BAB 2. HOLIDAY

PULAU OAHU, HAWAI

Pulau oahu merupakan pulau terbesar ketiga dihawai yang dikenal sebagai tempat berkumpulnya semua orang dihawai. Kini ke tujuh KIM bersaudara dan hanna sedang menikmati pemandangan melihat sunrise di pantai Waikiki yang ada di pulau oahu, pantai indah dengan berlatar belakang pemandangan gunung diamond head yang menjulang tinggi menambah kesan tersendiri bagi setiap orang yang mengunjunginya.

Setelah menikmati pemandangan sunrise yang memukau mata setiap orang kini mereka pergi bermain air dan menikmati liburan mereka. Sean, juna, jimmy dan dustin pergi berselancar bersama, dan empat orang lainnya lebih memilih melakukan kegiatan mereka masing-masing.

“sebenarnya aku ingin ikut bermain selancar bersama mereka, tapi sayang kenapa aku harus mabuk laut” Gerutu dirly.

“huahahaha…hahahaa,,,” Yang hanya dibalas dengan suara tertawa dari mereka yang menggelegar hingga membuat beberapa pengunjung pantai yang lain menoleh kearah mereka. Suara mereka sangat keras terutama suara sean dan jimmy.

“Jas, kau mau kemana?” Tanya dustin.

“Aku ingin pergi jalan-jalan aku bosan dan sedang tidak ingin bermain air.” Jawabnya, Ia pun pergi meninggalkan kakak-kakak nya dan hanna di pantai.

Namun beberapa detik kemudian..

“aku dan hanna akan ikut kamu jalan-jalan, kami juga tidak ingin bermain air.” Seru dirly “ kak yungky apa kau ingin ikut kami?

“tidak, pergi saja kalian bertiga, aku ingin kembali ke hotel dan beristirahat saja, aku ingin menikmati waktu liburan ku dengan tidur yang tenang, hahahaha” sahutnya.

“Dasar yungky oppa sepertinya kau meng-iyakan ajakanku untuk liburan agar aku tidak bisa mengganggu mu tidur bukan?” Seru Hanna dengan wajah kesal.

“Binggo…kamu memang benar sekali” Jawab yungky dengan cengengesan.

Tanpa menghiraukan yungky yang masih cengengesan, mereka semua meninggalkannya sendiri.

“Dasar menyebalkan, kenapa aku bisa jatuh cinta dengan orang yang menyebalkan seperti dia sih, aduh hanna ada apa dengan dirimu? Ingat dia adalah tunanganmu, dia cinta dan juga kebahagiaanmu.” Batinnya, kemudian ia tersenyum sendiri.

>>HOTEL TRUMP INTERNATIONAL HOTEL WAIKIKI

“Apa… hanna hilang????” Teriak seseorang dari balik saluran telephon, suaranya tampak sangat kuatir mendengar berita bahwa orang yang disayanginya menghilang ketika sedang pergi jalan-jalan dengan adiknya. “Bagaimana bisa hanna hilang? Apa yang terjadi? Dasar kalian memang tidak becus, jagain perempuan satu saja gak bisa, Tut,, tut,, “ Suara sambungan telephon di putus secara sepihak.

Baru saja ia akan beristirahat tapi ia harus dikejutkan dengan berita menghilangnya hanna yang membuatnya sangat cemas dan kuatir, tanpa pikir panjang yungky pergi dari hotel dan menyusuri jalanan pulau oahu untuk mencari keberadaan hanna. Tanpa ia sadari bahwa ia sedang di ikuti oleh orang lain.

Dilain sisi

“Jason kau darimana aja sih, hanna hilang gimana ini, kita harus cari kemana?” Tanya dirly dengan nada cemas.

“Sudahlah kak jangan terlalu mendalami peran dan karakter-mu itu, aku malas berakting.” Sahutnya dengan nada bicara yang malas.

“Apa kau tau kak yungky sangat marah mendengar berita ini, suaranya terdengar sangat cemas dan kuatir tadi di telephon.” Timpal-nya lagi masih dengan berakting seolah hanna memang benar hilang.

Jason hanya memutar bola mata nya malas menanggapinya, karena mendengar acting kakaknya itu yang terlalu mendalami perannya. Sedangkan hanna hanya tertawa terkekeh melihat interaksi antara kakak beradik itu yang sangat lucunya menurutnya.

Sebenarnya hanna tidak menghilang, itu hanya scenario mereka untuk memberi kejutan untuk yungky dan sedikit menjahilinya karena yungky memilih tidur daripada menikmati liburan mereka. Semua orang sudah merencanakan ini sebelum mereka pergi ke hawai karena mereka tau yungky akan mau diajak berlibur karena ia ingin istirahat dihotel tanpa diganggu oleh saudara-saudara dan juga tunangannya hanna.

