PERTEMPURAN DI HENTIKAN.

Keesokan harinya terjadi pertempuran yang sangat sengit di antara dua kawasan terkuat di dunia ini yaitu raja iblis lembah hitam dan Dewa Yaksa yang dulunya adalah seorang manusia tapi dengan kekuatan yang luar biasa itu dia di angkat menjadi dewa oleh Dewa dahulu.

Suku Labinom kini menjadi kerajaan Dewa Matahari merah, yang dulunya merupakan kerajaan yang paling terkuat pada saat itu.

Bersaing dengan kerajaan Raja Iblis lembah hitam, para prajurit dari kerajaan dewa yaksa menyerbu ke kawasan lembah hitam dan penduduk yang ada di tepi kota kerajaan Iblis pun semakin panik.

Tapi tidak semudah itu untuk menaklukkan kerajaan iblis, sangatlah susah di taklukan oleh siapa pun yang ingin memasuki kawasannya.

Dewa Yaksa datang dari lembah itu ingin merebut kawasan lembah hitam dan mengambil tumbuhan tiga warna, tapi mereka tidak dapat menaklukkan kerajaan Iblis.

Kedua kerajaan itu sangatlah kuat membuat suara yang gemuruh dan sampai membuat semua tanah bergetar, banyak korban berjatuhan dari kerajaan Iblis dan kerajaan Dewa Yaksa sekitar tiga ratus ribu pasukan dari Dewa Yaksa di bunuh oleh prajurit Iblis yang cuma terdiri dari Ribuan dari prajurit kuda sisa seratus ribu.

" Tuan kita tidak bisa menembus pertahanan ras siluman itu. mereka sangat hebat. "

Jendral kastel pun menyuruh seluruh prajurit menggunakan kekuatan kedua, para siluman atau monster itu sangat kewalahan. Dan datanglah tiga ahli bela diri yang begitu hebat.

Mereka adalah firgo, radeil, dan kofen, serangan pun berhasil memukul mundur para prajurit dewa, dan waktunya giliran mereka untuk menyerang.

Salmi pun terbangun dari tempat tidur nya sambil melihat Rangga yang masih tidur di sebelahnya, dia pun berjalan menuju di luar goa karena penasaran seperti ada gempa atau gunung meletus.

Tiba-tiba Yuna muncul dan menyerangnya dari samping Salmi pun langsung menangkisnya, terjadi perlawanan di antara mereka berdua sehingga Rangga yang terkejut dan mendengar apa yang terjadi di luar sana.

Langsung bangun dan keluar dari goa itu, sambil menghentikan perkelahian antara Yuna dan Salmi.

Rangga pun menyuruh mereka untuk berhenti tapi mereka berdua tidak mempedulikan ucapan Rangga,

Dia langsung tidak tahan lagi ingin menghentikan mereka berdua. Namun Reni pun datang sambil mengeluarkan pedangnya.

melihat Reni tiba tiba muncul dari atas batu, Reni langsung menyerangnya. Di antara mereka berdua yang lagi berkelahi dia pun menghalanginya.

" Hey kalian berdua berhenti lah jangan berkelahi lagi. " ujar rangga

Untuk menghentikan mereka berdua tapi Yuna pun melepaskan kekuatan nya ke Rangga.

Rangga pun terpental dan kena tendangan dari Renj merasa sedikit aneh badan nya tidak merasakan sakit.

" Dadan ku tidak merasakan sakit sedikit pun, apa yang terjadi ? "

dia melihat di sampingnya tongkat itu ada disekitar nya Rangga pun mengambil tongkat itu tiba-tiba tongkat itu mengendalikan dirinya untuk menghentikan perkelahian itu.

Dia ingin menghentikan Yuna karena Salmi belum terlalu menguasai bela diri, membuat Rangga ingin menyelamatkan Salmi tapi di samping dia di hantam tapi berusaha di tangkis oleh tongkat itu.

Tongkat tadi menghalangi kekuatan Reni sampai terpental lah dia dari tongkat itu, mereka berdua sambil menatap dengan cepat Rangga langsung menyelamatkan Salmi.

