Tidur bersama

Di kamar pengantin baru terjadi hal lucu karena mereka sama-sama salah tingkah.

" Kakak mandi sana, ini Teh nya oia tadi kakak kemana?? Tanya Lala melihat suaminya.

Denis tersenyum hangat. " Kakak tadi ketemu Papi, Ada yang di omong kan salah satunya buat besok kakak izin mau ajak kamu pindah La" Jawab Denis sambil mengambil handuk bersih dari tangan istri kecilnya lalu masuk ke kamar mandi.

Denis tersenyum dan mengelus miliknya di kamar mandi, karena tiba-tiba saja miliknya berdiri karena satu kamar dengan wanita yang dia cintai dan wanita itu adalah istrinya sekarang.

" Sabar Tong, Jangan main minta masukin ya, kamu dengar kan omongan mertuaku, kalau jangan sampai anaknya hamil sekarang, masih muda" Ungkap Denis tersenyum menggeleng dengan kelakuan nya yang absurd.

Denis akhirnya meneruskan mandinya dan setelah selesai keluar kamar dengan handuk menggantung di perut sampai atas lutut nya saja.

Melihat suaminya keluar dengan handuk sebatas lutut dan air yang masih mengalir membuat Lala menelan ludahnya berkali-kali.

Sungguh ciptaan Tuhan di depan nya itu sangat indah dan mempesona.

" Kenapa enggak pakai baju kak"?! Kesal Lala melihat Denis namun wajahnya memerah karena malu. Lala belum terbiasa dengan keadaan begini.

Denis dengan santai nya menuju ranjang dan mengambil pakaian yang telah di sediakan Lala.

Tadinya Denis lupa membawa pakaian itu, karena ingin cepat mandi.

" Apa sih La, baru lihat kakak gini kamu udah begitu, Gimana lihat yang lain?? Hmmm, goda Denis di ruang ganti.

Lala memerah wajahnya karena sungguh malu.

" Apaan sih kak, aku masih kecil yah jangan macam-macam!! Ancam Lala, padahal jantung nya dag dig dug apalagi saat Denis ikut naik ke ranjang nya.

Denis meminum teh yang Lala buatkan dan mengelus rambut istrinya. " Kamu jangan kaku sama aku, kek biasa aja. Di sini cuma status kita yang berubah, bukan kita hmm" Denis menarik Lala ke pelukan hangat nya. Lala tersenyum dan membalas pelukan suami yang sangat dia cintai

" Kak, maafnya untuk saat ini Lala belum siap untuk melakukan tugas Lala sebagai istri Kakak, apa kakak mau menunggu Lala siap?? " Lala melihat Mata suaminya.

Denis tersenyum kembali dan mencium kening istrinya. " Kakak tidak akan memaksa kamu, Pernikahan kita pun tiba-tiba, tapi asal kamu tau, kakak tidak terpaksa menikahi kamu, kakak ikhlas menjadi suami kamu. La, Kaka sayang kamu La!! Tiba-tiba Denis menarik Lala ke pelukan nya dan tatapan mata itu mengisyaratkan cinta yang sangat besar diantara keduanya yang selama ini di pendam.

Denis melabuhkan ciuman pertama nya di bibir gadis yang amat dia cintai.

Lala terkejut dengan semua itu namun dia mencoba menerima ciuman dari suaminya.

Keduanya hanyut dalam ciuman menggairahkan itu.

" Maaf" Ucap Denis memeluk Lala.

Lala tersenyum dan memeluk Denis kembali. " Kenapa maaf, itu memang hak kak Denis kan. Aku istri kakak, cuma melakukan hubungan itu yang aku belum mampu, tapi kalau cuma cium aku mau kok!!! Ucap Lala dengan mata yang di buat sangat lucu membuat Denis tertawa gemes sekali.

" Ayo tidur sayang, ini sudah malam! Akhirnya Lala dan Denis tidur satu ranjang yang sama untuk pertama kalinya dalam hubungan yang Halal.

Keduanya tidur dengan sangat Damai, hingga pagi menjelang Lala terbangun setelah Denis tadi pun telah bangun dan sedang mandi.