Tentu saja hanna tidak akan mengganggu tidurnya jika liburan karena hanna pasti akan sibuk menikmati liburan bersama dengan saudara-saudara yungky. Yungky tidak akan pernah cemburu dengan saudaranya sendiri karena ia tau kalau saudara-saudaranya menyayangi hanna seperti adik perempuan mereka sama seperti mereka menyayangi daniel kakak kandung hanna seperti adik mereka sendiri.

>> ROOFTOP HOTEL TRUMP INTERNATIONAL HOTEL WAIKIKI

Di rooftop suasananya sangat damai, bagaimana tidak damai rooftop hotel yang sangat luas dan besar itu disewa secara khusus oleh Kim bersaudara untuk membuat pesta kejutan untuk yungky. Disana hanya ada pelayan dan mereka saja.

Hanna orang yang dicari yungky kini sedang santai menikmati pemandangan dari atas rooftop tanpa cemas memikirkan yungky tunangannya itu, yang sedari tadi belum pulang karena masih mencari dirinya.

“kakak apa tindakan kita ini tidak berlebihan, kasihan kak yungky dia pasti sangat cemas sekarang.” Tanya jimmy pada kakaknya dengan ekspresi cemas.

“kak yungky pasti baik-baik saja, kau tenang saja. kak Sean dan kak juna kan mengikutinya pergi jadi kalau terjadi sesuatu pasti mereka akan mengabari kita semua.” Sahut dustin yang sedang asik bermain game diponselnya.

Disisi lain kini yungky tengah putus asa karena masih belum menemukan hanna, semua jalan sudah ia lewati namun tidak ada tanda-tanda keberadaan hanna sedikitpun bahkan pentunjuk pun tak ia temukan sama sekali.

Drt…drt…drt…drt.. suara ponsel yungky yang bergetar karena ia letakkan di atas dashboard mobilnya “halo, hyung ada apa? Apa kau menemukan hanna?” Tanyanya beruntun kepada sean.

“Iya, hanna sudah ditemukan, jimmy dan dustin menemukannya ditaman.” Bohongnya kepada yungky, karena sangat tidak mungkin memberitaukan kebenaran bahwa hanna sebenarnya tidak hilang karena asal ide konyol untuk mengerjai yungky adalah dia sendiri.

Tak lama kemudian mobil yungky memasuki parkiran hotel.

“kak kau baru sampai juga?” Tanyanya sambil menatap sean dan juna bergantian.

“Iya, karena kami tadi mampir dulu ke-supermarket untuk membeli sesuatu” Bohong Juna, yang dibalas dengan anggukan oleh yungky menandakan bahwa ia percaya.

“Baiklah ayo kita kembali kekamar untuk mandi dan segera pergi ke rooftop karena hanna sudah menunggu kita disana.” Ajak sean kepada kedua adiknya.

>> SKIP DI ROOFTOP

“Hanna.” Panggil yungky sambil berlari mendatangi hanna dan memeluknya dengan erat, seakan ia akan kehilangan hanna untuk selama-lamanya.

Semua orang yang menyaksikannya hanya tersenyum haru melihat yungky dan hanna yang sedang berpelukan, namun berbeda dengan Jason ia lebih memilih untuk memalingkan pandangan-nya dari dua sejoli itu sambil menikmati segelas wine yang sedari tadi ia pegang.

“kak sudah cukup berpelukan nya, ingatlah kami ini yang masih jomblo” Teriak dustin.”Benar kak jiwa jomblo ku meronta-ronta melihat semua ini.” Timpal jimmy, yang hanya mendapat gelak tawa dari mereka semua kecuali Jason.

Sebenarnya apa yang membuat Jason menghindari semua wanita, sikapnya sangat dingin kepada semua wanita terkadang membuat para kakaknya bingung, bukan hanya kakak-nya saja bahkan ayah dan ibu-nya pun dibuat bingung dengan perubahan sifat Jason terhadap wanita.

Malam semakin larut dan udara malam-pun semakin terasa dingin dengan hembusan angin yang sesekali berhembus mengenai kulit meraka. Kini satu persat u dari mereka mulai kembali kekamar mereka masing-masing, kepala mereka yang berat dan pusing karena mereka terlalu banyak minum-minuman beralkohol memaksa mereka untuk segera kembali kekamar mereka. Dan kini hanya tersisa jason yang masih menikmati wine sendirian dirooftop.

“K-kau a-apa yang sudah terjadi? A-apa yang kau lakukan disini….” Teriak seorang wanita dengan terbata-bata di sebuah kamar hotel.

