Pagi telah tiba, matahari datang untuk menyinari bumi di pagi hari. Sinarnya yang hangat dan lembut memasuki sebuah ruangan yang di tempati seorang pria bermarga Lorenzo.
Di kamar itu, dua pria yang masih tertidur dengan nyaman terbangun.
Dan suara ketukan pintu dari luar ialah yang membangunkan kedua insan itu bersamaan.
Comments
Jeki Xetza
Ehbused
2025-02-20
0