"ah malas gue nggak mau main lagi jawabannya nyeleneh nggak jelas". kata alan lemas.
Alan pun menoleh kearah yuli.muka yuli kelihatan merah karena menahan tawanya.
""yul kalo mau ketawain gue, gue iklas kok di ketawain bidadari surga gue"".goda alan.
""cie cie oh ternyata yuli toh bidadari surganya.
"apaan sih lan sinta nggak lucu tahu". balas yuli yang menahan malu.
"ehmm ada yang malu malu kucing ni ye". goda sinta lagi. yuli pun tak mau membalas dan berpura pura tidur.
sementara dika sedari tadi hanya fokus menyetir tanpa mengeluarkan satu katapun.dika asyik dengan pikiranya sendiri entah apa yang dipikirkanya hanya ia dan Tuhan yang tahu.
Dua jam kemudian mereka sampai di tujuan.disana sudah ada teman teman mereka yang lain.
"hi everybody i'm coming"teriak yuli.
" hei yul gabung sini dong bareng kita" ajak lika teman sekelas mereka.
" yul sinta sama alan, dika mana? tanya lika.
"kalo alan nyusul ferdi kalo sinta sama dika aku nggak tau".balas yuli.
"ooow". sahut lika
masih di dalam mobil...
""sayang kamu kenapa sih kok dari tadi diem mulu".tanya sinta ke dika.
"nggak kenapa napa yang cuma capek dikit aja paling bentar lagi ilang".balas dika lagi
"sini deh aku peluk".kata sinta sambil merentangkan tangan.dika pun menarik sinta dalam pelukannya.
yuli yang hendak kembali mengambil tasnya dalam mobil pun mengurungkan niatnya.dan kembali ke tenda.saat yuli berbalik dika melihatnya tapi ia tak peduli apalagi ada sinta di dekatnya.
"hai guys kok aku di lupain sih".kata sinta pura pura marah.
" habis elo sih lengket kaya prangko ama ayang bebep elo tuh". goda yuli.
"iya biasa yang lagi bucin tingkat dewa mah dimana ada kesempatan langsung nyosor." lika ikut menimpali.
"iri bilang bos".balas sinta.
'yaelah kita ma biasa aja keles".teriak sinta tak mau kalah.
"hahaha, terserah kalian gue mau jalan jalan nikmati masa jomblo gue, nikmati udara pantai yang sejuk". kata yuli sambil berlalu dari hadapan mereka.
Inilah sifat yuli.yang tak pernah menunjukan kesedihannya pada siapapun.ia selalu bisa menyembunyikan perasaanya.sampai orang disekitarnya pun tak tahu kalau ia lagi bersedih.
Saat yuli sedih ia selalu ingin sendiri, memikirkan rencana apa yang di siapkan Tuhan untuknya.
Saat ia 8 tahun orang tuanya meniggal.kemudian diasuh oleh bibi kandungnya selalu disiksa secara psikis dan non psikis.menyukai seorang pria ternyata kekasih sahabatnya sendiri.pria tersebut jangankan berbicara melihat nya pun tak pernah.sungguh beban hidup yang sangat besar dialaminya.
padahal ia ingin sekali merasakan kasih sayang orang tua.tempat bersandar saat sedih.
tapi begitulah jalan takdir setiap manusia kita hanya bisa pasrah dan berdoa.
Tuhan yang menentukan.Tuhan tak mungkin memberikan cobaan melebihi kemampuan umatnya.
yuli selalu merasa iri saat melihat orang tua teman temannya mengikuti rapat sekolah.ia ingin sekali merasakan semua itu.
Tapi yuli sudah bertekad dalam hati ia tak akan pernah menyerah.ia akan berusaha menjadi sukses.
ia tak ingin mengecewakan orang tuanya di atas sana.
yuli berkeinginan melanjutkan kuliah.ia ingin merubah pandangan orang padanya.dari gadis yatim,miskin menjadi gadis yang sukses.
ia ingin membuktikan kepada dika.kalauia bukanlah gadis sialan, brengsek seperti yang selama ini dika katakan padanya.
***Download NovelToon untuk nikmati pengalaman membaca lebih baik!***
Updated 407 Episodes
Comments
Dewi LGumay
suka dng sikap yuli
2021-10-24
1
Sulastri Sulastri
semangt yuli semoga kamu sukses 💪💪👍👍👍lanjuttt...
2021-05-30
0
Mulyani AZMahbud
nyesek... ☹☹
2021-04-17
1