bab 1#Tak tersentuh

"Mengapa engkau menjadi sosok yang tak tersentuh?... Sekeras apa aku ingin menyentuh hatimu namun sikap dingin dan penolakan mu yang aku dapat!...Duniaku sudah teralih hanya untukmu namun lagi lagi kamu adalah sosok yang sulit ku gapai!....Apa yang kurang pada diriku hingga engkau tak pernah menatapku?"

"Azka kamulah orang yang mampu mendebarkan jantungku,menggetarkan hatiku dan membuat warna indah setiap hari ku!...Ketampanan dan kekayaan Exel tak mampu mengalahkan pesona mu,Azka bukalah sedikit hatimu untukku.....aku mohon balas lah perasaan ini."

Seorang gadis cantik berdiri disisi lapangan Basket,tak perduli cuaca panas yang membakar kulit iya tetap setia di sana meski keringat membasahi wajahnya ia tak perduli ia tetap melanjutkan aktifitasnya memandang dan mengagumi sosok tampan yang begitu piawai memainkan bola basket di tangannya.

"Ayo Azka semangat!!''....kata kata itu berulang ia ucapkan dengan keras menyemangati pujaan hatinya meski tak sekali pun sang pujaan hati meliriknya.

"Semangat bener teriak teriaknya"...ucap Dinda sahabatnya sambil menyenggol bahu Kenza "Iya dong Din apa sih yang engga buat ayang Azka" Sahut Kenza.

"Mulai deh....udah ah ayo kita ke kantin aja panas nih" Ajak Dinda.

"Bentar lagi Din temenin aku, bentar lagi kan jam istirahat nanti kita ke kantin ok" Ucap Kenza.

"Kenza kapan sih kamu itu sadar? dia itu ga ngelirik kamu,dia ga bakal ngebales perasaanmu,sadar dong Ken coba hitung udah berapa kali kamu ditolak,kamu diabaikan bahkan dipermalukan,sadar Ken kamu itu seorang putri kesayangan Om Wisnu kamu ga pantes dapet perlakuan seperti ini dari cowok yang ahh!!!...udah lah Ken aku capek ngebahas ini terus" Keluh Dinda dan berlalu pergi.

Selepas kepergian Dinda,Kenza terlihat termenung mencerna kata katanya namun lagi lagi rasa cinta mengalahkan semuanya Kenza kembali menyemangati diri untuk tetap mempertahankan rasa cintanya yang mengalahkan logika.

"Biarlah rasa ini tetap bersemi aku akan tetap mengagumimu dan mencintaimu meski kamu ga pernah membalas rasa ku,tapi aku bahagia hanya dengan memandang wajahmu."

Sementara di lapangan Basket, terlihat sosok yang begitu menonjol, wajahnya tampan, sudah banjir keringat,Azka mencoba menghapus keringat dengan menyeka wajahnya menggunakan telapak tangannya,sesekali ekor matanya melirik gadis cantik yang saat ini memperhatikannya.

Ada debaran aneh yang ia rasakan rasa bahagia menyusup di hati tatkala ia tau bahwa gadis itu tetap setia memberikan semangat untuknya.

"Kenza andai aku tidak berpegang pada sumpah dan amanah, ingin rasanya saat ini aku berlari ke arahmu, dan mengumumkan pada dunia bahwa aku sangat mengagumi dan mencintaimu."

"Tapi apa mungkin Kenza sampah seperti ku bisa bersanding dengan Tuan putri sebuah kerajaan seperti mu? andai di ibarat kan aku adalah pelayan sedang engkau Tuan putrinya"

"Biarlah rasa ini aku pendam dalam sanubari ku dan aku berharap tidak ada yg tahu tentang rasa ini, perlahan namun pasti rasa yang ada padamu suatu saat akan memudar, tergantikan dengan kebahagiaan... bukankah tuan muda Exel adalah jodoh yang sempurna untukmu? dia kaya dan putra mahkota di kerajaan Pramana.''

"Tetaplah tersenyum Kenza ku jangan kau pupuk rasamu terhadapku buang jauh jauh rasa mu"

"Karna aku tau diri dengan posisiku aku akan membantu mu agar bisa melupakan sekaligus membenciku"

"Terima kasih Kenza untuk segala rasa yang kau beri akan aku bawa rasa ini hingga nanti,meski aku tak tau kapan rasa ini bisa hilang "

**Bersambung**........

Terpopuler

Comments

SugaredLamp 007

SugaredLamp 007

Nggak percaya aku bisa habisin baca cerita ini dalam sehari!

2023-07-21

1

HEEJIN

HEEJIN

Penulis ini memiliki kekuatan untuk menggambarkan setiap detail dalam cerita dengan sangat baik, aku sangat terkesan.

2023-07-21

1

lihat semua

Download

Suka karya ini? Unduh App, riwayat baca tak akan hilang
Download

Bonus

Pengguna baru dapat mengunduh App untuk membuka 10 bab secara gratis

Ambil
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!