Kelemahan

Selepas masa SMP , teman teman dekatku pindah sekolah, membuat aku kembali sendiri. Dan aku masih satu sekolah dengan Jonny. Beberapa temanku masih ada , Firman, Erik , Hendra , Anto , David, mereka teman terbaik , teman yang akrab , tanpa embel embel kata pacar . Kami berteman apa adanya. Aku juga mengenal sosok Ester , dia menjadi teman terbaikku selama di SMA . Kami sering bercanda tawa, dan lucu lucuan . Teman kami Hendra akhirnya pacaran dengan sesama teman sewaktu SMP , teman kami itu pindah ke kota lain , tetapi sewaktu SMA kelas 2 dia kembali pindah ke sekolah .

Sewaktu SMA , aku masuk ke kelas unggulan . Gak kebayangkan , anak yang SD nilai merah 4 atau 5 menghiasi rapot , bisa masuk kelas unggulan😅😆Gurunya yang salah , atau akunya yang disulap jadi pintar🤭 .

" Cas , kamu masuk kelas unggulan yahh, " ujar sepupuku Elsa .

" Ya Sa....".

" Kita duduk samping samoingan yuk, satu bangku

," ujar Elsa.

" Gak muat dong Sa ,kalau satu bangku, " ujar Casey.

" Maksud aku semeja lohhh, " ujar Elsa tertawa.

" Semeja gimana , kita duduknya di meja , ledek Casey ."

Elsa tertawa ngakak .

Elsa mengambil tas aku dan meletakkan di samping kursinya.

Jefry dan Adi juga masuk kelas unggulan loh Cas , " ujar Elsa.

" Oh yahhhh".

" Tuh....., Elsa menunjukkan Jefry dan Adi duduk di satu tempat yang sama , seperti dirinya dan Elsa .

Beberapa guru di SMA kembali menganaktirikan siswa dan siswinya. Kembali ajang pemberian kado. Tetapi masih lumayan, kalau dari segi nilai , beberapa guru masih fer untuk bersikap jujur .

Kelas unggulan bukan serta merta membuat para anak didik unggul segala hal. Memasuki kelas unggulan , akan banyak tipe manusia yang kutu buku, namun ketika berbaur , ada juga bandel, merasa super power, kelas pintar, jadi punya ahlak juga level rendah , seperti kelas super yang beda dari kelas lainnya. Kelas unggulan tidak selamanya menjadi kelas yang bagus. Plus minusnya ada.

" Eh Melani juga di kelas unggulan, " ujar Elsa .

Aku melirik Melani, anaknya atasan papaku ,pintar sihhh,namun gak super pintar. Sejak SD sering juara 1 , namun SMP selalu bersaing dengan Adi.

" Banyak juga yah, nilaiiya bagus bagus , saingan banyak ," ujar Elsa.

Casey hanya diam .

Tekanan yang aku rasakan di kelas unggulan sangat besar . Orang di kelas unggulan , yang ber ekonomi pas pasan sepertiku sedikit , lebih banyak orang yang berada dan mapan .

Di kelas ini, aku mengenal beberapa sosok pria yang sering menjadi satu kelompok denganku . Jefry dan Adi adalah sosok teman satu kelompok denganku. Aku memiliki sepupu yang bernama Elsa. Dia sepupuku cukup baik. Elsa sewaktu SMP menjadi temanku pulang sekolah .

" Cas , nanti kita pulang sama yahhh, " ujar Elsa .

" Yah Sa , aku piket bentar, giliran nyapu , barisan kami ."

" Ya pasti nunggulah , masa kamu aja yang nungguin aku Sa , bentar yahhh ".

Casey menyapu barisan , Casey sebelah kanan duduk , 2 meja bagian kanan , menjadi piket membersihkan kelas . Adi ikut membersihkan kelas.

Adi tersenyum pada Casey , Casey membalasnya.

Rasa kagum sama orang pintar itu,memang beda,hehehehe," ujar Casey dalam hatinya.

" Cas , temani ke toko IDA nanti yahhh , aku mau beli pulpen ".

Casey mengangguk.

Aku sering menemaninya membeli pulpen buku , karena kami melewati toko buku . Dengan ekonomi orangtuanya yang lumayan, pada masa itu , membeli pulpen satu kotak , dan buku satu lusin , sudah sangat luar biasa . Pupen berwarna hitam . berwarna biru, dia selalu beli per kotak . Dan jangan salah, dia ada beri satu buat aku , gak ada hehehe .

