02. Tiba-Tiba Melamar

Kendo mencari tahu gadis yang di temui oleh bosnya di kedai makanan pinggir jalan itu, dia menebak kalau gadis itu berasal dari Indonesia.

Pencariannya kini di hotel-hotel yang berada di sekitar Bushan, dia terus mencari nama dan di mana gadis itu menginap. Dan dalam satu hari, Kendo langsung menemukan tempat hotel gadis yang di temui Jiro itu.

"Tuan, aku mendapatkan informasi tentang gadis yang semalam anda temui itu," ucap Kendo melaporkan hasil penelusurannya.

"Cepat katakan padaku, di mana gadis itu menginap?"

"Namanya Namira Isyana Saraswati, dia berasal dari Indonesia anak dari pengusaha besar di negaranya. Dia sedang berlibur di Korea ini kelihatannya," ucap Kendo.

"Aku minta di mana dia tinggal di hotel? Untuk identitasnya nanti saja, aku ingin mengenal gadis itu," ucap Jiro lagi.

"Baik tuan, nona Namira tinggal di hotel Bushan Hotel. Hotel mewah di mana mereka menginap adalah orang-orang kaya semua," ucap Kendo.

"Kamar berapa?"

"Eh? Anda bertanya kamar berapa? Anda mau apa tuan?" tanya Kendo kaget dan bingung.

"Katakan saja di kamar nomor berapa?" tanya Jiro tatapannya melebar pada asistennya itu.

"Eh, sebentar saya cari tahu lagi. Soalnya anda tidak meminta secara detail nona Namira di kamar hotel berapa," ucap Kendo.

Dia menghubungi seseorang untuk menanyakan kamar hotel Namira, sesekali Kendo melirik ke arah bosnya yang sedang menunggu informasinya.

"Baiklah, aku mengerti," ucap Kendo mengakhiri teleponnya.

"Di mana?" tanya Jiro tidak sabar.

"Ada di kamar VIP di lantai dua tuan, nomor kamarnya kosong lima."

Tanpa menunggu lagi, Jiro langsung beranjak pergi dari hadapan Kendo. Laki-laki itu keluar dari kamarnya dan segera turun ke bawah apartemen. Kendo langsung mengejar sang bos, mengikuti kemana bosnya pergi.

Sudah tentu dia akan mendapat tugas baru dari sang bos. Jiro benar-benar sangat penasaran dengan gadis bernama Namira itu.

Apartemen menuju hotel mewah di Bushan itu tidaklah jauh, apartemen milik Jiro memang di kawasan elit yang terletak di tengah kota Bushan. Dia langsung naik mobil honda NSX mewahnya menuju hotel di mana Namira menginap.

Tak butuh waktu lama mengendarai mobilnya itu, Jiro langsung turun dari mobil di ikuti oleh Kendo menuju hotel Bushan Hotel. Kendo menemui resepsionis dan bertanya manajer hotel.

"Di mana manajer hotelnya?" tanya Kendo pada resepsionis hotel.

"Anda mau apa tuan?" tanya resepsionis.

 Kendo menjelaskan apa maksud kedatangannya ke hotel dan ingin bertemu manajer hotel. Awalnya tidak di izinkan, setelah memberitahu siapa yang ingin berkunjung, petugas resepsionis itu pun memberitahu manajer hotel tersebut.

Tak lama sang manajer hotel datang menghampiri Kendo, berbicara langsung sebentar mengenai keinginan Jiro. Lalu sang manajer pun menyuruh petugas memberikan kunci kamar yang di maksud pada Kendo.

"Ini kunci kamarnya tuan," kata sang manajer menyerahkan kunci kamar Namira.

"Terima kasih."

"Sama-sama, semoga masalahnya cepat selesai," ucap manajer.

Kendo hanya mengangguk saja, dia menemui Jiro dan menunjukkan kunci kamar tersebut. Sedikit aneh Kendo memberikan kunci kamar Namira padanya.

