Bab4: Lelang Xenxian

Wei Yu membawa mereka berdua kedalam Kediaman Keluarga Wei, Tampak semua Orang menatap Ling Yuan dan Ling Mei dalam bersamaan, dalam benak mereka berfikir Kenapa dua orang ini ada di kediaman mereka?.

Setelah menelusuri anak tangga lumayan Tinggi, mereka akhir nya sampai di sebuah ruangan, lalu Wei Yu mengetuk pintu di sudut ruangan.

" Ayah!! Leluhur Ling datang ingin menemui mu!! " ucap Wei Yu.

Dalam sekejap saja, pintu langsung terbuka dengan memperlihatkan Seorang pria, pria itu bernama Wei Ten dengan tersenyum ke arah Ling Yuan.

" Selamat datang leluhur Ling!! " ucap Wei Ten dengan menampakan semua giginya.

" Terimakasih sambutannya Tuan Wei!! " Ucap Ling Yuan.

Lalu Wei Ten membawa Ling Yuan kedalam dengan Ling Mei, dengan kursi yang telah disediakan.

" Jadi apa yang membawa Leluhur Ling mau ke kediaman keluarga wei ku ini? " Tanya Wei Ten, karena sebelumnya ia berniat ke klan Ling menemui Ling Yuan, karena dari pengakuan beberapa klan di kota Qin, bahwa Leluhur Ling begitu kuat.

" Sebenarnya aku bermaksud mencari harta yang berguna bagiku!! Dengan mencari di pelelangan di kota ini, kebetulan Ling Mei menyebutkan lelang terbesar di kota Qin milik Keluarga Wei, dari itu aku mau menemui Tuan Wei!! " Ucap Ling Yuan.

" Iya, Ayah telah menceritakan Barang barang langka yang selalu dilelang di lelang keluarga Wei paman!! " Ucap Ling Mei.

Wei Ten senang mendengar nya, tapi ia juga tampak kecewa karena Barang barang langkanya pasti tidak membuat Leluhur Ling yang dirumorkan sangat kuat dan hebat, hingga tak mungkin ada barang/harta yang berguna bagi Ling Yuan.

" Maaf leluhur mungkin Harta benda langka di lelang ku tak akan bermanfaat bagi Leluhur Ling, karena aku tahu Leluhur Ling Sangat kuat pasti membutuhkan sumber daya yang lebih Langka!! " Ucap Wei Ten, ia tahu pasti apa yang dicari Ling Yuan.

Ling Yuan tampak Berwajah masam karena tak ada barang yang ia cari, Wei Ten melihat itu langsung teringat dengan Kota Sebelah, kota Qinsun ' yang dimana kota itu di Kerajaan Hong adalah kota terbesar.

" begini saja Leluhur, aku memiliki Sedikit informasi!! " kata Wei Ten, membuat Ling Yuan langsung ada harapan.

" katakan? " ucap Ling Yuan.

Wei Ten menyampaikan bahwa di kota Qinsun, kota terbesar di kerajaan Hong, dalam kategori Kita Qinsun adalah kota istimewa yang pastinya ada banyak Hal menarik disana.

" Aku dengar ada sebuah Pelelang besar disana, kalo tidak salah namanya adalah lelang Xenxian!! " Ucap Wei Ten.

" Hmmm..... Cukup membuat ku tertarik!! " ucap Ling Yuan.

" Jadi hari apa kita kesana? " Ucap Wei Ten ingin ikut, karena ia Hanya sekali kesana saat Masih kecil, hingga membuat ia ingin kesana lagi.

" hari ini saja!! " ucap Ling Yuan semangat.

" Baik.... mari kita berangkat !! " ucap Wei Ten.

Lalu mereka melihat Ling Mei dengan memainkan Jarinya, ia bingung apakah ia ikut atau tidak, karena di satu sisi ia takut berpergi jauh, disisi lain ia juga ingin ikut dengan Ling Yuan melihat dunia.

" Mei'er! Bagaimana dengan mu? " tanya Ling Yuan.

" A-aku A-aku..... Hmmm.... ikut!! " ucap Ling Mei memilih ikut saja.

" baiklah aku akan mengirim surat pada ayahmu, agar Dia tak khawatir!! " ucap Ling Yuan, menulis sebuah surat lalu diberikan ke Penjaga keluarga Wei.

Singkat cerita mereka telah sampai di Sudut Kota, sedang asik bercerita dan memberikan pendapat satu sama lain, Tiba tiba Puluhan orang datang dengan dipimpin oleh Seorang Pria Tua dengan tatapan tajam kearah Ling Yuan.

" Sepertinya aku harus sedikit berolahraga!! " Gumam Ling Yuan.

" Walikota!! " Ucap Wei Ten dengan memberi hormat.

" Wei Ten!! Apakah orang disamping mu adalah Ling Yuan? atau leluhur Ling yang mempermalukan Klan ku? " Tanya Yin Leng.

" Oh ini? ini adalah leluhur Ling, tamu terhormat Keluarga Wei!! " ucap Wei Ten, sengaja berkata seperti itu, agar membuat Yin Leng berfikir untuk menyerang Leluhur Ling, karena ia tahu Yin Leng adalah praktisi ranah Alam bulan yang terkuat di kota Qin ini.

