KISAH INI HANYALAH KHAYALAN BELAKA, AKAN ADA ADEGAN - ADEGAN YANG MEMBUAT EMOSI DAN MENAMBAH TENSI, JADI MOHON TINGKAT KESABARANNYA DI TAMBAH YA GENGS 🌊❤️🌹
💐 HAPPY READING 💐
“Kalian hanya perduli dengan hal sekecil itu, tapi kalian tidak lihat bagaimana setiap hari aku membersihkan rumah, aku menyapu, aku ngepel, kalian pagi - pagi meninggalkan banyak piring dan gelas, malam aku semua yanh cuci piring, aku yang cuci baju, tapi hanya karena masalah tidak menyapu taman aku di bilangin tidak tahu diri?” Ucap Chloe.
“Kalian ini sadarkah? Mah? Kamu sadarkah Mah? Kamu bahkan juga punya anak perempuan, bagaimana kalau anak perempuanmu di perlakukan seperti ini di kedepannya nanti?”
“Tidak mungkin, karena Nike adalah anak baik - baik, sekolah tinggi sampai Unveristas, semua anak aku baik - baik. Lihat! Aku bahkan tidak pernah mengurus mereka, tapi aku malah ngurus kalian yang anaknya orang!” Miranda benar - benar terdengar sangat angkuh. Dia selalu membanggakan anaknya, menganggap anak - anaknyalah yang paling bagus di dunia ini, anak orang lain semuanya jelek. Padahal, anak ke duanya kemarin baru saja menghamili seorang perempuan, dan ya seperti biasa istri anaknya itu di musuhin di jelek - jelekkin, dsn menganggap jika wanita itulah yang memaksa anaknya untuk melakukkan hal seperti itu sampai hamil. Dia merasa jika anaknya di jebak, pokoknya anaknya tidak pernah salah, orang lain yang salah.
“Sudahlah terserah! Yang jelas aku tidak mau menikah dengan orang asing!” Tegas Chloe menolak perjanjian jual beli itu.
“Kamu mau nolak? Memangnya kamu punga uang 500 juta buat lunasin utang papahmu? Mikir kamu?!” Tungkas Miranda lagi, mengingatkan Chloe bahwa Papahnya memiliki hutang sebesar 500 juta untuk usaha kemarin.
Tetapi itu sudah usaha 8 tahun yang lalu, masa iya usaha yang Papahnya bangun sudah jadi besar tapi mencicip hutang tidak bisa?
Chloe mengusap wajahnya kasar, tidak ada sama sekali pembelaan dari Papahnya, setidaknya memberikan sebuah larangan pada istrinya untuk menjualnya ke orang asing, tetapi ini tidak, malah yang terjadi sebaliknya. Papahnya mendukung dan bahkan menyuruhnya untuk setuju dengan perjanjian jual beli itu.
“Bahkan Binatang saja sayang sama anaknya, tapi berbeda dengan kamu! Yang berarti kamu lebih kejam dari se ekor binatang.” Chloe berucap menatap ke arah Papahnya, lalu dia berlalu begitu saja setelah mengatakan kalimat yang mungkin sebagai orang tua sedikit merasakan sakit ketika mendengar kalimat itu keluar dari mulut anaknya.
Chloe masuk ke dalam kamarnya, dia menangis sejadi - jadinya merasakan sakit yang mendalam. Jika dengan orang tuanya saja dia di perlakukkan seperti ini? Apa lagi dengan orang lain.
Chloe nangis dengan histeris, dis bahkan menendang semua barang untuk melampiaskan semua kemarahannya. Lalu ke dua matanya melihat sebuah tempat obat - obatan, seluruh persedian obat yang ada di sana.
Dengan mata yang gelap, Chloe membuka satu persatu obat - obatan itu, lalu dia kumpulin dan sekitar ada 200 biji obat.
Chloe langsung meminumnya per 50 biji, dia usahain masuk ke dalam mulutnya. Dia ingin mati untuk kali ini dan berharap Tuhan mencabut nyawanya untuk sekarang.
“Huekkkk,huekkkk.” Chloe yang tadi berbaring di tempat tidurnya, langsung bergegas untuk bangun karena dia ingin memuntahkan semua yang ada di dalam perutnya.
“Huekkkkk, huekkk.” Dia berlari ke kamar mandi dan mencoba untuk muntah dan mengeluarkan semuanya.
