12

Sudah dua malam Bumi tidak pulang ke apartemen membuat Narra sedikit kebingungan . Stok makanan di lemari pendingin juga sudah mulai habis . la berencana keluar apartemen siang ini untuk mencari makanan .

Pagi tadi ada seorang wanita muda dari jasa pelayanan kebersihan masuk ke apartemen . Bumi rupanya memakai jasanya untuk bersih bersih seminggu sekali . Narra lega karena hal itu sangat membantunya .

Apalagi ia memang tidak bisa membersihkan area lantai atas karena Bumi sudah melarangnya . Pria itu melarangnya menyentuh apapun miliknya .

Disatu sisi ia merasa lega dengan sikap Bumi yang menjaga jarak dengannya , karena jujur dia belum siap jika harus melayani kebutuhan biologis suaminya . Hatinya masih terlalu mencintai Reynand .

Tapi disisi lain ia juga merasa sedih , angan angan untuk membentuk keluarga kecil bahagia musnah begitu saja . Bumi bahkan tidak bisa menjadi imam untuknya ataupun Janu putranya .

Air terkejut saat Bumi muncul di depannya , pria itu sama sekali tidak menyapanya . Bumi langsung melangkahkan kakinya ke lantai atas dan ketika turun pria itu sudah menenteng beberapa setelan jas ditangannya . Jelas bahwa Bumi berniat tidak pulang lagi untuk beberapa hari ke depan .

" Mas ... "

Suara Air menghentikan langkah Bumi , hanya berhenti melangkah tapi sama sekali tidak menoleh .

" Boleh aku bicara sebentar ? "

Suara lembut penuh kesabaran itu sedikit menggetarkan hati Bumi , baru sekali ini Bumi mendengar suara Air karena wanita itu selalu diam menghadapi kemarahannya tempo hari . Entah ... tapi hati Bumi tenang mendengar kelembutan suara Air .

Tapi hanya sekejap , dia teringat lagi dengan bayangan bayangan buruk tentang istrinya . Bumi bisa mendengar langkah Air yang mendekat padanya .

" Sebenarnya aku ingin sekali kita duduk dan membicarskan semua , tapi sepertinya mas sangat sibuk ... "

" Jangan bertele tele !! "

Air menghela nafas mendengar suara ketus Bumi . Sepertinya dia harus benar benar bisa bersabar untuk menghadapi watak suaminya yang keras dan arogan .

" Kita sudah menikah Mas ... jika ada sesuatu pada diriku ataupun putraku yang tidak berkenan di hati Mas Bumi , Mas bisa bertanya padaku . Kita bicarakan semua . Aku tahu aku bukan perempuan sempurna untukmu ! Tapi jangan begini .. "

" Persetan !!! Memangnya apa yang harus aku ketahui tentang wanita kotor sepertimu hah ! Kau bahkan tak layak untuk menjadi istri siapa pun "

" Kotor !? Apa yang sudah aku lakukan hingga Mas Bumi menyebutku kotor ? "

" Cihh wanita tidak tahu malu !! Tak seharusnya papa dan mama memungut jala*ng sepertimu " geram Bumi pelan .

Setelah berkata seperti itu Bumi melangkahkan kakinya keluar dari apartemen . Air menghapus air mata disudut matanya , mencoba menguatkan dirinya kembali .

Melihat sikap Bumi yang tak peduli padanya dsn Janu sepertinya ia memang harus berjuang hidup sendiri di apartemen ini . Ibu dan adiknya tidak boleh tahu dengan keadaannya sekarang . Mengeluh juga bukan solusi , Air harus berpikir dengan cepat karena ia tidak hidup sendiri melainkan bersama Janu .

BRAKK ...

Bumi membanting pintu saat menutup pintu membuat Janu yang sedang tertidur menangis karena kaget .

" Ya Allah ... sayang cup cup , papa Bumi lagi buru buru sayang . Maaf ya .. Janu bobok lagi ya , nanti siang jalan jalan mau !? "

Anehnya Janu langsung terdiam mendengar kata kata mamanya , bayi berumur hampir lima bulan itu seakan mengerti dengan setiap kalimat yang keluar dari mulut ibunya .

" Anak mama pintar ya ... " Air menciumi gemas pipi chubby putranya .

