Ada apa ?

" Kenapa gue bisa lepas kontrol begitu sihh, dan kenapa kenapa ini sakit banget dada gue~ Gumam Michael "

* Malam minggu yang seharusnya indah buat orang orang yang memadu kasih, tidaklah dirasakan Michael dan Veronica . . .

Mereka berdua larut dalam pikiran dan perasaan mereka masing masing ...

~~ Veronica terus menangis dalam kamarnya memikirkan kejadian tadi bersama Michael ..

" aku memang sangat menyukaimu kak Mike, tapi bukan berarti kamu bisa bersikap kurang ajar seperti tadi Kak, kemana Ka Mike yang sayang sama aku, yang selalu perhatian sama aku dulu lirih Veronica .

sementara itu, setelah mengantar Vero dan kejadian di dalam mobil, Michael tidak langsung pulang ke rumah, dia menuju sebuah Club malam untuk mencari hiburan ..

" Aaarrgghhhh bodoh bodoh bodoh kenapa gue harus cium Vero tadi, Mike terlihat kesal dan mengacak ngacak rambutnya sendiri ..

" selama pergi meninggalkan Indonesia, Mike memang tidak pernah menghubungi Vero, dia hanya sesekali mendapat kabar tentang Vero dari James sepupunya,

bahkan Mike tidak pernah mau melihat photo Vero yang hendak dikirim James ~

Flashback On ~~

" How are you dude? semoga aman2 dsna yah bro sapa Michael dalam sambungan telfon kepada James ..

as you wish bro' i'm Fine here jawab James,

so' gimana kabar loe dsna?? tanya James balik ..

" Mereka bercerita panjang lebar "

hhmmm James, Vero gimana?? tanya Mike ,

" aahh kirain gue loe udah lupa hahaa..

dia baik2 ajah Koq, dia tumbuh jadi Gadis yang Cantik dan Menarik bro sahut James ..

" Jadi Gadis kecilku udah tambah besar yah tanya Mike ambigu ..

" Wait wait wait ... tambah besar apaanya nihhh bro?? goda James . .

wahh maksud loe itt ----

" Jamesssssssss ... teriak Michael memutus kata kata James,

Dasar Mesum loh yahh, gila loe celetuk Michael kesal ..

Ehh buseett dahh, ngapain teriak teriak sihhh loe, lagian loe ambigu banget . . besar apaan sihh maksud loe? James masih terlihat bingung dengan pertanyaan Michael ..

( Emang dasar Otak James ajah yang Mesum yahh Readers hahaha)

Udah ahh males gue ngmong sama loe, Michael berniat menutup telfonnya ..

Lagi PMS lohh yahh gitu ajah ngambek goda James tertawa hahaha . . .

" Loe mau liat Vero, nanti gue kirim fotonya ajah daripada loe nebak nebak dan nanya mulu sahut James "

ehhh gak usah James, gpp . . .

Nanti ajah pas gue ke Indonesia gue liat sendiri ajah,

gue pasti masih bisa ngenalin dia koq Jawab Michael Yakin .

" owh Ya udah okesiiaaaappp kata James "

Flashback Off~~

" Pada saat Wafatnya Oma Michael dan selama di rumah Omnya sebenarnya dia sudah Yakin bahwa Gadis yang sesuai dengan gambaran James tentang Vero adalah Jessy , Mike yakin bahwa Jessy adalah Vero, Gadis yang cantik menarik dan sexy itu tapi ternyata Mike salah dan ketika menyadari bahwa Jessy bukan Vero , ada Kekecewaan di hati Michael ~~

well' Vero bukannya gak cantik dan menarik hanya karena selama di NewYork, Michael terbiasa dengan Model Model cantik dan sexy jadi dia sedikit aneh kalau melihat ada perempuan tidak memperhatikan dirinya .

Mike memegang bibirnya dan memejamkan matanya, tiba tiba dia merasakan dadanya bergetar hebat apalagi memikirkan Ciuman dirinya dengan Vero tadi di dalam mobil ~

" oh, God .. ada apa sama dada gue nihhh, perasaan gue baru minum satu gelas . .

masa jantung gue bermasalah sihh astagaa gumam Michael semari memegang dadanya yang masih bergetar ketika memegang bibirnya itu "

***Vero ....

Gadis Kecilku lirih Michael ..

