KANCIL KECIL

Pagi hari telah tiba, Kirani terbangun di pagi hari dan merenggang kan otot-ototnya, "Nyaman sekali" ucapnya masi di dalam selimut, "oh ya aku dimana" sambil melihat sekeliling dengan wajah khas bagun tidur.

Kirani menepuk jidatnya, "Aku hampir saja lupa kalau gue udah nikah, tapi om CEO itu di mana yah?" pikirnya kemudian berjalan masuk kamar mandi.

Kirani turun tangga dan berjalan ke dapur, terlihat beberapa pelayang sedang sibuk di sana.

Pelayan melihat Kirani langsung menyapanya, "Eh non sudah bagun" ucapnya sopan.

"Ya bi" ucapnya santi.

"Kenalkan non saya bi Ira".

"Kalau saya bi yati no" timpal yang lain.

"Kalau saya bi narti no" timpal pelayan yang sedang cuci piring. Kirani hanya tersenyum mengangguk.

"Kalau aku mang ujang non, kenalkan saya tukang kebun di sini" tiba-tiba ucap pria paruh baya yang datang dari pintu dapur.

"Ya udah bi, mang selamat bekerja, bi Ira sediakan aku nasi goreng yah, aku mandi dulu" ucap Kirani dengan ramah.

"iya non" jawab ni Ira.

"Oh ya, Marvin kemana bi?" tanya Kirani sambil mengambil air dan duduk di kursi meja makan.

"Maaf yah non, tuan Marvin memang jarang pulang" jawab bi Yati menunduk.

"Oh gitu yah, jadi rumah ini bukan rumah utama dong" tanya Kirani lagi.

"Tidak non, rumah ini rumah utama, cuman kami kurang tau kenapa tuan Marvin jarang pulang" timpal bi Ira. Kirani hanya mengangguk sambil menghabiskan airnya.

Kemudian Kirani berjalan naik kamarnya lagi, setelah Kirani pergi, bi Narti yang sedang cuci piring secepatnya berkumpul bersama temannya, "Kasian nona Kirani yah, setelah menikah pun tuan Marvin masi main di luar", "Semoga saja tuan Marvin segera berubah" timpal bi Ira.Tapi Kirani bisa mendengar semua itu.

Setelah sampai di kamarnya, Kirani segera mandi. Kemudian Kirani memperhatikan dirinya di depan cermin setelah mandi, "Gue haru jga diri dengan om CEO itu, dia tidak boleh menyentuh ku dan membuang ku begitu saja".

Sementara itu, Marvin sedang ada di perusahaannya dia sedang bersama Ryan. Wajahnya nampak kesal mengingat kelakuan istri barunya yang berani melawannya.

"Hey boss ada apa, sepertinya ada masalah?" tanya Ryan dengan gaya santainya.

"Kancil kecil itu berani melawanku" jawabnya sambil menekan suaranya. Ryan memasang wajah heran, karena tidak tau siapa yang di maksud dengan kancil kecil oleh bosnya.

Karena tidak ada jawaban dari Ryan, Marvin menoleh melihat Asisten pribadinya itu, "Maksudku, wanita yang menjadi istri ku itu" ucap Marvin.

"Hati-hati loh bos, Gadis seperti itu akan mudah mengambil hati" ucap Ryan.

"Kamu sedang bosan tinggal di kota ini Ryan" tanya Marvin penuh ancaman.

Ryan langsung merubah ekspresinya menjadi serius, "Maaf bos, bercanda".

"Ya sudah, jemput Kirani di rumah utama dan bawa kesini" perintahnya tidak melihat Ryan.

"Baik bos, saya berangkat" kemudian keluar dari ruangan Marvin.

Berapa saat kemudian pintu di kamar Kirani di ketuk seseorang, "non, pak Ryan ingin bertemu" teriak bi Ira.

Kirani secepatnya membuka pintu, "Selamat pagi nona Kirani" ucap Ryan.

"Ada apa kak Ryan" tanya Kirani sambil bersandar di pintu.

"Tuan Marvin memerintahkan ku untuk menjemput nona" ucapnya dengan hormat.

"Baik kak, gue siap-siap dulu" sambil tersenyum manis dan menutup pintu.

