Berkeliling di Negeri Peri Ikan.

Amara bertemu dengan Pria Ikan yang akan dinikahinya. Pria itu terlihat tampan, berbadan tinggi, berkulit putih dan Menyejukkan mata, seperti style opa-opa Korea di film Drama Korea tetapi memakai pakaian Anime.

” Kalau lihat yang seger-seger dan sejuk juga seneng, tetapi Pria itu terlihat seperti manusia ya? ,tetapi aku terlihat seperti Ikan, ini tidak adil." gumam Amara.

*Flasback ketika Amara masih hidup*

Mengenai soal keadilan, Amara adalah orang yang suka protes tentang keadilan. Waktu ditempat kerjanya, Amara selalu berani untuk menagih uang gaji, dan Amara seperti Dept Collector, menanyakan gajinya setiap hari, jika administrasi telat membayar gajinya.

" Pak, saya kok belum di gaji?, sudah tanggal segini loh pak, saya kan memiliki kebutuhan pak. Tolong lah pak. Besok saya akan tanyakan lagi sampai bapak membayar gaji saya." kata Amara kepada Administrasi kantornya tempat dia bekerja.

*Kembali ke masa sekarang*

Pria ikan menghampiri Amara. Pria ikan tersebut bernama Reno. Kemudian mereka mengobrol, dan Reno menjelaskan kepada Amara jika dia adalah calon suami Amara. Reno juga menjelaskan tugas Amara sebagai Peri Ikan.

"Amara, saya Reno, kamu adalah calon istri saya sekarang." kata Reno.

" Kamu calon suamiku?, coba jelaskan dahulu, mengapa kamu terlihat seperti manusia sedangkan saya terlihat seperti ikan?"

"Mengapa Aku disini? Aku kemarin di bawa oleh Malaikat ke Langit, lalu aku terbangun sudah dilaut, Langit dan Laut kan jauh berbeda? Kamu bisa bahasa manusia? kamu seperti Pria Korea di Drama Korea yang memakai baju Anime Jepang?."

" Banyak sekali pertanyaanmu, saya akan jawab satu- persatu." kata Reno.

" Saya dan kamu adalah Peri Ikan. Wajah manusia berbeda-beda, begitupun Peri Ikan. Dunia Peri Ikan, di Negeri kami, teknologinya berkembang seperti di Bumi, tempat kamu dahulu tinggal." kata Reno.

"Kami bisa semua bahasa yang ada di Dunia dan kami memang ditugaskan di beberapa Dunia. Negeri Peri Ikan adalah Dunia Ghoib. Kalau di Dunia ada aplikasi Dear'sApp, di Negeri Peri Ikan juga ada aplikasi PiscesApp." kata Reno.

" Kamu disini karena Malaikat masih berdiskusi memasukan kamu ke Surga apa memasukkan kamu ke Neraka, karena kematian kamu tidak jelas." kata Reno.

"Kenapa masih berdiskusi? Jelas-jelas bahwa aku meninggal karena sakit maag." kata Amara ngeyel saat diberikan keterangan oleh Reno.

" Bukan Amara, Kamu itu meninggal tidak jelas. Pertama, mungkin karena kamu sakit dan kelelahan bekerja, sehingga kamu akan dimasukan ke surga oleh Malaikat, atau Kedua, mungkin kamu seseorang pemalas yang lalai, kematianmu bisa tergolong ke tindakan ”Bunuh diri” karena kamu tidak meminum obat. kata Reno.

"Waduh, iya juga sih .hehe..." kata Amara.

" Lalu aku disini, ngapain ya? " kata Amara

" Kamu disini ditugaskan menjadi istriku karena kamu belum memiliki suami semasa hidup didunia dan kita akan segera menikah. ” ".kata Reno kepada Amara.

" Kita ditugaskan beribadah kepada Tuhan, aku disini bekerja sebagai CEO Kebaikan di lautan". kata Reno kepada Amara.

" Malaikat berkata padaku bahwa kamu belum banyak waktu untuk merawat orangtua kamu, adik kamu juga kucing kamu karena kamu meninggal duluan daripada mereka. Kamu disini akan mengalami kejadian yang belum terlaksana didunia."

" Kamu juga nanti akan mengurus kegiatan CEO bersamaku, menjadi Pegawai Tetap bukan Freelance lagi. kita berdua bertugas untuk mengumpulkan kebaikan kepada Hewan di Laut dan para keluarga Nelayan di Bumi." kata Reno kepada Amara.