To Be Continue.......😉

Jangan lupa Like, Comment dan Vote nya...✌️

Episodes
1 BAB 1. ADIK KECIL KAMI
2 BAB 2. HOLIDAY
3 BAB 3. SALAH PAHAM
4 BAB 4. KEBENARAN
5 BAB 5. KESALAHAN FATAL
6 BAB 6. HANNA KAMU DIMANA…
7 BAB 7. BERITA BURUK
8 BAB 8. PAGI-PAGI RIBUT
9 BAB 9. SEPERTI PANGSIT REBUS
10 BAB 10. PAMAN TAMPAN KITA BERTEMU LAGI
11 BAB 11. DONGENG UNTUK SI KEMBAR
12 BAB 12. SALING PENGERTIAN
13 BAB 13. PERMINTAAN SULIT
14 BAB 14. MEWUJUDKAN IMPIAN
15 BAB 15. MEREKA KEPONAKANKU
16 BAB 16. RENCANA RAHASIA
17 BAB 17. ULANG TAHUN
18 BAB 18. GAGAL SEBELUM DIMULAI
19 BAB 19. KECELAKAAN LAGI
20 BAB 20. PERASAAN ANEH
21 BAB 21. TEMU KANGEN
22 BAB 22. AKBI KRITIS
23 BAB 23. DARAH UNTUK AKBI
24 BAB 24. AKBI SADAR
25 BAB 25. AYAH
26 BAB 26. KEKUATAN DOA
27 BAB 27. BABAK BARU
28 BAB 28. SWISS
29 BAB 29. HONEYMOON
30 BAB 30. GOOD BYE BENI
31 BAB 31. KEMBALI
32 BAB 32. LAKI-LAKI MISTERIUS
33 BAB 33. SPY SEHARI
34 BAB 34. FITTING BAJU
35 BAB 35. FITTING BAJU PART 2
36 BAB 36. D-DAY
37 BAB 37. MENGINGAT MASA LALU
38 BAB 38. TRAGEDI
39 BAB 39. MULAI TERBUKA
40 BAB 40. RINDU
41 BAB 41. ANCAMAN
42 BAB 42. PENGHUNI LAIN
43 BAB 43. KOTAK HADIAH
44 BAB 44. PERLU RENCANA
45 BAB 45. KEMBARAN JASON
46 BAB 46. FAKTA MENGEJUTKAN
47 BAB 47. PENGHIANAT
48 BAB 48. KODOK BERDISKUSI
49 BAB 49. OM BARU NENEK BARU
50 BAB 50. MUAL
51 BAB 51. DRAMA PAGI HARI
52 BAB 52. AKHIR BAHAGIA
53 Promosi
Episodes

Updated 53 Episodes

1
BAB 1. ADIK KECIL KAMI
2
BAB 2. HOLIDAY
3
BAB 3. SALAH PAHAM
4
BAB 4. KEBENARAN
5
BAB 5. KESALAHAN FATAL
6
BAB 6. HANNA KAMU DIMANA…
7
BAB 7. BERITA BURUK
8
BAB 8. PAGI-PAGI RIBUT
9
BAB 9. SEPERTI PANGSIT REBUS
10
BAB 10. PAMAN TAMPAN KITA BERTEMU LAGI
11
BAB 11. DONGENG UNTUK SI KEMBAR
12
BAB 12. SALING PENGERTIAN
13
BAB 13. PERMINTAAN SULIT
14
BAB 14. MEWUJUDKAN IMPIAN
15
BAB 15. MEREKA KEPONAKANKU
16
BAB 16. RENCANA RAHASIA
17
BAB 17. ULANG TAHUN
18
BAB 18. GAGAL SEBELUM DIMULAI
19
BAB 19. KECELAKAAN LAGI
20
BAB 20. PERASAAN ANEH
21
BAB 21. TEMU KANGEN
22
BAB 22. AKBI KRITIS
23
BAB 23. DARAH UNTUK AKBI
24
BAB 24. AKBI SADAR
25
BAB 25. AYAH
26
BAB 26. KEKUATAN DOA
27
BAB 27. BABAK BARU
28
BAB 28. SWISS
29
BAB 29. HONEYMOON
30
BAB 30. GOOD BYE BENI
31
BAB 31. KEMBALI
32
BAB 32. LAKI-LAKI MISTERIUS
33
BAB 33. SPY SEHARI
34
BAB 34. FITTING BAJU
35
BAB 35. FITTING BAJU PART 2
36
BAB 36. D-DAY
37
BAB 37. MENGINGAT MASA LALU
38
BAB 38. TRAGEDI
39
BAB 39. MULAI TERBUKA
40
BAB 40. RINDU
41
BAB 41. ANCAMAN
42
BAB 42. PENGHUNI LAIN
43
BAB 43. KOTAK HADIAH
44
BAB 44. PERLU RENCANA
45
BAB 45. KEMBARAN JASON
46
BAB 46. FAKTA MENGEJUTKAN
47
BAB 47. PENGHIANAT
48
BAB 48. KODOK BERDISKUSI
49
BAB 49. OM BARU NENEK BARU
50
BAB 50. MUAL
51
BAB 51. DRAMA PAGI HARI
52
BAB 52. AKHIR BAHAGIA
53
Promosi

Download

Suka karya ini? Unduh App, riwayat baca tak akan hilang
Download

Bonus

Pengguna baru dapat mengunduh App untuk membuka 10 bab secara gratis

Ambil
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!