Tetapi sepertinya obat - obatn yang tadi dia minum sudah menyatu dalam tubuhnya hingga sebanyak apapun dia muntah, tetapi tidak satupun ada obat yang keluar.
Dengan perasaan mual dan pusing, Chloe terduduk dengan lemas di kamar mandinya. “Hiskkkk,,hikskkk, ya Tuhan!!! Kenapa harus aku yang menderita? Kenapa Ya Tuhan? Apa aku memang tidak pantas untuk bahagia?? Tuhann? Mana keadalin untukku!” Jeritannya lagi, menarik rambutnya dengan keras.
Inilah fase yang paling dia benci, karena dia tidak bisa mati seperti orang - orang lain. Padahal dia sudah meminum semua obat 200 butir itu, apa lagi obatnya campur - campur, tapi tidak juga breaksi apa - apa untuknya. Jangan mati, pingsan atau berbuih saja tidak ada. Sangat menyedihkan bukan?
Merasa kepalanya sangat pusing, Chloe bangkit dan melangkahkan kakinya untuk pergi ke tempat tidurnya.
Dia membaringkan tubuhnya karena merasa sangat pusing sekali. “Hahahahaha, Chloe, apa yang kamu khawatirkan sekarang? Bukankah kamu memang tidak tahan tinggal di rumah ini, mungkin saja pria itu adalah penyelamatmu yang akan membantumu keluar dari Neraka ini.” Lirihnya pelan, berbicara pada dirinya sendiri, menyemangati jika pernikahaan tidak seburuk itu.
Dan mungkin saja, pria ini adalah jawaban dari Tuhan yang akan memberikannya sebuah kebaikan dan kebahagaian, seperti buku - buku yang di tulis.
Mengingat akan hal itu, Chloe bangkit dari duduknya dan tersenyum dengan begitu bahagia. “Apakah cerita di bukuku kini menjadi nyata untukku? Apakah pria tadi adalah seorang Ceo? Atau Mafia yang seringa aku tulis? Ataukah tadi adalah sebuah kontrak pernikahaan?” Chloe terus berucap dan berandai - andai, berharap jika imajinasinya selama ini benar - benar akan menjadi kenyataan.
Jika memang benar hal itu akan terjadi di dalam hidupnya. Chloe justru akan sangat bahagia.
Kini walaupun kepalanya masih sangat pusing, dan perasaan ingin muntah terus saja menghampirinya, tetap saja dia berusaha untuk berpikir positif dengan apa yang akan terjadi ke depannya.
“Maafkan Aku ya Tuhan, mungkin Engkau sudah mengirimkanku seorang malaikat tak bersayap yang akan menolongku keluar dari rumah neraka ini. Aku harap malaikat ini bisa memberikan banyak kebahagiaan yang Engkau kirim melewati perantaranya.” Chloe kembaki berdoa, meminta maaf pada Tuhan karena tadi sempat menyalahkan takdir yang menimpanya.
Karena seperti yang dia pikirkan barusan, mungkin saja perjanjian jual beli itu adalah sebuah surat Nikah Kontrak, jadi tidak ada lagi yang membuatnya khawatir untuk saat ini.
Dia hanya perlu bersiap meninggalkan Neraka jahanam ini. Rumah bagai Neraka sangat tidak pantas untuknya.
*To Be Continue. **
Visual Chloe Aubert
**Note : teman-teman, kalau bisa babnya jangan di tabung ya, karena itu akan berpengaruh dengan Level yang akan Mimin dapatkan nanti ***🙏🏻🙏🏻* dan Akan mimin pastikan bahwa karya ini bukanlah promosi, dan akan selalu ada di sini sampai tamat.
*Dan Jangan lupa yah, dukunganya🥰 jangan Sinder.*
*Woy sedekah woy!!!! Jempolnya itu di goyangk'an jempolnya**😎*
Jangan pelit! Mimin, jangan jadi pembaca gelap woy, legal **😭Like,Komen,Hadiah,Dukungan dan Votenya ya semua para pembaca yang terhormat, jangan lupa biar Mimin lebih rajin lagi Updatenya****😘😘
**Kalo malas-malasan entar Mimin juga malas-malasan loh ***😭😭😭*
*Terima kasih**🙏🏻🙏🏻*
***Download NovelToon untuk nikmati pengalaman membaca lebih baik!***
Updated 47 Episodes
Comments
Lyana Gunawan
amin
2023-03-24
1
riskaalmahyra
aamiin
2023-02-13
2
riskaalmahyra
semoga aja gazel gak jahat
2023-02-13
1