"Apa yang kamu katakan pada petugas hotel itu?" tanya Jiro.

"Saya bilang anda dan nona Namira pasangan suami istri yang sedang bertengkar dan anda menyusul untuk berdamai dengan istrinya," jawab Kendo dengan santai.

"Apa kamu bilang!"

_

Gadis yang di temui Jiro satu hari lalu itu sedang duduk di balkon menghadap ke depan dengan suasana malam sambil melamun, di samping meja terdapat minuman soju untuk menghangatkan tubuhnya di cuaca yang dingin itu.

Namira, gadis yang sedang patah hati berlibur di Bushan Korea Selatan. Berharap dia bisa melupakan patah hatinya pada seseorang yang telah mengecewakannya.

Sesekali dia menenggak sojunya yang tinggal beberapa teguk, terkadang gadis itu berteriak juga menangis tersedu.

"Brengsek kalian!" teriak Namira.

"Siapa yang brengsek nona cantik?"

Suara bas ciri khas laki-laki itu mengagetkan Namira, gadis itu menoleh ke arah sumber suara. Dia kaget siapa yang masuk ke dalam kamar hotelnya dengan sembarangan.

"Kenapa anda masuk ke kamarku? Anda tidak sopan!" teriak Namira marah.

Jiro hanya tersenyum saja mendengar ucapan Namira, laki-laki itu berdiri tepat di depan Namira dengan memasukkan kedua tangannya di saku celananya. Namira memperhatikan wajah Jiro lalu beralih memperhatikan dari atas sampai bawah.

"Hmm, nona tertarik padaku ya? Wajar saja, aku ini tampan," ucap Jiro dengan santainya.

Namira hampir meludah, tapi dia hanya mendengus kasar saja. Merasa aneh dan bingung kenapa bisa laki-laki itu berada di kamarnya.

"Kamu siapa?" tanya Namira.

Jiro mendekat satu langkah di depan Namira, menatap wajah Namira dengan seksama. Mengagumi kecantikan gadis itu, Namira yang di perhatikan intens oleh Jiro mundur beberapa langkah. Tapi tangan Jiro justru menarik pinggang Narima hingga wajah keduanya hampir tak berjarak.

"Aku Jiro, laki-laki yang tergila-gila denganmu nona Namira. Maukah kamu menikah denganku?"

"Apa?!"

_

_

*****

Terpopuler

Comments

Aditya HP/bunda lia

Aditya HP/bunda lia

sat set ... good semoga sukses Jiro

2024-11-24

0

lihat semua
Episodes
1 01. Berjumpa
2 02. Tiba-Tiba Melamar
3 03. Terjebak Menikah
4 04. Ciuman
5 05. Kemarahan Tuan Aleandra
6 06. Makan Malam
7 07. Tunangan
8 08. Dia Istriku!
9 09. Merusak Acara Pertunangan
10 10. Model Iklan
11 11. Telepon Dari Nyonya Isabella
12 12. Mencari Namira
13 13. Jiro Marah
14 14. Menyewa Detektif
15 15. Ayo Pergi Ke Jepang
16 16. Dia Siapa?
17 17. Ancaman Rania
18 18. Rencana Licik
19 19. Mencari Tahu
20 20. Dia Adalah ....
21 21. Siapa Jiro?
22 22. Makan Malam
23 23. Silsilah Keluarga
24 24. Bertemu Tuan Takahashi
25 25. Namira Mabuk
26 26. Godaan Maut
27 27. Serangan Mendadak
28 28. Namira Khawatir
29 29. Aishiteru Yo, Namira
30 30. Permintaan Jiro
31 31. Ancaman Jiro
32 32. Sambut Menegangkan
33 33. Bersitegang
34 34. Catatan Sipil
35 35. Milik Saya
36 36. Laki-laki Aneh
37 37. Menyerah
38 38. Bersitegang Di Kantor
39 39. Keberanian Namira
40 40. Cerita Namira
41 41. Pertemuan Keluarga
42 42. Perangkap
43 43. Gertakan
44 44. Ingatan Kendo
45 45. Mampuslah Kau!
46 46. Mempengaruhi Jion
47 47. Mengancam
48 48. Jion Di Culik
49 49. Mampuslah Kau Jiro!
50 50. Mengamuk
51 51. Pikiran Kendo
52 52. Jion Terbunuh
53 53. Pergilah Ke Neraka!
54 54. Berlibur
55 55. Super Yacth
56 56. Berseteru
57 57. Seorang Yakuza?
58 58. Ancaman Namira
59 59. Niat Tuan Aleandra
60 60. Memenuhi Janji
61 61. Pesta
62 62. Pembajakan
63 63. Penyergapan Di Kamar
64 64. Menyandera Rania
65 65. Tebusan Seratus Juta Dollar
66 66. Minta Bantuan
67 67. Tidak Terselamatkan
68 68. Di Klinik Dermaga
69 69. Mimpi
70 70. Kabar Duka
71 71. Gara-Gara Kamu!
72 72. Sekai E Yokoso
73 73. Akio Daichi Fudo
Episodes

