gadis itu

Aris memicingkan matanya saat melihat eko datang dengan dua wanita di belakangnya.

"ada apa ini Eko?" tanya Aris yang tak mengerti.

"mau bareng sama kekasih bos, lagi pula ini kasihan ayu juga tak ada yang jemput, tak apa-apa kan," tanya Eko.

Aris melihat ayu yang terus menunduk takut, tanpa di duga karena penasaran dengan wajahnya.

Aris mengangkat wajah ayu, "ternyata ini cucu yang sangat di lindungi oleh pak mun," kata Aris dengan dingin.

"maaf tuan, saya tidak akan menunjukkan wajah saya pada tuan lagi," kata ayu ketakutan.

"kenapa, wajah mu cantik, untuk apa setakut itu, aku juga tak ada niatan buruk terhadap mu," kata Aris tersenyum.

ayu pun segera memalingkan wajahnya karena melihat wajah Aris yang tersenyum sangat tampan.

"kamu kenapa, sebegitu bencinya ya terhadap ku?" tanya Aris.

"bukan tuan, saya hanya harus selalu sadar diri," jawab ayu.

"aduh maaf... bisa kita pulang jika tidak, aku bisa di bunuh sama calon mertua ini," kata Aris yang takut dengan orang tua dari Ambar.

mereka berempat pun naik mobil, pertama Eko mengantarkan Ambar, dan di mobil hanya tinggal Aris dan ayu.

"kamu kenapa sebegitu takutnya dengan ku?" tanya Aris penasaran.

"aku bukan takut tuan, aku hanya tak ingin jadi salah satu penggemar ku, jika tidak aku akan menyulitkan kakek, karena kakek adalah orang kepercayaan tuan," jawab ayu.

"bisakah mulai sekarang bersikap biasa saja padaku, aku akan senang jika kamu memasak dan membantu jakekmu bekerja di rumah ku," kata Aris.

"baik tuan, sebelumnya saya juga mau minta maaf karena lancang masuk ke kamar tuan,"

"tidak apa-apa, karena yang boleh masuk hanya psk Mun dan sekarang di tambah dirimu, karena aku percaya dengan keluarga pak Mun," jawab Aris yang tanpa sadar tersenyum.

entahlah bicara dengan ayu sedikit mengurangi rasa bosannya, Eko datang dan langsung menuju ke rumah pak Mun.

tapi di rumah itu terlihat ada beberapa orang yang datang, ternyata saat ketiganya turun.

itu adalah kakak senior dari ayu, pria yang menjadi guru pencak silat dan juga menjabat menjadi kepala dusun di desa ayu.

"wah ada apa nih pak Kepala dusun ada di rumah pak Mun?" tanya Aris dengan wajah tegas dan dingin.

"selamat malam juragan Aris, saya hanya ingin menyampaikan kepentingan besar pada pak Mun, ini demi masa depan ayu juga," kata pria itu.

"kalau boleh tau apa itu, karena aku tak suka jika orang kepercayaan ku di ganggu oleh orang tak jelas," kata Aris dengan tegas.

"tuan, mas Agus datang untuk melamar ayu, dan ingin menjadikan ayu istrinya," kata pak Mun.

"apa, dan kamu datang hanya dengan kakak mu,mana orang tua kalian, minta mereka datang kesini melamar, dan aku akan membiayai semua pesta yang akan di adakan, karena ayu sudah ku Anggap seperti keluarga ku sendiri, sama halnya dengan psk Mun," kata Aris.

tapi saat mengatakan hal itu,ada rasa yang mengganjal di hati Aris, tapi dia menampiknya jauh-jauh.

"benarkah juragan Aris, pasti lusa orang tua kami akan datang untuk melamar ayu secara resmi, seperti permintaan juragan, kami sekeluarga pasti menantikan hal itu," kata Yunasz.

"baiklah sekarang lebih baik kalian pulang, tak baik terus berada di sini," usir Aris.

keduanya pun pamit pergi, dan ayu masuk kedalam sedang Aris memilih berbincang dengan pak Mun.

"apa bapak susah yakin mau menikahkan ayu pada keluarga itu?" tanya Aris memastikan sesuatu.

"iya tuan, karena ayu dan Agus sudah saling mengenal dari lama, dan untuk masalah orang tuanya, Agus berjanji akan berusaha membujuk orang tuannya hingga mau menerima ayu," kata pak min menjelaskan.

"baiklah kalau begitu," kata Aris yang kemudian pamit.

sedang ayu melihat kepergian dari juragan sang kakek, dia tak mengira jika arus begitu baik dan sopan.

tidak seperti yang di jelaskan oleh seluruh gadis di desa, atau mungkin itu hanya karena dia cucu orang yang merawatnya dari kecil, Ayu juga tak tau.

Terpopuler

Comments

Mamah Kekey

Mamah Kekey

mampir..