Mereka pun di hentikan oleh tongkat yang langsung membuat Yuna terlempar dan menghantam batu, para Dewa dan kerajaan Iblis sangat terkejut merasakan ada aura yang sangat kuat di sekitar area lembah ini.

Pertempuran pun berhenti untuk sementara waktu. Dengan penasaran oleh kekuatan yang sangat besar itu,

mereka bergegas menuju lembah hitam yang ada di sebelah utara untuk memastikan aura yang sangat kuat itu tidak jauh dari mereka.

"Yuna apa yang terjadi dengan mu kenapa kalian menyerangnya. " ucap Rangga.

" Kamu pergi diam-diam meninggal kami berdua akan membunuh mu. "

Reni menarik pedang nya melawan Rangga sedangkan rangga pun di kendalikan oleh tongkat itu Yuna dan Reni menjadi susah untuk mengatasi nya dan kena pukulan dari tongkat itu.

" Sial sakit sekali, sambil teriak. Di arah jauh datang seseorang yang tidak di kenal, dengan melepaskan ilmu sihir nya di tangkis oleh Salmi.

Dan tidak lama di sebelah barat bunyi angin kencang yang membuat suasana menjadi gemuruh, terdengar menghampiri mereka dengan kekuatan besar.

" Kekuatan sangat besar sekali aku tidak bisa bernafas rangga?. ujar salmi..

Yuna dan Reni pun merasakan kekuatan yang besar, membuat mereka tidak bisa bergerak karena ada aura besar yang berdiri di atas udara hanya Rangga lah tidak merasakan kekuatan mereka.

Untung saja ada tongkatnya Rangga yang bisa mengatasi kekuatan itu tiba tiba dua Raja yang terkuat itu sangat terkejut melihat tongkat yang di pegang oleh Rangga.

Dewa Yaksa pun bertanya.

Dimana kamu mendapat kan pusaka itu wahai anak mudah? "

Tapi Rangga cuma diam dan tidak menghiraukan mereka, Dewa Yaksa melihat itu sangat marah ingin menyerang Rangga. Sang Raja Iblis itu pun menghadangnya, Dewa Yaksa memerintahkan pasukan elitnya untuk melawan anak mudah itu.

Mereka pun ingin merampas benda itu terjadilah serangan, tongkat tadi pun berubah menjadi tongkat berkepala pedang berukir naga dan kepala monster legendaris pada masa itu. Mereka pun terkejut pusaka itu pun berubah menjadi pedang yang belum sempurna tapi kekuatan nya setara dengan dewa.

Kekuatan senjata itu pun meresap masuk ke tubuh Rangga perlawan terjadi dan cuma pasukan dari Dewa Yaksa yang melawan Rangga, sedang kan raja iblis tidak turun tangan karena benda itu adalah benda dari suku iblis pada saat itu.

Rangga langsung menghadapi pasukan sebanyak itu terjadi tempuran sangat sengit dan membuat semua gunung gunung menjadi hancur. Salmi melihat betapa gilanya Rangga menghabiskan semua nya prajurit itu.

Setelah berhasil mengalahkan pasukan dari Dewa Yaksa, Salmi langsung memanggil Rangga yang sedangkan sekarat. tidak lama Rangga turun dari udara untuk membantu Salmi.

" Rangga ayo pergi dari sini." ucap salmi.

Yang tidak menahan lagi kekuatan dari dua raja itu. Rangga pun menewaskan satu persatu pasukan dewa yaksa dan melarikan diri bersama tiga orang perempuan itu.

Dewa Yaksa pun memerintahkan dua anak buahnya yang tangguh untuk mengejar mereka Raja Iblis menyuruh pasukan elitnya untuk menghalangi mereka, terjadi pertempuran berlangsung dari kedua bela pihak,

" Kalian tidak apa apa kan?. ucap rangga kepada mereka bertiga,

Reni pun menjawab.