Episodes
1 Aileen Nafla Ibrahim
2 Bertemu Denis
3 Nafla dan Denis
4 Langganan BP
5 Kantin
6 Makan berdua
7 Keinginan Nafla
8 Sekolah
9 Ujian Akhir Sekolah
10 Berasa Bebas
11 Harus menikah!!
12 Menikah
13 Pulang
14 Tidur bersama
15 Diantar Sekolah
16 Pindah Rumah
17 Rumah Baru
18 HaK suami.
19 Panggilan Baru
20 Kunjungan Mertua
21 Makan Malam
22 Di terima Kuliah
23 Ulat Keket
24 Aksi Lala
25 Meminta Maaf
26 Rumah Mami dan Papi
27 Tidur rumah Papi
28 kuliah
29 Membuat kerusuhan
30 Gosip
31 Pulang
32 Jumpa Queen
33 Berbelanja bersama
34 Si Kembar
35 Kuliah
36 Yash ke Kampus
37 Fitnah
38 Kafe
39 Mahasiswa Pertukaran
40 Makan bersama
41 Denis si Datar namun kejam
42 Kemarahan Denis Part dua
43 Sampai ke telinga Mami kan!!!
44 Keluarga Sultan salah pilih lawan .
45 Amarah Keluarga
46 Jalani saja
47 Kekesalan Yash
48 Kamu hamil Kak??
49 Bahagia
50 Kebahagiaan
51 Menginap
52 Singapura
53 Hari berkabung
54 Lemah kandungan
55 Tahap pemulihan
56 Pulang
57 Kembali Kuliah
58 Mabok parah
59 Rumah sakit
60 Ngidam
61 Rujak Ala Mama Mona
62 Fall in love
63 Quality time
64 Tujuh Bulanan
65 Hadiah istimewa
66 Liburan
67 Pacaran Halal.
68 Rencana Busuk Mitha
69 Di culik
70 Mencari Nafla di mulai
71 Penyelamatan
72 Baku hantam
73 Kritis
74 KoMa
75 Sebulan berlalu
76 Bahagia
Episodes

Updated 76 Episodes

1
Aileen Nafla Ibrahim
2
Bertemu Denis
3
Nafla dan Denis
4
Langganan BP
5
Kantin
6
Makan berdua
7
Keinginan Nafla
8
Sekolah
9
Ujian Akhir Sekolah
10
Berasa Bebas
11
Harus menikah!!
12
Menikah
13
Pulang
14
Tidur bersama
15
Diantar Sekolah
16
Pindah Rumah
17
Rumah Baru
18
HaK suami.
19
Panggilan Baru
20
Kunjungan Mertua
21
Makan Malam
22
Di terima Kuliah
23
Ulat Keket
24
Aksi Lala
25
Meminta Maaf
26
Rumah Mami dan Papi
27
Tidur rumah Papi
28
kuliah
29
Membuat kerusuhan
30
Gosip
31
Pulang
32
Jumpa Queen
33
Berbelanja bersama
34
Si Kembar
35
Kuliah
36
Yash ke Kampus
37
Fitnah
38
Kafe
39
Mahasiswa Pertukaran
40
Makan bersama
41
Denis si Datar namun kejam
42
Kemarahan Denis Part dua
43
Sampai ke telinga Mami kan!!!
44
Keluarga Sultan salah pilih lawan .
45
Amarah Keluarga
46
Jalani saja
47
Kekesalan Yash
48
Kamu hamil Kak??
49
Bahagia
50
Kebahagiaan
51
Menginap
52
Singapura
53
Hari berkabung
54
Lemah kandungan
55
Tahap pemulihan
56
Pulang
57
Kembali Kuliah
58
Mabok parah
59
Rumah sakit
60
Ngidam
61
Rujak Ala Mama Mona
62
Fall in love
63
Quality time
64
Tujuh Bulanan
65
Hadiah istimewa
66
Liburan
67
Pacaran Halal.
68
Rencana Busuk Mitha
69
Di culik
70
Mencari Nafla di mulai
71
Penyelamatan
72
Baku hantam
73
Kritis
74
KoMa
75
Sebulan berlalu
76
Bahagia

Download

Suka karya ini? Unduh App, riwayat baca tak akan hilang
Download

Bonus

Pengguna baru dapat mengunduh App untuk membuka 10 bab secara gratis

Ambil
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!