Elsa sepupu ku dekat , papa kami kakak adik .

Dia baik , namun dalam segi memberi tidak . Aku juga gak minta minta . Aku juga berteman tulus . Jika di beri aku terima namun buat meminta minta bukan sifatku .

Jika Elsa membeli pupen dan keperluan sekolah lusinan,tidak buat aku yang hidup dengan ekonomi pas pasan .

Meminta pulpen sangat susah di rumah, pasti selalu di cecar papaku . Baru minta beli pulpen . baru dikasi pulpen , kenapa cepat habis? Selalu seperti itu meminta uang, sangat sulit di rumah. Dan mamaku gak pernah membantu jika aku fi pojokkan , dipukul atau dimarahi , mamaku gak pernah melindungiku. Di rumah , akulah anak yang paling sering kena pukul dan di marahi . Badanku jadi bebal, mau di apakan , sudah pasrah .

Aku sering menangis dalam diam, mau mengadu, aku tidak punya siapa siapa . Sungguh pilu, menahan kesedihan , putus asa pasti . Dan aku bertekad tidak akan mengulangi keputus asaan ku .

Kelemahan seorang anak , ketika dia tidak pernah di anggap berarti buat dunia . Kelemahan seorang anak , ketika dia di anak tirikan , di beda bedakan dengan sausaranya . Pribadinya terbentuk menjadi minder , kurang pergaulan, dan sering menyendiri dan sedih.

" Pulpen ini baru loh Cas , lancar banget kalau nulis , " ujar Elsa.

" Harganya juga mehong kan Sa ".

" Iya , beda lima ribu sama pulpen yang biasa aku beli,tetapi gak apa apalah Cas , nyoba keluaran terbaru ."

Casey hanya senyum .

Aku lebih sering , sepulang sekolah , menghabiskan waktu di rumah terbuat dari papan, di lantai 2,tepatnya sebutan loteng. Sehabis jualan kue dan menemani kakaku membeli sayuran buat jualan ke esokannya, di lotenglah markas ku, memandang pohon , dimana angin meniup dahan dahan, melihat hal itu saja susah cukup bagiku .

Keadaannku lebih tertekan, dimana di setiap tempat penyewaan komik, mamaku mendatangi tempat itu, melarang orang yang menyewakan komik , agar tidak menyewakan buku komiknya padaku . Dengan alasan, agar prestasiku gak turun.

Jujur , aku mendengarnya dari setiap tempat penyewaan buku ,sangat sedih . Aku membaca komik, banyak tentang pengetahuan, dan prestasiku gak pernah turun .

Salah satu penghiburan , karena aku tidak pernah di anggap adalah dengan membaca komik . Namun itu juga di tentang, padahal menyisihkan uang jajan yang super sedikit ku lakukan , karena memang aku hobby membaca.

Jika menjadi orangtua, janganlah hanya memikirkan diri sendiri , pahami dunia anak juga . Dan aku tidak melakukan hal begini pada kedua anakku . Apapun yang masih positif aku biarkan , termasuk setelah selesai belajar , kedua anakku mau bermain game Mobile legend , aku ijinkan . Karena aku tidak mau, dunia anak anakku aku renggut, dunia yang dimana mereka sukai . Ada batasan mereka bermain game , menurutku itu sudah cukup .

Awal awal nya mereka hanya bermain game di hari sabtu, namun sejak Corona ada , tekanan buat anak anak lebih besar, mereka pingin sekolah , berinteraksi dengan banyak teman , menjadi gak sekolah. Mereka minta memelihara hemster, sampai aku ijinkan , karena mereka bingung, biasanya banyak kegiatan , tiba tiba hanya di rumah, itu berat buat anak .

Menjadi orang tua , bukan serta merta membuat berkuasa atas segala hal , dan merengut apa yang merupakan dunia anaknya. Padahal dunia yang bisa memberi penghiburan buatnya .

" Sapu rumah ya Cas, bersihkan juga kamar mandi ," ujar mamaku.

" Ya ma ".

Akupun menyapu rumah,menyapu halaman rumah,menyabuti rumput, kemudian menyikat kamar mandi.

" Gak bersih nih kamar mandinya, " ujar kakakku.

