Sang Idola

Saat kembali menuju kelas tidak sengaja ada notifikasi muncul.
Raga
Raga
P
Zeyra
Zeyra
Kak Raga?
Zeyra
Zeyra
Ada apa?
Raga
Raga
Ini linknya jika Lo mau masuk klub
Raga
Raga
Https//klubmusic.smabingkai.id
Zeyra
Zeyra
Okey kak makasih
Zeyra senang bisa mendaftar di klub musik.
Tanpa ada rasa putus asa dia mengeklik link tersebut dengan penuh semangat.
"Okey! Aku harus semangat sekarang!" batin Zeyra penuh semangat.
Mau gimana pun juga Zeyra akan terus bersemangat untuk ketemu idolanya.
Istirahat Pun Tiba....
Seluruh siswa/siswi sekolah mulai berbondong bondong menuju kantin akibat haus dan kelaparan.
Zeyra, Devi, Nara, dan Elsa Berjalan beriringan menuju kantin dan mereka telah menemukan tempat duduknya.
Elsa melirik Zeyra yang sedang senyum senyum sendiri.
Nara memesan makanan dan Devi sedang memainkan ponselnya.
Elsa
Elsa
lo ngelamunin apa?
Zeyra
Zeyra
Eh engg...
Ucapan Zeyra agak lumayan gugup.
Devi
Devi
Biasa lagi mikirin gebetan
Devi mengatakannya sambil bermain ponsel.
Elsa
Elsa
Benaran kamu lagi mikirin gebetan?
Tanya Elsa penasaran.
Zeyra
Zeyra
Gak!
Zeyra
Zeyra
Gue gak mikirin gebetan!
Elsa
Elsa
Yang benar dek? apakah ada kebohongannya disana?
Zeyra
Zeyra
Ih beneran Elsa!!
Zeyra menatap Elsa sebal.
Tak lama kemudian Nara datang membawa senapan makanan, bersama bibi kantin.
Nara
Nara
lagi bahas apa sih? gak ngajak ngajak.
Elsa
Elsa
Itu si Zeyra lagi naksir sama orang gak bilang bilang.
Zeyra
Zeyra
Gue gak naksir loh? Hanya sebagai idola saja.
Nara
Nara
Kalo begitu idola Lo siapa kalo boleh tau?
Zeyra
Zeyra
Raga Nuriga
Elsa
Elsa
Hah?
Devi
Devi
Hah?
Nara
Nara
Hah?
Elsa
Elsa
Serius?
Zeyra menganggukkan kepalanya tersenyum bahagia.
***

Download

Suka karya ini? Unduh App, riwayat baca tak akan hilang
Download

Bonus

Pengguna baru dapat mengunduh App untuk membuka 10 bab secara gratis

Ambil
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!