..hari yg di tentukan segera terjadi resi suralaya membawa jaka kelana ke tepi samudera..
Ia kemudian menyuruh jaka untuk duduk di atas batu karang dan membiarkan tubuhnya di hempas ombak..
jaka mulai duduk bersila ,,ia mulai memejamkan matanya,,,sebelum resi suralaya pergi ia berpesan pada jaka agar tidak membuka matanya apapun yg terjadi...
karena jika ia membuka matanya sebelum mencapai 40 hari ,ia harus mengulangnya..
Jaka mulai bersemedi, deburan ombak mulai menerjangnya..
Panas dingin masih terasa, jaka belum bisa mematikan indra perabanya ia msih merasakan dingin dan panasnya matahari..
hingga akhirnya ia mulai tidak merasakan dingin dan panas ia merasakan keheningan...
ia mulai terbawa alam bawah sadarnya,,,dalam alam bawah sadarnya ia melihat seseorang dengan tubuh dirantai..
orang itu selalu memanggil manggil namanya,,,jaka jaka,,di mana kau berada apakah kau dan ibumu mssih hidup,,apakah kita bisa bertemu kembali,jaka aku sangatt merindukanmuu...
ucap lelaki yg di rantai itu...
kemudian waktu pun berlalu, kali ini di alam bawah sadarnya ia melihat seorang ibu sedang menangisi anaknya,,,dalam tangisnya ibu itu berkata..
kembalilah anaku ibu sangat merindukanmu,,sudah lebih dari 17 tahun ibu menantikanmu jaka,jaka kelana pulanglah nakk,..
alam alam bawah sadarnya jaka juga dpat melihat kondisi rakyat yg sangat sengsara,,,mereka kelaparan ,,anak anak gadis di perkosa,,,hasil panen di minta paksa oleh prajurit kerajaan..
jaka kelana terhanyut dalam kesedihan ,,ia pun bertekat bahwa ia harus bisa menumpas angkara murka,,dan mengembalikan tanah jawa ke kehidupan yg damai...
kejadian demi kejadian yg dirasakan jaka kelana hingga ia semakin larut ,,tak sadar air matanya pun menetes..
jaka kelana kemudian di kejutkan suara kakeknya resi suralaya,,,,bangun bangun jaka...
tapamu sudah berhasil...namun jaka tidak membuka matanya,,takut kalau itu adalah ujian dari kakeknya ,,mengingat kalau belum 40 hari ia membuka matanya dia harus mengulangi dari awall..
Resi suralaya segera mengalirkan tenaga dalamnya ketubuh jaka,,bangun bangunlah cucuku..
segera jaka membuka matanya,,rupanya benar kakeknya sudah bersila di hadapanya,..
sekarang bersiaplah jaka ,,aku akan mewariskan ilmu penghancur karang kepadamu,..
ulurkan kedua tanganmu,,,jaka segera mengulurkan kedua tanganya ,seketika resi suralaya segera menempelkan kedua telapak tanganya,..
tubuh jaka seketika menjadi panas ,aliran darahnya mendidih bahkan kini bajunya pun terbakar ,,batu karang yg jadi tempat duduknya tiba tiba meledak ..
kedua tubuh itu terbang ke angkasa dan mendarat tepat di pinggir pantai..
jaka segera membuka matanya ,,suhu tubuhnya sudah kembali normal..
akhirnya resi suralaya menyuruh jaka menirukan gerkan gerakan silat dan memusatkan tenaga dalamnya ke kepalan tanganya..
kemudian mengarahkan pukulanya tepat ke batu karang yg ada di hadapanya.
jaka kelana terkejut ketika memukulkan tinjunya ke batu karang dan hancur seketika.
batu itu jadi debu..
resi suralaya segera mengeluarkan kendi kecil dan kendi itu menghisap debu yg berterbangan masuk kedalamnya..
jaka kalana semakin keheranan,,,resi suralaya tersenyumm..
ingatlah jaka kelak kau akan bertemu dengan seseorang yg mempunyai ajian pancasona ,hanya dengan cara inilah kamu dapat membinasakanya..
jangan lupa setelah debu masuk kendi kamu harus melarutkanya ke tengah samudera..
karena hanya air lautlah yg bisa menetralkan jiwa..
hingga membawanya ke nirwana ataupun nerakaa..
Ingatlah cucuku,,,,,setelah ini kembalilah kau ke goa,,dan kuburkanlah jasad kakek dengan layak cucuku,..
karena sesungguhya jiwaku sudah di nirwana,,tapi karena tugasku belum selesei di dunia ,hingga sang hyang tunggal mengijikanku menylesaikan tugas itu,..
setelah ini aku akan pergi,,berjalanlah kau ke timur ,,disana kau akan temukan jati dirimu,,jaka ,jaka kelana itulah namamu cucuku....
aku titipkan kedamean di pundakmu ,,aku pamitt cucukuu,,,selamat tingggalll..
Hingga lenyaplah sosok kakek resi suralaya,,..
***Download NovelToon untuk nikmati pengalaman membaca lebih baik!***
Updated 308 Episodes
Comments
Melati
Keren__ 👍👍👍
2022-04-03
1
Hendry Gunawan
🤣
2021-07-10
1
Sutoyo Loano
Tanda baca dan huruf besarnya mana thor?????
2021-03-29
3