Di hari Senin yang cerah ini mereka harus tepat waktu datang ke sekolahannya karena akan di adakan apel upacara
Celline Calvin ayah dan ibunya terlihat semuanya sudah bersiap untuk sarapan pagi dan ke sekolah
Saat sarapan selesai semuanya langsung berangkat dan berpamitan kepada nyonya Jasmine
" kita berangkat ya Bu" pamit Celline
" iya hati hati yah" jawab ibunya tersebut yang sedang mengantar mereka ke garasi mobil
Kemudian mereka pun berangkat
Setelah kepergian suami dan anak anaknya nyonya Jasmine pun masuk kembali ke dalam rumah nya
Dan pada saat nyonya Jasmine kembali ke dapur untuk membereskan bekas sarapan tadi dia pun terkejut karena air dari wastafel menyala sendiri
Sssrrtttttttttt
Nyonya Jasmine pun menghampiri nya dan mematikan keran tersebut
" siapa yang nyalain ya"? tanya nya dalam hatinya
Kemudian dia berusaha untuk positif thinking agar tidak stress dan takut dan pada saat nyonya Jasmine sedang mencuci piring dia di lihat oleh sesosok wanita menyeramkan dari ujung dapur belakang kulkas nya dan nyonya Jasmine pun merasa merinding dan dia akhirnya menoleh ke belakang namun tidak ada siapapun dan sosok menyeramkan tadi menghilang
di sisi lain Celline sudah sampai di sekolahannya begitu juga adiknya pada saat sampai di sekolahannya dia mengingat hari kemarin bertemu dengan wanita misterius yang menyebut bersekolah di sekolahan yang sama
" cewek itu kemana ya katanya sekolah di sini"
Guman Celline sambil tengok kanan kiri depan belakang dan melihat siswa dan siswi berdatangan namun tidak ada satupun sosok yang sama dengan wanita kemarin yang di temui nya
" apa dia dah di dalam kelas ya" Celline pun berjalan menuju kelas nya sambil melewati lorong yang masih sepi
Dan pada saat melewati lorong dia pun di datangin sosok wanita misterius tersebut dan pundak nya di pegang dengan berkata
" haiiii"
Celine pun menoleh
" hai oh iya kamu aku tadi nungguin kamu ko belum ada gitu" ujar Celline
Dan mereka berdua pun berjalan bersama menuju kelas nya masing masing dan wanita misterius tadi saat di tanya oleh celline dia menunjukkan kelas paling ujung dan Celline pun mengiyakan saja
" oke bye bye aku mau masuk ke kelas" kata Celine sambil meninggalkan wanita misterius tadi
pada saat celline meninggal kan wanita misterius tadi sosok nya pun menghilang
Dan di ruang kantor pengawasan tepat nya cctv sekolah yang sedang bernyala di sana ada petugas yang keheranan melihat celline seperti sedang mengobrol sendirian
" nih siswi gangguan jiwa apa gimana ya " gumam petugas tersebut sambil melihat cctv sekolah yang menyala dan memonitor seluruh lobby termasuk lorong sekolah
Beberapa saat kemudian
Sudah memasuki jam istirahat semua siswa dan siswi ke kantin seperti biasanya dan Celline memutuskan untuk ke kantin juga namun pada saat di kantin dia pun selalu saja di datangi oleh Regi
" woi" ucap Regi sambil mengganggu Celline sedang meminum es nya di meja nya dia sendiri
Regi pun langsung duduk mendekati Celline
" paan sih bikin gua kaget aja" kata Celline sambil membuka handphone nya
" lagian Luh bengong aja" jawab Regi sambil tercengir lebar
Di kejauhan Helena melihat keakraban Celline dan Regi
" cih lihat deh lagi lagi Regi deketin dia" ucap Helena dengan mata sinis nya
" makanya Helena loh tuh usaha cari perhatian sama dia " kata Karin sambil meminum es nya dengan sedotan begitu pun Bella
" iya dong usaha dong cari perhatian si Regi " kata Bella sambil menjelaskan nya
" untung Justin aman " gumam Bella kepada mereka berdua
Jam istirahat pun selesai dan mereka kembali ke kelas masing masing
Saat di dalam kelas terlihat Justin melirik ke arah Celline kemudian saat celline kembali melirik ke arah nya malah justin melirik ke depan
pada saat lirikan tersebut Bella pun mengetahuinya dan dia mulai marah dan cemburu
" heran gua sama dia kenapa sih rebut segalanya" gumam Bella dalam hatinya
Dan saat itu lah jam pulang berlangsung semuanya berhamburan senang dan keluar dari kelas masing masing namun Celine terlihat menunggu wanita misterius tadi di lorong sekolah dan Celline saat sedang menunggu pun di datangi lagi oleh Regi
" lagi ngapain"? Tanya Regi
" lagi nungguin temen nih" jawab Celline sambil melihat siswi yang lewat
" siapa"?
