BAB 5 ( lima )

Pagi ini hari cukup cerah. Katrin akan berangkat ke tempat kuliahnya. Sebelum pergi, ia menyalami kedua orang tua angkatnya. Ayahnya mengantar Katrin sampai halte bus karena tempat kerja ayahnya berlainan arah dengan kampus Katrin. Sekitar lima menit Katrin menunggu, lalu berhenti sebuah mobil sport hitam merek Ferrari di depannya. Ketika kaca jendelanya terbuka, nampaklah wajah Daniel yang tersenyum kepada Katrin.

" Hai, ketemu lagi. Mau ke kampus ya ? Ayo naik, kita sama-sama. Menunggu bus lama, nanti kamu terlambat. Kamu gak mau di hukum di hari pertama masuk kuliah kan ?" bujuk Daniel agar Katrin mau ikut dengannya.

" Tapi aku tidak enak nanti di lihat teman-teman, nanti aku di kira curang mendekati ketua OSIS." jawab Katrin.

" Tidak apa-apa, nanti kamu bisa turun di depan kios sebelum kampus." kata Daniel.

" Kalau begitu baiklah." jawab Katrin.

" Kamu tinggal di mana ?" tanya Daniel.

" Aku tinggal tidak jauh dari sini." jawab Katrin berbohong. Karena ia tidak mau Daniel tau di mana rumahnya.

" Kamu selalu berangkat sendirian ?" tanya Daniel lagi.

" Tidak, ayahku mengantarku ke halte tiap hari karena tempat kerja ayahku berlainan arah. Aku tidak mau menyusahkan ayah, nanti dia terlambat kerja jika mengantar ke kampus." jawab Katrin.

" Ooh begitu, kamu memang anak yang baik." kata Daniel.

Setelah lima belas menit perjalanan, akhirnya mereka sampai di tempat tujuan.

" Terimakasih banyak sudah memberi saya tumpangan." kata Katrin.

" Sama-sama, tidak usah sungkan. Kita kan satu kampus." jawab Daniel.

Mereka berpisah di depan kios koran dan majalah yang ada di samping kampus. Lalu menuju ke ruang kelas masing-masing. Di kelas Katrin masih sedikit mahasiswa yang datang. Dan di kelasnya tidak ada yang peduli dengan kehadiran Katrin. Di kampus itu kebanyakan adalah anak orang kaya, sedang Katrin berasal dari keluarga miskin. Ia bersekolah di kampus itu karena mendapatkan beasiswa.

Di kelas Katrin sedang belajar sendiri di bangkunya, lalu seorang teman sekelasnya datang menghampiri. Ia menyapa Katrin dan duduk di depannya. Teman Katrin itu bernama tania, hanya Tania yg mau berteman dgn Katrin.

" Hai Katrin ? Apa yg sedang kamu baca ?" tanya Tania.

" Cuma belajar sedikit kok, biar gak gugup kalau di tanya dosen." jawab Katrin.

Tak lama kemudian teman-teman sekelasnya sudah mulai berdatangan. Mereka menduduki bangku masing-masing. Di kelas itu ada salah satu mahasiswa yang bernama Sandra. Sandra adalah anak dari pemilik hotel terbesar di kota itu. Karena dia anak orang kaya, dia selalu berbuat sesuka hatinya. Dia juga selalu berbuat curang dan bersikap angkuh di kelasnya. Dia hanya berteman dengan anak-anak kaya dan mengucilkan teman-temannya yang tidak kaya. Jam pelajaran sudah di mulai, dosen sudah datang dan memberikan materi pelajaran. Setelah selesai memberikan materi pelajaran, dosen mulai memberikan pertanyaan kepada para mahasiswa. Di antara para mahasiswa, hanya Katrin yang paling banyak memberikan jawaban. Dosen senang sekali dengan jawaban yang di berikan oleh Katrin karena semua jawabannya benar. Hal itu membuat Sandra tidak senang. Dia merasa iri dan tersaingi oleh Katrin karena tidak bisa mendapatkan perhatian dari dosen tampan yang jadi idolanya di kampus ini. Setelah jam pelajaran selesai, para mahasiswa di beri jam istirahat selama satu jam sebelum mengikuti perkuliahan berikutnya. Pada saat jam istirahat itu Sandra menghampiri Katrin. Ia membawa Katrin ke tempat yang sepi. Di tempat yang sepi itu Sandra dan teman-temannya mengancam Katrin agar jangan belagak sok pintar di depan dosen Angga, jika tidak Sandra dan teman-temannya akan mulai menyakiti Katrin. Katrin yang tidak tau apa penyebabnya hanya menganggukkan kepala karena ia tidak mau terlibat masalah pada awal masa kuliahnya.

bersambung...