"Gila, manis banget senyuman istri pak bos, bisa-bisa diabetes kalau ketemu tiap hari" Gumam Ryan di depan kamar Bosnya.

Kirani masi berdiri di depan cermin sambil berfikir, dan di akhiri dengan senyum penuh arti.

Kirani kemudian mengambil baju oversize, dan menguncir 2 rambutnya dan berdiri mengambil kaca mata bulat kemudian memakainya. penampilan Kirani sudah persis kutu buku, 180% berbeda dengan penampilan keseharian Kirani yang seksi dan cantik.

"Kalau begini kan aman" ucapnya sambil mengamati penampilannya di dalam cermin, "Ya satu lagi, gue harus bawa baju ganti" sambungnya.

Sekarang Kirani dan Ryan sudah berada di dalam mobil menuju perusahaan jensen group, Ryan mengamati Kirani dalam kaca spion tengah.

"Kenapa penampilan nona Kirani sangat berbeda" batin Ryan.

Hingga tidak terasa mobil sudah sampai di loby perusahaan Jensen group, Ryan kemudian mengantar Kirani ke ruangan Marvin.

Di dalam ruangan Marvin, Marvin sedang bercumbu bersama wanitanya, dan pintu di ketuk Kirani, "Masuk" teriak Marvin tapi tidak menghentikan aksinya bersama wanita murahan itu.

Kirani langsung saja membuka pintu dan melihat pertunjukan panas di depannya, Kirani langsung memutar balik badannya.

"Mau kemana duduk lah dulu" ucap Marvin, masi menikmati dada wanita di depannya. Mau tidak mau Kirani harus duduk di sofa yang ada di ruangan itu.

Beberapa menit telah berlalu, apa yang di lakukan Marvin semakin panas, tubuh wanita yang di depannya sudah terbuka jelas di bagian atas, sedangkan penampilan Marvin masi rapi dia masi bisa mengendalikan aksinya sendiri, tapi lain halnya dengan wanita itu, dia sudah terbuai dengan apa yang di lakukan Marvin.

Pelan-Pelan wanita itu ingin melepas ikat pinggang Marvin, dan di saksi kan oleh Kirani, "Hentikan" teriak Kirani sambil mengebrak meja. Marvin menghentikan tangan wanita yang sudah haus ingin ******* eskrim miliknya.

"Om CEO, kalau aku dipanggil ke sini hanya untuk melihat hal gila yang kalian lakukan, lebih baik aku pergi ke kampus" sambil berdiri dari duduknya dan berjalan ingin keluar.

"Siapa yang menyuruhmu pergi" panggil Marvin dan Kirani menghentikan langkahnya.

"Kamu keluar dan ambil ini" ucap Marvin sambil lemparkan cek kepada wanita penghibur itu, secepatnya dia mengambilnya sambil memperbaiki bajunya yang terbuka, kemudian keluar dari ruangan Marvin dengan wajah kesal karena hasratnya belum tertuntaskan.

Kirani masi berdiri di tempatnya dengan ekspresi marah, Marvin mendekatinya dan memutari tubuh Kirani sambil mengamatinya, "Sepertinya ada yang berubah" bisik nya pas di teling Kirani.

Kirani mundur menjauh "Tidak ada yang berubah Om" ucapnya sambil menunduk kali ini.

Marvin melewati Kirani, lalu menarik kuncir rambut kirani kemudian berjalan duduk di sofa sambil bersandar.

Kirani melihat ke arah Marvin, "Mau om apa sih, aku tidak ada waktu untuk bermain-main karena menurutku waktu adalah uang" ucap Kirani dengan tegas.

Marvin langsung tersenyum miring, dan berdiri ke arah Kirani lagi, "Waktu adalah uang, apa tidak cukup uangku ini untuk kemewahan mu" ucapnya sambil tersenyum mengejek.

Kirani tidak menjawab, dia sudah terbiasa dengan hinaan Marvin, "Maaf om gue harus pergi, ada jadwal kuliah siang ini" ucap Kirani dengan nada yang melemah.

"Ganti baju mu, semalam aku tidak melihatmu seperti ini" ucapnya sambil berjalan ke kursi kebesarannya.

Setelah berganti baju dan sekarang Kirani sudah kembali rapi dan cantik seksi, kemudian kembali masuk ke ruangan Marvin.

