Jika tidak sekarang maka di masa depan

Saat bangun Xiao Chujiu masih tidak melihat Qin Wujing. Dia menghela nafas dan berjalan ke arah kolam air panas yang sudah di siapkan Wanwan.

Selesai mandi,Xiao Chujiu memakai Hanfu nya dan berdandan sedikit,dia bukan tipe wanita yang menyukai riasan tebal dan mencolok.

Setelah selesai,Xiao Chujiu berkeliling Qin Wangfu untuk melihat-lihat sekaligus mengenal setiap pojok Qin Wangfu bersama Wanwan dan di pandu oleh Mama Bu.

Xiao Chujiu tersenyum saat melihat pemandangan di Qin Wangfu,rasanya seperti sedang berjalan di Museum bekas Kerajaan.

Langkah nya terhenti saat pria berpakaian warna Biru Dongker berjalan mendekat,saat pertama kali melihat pria ini Xiao Chujiu sudah sangat yakin bahwa pria itu adalah Pangeran ketujuh,di tambah Mama Gu membungkuk hormat pada nya.

Xiao Chujiu langsung memasang senyum terbaik nya dan memberi salam,"Wangye...."

Qin Wujing menatap Xiao Chujiu dengan dingin,kepala nya mengangguk pelan sebagai jawaban lalu melanjutkan langkah kaki nya kembali.

Xiao Chujiu yang melihat Qin Wujing berniat pergi segera mencegat Qin Wujing dengan tangan nya yang dia rentangkan,lalu mulut nya berkata dengan nada tinggi,"Wangye, tunggu sebentar!."

Qin Wujing mengerutkan keningnya,mata nya semakin menatap dingin ke arah Xiao Chujiu,"apa anda berani menghalangi jalan saya?.".

Xiao Chujiu tergagap di dalam hati,kemudian mulut nya menjawab dengan manis,"te-tentu tidak berani!,saya hanya ingin bertanya pada anda,kemana anda pergi semalam?."

Qin Wujing mengangkat alis kiri nya dari balik topeng,"bukan urusan anda,"kemudian pria itu mendorong pelan Xiao Chujiu ke samping dan melanjutkan jalan nya.

Xiao Chujiu melotot ke arah Qin Wujing dan menunjuk punggung Qin Wujing yang perlahan menjauh dengan jari telunjuknya,"anda terlalu angkuh!,saya akan menaklukan anda suatu hari nanti!."

Qin Wujing sedikit melirik ke belakang saat mendengar ini,bibir nya tersenyum samar.

"Putri,tolong redakan amarah anda. Pangeran ketujuh memang memiliki kepribadian yang dingin,namun saya yakin anda akan mendapatkan kehangatan nya suatu hari nanti,"ujar Mama Bu menenangkan Xiao Chujiu.

Xiao Chujiu menghela nafas,kemudian bibir nya tersenyum ke arah Mama Bu,"tentu saja."

Jika bukan karena Qin Wujing lah satu-satunya harapan untuk dia hidup,dia tidak akan sudi di permalukan seperti ini oleh Qin Wujing.

___

"Kenapa berbeda?,bukankah dia seharusnya menghindari ku?," Tanya Qin Wujing pada Bai Shu.

Bai Shu menggeleng,"tidak tahu,mungkin karena dia ingin menerima nasib nya secara perlahan dan belajar mencintai anda?," Jawab Bai Shu dengan nada menggoda Qin Wujing.

Qin Wujing menatap Bai Shu dingin,"jawaban yang bodoh,dua hari yang lalu baru saja pertunangan nya di putus dan mencoba bunuh diri demi tidak menikahi saya. Sekarang dia malah mencari perhatian saya?,tidak mungkin dia dapat melupakan Putra Mahkota dengan sangat cepat."

Bai Shu mengangguk,"anda benar,namun karena dia gagal bunuh diri dan Dekrit Kaisar harus di penuhi,jadi mungkin dia mulai pasrah dan menerima nasib untuk menikahi anda."

Qin Wujing tersenyum dingin,"apa menikah dengan saya sesuatu yang mengerikan?."

Bai Shu menghela nafas,"bagaimana tidak orang-orang di luar sana terutama para gadis tidak berpikir seperti itu?,ketika anda menikah Istri anda selalu anda bunuh."

"Mereka semua pembunuh,apa saya harus memelihara serigala di samping saya?," Jawab Qin Wujing.

Bai Shu menepuk pundak Qin Wujing sebelum pergi dan berkata,"lupakan itu,sekarang terserah anda mau di apakan wanita itu."

Bai Shu adalah bawahan/tangan kanan kepercayaan Qin Wujing,dia adalah teman masa kecil Qin Wujing dulu,dia juga Tuan Muda ketiga dari Keluarga Bai.

Bai Shu terkejut saat membuka pintu untuk keluar, tiba-tiba Xiao Chujiu datang dengan membawa semangkuk sup.

"Ah...Putri,"sapa Bai Shu dengan ramah.

