Anak Pintar

Malam hari di rumah keluarga Pak Zainal
Ibu Tini
Ibu Tini
Vio, boleh Bunda minta tolong
Vio
Vio
Tolong apa Bunda?
Setelah siang hari berkunjung ke rumah Mbak Wiwik yang memiliki sebuah usaha laundry, yang menawarkan jasa setrika pada Bu Tini
Akhirnya Bu Tini mensetujui perjanjian kontrak kerja antara Mbak Wiwik dengan Bu Tini
Vio
Vio
Tumben basa-basi, Bunda mau minta tolong sama Vio. Biasanya juga maksain perintah. (ledek Vio sambil menyemil kripik kentang yang ada di atas meja)
Ibu Tini
Ibu Tini
Viooo.. Kamu tuh sama Bunda, menyela terus. (kesal Bu Tini)
Vio
Vio
Kan Vio hanya becanda, Bunda. Jangan marah, ya. Nanti semakin keriput
Ibu Tini
Ibu Tini
Vio!
Vio
Vio
Iya.. Iya, Bunda. Emang Bunda mau minta tolong apa pada Vio. (selidik Vio)
Ibu Tini
Ibu Tini
Tuan Muda Rayyan mau datang ke Surabaya. Dan menempati apartemennya
Vio
Vio
Lalu
Ibu Tini
Ibu Tini
Bunda belum dapat orang pengganti Bunda buat bantu dia untuk bersih-bersih di apartemennya
Vio
Vio
Terus apa hubungannya dengan Vio, Bunda?
Ibu Tini
Ibu Tini
Bunda mau minta tolong sama kamu buat gantiin Bunda, untuk sementara waktu
Vio
Vio
Bunda..
Ibu Tini
Ibu Tini
Vio! Mulai besok Bunda sudah kerja di laundry Mbak Wiwik
Vio
Vio
Masa harus Vio, Bunda. (Vio mengerutkan keningnya, mendengar permintaan Bundanya yang aneh itu)
Ibu Tini
Ibu Tini
Cuma bersih-bersih pagi saja Vio! Jangan jadi pemalas
Vio
Vio
Berapa jam, Vio harus kerja di sana
Ibu Tini
Ibu Tini
Cuma sebentar, palingan jam sepuluh apa jam sebelas siang sudah pulang
Vio
Vio
Kenapa harus Vio sih, Bunda
Ibu Tini
Ibu Tini
Ya cuma kamu yang bisa bantu Bunda. Lagian daripada cuma bengong di rumah
Vio
Vio
Haah bengong
Ibu Tini
Ibu Tini
Kamu kan belum mendapatkan pekerjaan Vio
Ibu Tini
Ibu Tini
Atau kamu saja yang bekerja di laundry Mbak Wiwik
Vio
Vio
Enggak mau Bunda (Vio semakin mengerucutkan bibirnya)
Ibu Tini
Ibu Tini
Jadi pilih yang mana ini
Vio
Vio
Ya sudah pilih bersih-bersih apartemen saja. Kali aja Tuan Rayyan jatuh cinta sama Vio
Ibu Tini
Ibu Tini
Ngomong apa kamu Vio
Ibu Tini
Ibu Tini
Jangan banyak berhayal. Kalau jatuh itu sakit
Vio
Vio
Sedikit berkhayal juga enggak apa-apa, Bunda. Kayak di novel-novel online itu
Vio
Vio
Cintaku ikutan tercicil kayak panci oleh CEO kang kredit (hahahaha.. Vio membayangkan sendiri sambil ngakak)
Ibu Tini
Ibu Tini
Hussh.. Anak gadis gak baik tertawa begitu malam-malam
Vio
Vio
Disangka mbak Kunti ya, Bunda
Ibu Tini
Ibu Tini
Itu kamu tau
Vio
Vio
Tapi, jangan lama-lama di sana
Ibu Tini
Ibu Tini
Ya sampai Bunda dapat orang pengganti Bunda lah, Vio
Vio
Vio
Paling lama itu berapa hari? Berapa minggu? Berapa Bulan?
Ibu Tini
Ibu Tini
Bunda belum tau Vio
Vio
Vio
Kalau Bunda enggak tau. Vio bakalan di sana selamanya, Bunda
Ibu Tini
Ibu Tini
Ya sabar, Vio
Vio
Vio
Sekalian saja jadi sekretaris pribadi nya gitu
Ibu Tini
Ibu Tini
Sekretaris pribadi apa, maksud kamu, Vio
Vio
Vio
Ya, jadi istrinya Tuan Muda Rayyan gitu, Bunda
Tag
Vio
Vio
Sakiit, Bunda
Ibu Tini
Ibu Tini
Kapokk.. Maka nya mimpi jangan tinggi-tinggi
Vio
Vio
Bunda gak gaul, iih
Vio
Vio
Main jitak kepala anaknya, lagi
Ibu Tini
Ibu Tini
Biar sadar kamu itu siapa
Vio
Vio
Kan Vio cuma becanda kali, Bunda
Ibu Tini
Ibu Tini
Becanda ada aturannya Vio
Vio
Vio
Aturan apa
Ibu Tini
Ibu Tini
Maksud Bunda, ukur diri sendiri. Jangan melihat ke atas terus
Vio
Vio
Iya, kali ada Wali lewat. Terus terkabul ucapan Vio
Ibu Tini
Ibu Tini
Wali murid
Vio
Vio
Wali songo lah, Bunda. Masa iya wali murid
Ibu Tini
Ibu Tini
Hahahaha..
Vio
Vio
Ya sudah, deal ini. Jam berapa besok pagi Vio harus berangkat
Ibu Tini
Ibu Tini
Jam 5 pagi, kamu harus sudah berangkat dari rumah
Vio
Vio
Apa?
Vio
Vio
Bunda, jam 5 pagi itu ayam saja belum makan. Masa iya, Vio sudah disuruh berangkat kerja. (Moyong itu bibir Vio semeter)
Ibu Tini
Ibu Tini
Anak gadis gak boleh malas. Nanti gak disukai mertua
Vio
Vio
Boro-boro mikir mertua. Pacar aja belum dapat selusin
Ibu Tini
Ibu Tini
Kau kira piring, selusin
Vio
Vio
Ya sudah, demi Ibu. Vio akan jalani ini semua. Daripada terkena siraman rohani kata Pak Zainal
Ibu Tini
Ibu Tini
Anak pintar.. Anak cantik
Terpopuler

Comments

Siti Ruhaini

Siti Ruhaini

lanjut

2022-09-14

6

☠ᵏᵋᶜᶟ尺მȶɦἶ_𝐙⃝🦜

☠ᵏᵋᶜᶟ尺მȶɦἶ_𝐙⃝🦜

eh sapa tau beneran jodoh ya vio, rajin² aja pergi ke apartemen tuan muda, sapa tau tuan muda melirik🤭🤭

2022-08-06

8

@Hαиıтα 🍀⃝⃟💙

@Hαиıтα 🍀⃝⃟💙

ngakak...Cinta bisa di cicil jg ya

2022-08-03

1

lihat semua

Download

Suka karya ini? Unduh App, riwayat baca tak akan hilang
Download

Bonus

Pengguna baru dapat mengunduh App untuk membuka 10 bab secara gratis

Ambil
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!