Arnia Tayummi, seorang wanita karier berusia 23 tahun yang cantik dan cerdas, telah memiliki banyak usaha. Yummi ramah, sopan, dan murah senyum. Namun, masa lalunya membuatnya membenci laki-laki, terutama karena ibunya meninggal dunia ayahnya membuang dia di panti dan Dia pergi entah berada di mana sekarang.
Alex Putera Ornando, pria tampan berusia 29 tahun, berwajah dingin dan sedikit bicara. Ia seorang pengusaha muda dengan cabang usaha hingga ke Eropa. Alex sangat membenci penjilat dan tega membuat orang yang mempermainkannya sengsara. Ia menjadi kejam selama 10 tahun terakhir, semenjak ayahnya meninggal dan gadis yang dicintainya—seorang gadis cantik, penyayang, baik, dan lembut—kehilangan nyawa karena kecelakaan.
Trauma kehilangan membuat Alex menghindari hubungan, terutama karena ibunya hanya mencarikan pasangan untuk kepentingan bisnis.
Karya ini diterbitkan atas izin NovelToon Dwyoktavyany, isi konten hanyalah pandangan pribadi pembuatnya, tidak mewakili NovelToon sendiri
Gadis Itu Pilihanku (Revisi) Komentar