Kirania Syaza adalah seorang gadis periang, ia berasal dari keluarga yang broken home. Kiran tinggal bersama Ibunya sedangkan Kakaknya ikut bersama Ayahnya. Kiran gadis yang mandiri dan tanpa sengaja ia dipertemukan dengan seorang laki-laki, ia adalah Aditya Ramdan yang tidak lain adalah bos di tempat ia bekerja.
Awal pertemuan yang tidak mengenakkan membuat mereka berdua dalam masalah dan mengharuskan tinggal serumah, Aditya laki-laki yang awalnya dingin pada wanita berangsur-angsur mulai luluh dengan kehadiran Kiran.
Bagaimana akhir kisah mereka berdua? Akankah Kiran membuka hatinya untuk Aditya yang dingin itu?
Karya ini diterbitkan atas izin NovelToon Fafafe 3, isi konten hanyalah pandangan pribadi pembuatnya, tidak mewakili NovelToon sendiri
Jalan Hidup Kiran Komentar