Di dalam ruangan Marvin, Marvin dan Ryan sedang duduk di sofa menunggu Kirani, tampa mengetuk pintu Kirani masuk dengan santai, kedua pria dewasa yang menunggunya langsung menatap Kirani tampa berkedip, melihat kecantikan Kirani yang manis dan seksi

"Ryan jaga pandangan mu" ucap Marvin dan yang juga mengalihkan pandanganya.

Ryan menurunkan pandangannya, "Baik boss" sambil berbisik.

Terpopuler

Comments

Gina Maria

Gina Maria

bagus cerita novelnya padahal tp kok sedikit yg like

2022-11-07

1

Wahyuni

Wahyuni

😆😆😆ryan kayaknya suka sama kirani , hati² marvin

2022-07-31

1

lihat semua
Episodes
1 MENGENAL NAMA TOKOH DAN KARAKTER
2 HARI PERNIKAHAN
3 KANCIL KECIL
4 MALAM INI LAYANI AKU
5 MAU KE HOTEL SEKARANG?
6 KAMU MASI VIRGIN KIRANI
7 KELUARKAN SAJA KIRANI #area18+
8 OM MAU NGAPAIN?
9 KAMU BAHAGIA KIRANI?
10 SEDANG APA DIA KEMARI?
11 KALAU JALAN HATI-HATI
12 AYO MASUK
13 AKU MEMANG TAMPAN #Area21+
14 MAKASIH OM
15 KAMAR INI SANGAT NYAMAN
16 ISTRIKU AKU KANGEN
17 KAMU SUKA SAYANG.
18 ZARA KAMU DI SINI #area 18+
19 BAIK OM AKU NGERTI
20 MALAM INI KITA BERPESTA
21 ISTRINYA MARVIN
22 MAAFKAN AKU OM SAYANG
23 SAMA-SAMA ADE MANIS
24 SELAMAT PAGI SAYANG
25 CINTA BUTUH PENGORBANAN
26 KIRANI BELUM PULANG?
27 KENAPA SEMALAM TIDAK PULANG?
28 GADIS YANG UNIK
29 AKU SANGAT MENCINTAIMU
30 FLASHBACK ON
31 FLASHBACK OFF
32 SAYA TIDAK AKAN MENCERAIKAN NYA
33 KAMU MENCARI INI SAYANG?
34 SAYANG KAMU SUDAH PULANG?
35 KAMU SANGAT JAHAT OM CEO
36 MAAFKAN AKU SUAMIKU #Area18+
37 POSITIF HAMIL
38 DELAPAN TAHUN KEMUDIAN
39 MAWAR MERAH
40 NAMANYA NELA
41 KIRANI
42 BERCANDA SAYANG
43 SELAMAT SIANG MISS KARIN
44 SELAMAT DATANG MiSS KARIN
45 HENTIKAN INI SEMUA SALAH
46 TERIMA KASIH SAYANG #area 21+
47 SIAPA NELA?
48 KAMU BISA JATUH CINTA LAGI
49 MARVIN HENTIKAN
50 IYA OM CEO KU
51 IDE YANG BAGUS
52 KARIN TENANG DULU
53 NELA DI MANA?
54 ALERGI UDANG
