Pluviophile Girl(Gadis Pecinta Hujan)
BAB 20: Pluviophile Girl
Ruby
Hikss...Hikss! (Menangis)
Lion
Kau menangis lagi? Sudah jangan berpikir yang tidak-tidak, kau sudah baik-baik saja. Jadi, berhentilah menangis!
Ruby
Aku...Aku hanya berpikir, bagaimana jika__Jika...
Lion
Huhh kau ini. Sudahlah, ayo kita pergi! (Menggendong)
Lion
Sudah jangan membantah!
Ruby
Hmm...(Memeluk erat dan menyembunyikan wajah)
Addison
Bagaimana? Apa dia sudah tenang?
Keanu
Dia pasti sangat trauma! Untungnya kita datang tepat waktu, kalau tidak...
Lion
Sudahlah hentikan! Ayo kita pergi!
Ruby
Hangat...(Berbisik ke telinga Lion)
Ruby
Hangat... Hangat sekali! (Tertidur)
Addison
Mungkin dia lelah sekali!
Jessy
Ruby kenapa belum kembali juga? Apa dia mumpet?
Michelle
Kenapa aku merasa ada yang aneh padanya sejak saat itu?
Vanny
Kenapa kau berpikir begitu?
Michelle
Emmm...(Berpikir)
Jessy
Ah, kalian ini berburuk sangka padanya! Aku yang paling mengenal Ruby, kalian harus tau, dia itu jarang banyak bicara dan tidak terlalu suka bergaul.
Vanny
Bagaimana kami bisa tau, sedangkan kita saja berbeda kelas!
Ellena
Aku juga sekolah di tempat lain!
Jessy
Aku dan Ruby selalu bersama di kelas! Dia sangat jarang tersenyum, saat memandangi orang lain, dia menunjukkan ekspresi yang datar!
Michelle
Dia bersikap seperti itu juga padamu?
Jessy
Biasanya tidak, terkadang iya! Tapi, aku menganggap itu hal yang biasa padanya.
Vanny
Seperti bersikap dingin.
Lion
Kalian para gadis hanya bersenang-senang saja!
Michelle
Temannya kak Reyan?
Jessy
Ruby? Kenapa Ruby denganmu? Apa yang kau lakukan padanya? (Marah)
Lion
Justru itu yang aku tanyakan pada kalian! Apa yang kalian lakukan sampai-sampai meninggalkan nya sendiri?
Vanny
Kami hanya merayakan pesta ulang tahun, Michelle!
Keanu
Kalian membiarkan nya pergi sendiri ke toilet!
Jessy
Memangnya apa yang terjadi padanya?
Addison
Dia hampir di lece*kan pria-pria brengse* itu!
Ellena
Lalu kenapa kalian bisa bersama dengannya?
Addison
Nona-nona jangan salah paham pada kami, untungnya kami datang tepat waktu menyelamatkan nya!
Jessy
Ini...Ini salahku, aku yang membiarkannya pergi sendiri.
Michelle
Tidak, ini bukan salahmu Jessy! Kau juga yang ingin menemaninya, tapi dia melarang mu.
Vanny
Itu bukan kesalahan kau bahkan Ruby!
Lion
Kalian, apa masih bisa dikatakan sahabatnya?
Jessy
Aku...Aku benar-benar minta maaf! Aku minta maaf Ruby! (Menghampiri)
Lion
Tidak perlu! Aku yang akan membawanya pergi dari sini!
Lion
Terserah, ayo pergi Eddie, Keanu!
Keanu
Gadis-gadis nikmatilah waktu bahagia kalian!
Jessy
Michelle, Vanny, Lena, maaf aku harus pergi menemani Ruby! Kalian lanjutkanlah!
Comments
Akabane karma
asw lu Lion 🔪
2022-07-11
0