Sebuah Karya tentang penghianatan hingga pertemuan dengan pendamping hidup yang tak pernah terbayang sebelumnya oleh Icha.
Prolog
Setelah hampir 5 tahun menjalin kasih, besok adalah hari yang paling penting bagi gadis cantik bernama Icha Wijaya. Radit Atmadja, pria tampan yang menjadi kekasih Icha besok akan sah menjadi suaminya. Maka Icha tak perlu khawatir kekasih tampannya itu di mangsa para cewek genit yang mencoba merayu diluar sana lagi.
Namun harapan Icha terhapus sudah, pasalnya sebuah insiden terjadi. Bahkan tak pernah terbayangkan sedikitpun. Ketika ia menatap seorang di depannya dengan manik mata berwarna hitam lekat menggunakan seragam SMA berdiri di depannya.
"Gue pamit dulu" ucapnya, lalu pergi begitu saja meninggalkan Icha dengan banyaknya pikiran di kepalanya yang semakin kacau.
"Suami gue masih sekolah?!!"
Apa yang terjadi dengan pernikahan Icha?
bagaimana kisah Icha dan Adit selanjutnya?
======
Karya ini diterbitkan atas izin NovelToon Bunda Ayu, isi konten hanyalah pandangan pribadi pembuatnya, tidak mewakili NovelToon sendiri
SUAMI PENGGANTI ICHA Komentar