🍀🍀🍀🍀🍀🍀🍀🍀🍀🍀🍀🍀🍀🍀***

Terpopuler

Comments

helga

helga

cinta itu gak pake alasan karena penampilan
hadehhh

2021-07-03

0

Tri Widayanti

Tri Widayanti

Alasan gak masuk akal

2021-04-11

0

arin

arin

alesan ngga msuk akal

2021-03-10

0

lihat semua
Episodes
1 Awalnya
2 Dia Lupa
3 Kecewa .....
4 Berubah ~
5 Bertemu Lagi ...
6 Bertemu lagi (2)
7 Pulang bersamanya
8 Sama sama Tersiksa
9 Bonus Visual
10 Ada apa ?
11 Astaga ...
12 Astaga (Lagi) ...
13 Intermezo ~
14 Berdansa bersama ....
15 Rasa Aneh ...
16 Warning ...
17 Dan (terulang lagi)
18 Bonus Visual (Lagi)
19 Chiko ....
20 Puncak
21 Pengakuan
22 Bukti " Cintaku"
23 Panik mode On
24 Perasaan Chiko
25 Cemburu
26 Perasaan Chiko (2)
27 Mike Cemburu atau ??
28 Memasak untuk Vero
29 Michael vs Chiko
30 Hamil ??
31 Hamil (2) *tidak mungkin*
32 Pengumuman
33 Pukulan telak
34 Penyangkalan Mike
35 Pertemuan kembali
36 Tamu kejutan ..
37 Siapa yang berhak ?
38 Vero sakit
39 Kisah Vero
40 Sedikit Rasa itu Ada
41 Nyaman dalam Pelukanmu
42 Susu Pahit ??
43 Jessy is back ?
44 Vero Kecelakaan
45 Keguguran !!
46 Siapa Kamu ?
47 Amnesia ?
48 Jangan lupakan aku (1)
49 Jangan lupakan aku (2)
50 Central Park
51 I will do it for you
52 I will do it for you (2)
53 Derita Mike
54 Rencana James
55 Kesempatan dalam Kesempitan
56 Pangeran Tampan ?
57 Tamparan Vero
58 Penjelasan Mama Diana
59 Bonus Special (Durant Family 1)
60 Bonus Special (Durant Family 2)
61 Merindumu ..
62 Kebersamaan dalam Museum
63 Cinta untuk James
64 David story
65 David vs James
66 Setitik Harapan
67 Kamu ? .. tidak mungkin !!
68 Sakit yang kedua Kali
69 Complicated (1)
70 Complicated (2)
71 Sibling (Saudara)
72 Cinta bersegi segi
73 The meaning of LOVE
74 Intermezo
75 Referensi
76 Pengakuan Cheryl
77 Serba Serbi
78 Original Visual
79 Original Visual 2
80 Sudah Ingatkah ???
81 Visual Bonus (Girls time)
82 Vero is Back
83 Pengakuan
84 New Chapter
85 Layu sebelum berkembang
86 Family (1)
87 Family (2) Chiko Edition
88 Pria penakluk Cheryl
89 Welcome back Love
90 Cheryl dan Jeff (Extra Part)
91 Cheryl dan Jeff (Wild Couple)
92 Welcome Back Love
93 Welcome Back Love Season 2
94 Welcome Back Love Season 2
95 Welcome Back Love Season 2
96 Welcome Back Love Season 2 ~
97 Welcome Back Love ~ END
98 NEW
99 BARU
100 Informasi
Episodes

Updated 100 Episodes

1
Awalnya
2
Dia Lupa
3
Kecewa .....
4
Berubah ~
5
Bertemu Lagi ...
6
Bertemu lagi (2)
7
Pulang bersamanya
8
Sama sama Tersiksa
9
Bonus Visual
10
Ada apa ?
11
Astaga ...
12
Astaga (Lagi) ...
13
Intermezo ~
14
Berdansa bersama ....
15
Rasa Aneh ...
16
Warning ...
17
Dan (terulang lagi)
18
Bonus Visual (Lagi)
19
Chiko ....
20
Puncak
21
Pengakuan
22
Bukti " Cintaku"
23
Panik mode On
24
Perasaan Chiko
25
Cemburu
26
Perasaan Chiko (2)
27
Mike Cemburu atau ??
28
Memasak untuk Vero
29
Michael vs Chiko
30
Hamil ??
31
Hamil (2) *tidak mungkin*
32
Pengumuman
33
Pukulan telak
34
Penyangkalan Mike
35
Pertemuan kembali
36
Tamu kejutan ..
37
Siapa yang berhak ?
38
Vero sakit
39
Kisah Vero
40
Sedikit Rasa itu Ada
41
Nyaman dalam Pelukanmu
42
Susu Pahit ??
43
Jessy is back ?
44
Vero Kecelakaan
45
Keguguran !!
46
Siapa Kamu ?
47
Amnesia ?
48
Jangan lupakan aku (1)
49
Jangan lupakan aku (2)
50
Central Park
51
I will do it for you
52
I will do it for you (2)
53
Derita Mike
54
Rencana James
55
Kesempatan dalam Kesempitan
56
Pangeran Tampan ?
57
Tamparan Vero
58
Penjelasan Mama Diana
59
Bonus Special (Durant Family 1)
60
Bonus Special (Durant Family 2)
61
Merindumu ..
62
Kebersamaan dalam Museum
63
Cinta untuk James
64
David story
65
David vs James
66
Setitik Harapan
67
Kamu ? .. tidak mungkin !!
68
Sakit yang kedua Kali
69
Complicated (1)
70
Complicated (2)
71
Sibling (Saudara)
72
Cinta bersegi segi
73
The meaning of LOVE
74
Intermezo
75
Referensi
76
Pengakuan Cheryl
77
Serba Serbi
78
Original Visual
79
Original Visual 2
80
Sudah Ingatkah ???
81
Visual Bonus (Girls time)
82
Vero is Back
83
Pengakuan
84
New Chapter
85
Layu sebelum berkembang
86
Family (1)
87
Family (2) Chiko Edition
88
Pria penakluk Cheryl
89
Welcome back Love
90
Cheryl dan Jeff (Extra Part)
91
Cheryl dan Jeff (Wild Couple)
92
Welcome Back Love
93
Welcome Back Love Season 2
94
Welcome Back Love Season 2
95
Welcome Back Love Season 2
96
Welcome Back Love Season 2 ~
97
Welcome Back Love ~ END
98
NEW
99
BARU
100
Informasi

Download

Suka karya ini? Unduh App, riwayat baca tak akan hilang
Download

Bonus

Pengguna baru dapat mengunduh App untuk membuka 10 bab secara gratis

Ambil
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!