Terpopuler

Comments

Kazuky Alichia

Kazuky Alichia

semangat nulisnya thor, udah kukasi bom like.

yuk singgah di ceritaku, klik profil aja. judulnya nyebelin, pasti suka

2020-11-27

2

lihat semua
Episodes
1 Bab 1 ( satu )
2 BAB : 2 ( dua )
3 BAB : 3 ( tiga )
4 BAB 4 ( empat )
5 BAB 5 ( lima )
6 Bab 6 ( enam )
7 BAB : 7 ( tujuh )
8 BAB : 8 ( delapan )
9 BAB : 9 ( sembilan )
10 BAB : 10 ( sepuluh )
11 BAB : 11 ( sebelas )
12 BAB : 12 ( dua belas )
13 BAB : 13 ( tiga belas )
14 BAB : 14 ( empat belas )
15 BAB : 15 ( lima belas )
16 BAB : 16 ( enam belas )
17 BAB : 17 ( tujuh belas )
18 BAB : 18 ( delapan belas )
19 BAB : 19 ( sembilan belas )
20 BAB : 20 ( dua puluh )
21 BAB : 21 ( dua puluh satu )
22 BAB : 22 ( dua puluh dua )
23 BAB : 23 ( dua puluh tiga )
24 BAB : 24 ( dua puluh empat )
25 BAB : 25 ( dua puluh lima )
26 BAB : 26 ( dua puluh enam )
27 BAB : 27 ( dua puluh tujuh )
28 BAB : 28 ( dua puluh delapan )
29 BAB : 29 ( dua puluh sembilan )
30 BAB : 30 ( tiga puluh )
31 BAB : 31 ( tiga puluh satu )
32 BAB : 32 ( tiga puluh dua )
33 BAB : 33 ( tiga puluh tiga )
34 BAB : 34 ( tiga puluh empat )
35 BAB : 35 ( tiga puluh lima )
36 BAB : 36 ( tiga puluh enam )
37 BAB : 37 ( tiga puluh tujuh )
38 BAB : 38 ( tiga puluh delapan )
39 BAB : 39 ( tiga puluh sembilan )
40 BAB : 40 ( empat puluh )
41 BAB : 41 ( empat puluh satu )
42 BAB : 42 ( empat puluh dua )
43 BAB : 43 ( empat puluh tiga )
44 BAB : 44 ( empat puluh empat )
45 BAB : 45 ( empat puluh lima )
46 BAB : 46 ( empat puluh enam )
47 BAB : 47 ( empat puluh tujuh )
48 BAB : 48 ( empat puluh delapan )
49 BAB : 49 ( empat puluh sembilan )
50 BAB : 50 ( lima puluh )
51 BAB : 51 ( lima puluh satu )
52 BAB : 52 ( lima puluh dua )
53 BAB : 53 ( lima puluh tiga )
54 BAB : 54 ( lima puluh empat )
55 BAB : 55 ( lima puluh lima )
56 BAB : 56 ( lima puluh enam )
57 BAB : 57 ( lima puluh tujuh )
58 BAB : 58 ( lima puluh delapan )
59 BAB : 59 ( lima puluh sembilan )
60 BAB : 60 ( enam puluh )
61 BAB : 61 ( enam puluh satu )
62 BAB : 62 ( enam puluh dua )
63 BAB : 63 ( enam puluh tiga )
64 BAB : 64 ( enam puluh empat )
65 BAB : 65 ( enam puluh lima )
66 BAB : 66 ( enam puluh enam )
67 BAB : 67 ( enam puluh tujuh )
68 BAB : 68 ( enam puluh delapan )
69 BAB : 69 ( enam puluh sembilan )
70 BAB : 70 ( tujuh puluh )
71 BAB : 71 ( tujuh puluh satu )
72 BAB : 72 ( tujuh puluh dua )
73 BAB : 73 ( tujuh puluh tiga )
74 BAB : 74 ( tujuh puluh empat )
75 BAB : 75 ( tujuh puluh lima )
76 BAB : 76 ( tujuh puluh enam )
77 BAB : 77 ( tujuh puluh tujuh )
78 BAB : 78 ( tujuh puluh delapan )
79 BAB : 79 ( tujuh puluh sembilan )
80 BAB : 80 ( delapan puluh )
81 BAB : 81 ( delapan puluh satu )
82 BAB : 82 ( delapan puluh dua )
83 BAB : 83 ( delapan puluh tiga )
84 BAB : 84 ( delapan puluh empat )
85 BAB : 85 ( delapan puluh lima )
86 BAB : 86 ( delapan puluh enam )
87 BAB : 87 ( delapan puluh tujuh )
88 BAB : 88 ( delapan puluh delapan )
89 BAB : 89 ( delapan puluh sembilan )
90 BAB : 90 ( sembilan puluh )
91 BAB : 91 ( sembilan puluh satu )
92 BAB : 92 ( sembilan puluh dua )
93 BAB : 93 ( sembilan puluh tiga )
94 BAB : 94 ( sembilan puluh empat )
Episodes