55 ISTRI PERTAMA MENJADI SELINGKUHAN
56 SAYANG AKU LAPAR
57 MARVIN JANSEN TIDAK BODOH
58 SELAMAT ANNIVERSARY PERNIKAHAN
59 NELA PRINCESS JANSEN
60 NELA SIUMAN
61 AZKA BUKAN PUTRA KU
62 AKHIRNYA SEMUANYA SUDAH SELESAI
63 WILL YOU MARRY ME
64 IYA PAPAH
65 MARVIN KAMU SUDAH PULANG?
66 STEVEN RICARDO
67 TUAN POSESIF
68 MAKAN MALAM
69 AZKA DAN NELA HILANG
70 SELAMAT SIANG SAYANG
71 FAKTA APA KIRANI?
72 SUAMIKU MEMANG TAMPAN
73 ZARA MENIKAH LAH DENGANKU
74 RESEPSI PERNIKAHAN
75 MASI PESTA RESEPSI area21+
76 KAMU LUAR BIASA SAYANG
77 17 TAHUN KEMUDIAN
78 PERMISI NELA
79 SEKARANG KAMU ADALAH ISTRIKU
80 KAMU SUDAH BANGUN
81 DIREKTUR UTAMA
82 SUARA NELA MEMANG MERDU
83 NELA DARI MANA SAJA KAMU?
84 KONFERENSI PERS
85 INI KAMU YANG MASAK?
86 AKU HARUS MINTA MAAF
87 SIAPA WANITA ITU
88 NAMA SAYA JESSI
89 FOTO SIAPA INI ARGA?
90 KAK AZKA MENYUKAI KAK NELA?
91 KENAPA NELA?
92 KAMU CEMBURU?
93 AKU MENCINTAIMU SAYANG
94 JANGAN DULU
95 MINUM DULU BELLA
96 SAYANG DI SINI DINGIN
97 ARGA TOLONG AKU
98 AKU KANGEN ISTRI KU
99 SAHABATMU ATAU KEKASIHMU
100 AKU TIDAK BISA MELAKUKANNYA
101 SELAMAT YAH SAYANG
102 DUDUK LAH ARGA
103 AKU SANGAT MENGAGUMINYA
104 KONSER NELA
105 NELA AKU KECEWA DENGAN MU
106 JANGAN NELA
107 GADIS BODOH
108 DIA MEMANG KERAS KEPALA
109 DINNER ROMANTIS
110 HONEYMOON
111 APA KABAR ELSA
112 MEMANG KAMU MAMPU?
113 KAK AZKA KITA MAU KEMANA
114 MASUK LAH SAYANG
115 MAAF PAH
116 SAYANG KAMU KENAPA?
117 AKU HAMIL?
118 SAYANG KAMU YANG DATANG
119 SAYANG KAMU KENAPA?
120 GALA PUTRA JANSEN
121 ISTRIKU AKU MENCINTAIMU
122 SAYA ISTRI NYA DOK
123 SAYANG MAAFKAN MAMAH NAK
124 OM AZKA
125 SAYANG MAAF YAH
126 SEBENTAR LAGI BELLA DATANG
127 KAMU MASIH MENCINTAI NYA
128 MENIKAH LAH DENGAN KU
129 NELA DAN AZKA AKHIRNYA MENIKAH
130 AZKA AWAS YAH
131 NELA AKU SANGAT MENCINTAIMU
132 INI TIDAK MUNGKIN
133 MALAM PERTAMA
134 NELA HAMIL YANG KEDUA
Episodes