Siang itu Air keluar berbelanja untuk membeli kebutuhan sehari hari di supermarket yang berada tak jauh dari apartemennya . Air menggendong Janu karena stroller yang biasa dia pakai masih berada dirumah ibunya .

Air mengambil bahan bahan makanan untuk mengisi lemarinya . Sebisa mungkin ia berhemat sebelum dia memastikan mempunyai pekerjaan yang bisa menghasilkan .

Tanpa ia ketahui kecantikan wajahnya telah mencuri perhatian seorang laki laki . Laki laki itu diam diam terus memperhatikannya . Penampilannya yang sederhana malah terlihat menonjol dari pengunjung lain yang rata rata berdandan berlebihan .

Tapi laki laki itu tak berani mendekatinya karena sepertinya ia tahu diri karena wanita yang ia perhatikan sudah mempunyai bayi , yang artinya wanita itu pasti sudah bersuami .

Laki laki itu mendekat ketika melihat Air yang sudah di meja kasir kerepotan mencari sesuatu di tasnya .

" Maaf ada yang bisa saya bantu ? " dengan ramah ia berbicara pada Air .

Wanita itu hanya memandangnya sesaat , tapi tatapan sekilas itu mampu melelehkan hatinya . Raut panik jelas tergambar di wajah cantik itu . Seorang kasir yang tampak mengenalnya angkat bicara .

" Sepertinya ibu ini tidak membawa uang untuk membayar belanjaannya pak "

" Maaf , tapi sepertinya dompet saya ketinggalan . Boleh saya pulang mencarinya dulu ? Tapi tolong keranjang belanjaan saya titip disini dulu , saya repot kalau harus milih milih lagi " Air merasa bersalah sekaligus malu , tadi mungkin karena terburu buru ia jadi melupakan dompetnya .

Laki laki itu kemudian berbicara karena kasihan kepada Air yang terlihat malu dan panik .

" lbu tinggal dimana ? "

" Saya tinggal di apartemen sebelah kok , ngga lama kalau saya ambil dompet "

" Ya sudah , saya manager disini ... "

" Pak ... "

Kasir itu seperti ingin mengatakan sesuatu tapi tangan laki laki itu terangkat hingga sang kasir terdiam .

" Ibu bisa bawa belanjaan ini dulu , saya yang akan menjaminnya . Repot kalau ibu harus bolak balik , kasihan anak ibu "

" Tapi ... "

" Ibu bisa memberi nomer ponsel ibu pada saya , jadi jika ibu tidak kemari membayarnya saya langsung bisa menghubungi anda . Bagaimana ? " laki laki itu tersenyum , ia geli pada dirinya sendiri yang dengan licik meminta nomor dari wanita itu .

" Ehhmm .. baik ini nomor saya "

" Saya Alvaro .. panggil saya Varo "

" Saya Aira .. panggil saya Air . Terimakasih atas pertolongan anda "

Terpopuler

Comments

Erni Fitriana

Erni Fitriana

ehmmmm...klo ada saingan kyknya baru encer otaknya bumi...apa perlu aithor kasih waktu biar dijedotin dulu...biar sadar gituuuuuu