Xiao Chujiu mengangguk sambil tersenyum,"Tuan Muda Bai."

Setelah saling sapa,Xiao Chujiu masuk tanpa menunggu perintah di persilahkan,di sana Xiao Chujiu melihat pria dengan pakaian Biru Dongker dan topeng Hitam yang menutupi setengah wajah nya sedang fokus membaca buku.

Xiao Chujiu berjalan mendekat dan memberi hormat dengan santai,"Wangye."

Qin Wujing melirik Xiao Chujiu dengan acuh,"mengapa anda kemari?,apa anda tahu bahwa ruangan ini tidak bisa di masuki oleh sembarang orang?," Lalu mata nya bergeser ke Mama Bu,"atau Mama Bu tidak menjelaskan hal ini pada anda?."

Xiao Chujiu menggeleng,bibir nya tetap tersenyum,"tidak,Mama Bu menjelaskan tentang hal ini,namun memang saya yang keras kepala,"lalu Xiao Chujiu menaruh mangkuk sup hangat di meja kerja Qin Wujing,"Wangye,ini adalah sup buatan ku,cicipilah sedikit."

Qin Wujing melirik ke arah Sup hangat itu, ekspresi nya menunjukkan bahwa dia tidak tertarik.

"Saya tidak lapar,anda boleh pergi," ujar Qin Wujing,sekarang dia kembali fokus membaca buku.

Xiao Chujiu tetap tersenyum,dia tidak akan menyerah!.

"Putri ini tidak akan pergi sebelum anda mencicipi Sup buatan saya. Wangye,apa anda tahu gerah nya di dapur?," Nada bicara nya sangat lembut.

Qin Wujing kembali menatap Xiao Chujiu,lalu dia tersenyum sinis,"jika saya tida mau?."

"Saya memaksa," balas Xiao Chujiu.

Qin Wujing meletakan buku nya di meja dan meraih Sup hangat untuk mencicipi nya.

Namun sebelum Qin Wujing memakan sup itu dia bertanya,"obat apa yang terkandung di dalam sup ini?."

Xiao Chujiu menjawab dengan manis,"Cinta."

Gerakan mengaduk Qin Wujing berhenti saat mendengar jawaban Xiao Chujiu,wanita ini sangat berterus terang.

Wanwan dan Mama Bu yang mendengar ini menahan tawa,Putri mereka sangat pandai menggoda.

Qin Wujing memasukan satu sendok sup hangat ke mulut nya,'tidak buruk,' pikir nya.

Setelah makan satu sendok,Qin Wujing kembali meletakan mangkuk sup itu ke meja,sekarang mata nya menatap dingin ke Xiao Chujiu.

"Langsung saja katakan,anda ingin Uang atau harta lain?," Tanya Qin Wujing.

Xiao Chujiu ingin segera menjawab uang,namun dia menahan mulut nya untuk berteriak itu,dia harus terkesan serius untuk mendekati Qin Wujing.

Akhrinya dia menjawab,"Hati anda!."

"Maka saya akan mengecewakan anda. Sebelum kamu mendapatkan hati saya maka kamu harus memberikan nyawa mu," ujar Qin Wujing.

Xiao Chujiu tersenyum dan mendengus diam-diam sebelum menjawab,"saya tidak takut kecewa ataupun mati."

"Maka anda harus bisa terus berdiri tegak di samping saya bahkan jika harus kehilangan kepala, orang-orang ku tidak boleh lemah. Anda akan mendapatkan status sebagai Wangfei saya,namun tidak hati saya,"kata Qin Wujing.

Xiao Chujiu bersorak di dalam hati,tidak peduli sekarang dia mendapatkan hati Qin Wujing iya atau tidak,yang terpenting adalah dia sekarang sudah mendapatkan status Istri Pangeran ketujuh di permukaan,pria ini telah mengakui diri nya jadi tidak akan ada yang berani mengejek nya di masa depan. Masa depan nya juga sudah terjamin damai,dan yang paling menggembirakan dia akan mendapat uang bulanan!.

"Baik,tidak masalah. Jika saya tidak mendapatkan hati anda sekarang,maka saya akan mendapatkan nya di masa depan,ingat itu Pangeran ketujuh," balas Xiao Chujiu,lalu dia berjalan keluar tanpa memberi salam, bukan nya tidak mau,namun memang lupa.