Updated 134 Episodes

1
MENGENAL NAMA TOKOH DAN KARAKTER
2
HARI PERNIKAHAN
3
KANCIL KECIL
4
MALAM INI LAYANI AKU
5
MAU KE HOTEL SEKARANG?
6
KAMU MASI VIRGIN KIRANI
7
KELUARKAN SAJA KIRANI #area18+
8
OM MAU NGAPAIN?
9
KAMU BAHAGIA KIRANI?
10
SEDANG APA DIA KEMARI?
11
KALAU JALAN HATI-HATI
12
AYO MASUK
13
AKU MEMANG TAMPAN #Area21+
14
MAKASIH OM
15
KAMAR INI SANGAT NYAMAN
16
ISTRIKU AKU KANGEN
17
KAMU SUKA SAYANG.
18
ZARA KAMU DI SINI #area 18+
19
BAIK OM AKU NGERTI
20
MALAM INI KITA BERPESTA
21
ISTRINYA MARVIN
22
MAAFKAN AKU OM SAYANG
23
SAMA-SAMA ADE MANIS
24
SELAMAT PAGI SAYANG
25
CINTA BUTUH PENGORBANAN
26
KIRANI BELUM PULANG?
27
KENAPA SEMALAM TIDAK PULANG?
28
GADIS YANG UNIK
29
AKU SANGAT MENCINTAIMU
30
FLASHBACK ON
31
FLASHBACK OFF
32
SAYA TIDAK AKAN MENCERAIKAN NYA
33
KAMU MENCARI INI SAYANG?
34
SAYANG KAMU SUDAH PULANG?
35
KAMU SANGAT JAHAT OM CEO
36
MAAFKAN AKU SUAMIKU #Area18+
37
POSITIF HAMIL
38
DELAPAN TAHUN KEMUDIAN
39
MAWAR MERAH
40
NAMANYA NELA
41
KIRANI
42
BERCANDA SAYANG
43
SELAMAT SIANG MISS KARIN
44
SELAMAT DATANG MiSS KARIN
45
HENTIKAN INI SEMUA SALAH
46
TERIMA KASIH SAYANG #area 21+
47
SIAPA NELA?
48
KAMU BISA JATUH CINTA LAGI
49
MARVIN HENTIKAN
50
IYA OM CEO KU
51
IDE YANG BAGUS
52
KARIN TENANG DULU
53
NELA DI MANA?
54
ALERGI UDANG
55
ISTRI PERTAMA MENJADI SELINGKUHAN
56
SAYANG AKU LAPAR
57
MARVIN JANSEN TIDAK BODOH
58
SELAMAT ANNIVERSARY PERNIKAHAN
59
NELA PRINCESS JANSEN
60
NELA SIUMAN
61
AZKA BUKAN PUTRA KU
62
AKHIRNYA SEMUANYA SUDAH SELESAI
63
WILL YOU MARRY ME
64
IYA PAPAH
65
MARVIN KAMU SUDAH PULANG?
66
STEVEN RICARDO
67
TUAN POSESIF
68
MAKAN MALAM
69
AZKA DAN NELA HILANG
70
SELAMAT SIANG SAYANG
71
FAKTA APA KIRANI?
72
SUAMIKU MEMANG TAMPAN
73
ZARA MENIKAH LAH DENGANKU
74
RESEPSI PERNIKAHAN
75
MASI PESTA RESEPSI area21+
76
KAMU LUAR BIASA SAYANG
77
17 TAHUN KEMUDIAN
78
PERMISI NELA
79
SEKARANG KAMU ADALAH ISTRIKU
80
KAMU SUDAH BANGUN
81
DIREKTUR UTAMA
82
SUARA NELA MEMANG MERDU
83
NELA DARI MANA SAJA KAMU?
84
KONFERENSI PERS
85
INI KAMU YANG MASAK?
86
AKU HARUS MINTA MAAF
87
SIAPA WANITA ITU
88
NAMA SAYA JESSI
89
FOTO SIAPA INI ARGA?
90
KAK AZKA MENYUKAI KAK NELA?
91
KENAPA NELA?
92
KAMU CEMBURU?
93
AKU MENCINTAIMU SAYANG
94
JANGAN DULU
95
MINUM DULU BELLA
96
SAYANG DI SINI DINGIN
97
ARGA TOLONG AKU
98
AKU KANGEN ISTRI KU
99
SAHABATMU ATAU KEKASIHMU
100
AKU TIDAK BISA MELAKUKANNYA
101
SELAMAT YAH SAYANG
102
DUDUK LAH ARGA
103
AKU SANGAT MENGAGUMINYA
104
KONSER NELA
105
NELA AKU KECEWA DENGAN MU
106
JANGAN NELA
107
GADIS BODOH
108
DIA MEMANG KERAS KEPALA
109
DINNER ROMANTIS
110
HONEYMOON
111
APA KABAR ELSA
112
MEMANG KAMU MAMPU?
113
KAK AZKA KITA MAU KEMANA
114
MASUK LAH SAYANG
115
MAAF PAH
116
SAYANG KAMU KENAPA?
117
AKU HAMIL?
118
SAYANG KAMU YANG DATANG
119
SAYANG KAMU KENAPA?
120
GALA PUTRA JANSEN
121
ISTRIKU AKU MENCINTAIMU
122
SAYA ISTRI NYA DOK
123
SAYANG MAAFKAN MAMAH NAK
124
OM AZKA
125
SAYANG MAAF YAH
126
SEBENTAR LAGI BELLA DATANG
127
KAMU MASIH MENCINTAI NYA
128
MENIKAH LAH DENGAN KU
129
NELA DAN AZKA AKHIRNYA MENIKAH
130
AZKA AWAS YAH
131
NELA AKU SANGAT MENCINTAIMU
132
INI TIDAK MUNGKIN
133
MALAM PERTAMA
134
NELA HAMIL YANG KEDUA

Download

Suka karya ini? Unduh App, riwayat baca tak akan hilang
Download

Bonus

Pengguna baru dapat mengunduh App untuk membuka 10 bab secara gratis

Ambil
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!