”Kita mengumpulkan Koin dan Tiket. Koin untuk menukar barang sedangkan Tiket untuk masuk ke Dunia manusia untuk membantu Nelayan mencarikan solusi persoalan hidup mereka."

"Dunia Ghoib laut, Peri Ikan ada yang bertugas mengobati ikan dinamakan MediPis." kata Reno kepada Amara

"Ikan- ikan dilaut juga butuh pertolongan layaknya didunia. Dunia manusia sudah ada dokter. Pada Negeri kami, MediPis akan menolong mereka yang membutuhkan bantuan Medis.” kata Reno kepada Amara.

"Kamu nantinya akan menjadi "CEO Kebaikan" yang mengatur para Peri Ikan MediPis, para Peri Ikan Simbiosis, serta para Peri Ikan Rantai Makanan dilaut untuk Hewan dilaut, mengawasi Peri ikan PisTan untuk menyuburkan tanaman laut untuk makanan hewan laut, dan membantu Nelayan menyelesaikan masalahnya, juga membantu perekonomian kami di Negeri Peri Ikan." kata Reno kepada Amara.

” Disini teknologi lebih canggih karena Dunia Ghoib Laut, Dunia Ghoib darat juga punya Peri. Kamu disana suka dengan Toktok? di Negeri kami dinamakan Pistok, nanti setelah acara pernikahan ini akan aku ajarkan Sosial Media PiscesApp dan Pistok. Semua aplikasi hampir sama dengan Dunia Manusia. Aplikasi tersebut hanya digunakan untuk Peri Ikan." kata Reno kepada Amara.

Pada akhirnya, mereka menikah. Amara disambut dengan baik oleh orangtua Reno di Negeri Peri Ikan. Pernikahan berjalan dengan Lancar dan Megah.

Amara sudah mempunyai Suami dan Mertua di Negeri Peri ikan, juga mempunyai Pekerjaan Tetep sebagai CEO Kebaikan Peri Ikan yang mengatur Keuangan, Simbiosis, Rantai Makanan, Produksi Tanaman laut atau Pertanian Negeri Peri Ikan dan Lautan.

💌Bersambung💌💕

Hiatus

✅ Bagaimana pekerjaan pertama Amara sebagai "CEO Kebaikan "Peri hutan?