Updated 94 Episodes

1
Bab 1 ( satu )
2
BAB : 2 ( dua )
3
BAB : 3 ( tiga )
4
BAB 4 ( empat )
5
BAB 5 ( lima )
6
Bab 6 ( enam )
7
BAB : 7 ( tujuh )
8
BAB : 8 ( delapan )
9
BAB : 9 ( sembilan )
10
BAB : 10 ( sepuluh )
11
BAB : 11 ( sebelas )
12
BAB : 12 ( dua belas )
13
BAB : 13 ( tiga belas )
14
BAB : 14 ( empat belas )
15
BAB : 15 ( lima belas )
16
BAB : 16 ( enam belas )
17
BAB : 17 ( tujuh belas )
18
BAB : 18 ( delapan belas )
19
BAB : 19 ( sembilan belas )
20
BAB : 20 ( dua puluh )
21
BAB : 21 ( dua puluh satu )
22
BAB : 22 ( dua puluh dua )
23
BAB : 23 ( dua puluh tiga )
24
BAB : 24 ( dua puluh empat )
25
BAB : 25 ( dua puluh lima )
26
BAB : 26 ( dua puluh enam )
27
BAB : 27 ( dua puluh tujuh )
28
BAB : 28 ( dua puluh delapan )
29
BAB : 29 ( dua puluh sembilan )
30
BAB : 30 ( tiga puluh )
31
BAB : 31 ( tiga puluh satu )
32
BAB : 32 ( tiga puluh dua )
33
BAB : 33 ( tiga puluh tiga )
34
BAB : 34 ( tiga puluh empat )
35
BAB : 35 ( tiga puluh lima )
36
BAB : 36 ( tiga puluh enam )
37
BAB : 37 ( tiga puluh tujuh )
38
BAB : 38 ( tiga puluh delapan )
39
BAB : 39 ( tiga puluh sembilan )
40
BAB : 40 ( empat puluh )
41
BAB : 41 ( empat puluh satu )
42
BAB : 42 ( empat puluh dua )
43
BAB : 43 ( empat puluh tiga )
44
BAB : 44 ( empat puluh empat )
45
BAB : 45 ( empat puluh lima )
46
BAB : 46 ( empat puluh enam )
47
BAB : 47 ( empat puluh tujuh )
48
BAB : 48 ( empat puluh delapan )
49
BAB : 49 ( empat puluh sembilan )
50
BAB : 50 ( lima puluh )
51
BAB : 51 ( lima puluh satu )
52
BAB : 52 ( lima puluh dua )
53
BAB : 53 ( lima puluh tiga )
54
BAB : 54 ( lima puluh empat )
55
BAB : 55 ( lima puluh lima )
56
BAB : 56 ( lima puluh enam )
57
BAB : 57 ( lima puluh tujuh )
58
BAB : 58 ( lima puluh delapan )
59
BAB : 59 ( lima puluh sembilan )
60
BAB : 60 ( enam puluh )
61
BAB : 61 ( enam puluh satu )
62
BAB : 62 ( enam puluh dua )
63
BAB : 63 ( enam puluh tiga )
64
BAB : 64 ( enam puluh empat )
65
BAB : 65 ( enam puluh lima )
66
BAB : 66 ( enam puluh enam )
67
BAB : 67 ( enam puluh tujuh )
68
BAB : 68 ( enam puluh delapan )
69
BAB : 69 ( enam puluh sembilan )
70
BAB : 70 ( tujuh puluh )
71
BAB : 71 ( tujuh puluh satu )
72
BAB : 72 ( tujuh puluh dua )
73
BAB : 73 ( tujuh puluh tiga )
74
BAB : 74 ( tujuh puluh empat )
75
BAB : 75 ( tujuh puluh lima )
76
BAB : 76 ( tujuh puluh enam )
77
BAB : 77 ( tujuh puluh tujuh )
78
BAB : 78 ( tujuh puluh delapan )
79
BAB : 79 ( tujuh puluh sembilan )
80
BAB : 80 ( delapan puluh )
81
BAB : 81 ( delapan puluh satu )
82
BAB : 82 ( delapan puluh dua )
83
BAB : 83 ( delapan puluh tiga )
84
BAB : 84 ( delapan puluh empat )
85
BAB : 85 ( delapan puluh lima )
86
BAB : 86 ( delapan puluh enam )
87
BAB : 87 ( delapan puluh tujuh )
88
BAB : 88 ( delapan puluh delapan )
89
BAB : 89 ( delapan puluh sembilan )
90
BAB : 90 ( sembilan puluh )
91
BAB : 91 ( sembilan puluh satu )
92
BAB : 92 ( sembilan puluh dua )
93
BAB : 93 ( sembilan puluh tiga )
94
BAB : 94 ( sembilan puluh empat )

Download

Suka karya ini? Unduh App, riwayat baca tak akan hilang
Download

Bonus

Pengguna baru dapat mengunduh App untuk membuka 10 bab secara gratis

Ambil
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!