" Maafkan kami yang sudah salah paham tentang diri mu Salmi.

salmi pun menerima minta maaf mereka dan cuma terseyum, mereka sampai menjadi teman akrab. Yuna langsung memberikan beberapa potongan daging untuk makan.

" kita sudah sampai di tempat ini tapi tidak ada apa-apa di sini." ucap Reni.

" Iya, cuma batu dan tanah keras. "

" Lihat itu. Di atas bukit ada tumbuhan yang berkilau.? ujar si Yuna.

Mereka pun melihat nya dan sambil bersiap-siap naik ke atas tapi dua perempuan ini langsung menusuk salmi dari belakang, Rangga pun terkejut dan langsung membawa salmi di dekat nya.

" Hey ada apa dengan kalian.? ucap Rangga dengan nada marah.

Dua wanita itu mengeluarkan jari telapak jurus mereka dan terjadilah perkelahian antara mereka bertiga, sambil menyerang saling menggunakan kekuatan mereka masing- masing.

Salmi pun merasa tidak berdaya, Rangga yang melihat itu langsung lari ke salmi dan membawa nya pergi di tempat aman dan membawah kabur tumbuhan itu.

Yuna dan Reni pun senang mereka akan berhasil mengambil tumbuhan itu tapi hal hasil mereka tidak bisa melihat nya karena sudah di ambil oleh Rangga.

Tidak lama muncul dua iblis yang pernah mengalah kan dua pasukan dewa yaksa itu. "

" Siapa kalian? " ujar salah satu nya.

Yuna dan Reni cuma diam dan langsung menyerang dua iblis itu, sampai melarikan dirikan diri dari lembah itu.

Rangga pun menemukan suatu tempat seperti goa mereka pun masuk ke dalam, di tempat itu ada sebuah kolam yang sangat jernih dan bersih, Rangga pun menyandarkan Salmi ke dinding goa.

Dia merasa ada energi di kolam berenang itu dengan sangat senang dia melihat Salmi dan menggendongnya masuk ke dalam, kolam mereka pun sambil menutup mata merasakan energi yang ada di kolam itu lukanya Salmi pun sembuh dan membaik.

Di sebuah lembah kematian pertempuran Raja Iblis pun berhasil mengalahkan pasukan Dewa Yaksa, pasukan dari Dewa membawah tuanya kembali ke istananya.

Bukan berarti mereka berhenti sampai di sini, dia kembali untuk menyusun strategi perang yang besar untuk mengalah musuhnya.

setelah mereka pulang seorang yang dari adiknya Dewa Yaksa atau di sebut mata merah, akan muncul di tengah lembah hitam itu.

Untuk membalas dendam atas kekalahan mereka, mereka akan datang lagi saat nanti akan terjadi perang besar besaran di tanah tandus itu.

keesokan harinya Salmi pun sadar, sambil melihat kearah Rangga yang lagi duduk menjaganya.

" Kamu sudah bangun? ujar si Rangga.

Salmi pun bangun dari tidur nya sambil melihat tubuhnya dan sangat terkejut luka di tubuh nya telah sembuh.

" Aku baik-baik saja? terima kasih ya sudah menjaga ku."

Rangga pun mengambil makanan dan memberikan ke Salmi mereka sambil menikmati makan itu tidak lama gempa pun terjadi di gunung Feruat lembah hitam kedua atau di sebut lembah beracun itu.

Terpopuler

Comments

Iblis vs dewa, epik nih

2023-12-04

0

Suga-ai✓

Suga-ai✓

ya ampun gak kebayang gimana jadi nya tuh perang antara iblis dan dewa

2022-12-11

0

💜⃞⃟𝓛 ⏤͟͟͞R𝐙⃝🦜༄༅⃟𝐐ƙׁׅуα

💜⃞⃟𝓛 ⏤͟͟͞R𝐙⃝🦜༄༅⃟𝐐ƙׁׅуα

tega sekali malah menyerang silmi

2022-12-11

0

lihat semua

Download

Suka karya ini? Unduh App, riwayat baca tak akan hilang
Download

Bonus

Pengguna baru dapat mengunduh App untuk membuka 10 bab secara gratis

Ambil
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!