Terpopuler

Comments

worcrets

worcrets

lanjutkan inspirasi anda, semangat membuat cerita yang lebih menarik

2023-11-29

2

User Minor

User Minor

semangat

2023-11-27

1

Putra Al - Bantani

Putra Al - Bantani

wah keren nih aplikasi nya dari Pisces android

2023-11-18

1

lihat semua
Episodes
1 Freelance Job Reincarnation: Fish Fairy.
2 Kematian Amara
3 Berkeliling di Negeri Peri Ikan.
4 Tugas Pertama CEO - Tujuh bersaudara
5 Tugas Pertama CEO- Tujuh bersaudara 2
6 Tugas Pertama CEO- Tujuh Bersaudara 3 " Istana"
7 Tugas Pertama CEO- Tujuh Bersaudara- Istana Peri Jahat
8 Tujuh Bersaudara- CEO Amara membuat TeleConference.
9 Tugas Pertama- Tujuh Bersaudara- CEO Amara membuat Teleconference
10 Tugas Pertama CEO- Tujuh Bersaudara- Negosiasi dengan Peri Ular Laut Jahat.
11 Tugas Pertama CEO- Tujuh Bersaudara Negosiasi dengan Peri Ular Laut.
12 Tugas Pertama CEO- Tujuh Bersaudara Layar Kehidupan
13 Tugas Pertama CEO- Tujuh bersaudara- Layar Kehidupan.
14 Tugas Pertama CEO- Tujuh bersaudara-Layar kehidupan
15 Tugas Pertama CEO- Tujuh Bersaudara- Layar Kehidupan
16 Tugas Pertama CEO- Tujuh Bersaudara- Mencari Orangtua.
17 Tugas Pertama CEO- Tujuh Bersaudara- Mencari Orangtua
18 Tugas Pertama CEO- Tujuh Bersaudara- Tamat.
19 Tugas Utama Amara - Pesta Lampion Harapan
20 Tugas Utama Amara- Pesta Lampion Harapan
21 Tugas Kedua CEO - Senyuman Ikan Badut- Puffer Fish
22 Tugas Ketiga CEO- Kiran Anak Peri PisKeu
23 Tugas Ketiga CEO- Kiran anak Peri PisKeu.
24 Tugas Ketiga CEO- Kiran anak Peri Piskeu
25 Tugas Ketiga CEO- Kiran anak Peri Piskeu
26 Tugas Ketiga CEO- Kiran Anak Peri Piskeu- Hari pertama Guru Bayangan Kiran
27 Tugas Ketiga CEO- Kiran anak Pak Piskeu- Bertemu Psikolog
28 Tugas Ketiga CEO- Kiran Anak Pak Piskeu- Bertemu Psikolog.
29 Tugas Ketiga CEO- Kiran anak Pak Piskeu- mengatasi ADHD
30 Tugas Ketiga CEO- Kiran Anak Pak Piskeu- Mengatasi ADHD
31 Tugas Ketiga CEO- Kiran Anak Peri Piskeu- Mengatasi ADHD
32 Tugas Ketiga CEO- Kiran Anak Peri Piskeu- Mengatasi ADHD
33 Tugas Ketiga CEO- Kiran anak Peri Piskeu- Kehilangan Amara
34 Tugas Ketiga CEO- Kiran anak Pak Piskeu- Kehilangan Amara 2
35 Tugas ketiga CEO- Kiran anak Peri Piskeu- Kehilangan Amara
36 Tugas Ketiga- Kiran Anak Peri Piskeu- Titik balik Kiran.
37 Tugas Ketiga CEO- Kiran anak Pak Piskeu- Titik balik Kiran
38 Tugas ketiga CEO- Kiran anak Pak Piskeu- Tamat.
39 Tugas utama Amara- mencintai Reno
40 Tugas Keempat CEO- Persahabatan Hiu Paus dengan Ikan Remora
