Semua Untuk Agatha

Ketika Rena tak terpilih sebagai Pengurus OSIS ,sedangkan Agatha di terima, apa lagi Agatha dekat dengan Hara, cowok yang di taksir oleh Rena, karena itu Rena menyusun rencana jebakan Kakek dan Agatha di hotel, tapi rencana itu gagal,ditambah Rena mengetahui bahwa Agatha pemilik saham terbesar sekolah, membuat kebencian Rena semakin besar.

Kini Kanya mengerti mengapa Rena benci banget dengan Agatha, setelah mendengar cerita Rena. Kanya berkata

" Rena, ayo kita lakukan rencana itu, tapi kita main halus, kita mulai dari mahasiswa baru "

" ya, aku yang main dari bagian atas, dan kita akan bisa kalahkan Agatha Anatasha dan Arga Tirta Wijaya.

Kanya dan Rena meninggalkan kafe, menyusuri malam yang gelap

Di pagi yang dingin dan sejuk, Agatha sudah bangun, mandi, dan kembali ke kamar,melihat Arga masih tidur, dia membangunkan Arga.

"mas bangun, tidak ke kantin, " kata Agatha

Arga membuka mata, berkata

" lupa ya , ini weekend, Kampus libur, Agatha yang cantik "

Agatha tersenyum, lalu berkata

" tapi kamu harus mandi, bantu aku untuk menyelesaikan pekerjaan kantor"

Arga lalu bangun lalu pergi ke kamar mandi, Agatha berjalan ke ruang makan, dia duduk ,untuk menunggu Arga ke luar untuk sarapan dia pun main hp, melihat status teman sosial media dia, Ada tertulis OTW ke penikahan sama suami, ada Dea memasang foto pantai, dengan caption bali I'm coming. lagi asik, Agatha kaget dari belakang ada yang megang bahu dan memeluk dia.

" kaget mas, " kata Agatha

" oh pengen liburan " kata Arga

" mana bisa " kata Agatha

" ayo kita liburan, agar rileks, " kata Arga sambil duduk di samping Agatha

" ya, tapi kita tidak boleh terlihat pihak kampus, atau Mahasiswa" kata Agatha

Arga megang tangan Agatha

" maafkan aku, karena aku, kamu sekarang memiliki tanggung jawab besar untuk sebuah perusahaan, rumah tangga, padahal umur kamu sekarang belum saatnya." kata Arga

" kamu enggak salah, tapi aku yang menginginkan " kata Agatha

" tapi, Weekend ini, ayo kita jalan - jalan , " kata Arga

" nanti ,ada yang lihat kita" kata Agatha

Arga tersenyum lalu ,pergi ke kamar, Agatha di suruh tunggu, di larang masuk, lalu Agatha

ke ruang tv, lalu nonton tv,

" mas Jangan lama , aku pengen sarapan, aku laper" Agatha berteriak

" kamu sarapan duluan,aku agak lama," Arga berteriak dari kamar

Agatha lalu sarapan, dan setelah sarapan dia pergi ruang tv, dan membuka leptop, karena bosen dia nonton tv, lalu tertidur, tapi dia terbangun karena ada memanggil namanya ,di buka mata bertapa kagetnya Agatha ada Pria yang bermodel rambut panjang seperti artis korea lee min ho di film city hunter, dan berpakaian sytle korea yaitu Bomber Jacket hitam dan kaos polos putih, karena kaget Agatha mendorong pria itu,

" siapa kamu" kata Agatha, sambil menujuk ke arah pria itu

Pria itu tersenyum

" Agatha ini aku, Arga " kata Arga

" Mas Arga, kenapa kamu seperti orang korea "

"kalau begini kan, biar orang kampus tidak mengenali aku , jadi kita bisa jalan. " Arga

" tapi kerjaan bagaimana " Kata Agatha.

" Kita perlu istirahat kerja dulu, hibur hatimu" kata Arga.

" ya , aku mau make up ala korea dulu" kata Agatha.

Agatha ke kamar, lalu Arga sarapan dan nonton tv, setelah beberapa lama keluar Agatha dari kamar, Arga berpaling melihat Agatha yang berambut bob korea, berpakaian Casual Style, dengan T-shirt oversized polos dengan celana panjang. Dan Arga melongo melihat Agatha berpenampilan korea.

" Agatha, kamu terus cantik, tetap cantik, tetap jadi bidadari di hatiku."

