamit untuk pulang ke rumah Ray yang di Singapore." Kata Ray menyalami tangan Nabila dengan sopan sebelum masuk ke mobil merek Honda Jazz silver milik Benny sepupunya yang akan mengantarkan Ray ke Bandara.

" Ya , hati -hati di jalan Ray. Jangan lupa untuk kau sewaktu -waktu jika ada waktu senggang datang dan bermainlah ke sini untuk liburan." Kata Nabila tersenyum untuk anak muda sepupu dari tetangga nya itu.

" Tentu saja , Tante. Ray dengan senang hati sekali akan sesering mungkin untuk datang dan bermain ke Jakarta untuk liburan Ray dan juga untuk hal lainnya." Jawab Raymond sopan kepada Nabila seraya melihat ke arah Evelyn yang berada di sisi kanan Nabila.

Raymond menatap lekat -lekat Evelyn sebelum Ia masuk ke mobil Benny.Ia ingin sekali merekam senyum di kulum yang sangat manis dari bibirnya Evelyn untuknya di dalam matanya dan ingatannya.

"Naydelin.." Ucap Ray saat teringat saudari misan Eve yang seperti Ia kenal sebelumnya tapi Ia lupa dimana dan kapan.

" Ray..Elo udah ngapain aja selama jalan -jalan ke Ancol bersama dengan Eve tadi ? " Tanya Benny di mobil.

"Ngak ngapa -ngapain..Gue cuma ingin tanya jawab biodata Eve saja." Jawab Raymond jujur.

" Itu saja ? Nggak ada yang lain ? Misalnya Elo minta nomor hp wa atau medsosnya Eve ?" Tanya Benny ingin tahu perkembangan rencana Ray untuk dekat dengan Evelyn.

" Oh..Gue lupa nanya." Jawab Raymond menepuk dahinya. Ia menengok cepat ke arah Benny yang langsung mengerti maksud tatapan matanya itu.

" Iya , ya ,ya..Gue tau maksud tatapan mata Elo ke Gue..Elo mau Gue kasih nomor hp wa dan medsos Eve ke Elo 'Kan ? " Tanya Benny memutar bola matanya.

" Nah , itu Elo cerdas banget dah jadi sepupu Gue." Jawab Raymond terkekeh senang sekali.

Sementara itu di rumah. Evelyn sudah mulai untuk mengerjakan tugas sekolahnya di kamarnya yang berada di lantai atas. Gadis ini belajar sambil juga mendengarkan musik kesukaannya melalui earphone di hp nya.

Ting..!

Nada masuk wa terdengar oleh Evelyn yang cepat melihat layar hp nya. Gadis ini tersenyum melihat nama yang tertera di layar hp nya itu. Ia segera menjawab.

" Hai , Evelyn Kamu sedang apa sekarang ? " Tanya seseorang di layar hp melalui wa.

" Asya , Aku sedang belajar mat nih..Kau sudah atau belum ? " Balas Evelyn pada teman nya di Wa.

" Sudah dong." Tulis Asya di wa.

" Bagus dong , Sya. Ada apa kau wa aku ? "

" Aku mau mengajak kamu untuk besok pergi ke sekolah bareng.Gimana ?"

" Ya , bolehlah..Lumayan untuk Aku gak boros ongkos naik angkot."

" Oke. Aku jemput besok ya di rumah mu jam enam pagi ya." Kata Asya teman sekolah nya Eve melalui Wa.

" Iya , Sya..Makasih ya sebelumnya." Kata Evelyn melalui wa.

Evelyn melanjutkan tugas sekolahnya sampai jam makan malam .Ia di panggil oleh Mamanya untuk turun makan malam bersama dengan keluarganya yang hanya tinggal bertiga saja di rumah nomor 205 itu.

" Ma..Sayur apa menu makan malam untuk malam ini ? " Tanya Ziko Adik laki -laki Evelyn yang baru keluar dari kamar yang berada di depan ruang makan.