" Coba aja berus kak, nih gak bisa di berus,udab berulang ulang Casey berus,gak hilang ".

" Sini...., kakak ku pun menyikat lantai."

" Gak bisa hilang kan? ".

Kakaku diam saja .

Selalu gitu, gak percayaan .

🥰😍🥰😍🥰😍🥰😍

Jangan Lupa

Like

Vote

Koment

Episodes
1 Kisahku
2 Kehidupan
3 Badul
4 Jefry dan Adi
5 Kelemahan
6 Casey
7 Manusia
8 Masa Indah
9 Perlombaan
10 Lari Berpasangan
11 Reyhan
12 Namanya Casson Christian
13 Musibah
14 Masih Ku Ingat
15 Kisah Aiko
16 Kisahku Berbeda
17 Laraku
18 Tidak Baik
19 Mataku Terbuka
20 Salahku Apa
21 Tuhan Punya Rencana
22 Kekuatanku Hanya Doa
23 Satu Satunya
24 Tarot
25 Aku Tak Punya Teman
26 Menghibur Dan Menguatkan Diri Sendiri
27 Mencoba Waras
28 Aku Berusaha Kuat
29 Jiwaku
30 Aku Tidak Mempercayainya
31 Memaafkan
32 Pria Sejati
33 Terbongkar
34 Jangan
35 Perempuan Harus Pintar
36 Jangan Pernah
37 Curhatan Banyak Wanita
38 Hidup Sendiri
39 Banyak Kasus
40 Aku Bisa Apa
41 Harus Sadar
42 Kamu Gak Pergi?
43 Luka Itu Selalu Ada
44 Pria Pengecut
45 Tak Kupahami
46 Tak Seindah Dawai
47 Cerita
48 Hati Yang Patah
49 Harusnya
50 Rahasia Perkawinan
51 Klise
52 Real Love?
53 Perlu Di Dorong
54 Kehidupan Manusia
55 Memaafkan Beda Dengan Mengampuni
56 Wanita
57 Kebencian
58 Tidak Ada
59 Gak Tahu Harus Bilang Apa
60 Kenapa
61 Kecewa
62 Kalian
63 Tak Seromantis Dulu,Kenapa?
64 Aku Dan Kamu
65 Jangan Buat
66 Maaf Jadi Kasar
67 Dusta untuk Cinta
68 Tuhan
69 Aku Sadar
70 Bahagiakan Diri
71 Wanita Hebat
72 Menghibur Diri Sendiri
73 Dipatahkan
74 Aku Bisa Apa
75 Menonton
76 Sayap Sayap Patah
77 Apa Gunanya
78 Sulit
79 Dulu
80 Luka Dalam Matanya
81 Bertahan Terluka
82 I'm Sorry Good Bye
83 Mengapa Kau Tinggalkanku
84 Campur Tangan Tuhan
85 Bohong
86 Bohongmu 2
87 Kantor Luar Biasa
88 Tidak Percaya Lagi
89 Teruntuk Wanita Penggoda
90 Self Reminder
91 Seorang Perempuan
92 Perjanjian Dua Surga
93 Wanita
94 Tuhan
95 Lega
96 Kebohongan Dan Kepercayaan
97 Suami
98 Jarang
99 Iklas Itu Bohong
100 Mama
101 Mertua Vs Menantu
102 Curhatan Endang
103 Misteri