41 Tugas Keempat CEO- Persahabatan Hiu Paus dengan Remora- Perkenalan yang indah.
42 Tugas Keempat CEO- Persahabatan Ikan Hiu Paus dan Ikan Remora- ATM Peri Udang
43 Tugas Keempat CEO-Persahabatan Ikan Paus dan Ikan Remora - ATM Peri Udang.
44 Tugas Keempat CEO- Persahabatan Ikan Hiu Paus dan Ikan Remora- Tamat.
45 Tugas Kelima CEO-Bunuh Diri Anak Nelayan- Konflik
46 Tugas Kelima CEO- Bunuh Diri Anak Nelayan-Konflik.
47 Tugas Kelima CEO- Bunuh Diri Anak Nelayan- Solusi Konflik.
48 Tugas Kelima CEO- Bunuh Diri Anak Nelayan- Solusi Konflik.
49 Tugas Kelima CEO- Bunuh Diri Anak Nelayan- Tamat
50 Tugas utama Amara- Akikahan Naqila
51 Tugas Keenam CEO- Gricelin Anak Peri Pis Simbosis- Konflik.
52 Tugas Keenam CEO- Gricelin anak Peri Simbiosis- Baju Dance Blackponk.
53 Tugas Keenam CEO-Anak Peri Simbiosis-Baju Dansa Gricelin-
54 Tugas Keenam CEO- Gricelin anak Peri Simbiosis-Baju dansa Gricelin Tamat
55 Tugas Ketujuh CEO- Baby Blues Keluarga Nelayan.
56 Tugas Ketujuh- Baby Blues- Keluarga Nelayan.
57 Tugas Ketujuh CEO- Baby Blues Keluarga Nelayan
58 Tugas Ketujuh CEO- Baby Blues keluarga Nelayan.
59 Tugas Ketujuh CEO- Baby Blues Nelayan
60 Tugas Ketujuh CEO-Baby Blues keluarga Nelayan
61 Tugas Ketujuh CEO-Baby Blues Keluarga Nelayan Konflik
62 Tugas Ketujuh CEO- Baby Blues Keluarga Nelayan
63 Tugas Ketujuh CEO- Baby Blues Keluarga Nelayan- Solusi dari Konfliknya
64 Tugas Ketujuh CEO- Baby blues Keluarga Nelayan- Tamat
65 Tugas utama CEO- Berwisata ke dunia bawah laut dengan Naqila
66 Tugas Kedelapan CEO- Pembuangan Limbah Nipon
67 Tugas Kedelapan CEO-Pembuangan Limbah Nuklir Nipon- Konflik
68 Tugas ke Delapan CEO- Limbah Nuklir Negara Nipon- Solusi dari Konflik
69 Tugas Ke Delapan CEO- Limbah Nuklir Negara Nipon- Solusi dari Konflik
70 Tugas ke Delapan CEO- Limbah Nuklir Nipon- Solusi
71 Tugas ke Delapan CEO Tamat.
72 Hiatus!
73 Tugas Kesembilan CEO
74 Tugas Kesembilan CEO 1
75 Tugas Kesembilan CEO 2
76 Tugas Ke Sembilan CEO 3- Tamat
77 Tugas utama- menjadi Istri yang mengabdikan diri.
78 Tugas Utama- Menjadi Istri yang mengabdikan diri 2.
79 Tugas Utama - Menjadi Istri mengabdikan diri 3
80 Tugas Utama- Menjadi Istri mengabdikan diri 4 Tamat.
81 Tugas ke Sepuluh CEO
82 Tugas ke Sepuluh CEO.
83 Tugas ke sebelas CEO
84 Tugas ke Dua belas CEO
85 Tugas Ke tiga Belas CEO
86 Misteri Surat dari Malaikat.
87 Tugas Ketiga belas CEO
88 tugas ke empat belas CEO
Episodes