" Sayur asam dan ikan asin." Jawab Nabila yang menyendokkan makan untuk Ziko.

" Ma ,ada emping gak ?" Tanya Ziko memilih untuk duduk di kursi bagian kanan.

" Ada..Nih emping nya." Jawab Evelyn memberikan toples isi emping kepada Ziko.

Suasana makan malam di rumah sederhana itu sangatlah penuh kehangatan dan keramahan hati satu sama lain di dalam keluarga yang sangatlah di dambakan bagi setiap orang di keluarga mana pun juga.

Sementara suasana makan malam di rumah yang sangat mewah dan indah sekali di kawasan elit Ibukota Singapura sama sekali tidak adanya rasa hangat dan ramah yang sangat menghimpit rasa bosan dan muak Raymond terhadap kepalsuan di balik senyuman ceria adik perempuan kandung nya.

" Delia , ada apa ? Kenapa kamu tak mau makan seharian ini ? " Tanya Ray mendatang adiknya di kamar tidur Adiknya.

" Mama telepon untuk Delia bisa tinggal bersama dengan Mama dan Papa Doni di Kota Tangerang Indonesia. Dan , Daddy marah besar kepada Delia yang di sangka Daddy tak suka tinggal bersama dengan Daddy dan Mommy Regina di sini , Kak Ray." Jawab Delia dengan raut wajah polos dan menyedihkan itu kepada Raymond.

Raymond menghela napas dan memeluk Delia dengan perasaan hatinya yang kacau namun Ray tetap berpikir jernih untuk menyelesaikan masalah yang membuat merana hati adik kecilnya itu.

" Del , jangan cemas di sini sudah ada Kakak Ray yang akan menjaga dan melindungimu. Kakak Ray berjanji jika memang kau sudah tak merasa aman dan nyaman lagi untuk tinggal di rumah ini. Kita berdua akan pindah dari sini dan kita berdua juga akan tinggal bersama -sama di tempat yang hanya kau dan Kakak saja." Kata Raymond untuk menenangkan hati dan pikiran adiknya yang amat di sayanginya itu.

" Iya , Kak Ray." Jawab Delia menangis di pelukan Kakaknya.

Ray dengan hati sabar membujuk Adiknya untuk makan malam bersama dengannya dan keluarga Daddy kandung mereka. Mereka berdua adalah anak -anak broken home sejak mereka belia sekali dan niat hati Ray adalah membahagiakan hati adiknya tersayang.

" Ray..Apakah Kamu sudah menerima email dari Agnes di Kanada ? " Tanya Daddy nya bernama Handoko Xu seraya memandanginya dari kursi makan di seberang.

" Belum , Dad." Jawab Raymond jujur.

" Cepatlah kamu buka email Agnes dan balaslah Ia yang sudah menunggu jawaban email mu itu." Kata Daddy Handoko Xu nada memerintah sekali kepada Raymond.

" Iya , Dad. Usai Ray makan malam dan santai. Ray pasti 'kan membalas email Agnes ," Jawab Ray yang hatinya berat untuk melakukan hal itu.

Maka ,sesuai janjinya kepada Daddy nya itu .Ray menghadapi layar laptopnya yang terbuka di atas meja belajarnya yang bergambar artis idolanya di masa belianya yaitu artis Ruby Lin dan gambar kartun Dragon Ball.

Bersambung..!!!

Terpopuler

Comments

🍌 ᷢ ͩ𓆉︎ᵐᵈˡ❤️⃟Wᵃf⒋ⷨ͢⚤𝐀⃝🥀ᶫᶦᵃ

🍌 ᷢ ͩ𓆉︎ᵐᵈˡ❤️⃟Wᵃf⒋ⷨ͢⚤𝐀⃝🥀ᶫᶦᵃ

apa awalnya Daddy Ray berniat ingin menjodohkan anaknya dengan agnes

2022-11-02

0

Julianso

Julianso

excited...