104 Ada Yang Bahagia Walau Cerai
105 Rasa Nyaman
106 Masih Menyelidikimu
107 Aku Tidak Hanya Diam
108 Banyak
109 But, What About Me
110 Why
111 Tahukah Kamu
112 Opera Drama
113 Rancangan
114 Sulit
115 Dalam Pernikahan
116 Jika
117 Sadari
118 Pencobaan
119 Bagaimana?
120 Kopi
121 Hakim
122 Meminta
123 Buat Para Pria
124 Suami
125 Wanita Bahagia
126 Cerita
127 Menanyaimu
128 Satu Sapi
129 Cerita ke 2
130 Cerita 3
131 Cerita 4
132 Cerita 5
133 cerita 6
134 Cerita 7
135 Cerita 8
136 Cerita 9
137 cerita 10
138 Cerita 11
139 Cerita 12
140 Cerita 13
141 Cerita 14
142 Cerita 15
143 Kehidupan
144 Tidak Ada Manusia
145 Komitmen
146 Sadar
147 Pria Ber Isteri Bisa Jatuh Cinta
148 Cinta Ke Dua
149 Get Contact
150 Level Tertinggi Suatu Hubungan
151 Segenggam Emas
152 Aku
153 Jadilah Lelaki Baik
154 Ketika Pria Selingkuh
155 Jangan Hitung Berapa Banyak Kamu Kecewa
156 Feelingku Dia Menduakanku
157 Jika Sedih Jangan Terpuruk
158 Misterius
159 Suami Langka
160 Siapa Lagi
161 Tegarlah
162 Mencengangkan
163 Hancur
164 Kesalahan Tidak Menjadi Kebenaran
165 Hidup Ini
166 Definisi Cinta Saling Melengkapi
167 Sang Pencipta
168 Tersenyumlah
169 Butuh
170 Laki Laki Sama Semua
171 Kenapa?
172 Rendang Sapi
173 Tidak Mudah
174 Bunga Mawar
175 Menikah Dan Jomblo
176 Hidup
177 Kisah Sedih
178 Itulah Hidup
179 Tinggal
180 Ketika Senja Melukis Sebuah Kisah
181 Inikah Surga Yang Banyak Orang Pertanyakan?
182 Selingkuh
183 Perselingkuhan
184 Mau Secantik Apapun ,Gak Jaminan Dia Setia
185 Awalnya Biasa Saja
186 Jangan Ambil Hak Orang
187 Tanggung Jawab Ibu
188 Bukan Tidak Mau Bahagia
189 Apa Isterimu Susah Bahagia?
190 Mencintai Itu Takdir
191 Jalan Hidup Juga Takdir
192 Saudara Yang Di Pertanyakan
193 Buatlah Se Suka Kalian
194 Ingatlah
195 Selama
196 Catatan Kisahku
197 Fase
198 Terbayar
199 Panjangkan Umurku
200 Takdir Semesta
201 Teror
202 Kaktus
203 Tempat Ternyaman
204 Jadi Sandaran
205 Harapan
206 Bagiku
207 Genapi JanjiMu Tuhan
208 Suami Kejam
209 Aku Berharga Dimata Tuhan
210 Ini Hanya Tentang Perjalanan
Episodes