2024-07-30

0

lihat semua
Episodes
1 quote awal.
2 matang cenderung busuk
3 Aris sang juragan
4 gadis itu
5 sifat asli.
6 gadis istimewa.
7 orang kepercayaan
8 jemputan khusus
9 kemarahan Aris
10 bekerja dengan juragan.
11 kemarahan Aris
12 luka Ayu, luka Aris
13 kejutan untuk Ayu.
14 pasangan baru
15 kejutan besar
16 salah sasaran
17 jalan berdua
18 nikah massal
19 belah semangka
20 terlalu ganas
21 hidup ini bukan mimpi
22 liburan sekalian kerja
23 pasangan muda
24 ibu juragan
25 masih ngambek
26 bala bantuan datang
27 masalah para petani.
28 belajar dari ahlinya.
29 menolong gadis
30 hobi lama Juragan
31 istri kesayangan
32 gadis kesayangan
33 kaget
34 pergi ke dokter
35 masih ke dokter
36 ibu hamil muda
37 bantuan Juragan
38 serangga menempel
39 mulut tajam
40 senyum istriku
41 ini desa
42 pesan Mbah Sun
43 aku adalah Aris
44 aku bisa Jahat
45 kami bukan orang biasa
46 Bu juragan cerewet?
47 gadis mie ayam
48 juragan dan dua ajudannya
49 bermasalah
50 aku Aris, bukan pesuruh mu
51 kita saudara
52 parasit lagi
53 pesan Raka
54 lurah Aris, pasti bisa!!
55 ujian dulu sayang
56 salah paham
57 tak masalah
58 kemarahan eko
59 kesedihan keluarga Ambar
60 maaf aku tak tertarik
61 aku kecewa padamu
62 guna guna
63 kamu yang mati
64 kuat ya Aris
65 umur tidak ada yang tau
66 hari pemilihan
67 pesta rakyat
68 masih tetap Aris
69 bisa sakit?
70 kamu salah pilih
71 balasan juragan
72 sangat sulit
73 pekerjaan beres
74 sering di jenguk?
75 bikin malu
76 orang pendiam itu mengerikan
77 gadis untuk Sugik
78 orang tua Sugik
79 lamaran Sugik
80 diterima
81 di bocah lusuh
82 om jamin
83 kesedihan ayu dan Aris
84 maaf baru bisa datang
85 kamu kenapa sayang?
86 terima kasih sayang
87 begadang Juragan
88 gadis-gadis asing
89 Kesambet setan mana?
90 jangan bertingkah
91 terima kasih mas
92 pernikahan Sugik
93 sudah bahagia semua
94 tamat.
Episodes

Updated 94 Episodes

1
quote awal.
2
matang cenderung busuk
3
Aris sang juragan
4
gadis itu
5
sifat asli.
6
gadis istimewa.
7
orang kepercayaan
8
jemputan khusus
9
kemarahan Aris
10
bekerja dengan juragan.
11
kemarahan Aris
12
luka Ayu, luka Aris
13
kejutan untuk Ayu.
14
pasangan baru
15
kejutan besar
16
salah sasaran
17
jalan berdua
18
nikah massal
19
belah semangka
20
terlalu ganas
21
hidup ini bukan mimpi
22
liburan sekalian kerja
23
pasangan muda
24
ibu juragan
25
masih ngambek
26
bala bantuan datang
27
masalah para petani.
28
belajar dari ahlinya.
29
menolong gadis
30
hobi lama Juragan
31
istri kesayangan
32
gadis kesayangan
33
kaget
34
pergi ke dokter
35
masih ke dokter
36
ibu hamil muda
37
bantuan Juragan
38
serangga menempel
39
mulut tajam
40
senyum istriku
41
ini desa
42
pesan Mbah Sun
43
aku adalah Aris
44
aku bisa Jahat
45
kami bukan orang biasa
46
Bu juragan cerewet?
47
gadis mie ayam
48
juragan dan dua ajudannya
49
bermasalah
50
aku Aris, bukan pesuruh mu
51
kita saudara
52
parasit lagi
53
pesan Raka
54
lurah Aris, pasti bisa!!
55
ujian dulu sayang
56
salah paham
57
tak masalah
58
kemarahan eko
59
kesedihan keluarga Ambar
60
maaf aku tak tertarik
61
aku kecewa padamu
62
guna guna
63
kamu yang mati
64
kuat ya Aris
65
umur tidak ada yang tau
66
hari pemilihan
67
pesta rakyat
68
masih tetap Aris
69
bisa sakit?
70
kamu salah pilih
71
balasan juragan
72
sangat sulit
73
pekerjaan beres
74
sering di jenguk?
75
bikin malu
76
orang pendiam itu mengerikan
77
gadis untuk Sugik
78
orang tua Sugik
79
lamaran Sugik
80
diterima
81
di bocah lusuh
82
om jamin
83
kesedihan ayu dan Aris
84
maaf baru bisa datang
85
kamu kenapa sayang?
86
terima kasih sayang
87
begadang Juragan
88
gadis-gadis asing
89
Kesambet setan mana?
90
jangan bertingkah
91
terima kasih mas
92
pernikahan Sugik
93
sudah bahagia semua
94
tamat.

Download

Suka karya ini? Unduh App, riwayat baca tak akan hilang
Download

Bonus

Pengguna baru dapat mengunduh App untuk membuka 10 bab secara gratis

Ambil
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!