2022-08-17

0

Naba rumi

Naba rumi

like😍

2022-08-17

0

lihat semua
Episodes
1 Episode 1.
2 Episode 2.
3 Episode 3.
4 Episode 4.
5 Episode 5.
6 Episode 6.
7 Episode 7.
8 Episode 8.
9 Episode 9.
10 Episode 10.
11 Episode 11.
12 Episode 12.
13 Episode 13.
14 Episode 14.
15 Episode 15.
16 Episode 16.
17 Episode 17.
18 Episode 18.
19 Episode 19.
20 Episode 20.
21 Episode 21.
22 Episode 22.
23 Episode 23.
24 Episode 24.
25 Episode 25.*
26 Episode 26.
27 Episode 27.
28 Episode 28.
29 Episode 29.
30 Episode 30.
31 Episode 31.
32 Episode 32.
33 Episode 33.
34 Episode 34.
35 Episode 35.
36 Episode 36.
37 Episode 37.
38 Episode 38.
39 Episode 39.
40 Episode 40.
41 Episode 41.
42 Episode 42.
43 Episode 43.
44 Episode 44.
45 Episode 45.
46 Episode 46.
47 Episode 47.
48 Episode 48.
49 Episode 49.
50 Episode 50.
51 Episode 51.
52 Episode 52.
53 Episode 53.
54 Episode 54.
55 Episode 55.
56 Episode 56.
57 Episode 57.
58 Episode 58.
59 Episode 59.
60 Episode 60
61 Episode 61.
62 Episode 62.
63 Episode 63.
64 Episode 64.
65 Episode 65.
66 Episode 66.
67 Episode 67.
68 Episode 68.
69 Episode 69.
70 Episode 70.
71 Episode 71.
72 Episode 72.
73 Episode 73.
74 Episode 74.
75 Episode 75.
76 Episode 76.
77 Episode 77.
78 Episode 78.
79 Episode 79.
80 Episode 80.
81 Episode 81
82 Episode 82.
83 Episode 83.
84 Episode 84.
85 Episode 85.
86 Episode 86.
87 Episode 87.
88 Episode 88.
89 Episode 89.
90 Episode 90.
91 Episode 91
92 Episode 92.
93 Episode 93.
94 Episode 94.
95 Episode 95.
96 Episode 96.
97 Episode 97.
98 Episode 98.
99 Episode 99.
100 Episode 100.
101 Episode 101.
102 Episode 102.
103 Episode 103.
104 Episode 104.
105 Episode 105.
106 Episode 106
107 Episode 107.
108 Episode 108.
109 Episode 109.
110 Episode 110.
111 Episode 111.
112 Episode 112.
113 Episode 113.
114 Episode 114.
115 Episode 115.
116 Episode 116.
117 Episode 117.
118 Episode 118.
119 Episode 119.
120 Episode 120.
121 Episode 121.
122 Episode 122.
123 Episode 123.
124 Episode 124.
125 Episode 125.
126 Episode 126.
127 Episode 127.
128 Episode 128.
129 Episode 129.
130 Episode 130
131 Episode 131.
132 Episode 132.
133 Episode 133.
134 Episode 134
135 Episode 135.
136 Episode 136.
137 Season 2: (Episode 1).
138 Season 2 :(Episode 2).
139 Season 2:( Episode 3).
140 Season 2 : ( Episode 4).
141 Season 2: ( Episode 5).
142 Season 2 :( Episode 6).
143 Season 2:( Episode 7)
144 Season 2 :(Episode 8)
145 Season 2 : ( Episode 9)
146 Season 2 :( Episode 10).
147 Season 2 :(Episode 11).
148 Season 2: ( Episode 12)
149 Season 2 : ( Episode 13).
150 Season 2: (Episode 14).
151 Season 2 :(Episode 15).
152 Season 2:( Episode 16).
153 Season 2 : (Episode 17)
154 Season 2: ( Episode 18).
155 Season 2 : ( Episode 19).
156 Season 2:( Episode 20)
Episodes