" Wei Tua!! apakah kau bisa menakuti ku dengan Nama keluarga Wei mu itu? Mungkin dulu aku berfikir dua kali karena masih ada Leluhur Wei mu, sekarang Dia dalam kultivasi tertutup membuat aku akan lebih leluasa!! " ucap Yin Leng.

" Sudah Bincang nya? Tuan Wei terimakasih telah membela ku, aku berhutang budi dengan mu!! " ucap Ling Yuan, lalu ia menatap Kesal kearah Yin Leng, karena hanya menghalangi nya. " Pak tua!! bagaimana kau ingin mati?" sambungnya sembari mengeluarkan Niat membunuh nya dalam jumlah lima persen.

tekanan yang tinggi membuat Anggota klan yin dan ketua klan Yin langsung pingsan karena tekanan yang begitu dahsyat, sedangkan Yin leng dipaksa berlutut sembari mengeluarkan seteguk darah segar dari mulutnya.

" Itu hanya lima persen niat membunuhku, sudah membuat kamu dan klan mu tidak berdaya!! apakah kamu masih Ingin balas dendam? " ucap Ling yuan.

" Ma-maafkan aku leluhur!! Aku sungguh menyesal dan tak ingin mengulanginya lagi!! " ucap Yin leng yang Sangat ketakutan dengan kekuatan Ling yuan, karena niat membunuh itu akan kuat karena seberapa banyak orang yang telah dibunuh, sehingga membuat ia merinding betapa banyak orang telah dibunuh Ling yuan, padahal itu masih lima persen telah membuat ia ingin mati saja karena tekanannya.

" Tuan wei cepat kita pergi, aku sungguh tertarik ke kota Qinsun itu!! " ucap Ling yuan.

" ba-baik leluhur!! " ucap wei ten dengan Merinding, karena ia juga merasakan niat membunuh itu, walaupun niat membunuh itu tidak ditujukan padanya.

mendengar Kota Qinsun, Yin leng juga ingin ikut membuat Ling yuan merasa geram, tapi ya sudahlah ia sekarang memiliki orang yang bisa disuruh pikirnya.

Terimakasih. 🙏

Terpopuler

Comments

bulan merah

bulan merah

lansung bantai saja jangan terlalu naif jD mc

2025-04-05

0

Nada rina

Nada rina

naif amat ni mc

2025-03-16

1

Leluhur tampan.. dimana Long Tian blm muncul

2025-02-11

0

lihat semua
Episodes
1 Bab1: Awal kisah
2 Bab2: Leluhur pertama Klan Ling
3 Bab3: Keluarga Wei
4 Bab4: Lelang Xenxian
5 Bab 5: Lelang Xenxian II
6 Bab 6: lelang Xenxian III
7 Bab 7: Lelang Xenxian IV
8 Bab 8: Lelang Xenxian V
9 Bab 9: konflik
10 Pengumuman
11 Bab 10 : Konflik II
12 Bab 11 : Konflik III
13 Bab 12: Utusan Kerajaan Hong
14 Bab 13 : Menuju Benua Duansa
15 Bab 14 : Gunung ditengah Hutan
16 bab 15: Pria Tua Misterius
17 Bab 16 : Tujuan Misterius sekte Lima pedang
18 Bab 17 : Kemunculan Kuil Suci
19 Bab 18 : Teknik Tahap kedua Guntur Langit
20 Bab 19 : Senjata kelas Immortal
21 Bab 20 : Acara Putri ke tujuh
22 BAB 21 : ACARA PUTRI KE TUJUH II
23 BAB 22 : DESA KECIL TENGAH HUTAN
24 BAB 23 : KEKUATAN ANEH
25 BAB 24 : RANAH KAISAR LANGIT TAHAP SATU
26 BAB 25 : ALIANSI BENUA DUANSA
27 Pengumuman
28 BAB 26 : PAVILIUN TERATAI
29 BAB 27 : TUJUAN CHEN GUI
30 BAB 28: GEDUNG ALIANSI BENUA DUANSA
31 BAB 29 : RITUAL PEMBANGKITAN KAISAR IBLIS
32 BAB 30 : BERTEMU DENGAN PRIA MISTERIUS
33 BAB 31 : MELARIKAN DIRI DARI DUNIA TIANWU
34 BAB 32 : DUNIA QINAYUN ( DUNIA TIGA RAS )
35 BAB 33 : CHON XAI
36 PROSES PENGAJUAN KONTRAK
37 BAB 34 : LING MEI DICULIK RAS MONSTER
38 BAB 35 : KEDATANGAN RAS MONSTER
39 BAB 36 : BENTROK
40 BAB 37 : BENTROK II
41 BAB 38 : KEDATANGAN RAS NAGA
42 BAB 39 : LING YUAN VS LONG ZAO
43 BAB 40 : LONG ZAO TEWAS.
44 BAB 41 : TUJUAN LIU YU
45 BAB 42 : DUNIA TINCEN
46 BAB 44 : KEMARAHAN LING YUAN
47 BAB 45 : BERITA MENGEJUTKAN
48 BAB 46 : TIGA ENTITAS KUAT
49 BAB 47 : KEMBALI KE DUNIA QINAYUN
50 BAB 48 : MENUJU ABYS
51 BAB 49 : DUNIA ABYS
52 BAB 50 : NIAT JAHAT
53 BAB 51 : KEDATANG MU-GU
54 BAB 52 : DENDAM LAMA
55 BAB 53 : BIOK SONG VS LING YUAN
56 BAB 54 : TEKNIK PEMANGGILAN TAHAP SEMPURNA
57 BAB 55 : KEDATANGAN DEWA BINTANG
58 BAB 56 : LING YUAN SETARA DEWI BULAN
59 BAB 57 : LING YUAN VS DEWA BINTANG
60 BAB 58 : MENYERAP KEKUATAN DEWA BINTANG
61 BAB 59 : mendatangi Tanah Suci
62 BAB 60 : FAKTA BENUA TINMO
63 BAB 61 : PERTARUNGAN MENGERIKAN
64 BAB 62 : PERTARUNGAN MENGERIKAN II
Episodes

