" oh my good mati aku udah jam enam,aku pasti telat ke sekolah ni, ah malah pakaian ku di rumah lagi".gerutu yuli kesal.
yuli mengambil keputusan bahwa hari ini ia akan izin lagi.
" ya udah hari ini aku harus ijin lagi". pasrah yuli.
""derthh,,derthhh, handphone yuli bergetar pertanda ada telfon masuk.
saai ia melihat ternyata toni.yuli langsung mengangkat telfonnya tersebut.
"pagi, ton kenapa sih ganggu aja" kesal yuli.
" ya ampun yul masi pagi kok marah aja, kangen ya sama aku". jawab toni bercanda.
" nggak lucu, oh iya kenapa kamu telfon aku". jawab yuli masih kesal
" yul kamu sekarang masih di kafe kan"? tanya toni berubah serius
" iya aku masih di kafe, emang kenapa"? tanya yuli
"Iya yul karena sebentar ibu bos mau datang ke kafe, jadi aku minta tolong kamu siapin untuk menyambut dia".terang toni
" bukannya dia di amerika ya"? tanya yuli penasaran
" iya tapi dia udah pulang katanya mau melihat perkembangan kafenya". terang toni
"Beres ton".balas yuli
" iya makasih ya yul aku juga sedikit lagi ke situ".kata toni mengakhiri panggilan tersebut.
Setelah panggilan itu selesai yuli pun bergegas membersihkan kafe merapikan meja dan kursi, untuk menyambut bosnya.
pukul tujuh lewat, tampaklah sebuah mobil hitam mewah metalic berhenti di kafe tersebut.
kemudian turunlah dari mobil tersebut seorang wanita yang sangat cantik, anggun dan elegan.meskipun umurnya sudah tua tapi wanita tersebut kelihatan awet muda.pertanda bahwa ia merawat dirinya dengan sangat bagus.
sorot matanya tajam memperhatikan para karyawannya yang berdiri sejajar di hadapanya.di perhatikan mereka satu persatu.
' deg,, jantungnya berdebar sangat kencang saat matanya melihat yuli yang tersenyum padanya.ia pun memperhatikan yuli dari ujung kaki sampai kepala.
saat ia melihat yuli ia merasa seperti melihat dirinya waktu muda dulu.
yuli pun merasakan yang sama, seperti ada ikatan batin.tapi yuli tak mengerti perasaan apa itu.
" ehem". wanita tersebut berdehem.
toni pun terkejut
" maaf nyonya silahkan masuk". kata toni menutupi ke gugupan nya.
tanpa menyahut wanita tersebut langsung masuk ke dalam kafe.dan memperhatikan isi dalam kafe tersebut.
" Yul kamu siapin minum buat nyonya bos ya". perintah toni
" iya"
sahut yuli singkat dan berlalu ke dapur untuk menyiapkan minum.
Setelah selesai yuli langsung mengantarkan minuman untuk wanita tersebut.
"Permisi nyonya minumannya". kata yuli sambil menundukan kepala. karena jujur ia sangat gugup saat ini.
" makasih nak". sahut wanita tersebut sambil tersenyum.hati yuli sangat bahagia mendengar suara halus wanita tersebut.
"sama sama nyonya, kalo begitu saya permisi ke belakang dulu". pamit yuli sambil berlalu.
" no, you must stay in here with me". tutur wanit tersebut.
" i iya nyonya". sahut yuli terbata bata
" and, i want you don't call me like that". tegas wanita tersebut
" baik bu". jawab yuli gugup"
" mami, yuo must call me like that, you understand? tegas wanita tersebut tak ingin di bantah.
" iya mami". jawab yuli pelan.
entah mengapa wanita tersebut sangat ingin yuli memanggilnya seperti itu. ia pun tak mengerti perasaan apa itu.tapi ia merasa nyaman saat yuli memanggilnya seperti itu.
Ia merasa seakan putri kandungnya sendiri yang memangilnya.ia tak ingin jauh dari yuli ia ingin selalu di dekat yuli.
yuli pun merasakan perasaan yang sama seolah ibunya yang telah meninggal datang kembali...
***Download NovelToon untuk nikmati pengalaman membaca lebih baik!***
Updated 407 Episodes
Comments
Devi Selvia
ohhh.. itu brarti ibu'a kandung yuli deh(pasti) 🤔🥰🥰
2021-10-31
0
Kanjeng Mami
jeng...jeng...jeng... Yuli Anak Sultan Guys...😆😆🤣
2021-05-09
0
Paskualina Manek
ibu Rani pulanggg....yuliii.
mamimu pulanggggg
2021-04-15
0