Episode 18

 

 

Aku masih terheran heran dengan Chan kenapa sikap dia hari ini membuat ku bingung, aku dan Daniel selesai berdansa.

"Daniel: Lisa kita duduk dan minum dulu pasti kamu haus kan..

"Lisa: iya Nil..

"Daniel: Lisa dansan mu tadi sangat indah.

"Lisa:justru kamu Nil dansan mu sangat bagus,  pasti kamu sering melakukan nya?

"Daniel: aku jarang berdansa Lis, aku senang kita bisa berdua begini.

"Lisa: iya Nil..

 

 

Aku melihat Chan sedang duduk di sofa sana dengan Mina tapi arah mata Chan menunjuk ke arah ku tapi aku abaikan saja dia aku berbincang dengan Daniel sampai tertawa tawa karna dia mencerita kan masa kecil nya.

 

 

"Chan: senang sekali rupa nya kamu Lisa.

"Lisa: apa maksudmu Chan?

"Chan: ayo pulang sudah malam.

"Daniel: Lisa biar aku yang antar saja Chan.

"Chan: tidak bisa dia datang bersamaku,  ayo Lisa kita pulang apa kamu masih mau berduaan dengan Daniel?

"Lisa: stop Chan apa maksud mu?

"Chan: tidak ada,  ayo sekarang kita pulang ingat kamu besok harus bekerja.

"Lisa: baik lah,  Daniel aku pulang ya makasih atas semua nya cerita yang tadi kamu harus cerita kan padaku lagi.

"Daniel: ok pasti aku ceritain lagi sama kamu Lis.

"Lisa: Chan ayo kita pulang tadi kamu yang ingin segera pulang.

"Mina: Chan apa kamu akan pulang.

"Chan: ya" menjawab dengan ketus.

"Mina: Chan aku ikut dengan mu ya aku takut pulang sendiri.

"Chan: memang dimana mobilmu?

"Mina: mobil ku mogok Chan,  boleh ya aku ikut dengan mu.

"Chan:ya boleh

 

 

Chan membawa Mina pulang bersama kami karna Mina bilang mobil nya sedang mogok yaudah aku ikut aja.

 

 

"Mina: Lisa kamu duduk di belakang aku yang duduk di depan bersama Chan.

"Lisa: baik lah.

Aku hanya mengikuti perintah Mina,  tapi kenapa Chan tidak ada respon dia hanya diam saja sebenar nya kamu kenapa Chan,  apa kamu cemburu pada Daniel, Ooppss..

 

 

"Mina: Chan kamu masih ingat gak jembatan gembok cinta itu,  dulu kita kan memasang satu gembok disana dengan tulisan Chan dan Mina akan selalu bersama kamu masih ingat kan?

"Chan: iya aku masih ingat,  terus kamu juga bilang cinta padaku sambil berdiri di atas jembatan itu.

"Mina: Chan kamu masih ingat semua itu. "sambil memeluk..

"Lisa: ehem ehem..

"Mina: kamu kenapa Lisa? gak bisa liat orang senang ya?

"Lisa: tidak aku memang batuk tenggorokan ku gatal.

"Mina: itu hanya alasan mu saja.

"Chan: sudah jangan bertengkar.

"Mina: Chan setelah kita mengantar kan Lisa kita mampir ke toko ice cream ke sukaan kita berdua.

"Chan: boleh juga aku juga udah lama tidak makan ice cream.

 

 

Cih udah lama gak makan ice cream terus yang waktu malam itu apa? kita makan ice cream malam malam di taman apa,  lagian kenapa meski membicarakan itu di depan ku gak penting buat ku.

Setelah beberapa jam mobil Chan berhenti di rumah ku aku langsung turun dan tanpa mengucap kan terima kasih aku langsung masuk ke dalam.

"Chan: heii Lisa apa kamu tidak mau mengucap kan terima kasih.

"Mina: iya gak sopan dasar orang miskin gak punya etika.

"Chan: jaga bicara mu Mina.

 

 

Aku masuk ke Dalam ahh kesal sekali aku mendengar Chan dan Mina bicara seperti itu apa mereka dulu pacaran, gembok cinta kalau seseorang sudah memasang gembok cinta biasa nya cinta nya akan abadi, tapi ya sudah lah terserah mereka suka suka mereka aja ngapain juga aku mikirn Chan terserah dia dong mau pacaran dengan siapa pun itu bukan urusan ku,  lebih baik aku sekarang tidur aku besok takut telat, lalu aku naik ke atas ranjang ku setelah menghapus mekeup dan mengganti baju aku tertidur,  dan ternyata sudah pagi rasa nya aku baru saja tidur kenapa sudah pagi lagi ini gara gara aku pulang terlalu larut,  aku segera mandi dan memakai kemeja aku keluar menuju meja makan,  setelah selesai makan aku pamit sama ibu lalu aku membawa sepedaku, aku tiba di kantor aku duduk di mejaku aku sedang sibuk bekerja tak lama Chan melintas di depan ku mungkin dia baru datang aku memaling kan muka ku karna aku masih kesal dengan ke jadian semalam.