Agatha tersenyum dan berjalan menuju Arga Tirta, Mereka berjalam memakai mobilnya Arga yaitu mobil Sport Lamborghini kuning seperti miliknya Raffi Ahmad.Di dalam mobil yang berjalan.

"Mas Arga terimakasih l, kamu berpakaian ala korea ini, agar kita bisa berjalan,padahal aku tahu style kamu itu adalah suka berpenampilan sedarhana, besih, dan tapi wajah berjenggot, rambut gondrong ikal ,di ikat cepok, dan berkacamata putih kotak sekarang wajah bersih, ala korea, " kata Agatha

" kamu jangan berterimakasih pada ku, karena kamu istriku, aku wajib membahagiakan kamu, dan terimakasih itu,membuatku semakin ingin memberi kasih sayang yang besar pada mu" kata Arga

Agatha tersenyum

" terimakasih, terimakasih, terimakasih " kata Agatha

" kenapa kamu" Kata Arga

" biar kamu beri aku kasih sayang yang banyak," kata Agatha yang kini bergelendotan di bahu Arga

Arga tersenyum, dan Agatha melihat ke Arga dan terus tersenyum, tapi Arga berkata

" jangan tersenyum terus " kata Arga

" ngapa" kata Agatha

" Senyuman kamu, tawamu, dan tangisan mu itu membuat aku jatuh cinta" kata Arga

Agatha tersenyum terus, dan pipinya merah, dan merebahkan kepala di bahu Arga, mereka tak sadar, mereka jadi perhatian di jalan karena mobil dan kemesraan mereka. Tanpa mereka sadari lagi, disana ada Rendy yang pakai motor sport, berada di samping mobil mereka saat lampu merah , Rendy melihat ke samping kanan dia, Rendy kaget karena melihat Agatha dan cowok yang tak di kenali berpakaian korea. Rendy berkata dalam hati

" pantes, dasar cawek matre, awas aku akan membuatmu jatuh, dan sakit hati "

Agatha dan Arga yang masih dalam Mobil yang berjalan sudah terpisah dengan Rendy

" mas, sebenarnya aku ingin bisa berjalan dengan Arga Tirta yang pejaga kantin." kata Agatha

" iya, sebentar lagi, "

" apa maksudmu ? " kata Agatha

" sebenarnya aku sudah siapkan rencana agar, orang kampus tahu hubungan kita, dan perusahaan kita aman, dan pegawai kita aman." kata Arga

" bagaimana " kata Agatha

" ingat Agatha, bagaimana Perusahaan itu berjalan dan kamu sekarang jadi pemilik saham Perusahaan yang membangun kampus kita,? kata Arga

" iya, itukan bantuan mas" kata Agatha

Agatha mengingat peristiwa di SMA, ketika dia di fiknah merokok, jebakan narkoba, itu di bantu oleh Dea dan Ziha , tapi Agatha baru tahu di balik Dea dan Ziha ada Arga Tirta yang membantu dia, itu terbongkar ketika aku di kenalkan kepada karyawan perusahaan sebagai istri Arga, ternyata di antara karyawan ada Dea,dan Ziha. Mereka bercerita bahwa sewaktu Agatha di fiknah merokok itu, Ziha dapat membuktikan itu editan karena Program leptop Arga dan yang memberi tahu tentang jebakan narkoba juga Arga Tirta.

Dan Agatha pun tahu musuh utama dia mulai SMA dan sampai sekarang adalah Rena, dia tak benci Rena tapi harus waspada terhadap Rena, karena Rena bukan mahasiswa biasa, tapi Rena anak pengusaha besar, dan dia bisa berbuat apa pun dengan uang ayahnya. Agatha ingin cepat berhenti dari perang bisnis ini, dan bisa berumah tangga biasa biasa saja.

BERSAMBUNG

Terpopuler

Comments

Qirana

Qirana

Lanjut Dukung
🌷🌷🌷🌷🌷

2021-09-22

0

KIA Qirana

KIA Qirana

Disini ada Noejan 👍👍👍👍👍👍

2021-09-17

0

KIA Qirana

KIA Qirana

♥️♥️♥️♥️♥️♥️

2021-09-17

0

lihat semua

Download

Suka karya ini? Unduh App, riwayat baca tak akan hilang
Download

Bonus

Pengguna baru dapat mengunduh App untuk membuka 10 bab secara gratis

Ambil
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!