Updated 210 Episodes

1
Kisahku
2
Kehidupan
3
Badul
4
Jefry dan Adi
5
Kelemahan
6
Casey
7
Manusia
8
Masa Indah
9
Perlombaan
10
Lari Berpasangan
11
Reyhan
12
Namanya Casson Christian
13
Musibah
14
Masih Ku Ingat
15
Kisah Aiko
16
Kisahku Berbeda
17
Laraku
18
Tidak Baik
19
Mataku Terbuka
20
Salahku Apa
21
Tuhan Punya Rencana
22
Kekuatanku Hanya Doa
23
Satu Satunya
24
Tarot
25
Aku Tak Punya Teman
26
Menghibur Dan Menguatkan Diri Sendiri
27
Mencoba Waras
28
Aku Berusaha Kuat
29
Jiwaku
30
Aku Tidak Mempercayainya
31
Memaafkan
32
Pria Sejati
33
Terbongkar
34
Jangan
35
Perempuan Harus Pintar
36
Jangan Pernah
37
Curhatan Banyak Wanita
38
Hidup Sendiri
39
Banyak Kasus
40
Aku Bisa Apa
41
Harus Sadar
42
Kamu Gak Pergi?
43
Luka Itu Selalu Ada
44
Pria Pengecut
45
Tak Kupahami
46
Tak Seindah Dawai
47
Cerita
48
Hati Yang Patah
49
Harusnya
50
Rahasia Perkawinan
51
Klise
52
Real Love?
53
Perlu Di Dorong
54
Kehidupan Manusia
55
Memaafkan Beda Dengan Mengampuni
56
Wanita
57
Kebencian
58
Tidak Ada
59
Gak Tahu Harus Bilang Apa
60
Kenapa
61
Kecewa
62
Kalian
63
Tak Seromantis Dulu,Kenapa?
64
Aku Dan Kamu
65
Jangan Buat
66
Maaf Jadi Kasar
67
Dusta untuk Cinta
68
Tuhan
69
Aku Sadar
70
Bahagiakan Diri
71
Wanita Hebat
72
Menghibur Diri Sendiri
73
Dipatahkan
74
Aku Bisa Apa
75
Menonton
76
Sayap Sayap Patah
77
Apa Gunanya
78
Sulit
79
Dulu
80
Luka Dalam Matanya
81
Bertahan Terluka
82
I'm Sorry Good Bye
83
Mengapa Kau Tinggalkanku
84
Campur Tangan Tuhan
85
Bohong
86
Bohongmu 2
87
Kantor Luar Biasa
88
Tidak Percaya Lagi
89
Teruntuk Wanita Penggoda
90
Self Reminder
91
Seorang Perempuan
92
Perjanjian Dua Surga
93
Wanita
94
Tuhan
95
Lega
96
Kebohongan Dan Kepercayaan
97
Suami
98
Jarang
99
Iklas Itu Bohong
100
Mama
101
Mertua Vs Menantu
102
Curhatan Endang
103
Misteri
104
Ada Yang Bahagia Walau Cerai
105
Rasa Nyaman
106
Masih Menyelidikimu
107
Aku Tidak Hanya Diam
108
Banyak
109
But, What About Me
110
Why
111
Tahukah Kamu
112
Opera Drama
113
Rancangan
114
Sulit
115
Dalam Pernikahan
116
Jika
117
Sadari
118
Pencobaan
119
Bagaimana?
120
Kopi
121
Hakim
122
Meminta
123
Buat Para Pria
124
Suami
125
Wanita Bahagia
126
Cerita
127
Menanyaimu
128
Satu Sapi
129
Cerita ke 2
130
Cerita 3
131
Cerita 4
132
Cerita 5
133
cerita 6
134
Cerita 7
135
Cerita 8
136
Cerita 9
137
cerita 10
138
Cerita 11
139
Cerita 12
140
Cerita 13
141
Cerita 14
142
Cerita 15
143
Kehidupan
144
Tidak Ada Manusia
145
Komitmen
146
Sadar
147
Pria Ber Isteri Bisa Jatuh Cinta
148
Cinta Ke Dua
149
Get Contact
150
Level Tertinggi Suatu Hubungan
151
Segenggam Emas
152
Aku
153
Jadilah Lelaki Baik
154
Ketika Pria Selingkuh
155
Jangan Hitung Berapa Banyak Kamu Kecewa
156
Feelingku Dia Menduakanku
157
Jika Sedih Jangan Terpuruk
158
Misterius
159
Suami Langka
160
Siapa Lagi
161
Tegarlah
162
Mencengangkan
163
Hancur
164
Kesalahan Tidak Menjadi Kebenaran
165
Hidup Ini
166
Definisi Cinta Saling Melengkapi
167
Sang Pencipta
168
Tersenyumlah
169
Butuh
170
Laki Laki Sama Semua
171
Kenapa?
172
Rendang Sapi
173
Tidak Mudah
174
Bunga Mawar
175
Menikah Dan Jomblo
176
Hidup
177
Kisah Sedih
178
Itulah Hidup
179
Tinggal
180
Ketika Senja Melukis Sebuah Kisah
181
Inikah Surga Yang Banyak Orang Pertanyakan?
182
Selingkuh
183
Perselingkuhan
184
Mau Secantik Apapun ,Gak Jaminan Dia Setia
185
Awalnya Biasa Saja
186
Jangan Ambil Hak Orang
187
Tanggung Jawab Ibu
188
Bukan Tidak Mau Bahagia
189
Apa Isterimu Susah Bahagia?
190
Mencintai Itu Takdir
191
Jalan Hidup Juga Takdir
192
Saudara Yang Di Pertanyakan
193
Buatlah Se Suka Kalian
194
Ingatlah
195
Selama
196
Catatan Kisahku
197
Fase
198
Terbayar
199
Panjangkan Umurku
200
Takdir Semesta
201
Teror
202
Kaktus
203
Tempat Ternyaman
204
Jadi Sandaran
205
Harapan
206
Bagiku
207
Genapi JanjiMu Tuhan
208
Suami Kejam
209
Aku Berharga Dimata Tuhan
210
Ini Hanya Tentang Perjalanan

Download

Suka karya ini? Unduh App, riwayat baca tak akan hilang
Download

Bonus

Pengguna baru dapat mengunduh App untuk membuka 10 bab secara gratis

Ambil
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!