Updated 64 Episodes

1
Bab1: Awal kisah
2
Bab2: Leluhur pertama Klan Ling
3
Bab3: Keluarga Wei
4
Bab4: Lelang Xenxian
5
Bab 5: Lelang Xenxian II
6
Bab 6: lelang Xenxian III
7
Bab 7: Lelang Xenxian IV
8
Bab 8: Lelang Xenxian V
9
Bab 9: konflik
10
Pengumuman
11
Bab 10 : Konflik II
12
Bab 11 : Konflik III
13
Bab 12: Utusan Kerajaan Hong
14
Bab 13 : Menuju Benua Duansa
15
Bab 14 : Gunung ditengah Hutan
16
bab 15: Pria Tua Misterius
17
Bab 16 : Tujuan Misterius sekte Lima pedang
18
Bab 17 : Kemunculan Kuil Suci
19
Bab 18 : Teknik Tahap kedua Guntur Langit
20
Bab 19 : Senjata kelas Immortal
21
Bab 20 : Acara Putri ke tujuh
22
BAB 21 : ACARA PUTRI KE TUJUH II
23
BAB 22 : DESA KECIL TENGAH HUTAN
24
BAB 23 : KEKUATAN ANEH
25
BAB 24 : RANAH KAISAR LANGIT TAHAP SATU
26
BAB 25 : ALIANSI BENUA DUANSA
27
Pengumuman
28
BAB 26 : PAVILIUN TERATAI
29
BAB 27 : TUJUAN CHEN GUI
30
BAB 28: GEDUNG ALIANSI BENUA DUANSA
31
BAB 29 : RITUAL PEMBANGKITAN KAISAR IBLIS
32
BAB 30 : BERTEMU DENGAN PRIA MISTERIUS
33
BAB 31 : MELARIKAN DIRI DARI DUNIA TIANWU
34
BAB 32 : DUNIA QINAYUN ( DUNIA TIGA RAS )
35
BAB 33 : CHON XAI
36
PROSES PENGAJUAN KONTRAK
37
BAB 34 : LING MEI DICULIK RAS MONSTER
38
BAB 35 : KEDATANGAN RAS MONSTER
39
BAB 36 : BENTROK
40
BAB 37 : BENTROK II
41
BAB 38 : KEDATANGAN RAS NAGA
42
BAB 39 : LING YUAN VS LONG ZAO
43
BAB 40 : LONG ZAO TEWAS.
44
BAB 41 : TUJUAN LIU YU
45
BAB 42 : DUNIA TINCEN
46
BAB 44 : KEMARAHAN LING YUAN
47
BAB 45 : BERITA MENGEJUTKAN
48
BAB 46 : TIGA ENTITAS KUAT
49
BAB 47 : KEMBALI KE DUNIA QINAYUN
50
BAB 48 : MENUJU ABYS
51
BAB 49 : DUNIA ABYS
52
BAB 50 : NIAT JAHAT
53
BAB 51 : KEDATANG MU-GU
54
BAB 52 : DENDAM LAMA
55
BAB 53 : BIOK SONG VS LING YUAN
56
BAB 54 : TEKNIK PEMANGGILAN TAHAP SEMPURNA
57
BAB 55 : KEDATANGAN DEWA BINTANG
58
BAB 56 : LING YUAN SETARA DEWI BULAN
59
BAB 57 : LING YUAN VS DEWA BINTANG
60
BAB 58 : MENYERAP KEKUATAN DEWA BINTANG
61
BAB 59 : mendatangi Tanah Suci
62
BAB 60 : FAKTA BENUA TINMO
63
BAB 61 : PERTARUNGAN MENGERIKAN
64
BAB 62 : PERTARUNGAN MENGERIKAN II

Download

Suka karya ini? Unduh App, riwayat baca tak akan hilang
Download

Bonus

Pengguna baru dapat mengunduh App untuk membuka 10 bab secara gratis

Ambil
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!