Updated 156 Episodes

1
Episode 1.
2
Episode 2.
3
Episode 3.
4
Episode 4.
5
Episode 5.
6
Episode 6.
7
Episode 7.
8
Episode 8.
9
Episode 9.
10
Episode 10.
11
Episode 11.
12
Episode 12.
13
Episode 13.
14
Episode 14.
15
Episode 15.
16
Episode 16.
17
Episode 17.
18
Episode 18.
19
Episode 19.
20
Episode 20.
21
Episode 21.
22
Episode 22.
23
Episode 23.
24
Episode 24.
25
Episode 25.*
26
Episode 26.
27
Episode 27.
28
Episode 28.
29
Episode 29.
30
Episode 30.
31
Episode 31.
32
Episode 32.
33
Episode 33.
34
Episode 34.
35
Episode 35.
36
Episode 36.
37
Episode 37.
38
Episode 38.
39
Episode 39.
40
Episode 40.
41
Episode 41.
42
Episode 42.
43
Episode 43.
44
Episode 44.
45
Episode 45.
46
Episode 46.
47
Episode 47.
48
Episode 48.
49
Episode 49.
50
Episode 50.
51
Episode 51.
52
Episode 52.
53
Episode 53.
54
Episode 54.
55
Episode 55.
56
Episode 56.
57
Episode 57.
58
Episode 58.
59
Episode 59.
60
Episode 60
61
Episode 61.
62
Episode 62.
63
Episode 63.
64
Episode 64.
65
Episode 65.
66
Episode 66.
67
Episode 67.
68
Episode 68.
69
Episode 69.
70
Episode 70.
71
Episode 71.
72
Episode 72.
73
Episode 73.
74
Episode 74.
75
Episode 75.
76
Episode 76.
77
Episode 77.
78
Episode 78.
79
Episode 79.
80
Episode 80.
81
Episode 81
82
Episode 82.
83
Episode 83.
84
Episode 84.
85
Episode 85.
86
Episode 86.
87
Episode 87.
88
Episode 88.
89
Episode 89.
90
Episode 90.
91
Episode 91
92
Episode 92.
93
Episode 93.
94
Episode 94.
95
Episode 95.
96
Episode 96.
97
Episode 97.
98
Episode 98.
99
Episode 99.
100
Episode 100.
101
Episode 101.
102
Episode 102.
103
Episode 103.
104
Episode 104.
105
Episode 105.
106
Episode 106
107
Episode 107.
108
Episode 108.
109
Episode 109.
110
Episode 110.
111
Episode 111.
112
Episode 112.
113
Episode 113.
114
Episode 114.
115
Episode 115.
116
Episode 116.
117
Episode 117.
118
Episode 118.
119
Episode 119.
120
Episode 120.
121
Episode 121.
122
Episode 122.
123
Episode 123.
124
Episode 124.
125
Episode 125.
126
Episode 126.
127
Episode 127.
128
Episode 128.
129
Episode 129.
130
Episode 130
131
Episode 131.
132
Episode 132.
133
Episode 133.
134
Episode 134
135
Episode 135.
136
Episode 136.
137
Season 2: (Episode 1).
138
Season 2 :(Episode 2).
139
Season 2:( Episode 3).
140
Season 2 : ( Episode 4).
141
Season 2: ( Episode 5).
142
Season 2 :( Episode 6).
143
Season 2:( Episode 7)
144
Season 2 :(Episode 8)
145
Season 2 : ( Episode 9)
146
Season 2 :( Episode 10).
147
Season 2 :(Episode 11).
148
Season 2: ( Episode 12)
149
Season 2 : ( Episode 13).
150
Season 2: (Episode 14).
151
Season 2 :(Episode 15).
152
Season 2:( Episode 16).
153
Season 2 : (Episode 17)
154
Season 2: ( Episode 18).
155
Season 2 : ( Episode 19).
156
Season 2:( Episode 20)

Download

Suka karya ini? Unduh App, riwayat baca tak akan hilang
Download

Bonus

Pengguna baru dapat mengunduh App untuk membuka 10 bab secara gratis

Ambil
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!