Updated 88 Episodes

1
Freelance Job Reincarnation: Fish Fairy.
2
Kematian Amara
3
Berkeliling di Negeri Peri Ikan.
4
Tugas Pertama CEO - Tujuh bersaudara
5
Tugas Pertama CEO- Tujuh bersaudara 2
6
Tugas Pertama CEO- Tujuh Bersaudara 3 " Istana"
7
Tugas Pertama CEO- Tujuh Bersaudara- Istana Peri Jahat
8
Tujuh Bersaudara- CEO Amara membuat TeleConference.
9
Tugas Pertama- Tujuh Bersaudara- CEO Amara membuat Teleconference
10
Tugas Pertama CEO- Tujuh Bersaudara- Negosiasi dengan Peri Ular Laut Jahat.
11
Tugas Pertama CEO- Tujuh Bersaudara Negosiasi dengan Peri Ular Laut.
12
Tugas Pertama CEO- Tujuh Bersaudara Layar Kehidupan
13
Tugas Pertama CEO- Tujuh bersaudara- Layar Kehidupan.
14
Tugas Pertama CEO- Tujuh bersaudara-Layar kehidupan
15
Tugas Pertama CEO- Tujuh Bersaudara- Layar Kehidupan
16
Tugas Pertama CEO- Tujuh Bersaudara- Mencari Orangtua.
17
Tugas Pertama CEO- Tujuh Bersaudara- Mencari Orangtua
18
Tugas Pertama CEO- Tujuh Bersaudara- Tamat.
19
Tugas Utama Amara - Pesta Lampion Harapan
20
Tugas Utama Amara- Pesta Lampion Harapan
21
Tugas Kedua CEO - Senyuman Ikan Badut- Puffer Fish
22
Tugas Ketiga CEO- Kiran Anak Peri PisKeu
23
Tugas Ketiga CEO- Kiran anak Peri PisKeu.
24
Tugas Ketiga CEO- Kiran anak Peri Piskeu
25
Tugas Ketiga CEO- Kiran anak Peri Piskeu
26
Tugas Ketiga CEO- Kiran Anak Peri Piskeu- Hari pertama Guru Bayangan Kiran
27
Tugas Ketiga CEO- Kiran anak Pak Piskeu- Bertemu Psikolog
28
Tugas Ketiga CEO- Kiran Anak Pak Piskeu- Bertemu Psikolog.
29
Tugas Ketiga CEO- Kiran anak Pak Piskeu- mengatasi ADHD
30
Tugas Ketiga CEO- Kiran Anak Pak Piskeu- Mengatasi ADHD
31
Tugas Ketiga CEO- Kiran Anak Peri Piskeu- Mengatasi ADHD
32
Tugas Ketiga CEO- Kiran Anak Peri Piskeu- Mengatasi ADHD
33
Tugas Ketiga CEO- Kiran anak Peri Piskeu- Kehilangan Amara
34
Tugas Ketiga CEO- Kiran anak Pak Piskeu- Kehilangan Amara 2
35
Tugas ketiga CEO- Kiran anak Peri Piskeu- Kehilangan Amara
36
Tugas Ketiga- Kiran Anak Peri Piskeu- Titik balik Kiran.
37
Tugas Ketiga CEO- Kiran anak Pak Piskeu- Titik balik Kiran
38
Tugas ketiga CEO- Kiran anak Pak Piskeu- Tamat.
39
Tugas utama Amara- mencintai Reno
40
Tugas Keempat CEO- Persahabatan Hiu Paus dengan Ikan Remora
41
Tugas Keempat CEO- Persahabatan Hiu Paus dengan Remora- Perkenalan yang indah.
42
Tugas Keempat CEO- Persahabatan Ikan Hiu Paus dan Ikan Remora- ATM Peri Udang
43
Tugas Keempat CEO-Persahabatan Ikan Paus dan Ikan Remora - ATM Peri Udang.
44
Tugas Keempat CEO- Persahabatan Ikan Hiu Paus dan Ikan Remora- Tamat.
45
Tugas Kelima CEO-Bunuh Diri Anak Nelayan- Konflik
46
Tugas Kelima CEO- Bunuh Diri Anak Nelayan-Konflik.
47
Tugas Kelima CEO- Bunuh Diri Anak Nelayan- Solusi Konflik.
48
Tugas Kelima CEO- Bunuh Diri Anak Nelayan- Solusi Konflik.
49
Tugas Kelima CEO- Bunuh Diri Anak Nelayan- Tamat
50
Tugas utama Amara- Akikahan Naqila
51
Tugas Keenam CEO- Gricelin Anak Peri Pis Simbosis- Konflik.
52
Tugas Keenam CEO- Gricelin anak Peri Simbiosis- Baju Dance Blackponk.
53
Tugas Keenam CEO-Anak Peri Simbiosis-Baju Dansa Gricelin-
54
Tugas Keenam CEO- Gricelin anak Peri Simbiosis-Baju dansa Gricelin Tamat
55
Tugas Ketujuh CEO- Baby Blues Keluarga Nelayan.
56
Tugas Ketujuh- Baby Blues- Keluarga Nelayan.
57
Tugas Ketujuh CEO- Baby Blues Keluarga Nelayan
58
Tugas Ketujuh CEO- Baby Blues keluarga Nelayan.
59
Tugas Ketujuh CEO- Baby Blues Nelayan
60
Tugas Ketujuh CEO-Baby Blues keluarga Nelayan
61
Tugas Ketujuh CEO-Baby Blues Keluarga Nelayan Konflik
62
Tugas Ketujuh CEO- Baby Blues Keluarga Nelayan
63
Tugas Ketujuh CEO- Baby Blues Keluarga Nelayan- Solusi dari Konfliknya
64
Tugas Ketujuh CEO- Baby blues Keluarga Nelayan- Tamat
65
Tugas utama CEO- Berwisata ke dunia bawah laut dengan Naqila
66
Tugas Kedelapan CEO- Pembuangan Limbah Nipon
67
Tugas Kedelapan CEO-Pembuangan Limbah Nuklir Nipon- Konflik
68
Tugas ke Delapan CEO- Limbah Nuklir Negara Nipon- Solusi dari Konflik
69
Tugas Ke Delapan CEO- Limbah Nuklir Negara Nipon- Solusi dari Konflik
70
Tugas ke Delapan CEO- Limbah Nuklir Nipon- Solusi
71
Tugas ke Delapan CEO Tamat.
72
Hiatus!
73
Tugas Kesembilan CEO
74
Tugas Kesembilan CEO 1
75
Tugas Kesembilan CEO 2
76
Tugas Ke Sembilan CEO 3- Tamat
77
Tugas utama- menjadi Istri yang mengabdikan diri.
78
Tugas Utama- Menjadi Istri yang mengabdikan diri 2.
79
Tugas Utama - Menjadi Istri mengabdikan diri 3
80
Tugas Utama- Menjadi Istri mengabdikan diri 4 Tamat.
81
Tugas ke Sepuluh CEO
82
Tugas ke Sepuluh CEO.
83
Tugas ke sebelas CEO
84
Tugas ke Dua belas CEO
85
Tugas Ke tiga Belas CEO
86
Misteri Surat dari Malaikat.
87
Tugas Ketiga belas CEO
88
tugas ke empat belas CEO

Download

Suka karya ini? Unduh App, riwayat baca tak akan hilang
Download

Bonus

Pengguna baru dapat mengunduh App untuk membuka 10 bab secara gratis

Ambil
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!