30 menit kemudian sekertaris Chan memanggil ku, aku di suruh ke ruangan nya Chan,  aku pun pergi karna aku gak boleh sangkut pautin pekerjaan dengan masalah pribadi.  Tok tok tok

 

 

"Chan: masuk.

"Lisa: bpk memanggil ku? ada yang perlu saya bantu.

"Chan: kenapa tadi kamu memalingkan muka mu.

"Lisa: jadi kamu kesini memanggil ku hanya untuk menayakan itu,?

"Chan: jawab kenapa??

"Lisa: suka suka ku lah ini kan mata ku,  lalu bagaimana kencan mu semalam?

"Chan: kencan??" memasang muka bingung.

"Lisa: iya kencan mu dengan Mina apa kalian sudah mengenang semua nya?

"Chan: apa kamu cemburu??

"Lisa: ma..ma..mana mungkin aku cemburu, kalau tidak ada yang penting aku permisi masih banyak kerjaan.

 

 

Aku keluar dari ruangan nya Chan, aduh bego banget sih aku kenapa aku menayakan kencan dia bersama Mina dia jadi berpikir kalau aku cemburu.

Terpopuler

Comments

Niesha

Niesha

lucu sekali, langsung ketahuan cemburu nya..

2020-01-18

0

Sasha Alfaridzy

Sasha Alfaridzy

gemesss

2019-10-15

1

Yanti Yulyana

Yanti Yulyana

lucu

2019-09-30

3

lihat semua
Episodes
1 Pertemuan
2 Kabar gembira
3 Pertemuan ke2
4 Perkenalan tokoh
5 Episode 5
6 Episode 6
7 Episode 7
8 Episode 8
9 Episode 9
10 Episode 10
11 Episode 11
12 Episode 12
13 Episode 13
14 Episode 14
15 Episode 15
16 Episode 16
17 Episode 17
18 Episode 18
19 Episode 19
20 Episode 20
21 Episode 21
22 Episode 22
23 Episode 23
24 Episode 24
25 Episode 25
26 Episode 26
27 Episode 27
28 Episode 28
29 Episode 29
30 Episode 30
31 Episode 31
32 Episode 32
33 Episode 33
34 Episode 34
35 Episode 35
36 Episode 36
37 Episode 37
38 Episode 38
39 Episode 39
40 Episode 40
41 Episode 41
42 Episode 42
43 Episode 43
44 Episode 44
45 Episode 45
46 Episode 46
47 Episode 47
48 Episode 48
49 Episode 49
50 Episode 50
51 Episode 51
52 Episode 52
53 Episode 53
54 Episode 54
55 Episode 55
56 Episode 56
57 Episode 57
58 Episode 58
59 Episode 59
60 Episode 60
61 Episode 61
62 Episode 62
63 Episode 63
64 Episode 64
65 Episode 65
66 Episode 66
67 Episode 67
68 Episode 68
69 Episode 69
70 Episode 70
71 Episode 71
72 Episode 72
73 Episode 73
74 Episode 74
75 Episode 75
76 Episode 76
77 Episode 77
78 Episode 78
79 Episode 79
80 Episode 80
81 Episode 81
82 Episode 82
83 Episode 83
84 Episode 84
85 Episode 85
86 Episode 86
87 Episode 87
88 Episode 88
89 Episode 89
Episodes

Updated 89 Episodes

1
Pertemuan
2
Kabar gembira
3
Pertemuan ke2
4
Perkenalan tokoh
5
Episode 5
6
Episode 6
7
Episode 7
8
Episode 8
9
Episode 9
10
Episode 10
11
Episode 11
12
Episode 12
13
Episode 13
14
Episode 14
15
Episode 15
16
Episode 16
17
Episode 17
18
Episode 18
19
Episode 19
20
Episode 20
21
Episode 21
22
Episode 22
23
Episode 23
24
Episode 24
25
Episode 25
26
Episode 26
27
Episode 27
28
Episode 28
29
Episode 29
30
Episode 30
31
Episode 31
32
Episode 32
33
Episode 33
34
Episode 34
35
Episode 35
36
Episode 36
37
Episode 37
38
Episode 38
39
Episode 39
40
Episode 40
41
Episode 41
42
Episode 42
43
Episode 43
44
Episode 44
45
Episode 45
46
Episode 46
47
Episode 47
48
Episode 48
49
Episode 49
50
Episode 50
51
Episode 51
52
Episode 52
53
Episode 53
54
Episode 54
55
Episode 55
56
Episode 56
57
Episode 57
58
Episode 58
59
Episode 59
60
Episode 60
61
Episode 61
62
Episode 62
63
Episode 63
64
Episode 64
65
Episode 65
66
Episode 66
67
Episode 67
68
Episode 68
69
Episode 69
70
Episode 70
71
Episode 71
72
Episode 72
73
Episode 73
74
Episode 74
75
Episode 75
76
Episode 76
77
Episode 77
78
Episode 78
79
Episode 79
80
Episode 80
81
Episode 81
82
Episode 82
83
Episode 83
84
Episode 84
85
Episode 85
86
Episode 86
87
Episode 87
88
Episode 88
89
Episode 89

Download

Suka karya ini? Unduh App, riwayat baca tak akan hilang
Download

Bonus

Pengguna baru dapat mengunduh App untuk membuka 10 bab secara gratis

Ambil
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!