Terpopuler

Comments

sahabat pena

sahabat pena

gw sumpah in pangeran ke 7 bucin nih🤣🤣🤣🤣ayuk putri semangat menggoda dgn kecantikan 🤣

2024-07-20

0

princess

princess

pangeran ketujuh qw menuggumu disini... hahahaýyy...🤣🤣🤣🤣
bikin hatiku gmna gtu,

2022-12-03

0

Christy Oeki

Christy Oeki

trus sehat

2022-07-10

0

lihat semua
Episodes
1 Qin Wangfu
2 Jika tidak sekarang maka di masa depan
3 Berkunjung ke Istana Kekaisaran
4 Tidak di sukai oleh mertua adalah mimpi buruk!
5 Wangye,anda mengintip saya?
6 Wanita merepotkan
7 Wangfei mata-mata?
8 Mari berjuang bersama Wangye!
9 Hukuman untuk Wangfei
10 Selir?
11 Anda menuntut saya untuk mengerti anda,namun tidak sebaliknya
12 Pertunangan dengan Di Fuyi?
13 Huang Guifei meminta cucu?
14 Mengunjungi Xiao Fu
15 Asli?
16 Lidah tajam Duke Of Qin
17 Kali ini Di Fuyi yang mengintip?
18 kembali ke Qin Wangfu
19 Wangfei marah?
20 Apa anda yakin jika anda suami nya?
21 Terpaksa
22 Gu Jingyi menjadi Qin Wangfei?
23 Cari dia ke penjuru dunia!
24 Siapa yang menipu siapa?
25 Setia sampai mati
26 Saya Wangfei anda
27 Kita memang pasangan
28 Tidak bisa bersama
29 Pesta ulang tahun Gu Junzhu yang meriah
30 Lidah tajam para keluarga Kekaisaran
31 Wangfei, Wangye mengunjungi rumah bordil!
32 Saya mencintai dia!
33 Huang Guifei berkunjung ke Qin Wangfu
34 Satu bahagia, satu tidak
35 Mengambil hak kembali, baik itu takhta atau wanita
36 Kekacauan hati Long Hang
37 Cerai!
38 Semua akan baik-baik saja
39 Jika ada kehidupan selanjutnya
40 Di dunia ini, karma berlaku
41 Rasa bersalah
42 Siapa yang pantas?
43 Biru dan Hitam
44 Hadiah nya adalah Xiao Chujiu
45 Kehidupan yang terbelit-belit
46 Seandainya mau menjadi teman
47 Ulang tahun Xiao Laotaijun
48 Er Xiaojie mendorong Qin Wangfei kedalam danau!
49 Ayo mulai film nya!
50 Menjahili sedikit
51 Saya akan menjadi obat anda sebagaimana anda menjadi obat saya
52 Harus cepat kembali
53 Membidik saat Wangye tidak ada?
54 Qin Wujing gugur!
55 Semua mimpi// End
56 KELUARKAN SUARA MU!
57 SEASON DUA~
58 Kangen aku gak?
Episodes

Updated 58 Episodes

1
Qin Wangfu
2
Jika tidak sekarang maka di masa depan
3
Berkunjung ke Istana Kekaisaran
4
Tidak di sukai oleh mertua adalah mimpi buruk!
5
Wangye,anda mengintip saya?
6
Wanita merepotkan
7
Wangfei mata-mata?
8
Mari berjuang bersama Wangye!
9
Hukuman untuk Wangfei
10
Selir?
11
Anda menuntut saya untuk mengerti anda,namun tidak sebaliknya
12
Pertunangan dengan Di Fuyi?
13
Huang Guifei meminta cucu?
14
Mengunjungi Xiao Fu
15
Asli?
16
Lidah tajam Duke Of Qin
17
Kali ini Di Fuyi yang mengintip?
18
kembali ke Qin Wangfu
19
Wangfei marah?
20
Apa anda yakin jika anda suami nya?
21
Terpaksa
22
Gu Jingyi menjadi Qin Wangfei?
23
Cari dia ke penjuru dunia!
24
Siapa yang menipu siapa?
25
Setia sampai mati
26
Saya Wangfei anda
27
Kita memang pasangan
28
Tidak bisa bersama
29
Pesta ulang tahun Gu Junzhu yang meriah
30
Lidah tajam para keluarga Kekaisaran
31
Wangfei, Wangye mengunjungi rumah bordil!
32
Saya mencintai dia!
33
Huang Guifei berkunjung ke Qin Wangfu
34
Satu bahagia, satu tidak
35
Mengambil hak kembali, baik itu takhta atau wanita
36
Kekacauan hati Long Hang
37
Cerai!
38
Semua akan baik-baik saja
39
Jika ada kehidupan selanjutnya
40
Di dunia ini, karma berlaku
41
Rasa bersalah
42
Siapa yang pantas?
43
Biru dan Hitam
44
Hadiah nya adalah Xiao Chujiu
45
Kehidupan yang terbelit-belit
46
Seandainya mau menjadi teman
47
Ulang tahun Xiao Laotaijun
48
Er Xiaojie mendorong Qin Wangfei kedalam danau!
49
Ayo mulai film nya!
50
Menjahili sedikit
51
Saya akan menjadi obat anda sebagaimana anda menjadi obat saya
52
Harus cepat kembali
53
Membidik saat Wangye tidak ada?
54
Qin Wujing gugur!
55
Semua mimpi// End
56
KELUARKAN SUARA MU!
57
SEASON DUA~
58
Kangen aku gak?

Download

Suka karya ini? Unduh App, riwayat baca tak akan hilang
Download

Bonus

Pengguna baru dapat mengunduh App untuk membuka 10 bab secara gratis

Ambil
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!