Updated 73 Episodes

1
01. Berjumpa
2
02. Tiba-Tiba Melamar
3
03. Terjebak Menikah
4
04. Ciuman
5
05. Kemarahan Tuan Aleandra
6
06. Makan Malam
7
07. Tunangan
8
08. Dia Istriku!
9
09. Merusak Acara Pertunangan
10
10. Model Iklan
11
11. Telepon Dari Nyonya Isabella
12
12. Mencari Namira
13
13. Jiro Marah
14
14. Menyewa Detektif
15
15. Ayo Pergi Ke Jepang
16
16. Dia Siapa?
17
17. Ancaman Rania
18
18. Rencana Licik
19
19. Mencari Tahu
20
20. Dia Adalah ....
21
21. Siapa Jiro?
22
22. Makan Malam
23
23. Silsilah Keluarga
24
24. Bertemu Tuan Takahashi
25
25. Namira Mabuk
26
26. Godaan Maut
27
27. Serangan Mendadak
28
28. Namira Khawatir
29
29. Aishiteru Yo, Namira
30
30. Permintaan Jiro
31
31. Ancaman Jiro
32
32. Sambut Menegangkan
33
33. Bersitegang
34
34. Catatan Sipil
35
35. Milik Saya
36
36. Laki-laki Aneh
37
37. Menyerah
38
38. Bersitegang Di Kantor
39
39. Keberanian Namira
40
40. Cerita Namira
41
41. Pertemuan Keluarga
42
42. Perangkap
43
43. Gertakan
44
44. Ingatan Kendo
45
45. Mampuslah Kau!
46
46. Mempengaruhi Jion
47
47. Mengancam
48
48. Jion Di Culik
49
49. Mampuslah Kau Jiro!
50
50. Mengamuk
51
51. Pikiran Kendo
52
52. Jion Terbunuh
53
53. Pergilah Ke Neraka!
54
54. Berlibur
55
55. Super Yacth
56
56. Berseteru
57
57. Seorang Yakuza?
58
58. Ancaman Namira
59
59. Niat Tuan Aleandra
60
60. Memenuhi Janji
61
61. Pesta
62
62. Pembajakan
63
63. Penyergapan Di Kamar
64
64. Menyandera Rania
65
65. Tebusan Seratus Juta Dollar
66
66. Minta Bantuan
67
67. Tidak Terselamatkan
68
68. Di Klinik Dermaga
69
69. Mimpi
70
70. Kabar Duka
71
71. Gara-Gara Kamu!
72
72. Sekai E Yokoso
73
73. Akio Daichi Fudo

Download

Suka karya ini? Unduh App, riwayat baca tak akan hilang
Download

Bonus

Pengguna baru dapat mengunduh App untuk membuka 10 bab secara gratis

Ambil
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!