" dia katanya dari kelas ujung tapi ko gak lewat ya"
" oh loh nungguin dia yaudah gua duluan "
Regi pun pergi meninggalkan celline seorang diri
Di kejauhan Helena pada saat lewat bersama Bella dan Karin pun mengepalkan tangan dengan wajah kesal nya
Dan saat itu pun Helena mulai kesal hingga akhirnya dia kesal dan saat melewati celline Helena pun menatap nya dengan sinis
celline pun hanya tersenyum
dan saat di parkiran mobil mereka bertiga pun berbincang
" heehhh kesel deh gue sama si Celine tuh " kata Helena sambil melupakan amarah nya
" cemburu nih ye" jawab Karin sambil memarkirkan mobilnya
" Awas aja ya besok gua kasih dia pelajaran"
" Eh tapi tadi dia juga di lirik sama si Justin tau" jawab bella menambahkan sambil memakai make Up di dalam mobilnya
" jadi gitu ya" kata Helena
" Awas aja kalo dia deket sama regi " ujar Helena
mereka pun langsung pergi pulang meninggalkan pekarangan sekolah dan saat di jalanan pulang mengantarkan bella mereka pun di suruh mampir ke rumah nya bella
pada saat sampai di rumah bella mereka pun masuk ke dalam rumahnya
Ting nong ....
bi minah pun langsung lari untuk membuka kan pintu rumah nya dan di sana sudah ada bella Dan kedua temannya
" Oh non bawa temen ayo silahkan masuk" kata bi minah sambil mempersilahkan mereka masuk
" yuk" kata bella mengajak mereka berdua masuk
akhirnya mereka pun masuk dan duduk di ruang tamu kemudian di suguhi minuman jus dan kue oleh bi minah
" silahkan di minum" ujar bi minah sambil menyimpan nya di atas meja
" makasih " jawab Karin sambil tersenyum kemudian mereka berdua pun meminumnya
" Gila gede banget ya rumah bella dalam nya" ujar Karin sambil melihat atap nya
" yaelah loh kaya baru lihat aja rumah nya" jawab helena mereka berdua pun menikmati suguhan yang di siapkan bi minah
sedangkan bella lagi di kamar nya untuk mengganti pakaiannya
kemudian turun lagi ke lantai bawah
" Ayo gaes di makan dinminum"
kemudian mereka pun duduk bertiga dan langsung cheers gelas nya sambil menikmati jus nya
" anggap aja ini perayaan persahabatan " ujar Karin sambil tertawa
" Iya nih hahaha kita sahabat dong" jawab helena sambil mengangkat gelas nya tinggi
dan mereka pun berbincang bincang mengenai soal celiine dan dari lantai atas di depan pintu kamar bella begitu ada sosok wanita yang menyeramkan dengan kaki yang melayang melihat perbincangan bella Dan kedua sahabatnya
sementara di sisi lain di kediaman celline
ibunya nyonya jasmine begitu sedang duduk santai sambil membaca majalah saat selesai membereskan semuanya
dan calvin pun sudah mulai pulang tinggal menunggu kakak dan papah nya
" Udah pulang anak ibu" Sambut nyonya Jasmine
....
Di bangunan tua
terlihat sesosok jubah yang sudah tua tersebut sedang membuka dan melihat isi karung yang di bawa oleh seorang preman minggu lalu dan dia melihat dalam nya adalah sesosok wanita yang sudah Pucat dan tidak bernyawa lagi
" kita harus siapkan ritual malam ini juga " ujar sang sosok jubah hitam sambil mengobrol dengan ayah nya bella yang sudah duduk di sana
" jam berapa mbah"? tanya nya
" jam 8 malam ini" jawab nya
" Kenapa harus cepat mbah"?
" kau lupa kalau jasad ini di biarkan membusuk akan menjadi bangkai dan mengeluarkan aroma yang tidak enak dan dia masih beberapa hari segar darah nya jadi harus di korban kan malam ini juga" jawab sosok jubah hitam tadi
ayahnya bella pun menyetujui nya karena ini adalah perintah yang sangat penting dari petinggi nya tersebut kemudian pergi dan pulang untuk kembali ke kantor nya
" Baik mbah nanti malam saya akan bersedia dengan ritual nya mbah "
" Bagus "
kemudian pak wijaya pun pergi memakai jas formal nya kembali dan menaiki mobil pribadinya meninggalkan bangunan tua tersebut
***Download NovelToon untuk nikmati pengalaman membaca lebih baik!***
Updated 107 Episodes
Comments
Re Creators
Terhibur!
2023-07-31
1
anonymous
Got me hooked, dari awal sampe akhir!
2023-07-31
1