2024-04-21

1

Jeankoeh Tuuk

Jeankoeh Tuuk

semoga Alvaro tulus menyayangi Aira yg betul2 wanita setia

2023-12-24

1

Juan Sastra

Juan Sastra

emang dasarnya bego yah mau sampai kapan pun tetap aja bego

2023-12-21

1

lihat semua
Episodes
1 01
2 02
3 03
4 04
5 05
6 06
7 07
8 08
9 09
10 10
11 11
12 12
13 13
14 14
15 15
16 16
17 17
18 18
19 19
20 V I S U A L
21 20
22 21
23 22
24 23 .
25 24
26 25
27 26
28 27
29 28
30 29
31 30
32 31
33 32
34 33
35 34
36 35
37 36
38 37
39 38
40 39
41 40
42 41
43 42
44 43
45 44
46 45
47 46
48 47
49 48
50 49
51 50
52 51
53 52
54 53
55 54
56 55
57 56
58 57
59 58
60 59
61 60
62 61
63 62
64 63
65 64
66 65
67 66
68 67
69 68
70 69
71 70
72 71
73 72
74 73
75 74
76 75
77 76
78 77
79 78
80 79
81 80
82 82
83 83
84 84
85 85
86 86
87 87
88 88
89 89
90 90
91 91
92 92
93 93
94 94
95 95
96 96
97 97
98 98
99 99
100 100
101 101
102 102
103 103
104 104
105 105
106 106
107 107
108 108
109 109
110 110
111 111
112 112
113 113
114 114
115 115
116 116
117 117
118 118
119 119
120 120
121 121
122 122
123 123
124 124
125 125
126 126
127 127
128 128
129 129
130 130
131 131
132 132
133 133
134 134
135 135
136 136
137 137
138 138
139 139
140 140
141 141
142 142
143 143
144 144
145 145
146 146
147 147
148 148
149 149
150 150
151 151
152 152
153 153
154 154
155 156
156 156
157 157
158 158
159 159
160 160
161 161
162 162
163 163
164 164
165 165
166 166
167 167
168 168
169 169
170 170
171 171
172 172
173 173
174 174
175 175
176 176
177 177
178 178
179 179
180 180
181 181
182 182
183 183
184 184
185 185
186 186
187 187
188 188
189 189
190 190
191 191
192 192
193 193
194 194
195 195
196 BonChapt 1
197 BonChapt 2
198 BonChapt 3
199 BonChapt 4
200 BonChapt 5
201 BonChapt 6
202 BonChapt 7
203 BonChapt 8
204 BonChapt 9
205 BonChapt 10
206 BonChapt 11
207 BonChapt 12
208 BonChapt 13
209 BonChapt 14
210 BonChapt 15
211 BonChapt 16
212 BonChapt 17
213 BonChapt 18
214 BonChapt 19
215 BonChapt 20
216 BonChapt 21
217 BonChapt 22
218 BonChapt 23
219 BonChapt 24
220 BonChapt 25
221 BonChapt 26
222 BonChapt 27
223 BonChapt 28
224 BonChapt 29
225 BonChapt 30
226 BonChapt 31
227 BonChapt 32
228 BonChapt 33
229 BonChapt 34
230 BonChapt 35
231 BonChapt 36
232 BonChapt 37
233 BonChapt 37
234 BonChapt 38
235 BonChapt 39
236 BonChapt 40
237 BonChapt 41
238 BonChapt 42
239 BonChapt 43
240 BonChapt 44
241 BonChapt 45
242 BonChapt 46
243 BonChapt 47
244 BonChapt 48
245 BonChapt 49
246 BonChapt 50
247 BonChapt 51
248 BonChapt 52
Episodes

Updated 248 Episodes

1
01
2
02
3
03
4
04
5
05
6
06
7
07
8
08
9
09
10
10
11
11
12
12
13
13
14
14
15
15
16
16
17
17
18
18
19
19
20
V I S U A L
21
20
22
21
23
22
24
23 .
25
24
26
25
27
26
28
27
29
28
30
29
31
30
32
31
33
32
34
33
35
34
36
35
37
36
38
37
39
38
40
39
41
40
42
41
43
42
44
43
45
44
46
45
47
46
48
47
49
48
50
49
51
50
52
51
53
52
54
53
55
54
56
55
57
56
58
57
59
58
60
59
61
60
62
61
63
62
64
63
65
64
66
65
67
66
68
67
69
68
70
69
71
70
72
71
73
72
74
73
75
74
76
75
77
76
78
77
79
78
80
79
81
80
82
82
83
83
84
84
85
85
86
86
87
87
88
88
89
89
90
90
91
91
92
92
93
93
94
94
95
95
96
96
97
97
98
98
99
99
100
100
101
101
102
102
103
103
104
104
105
105
106
106
107
107
108
108
109
109
110
110
111
111
112
112
113
113
114
114
115
115
116
116
117
117
118
118
119
119
120
120
121
121
122
122
123
123
124
124
125
125
126
126
127
127
128
128
129
129
130
130
131
131
132
132
133
133
134
134
135
135
136
136
137
137
138
138
139
139
140
140
141
141
142
142
143
143
144
144
145
145
146
146
147
147
148
148
149
149
150
150
151
151
152
152
153
153
154
154
155
156
156
156
157
157
158
158
159
159
160
160
161
161
162
162
163
163
164
164
165
165
166
166
167
167
168
168
169
169
170
170
171
171
172
172
173
173
174
174
175
175
176
176
177
177
178
178
179
179
180
180
181
181
182
182
183
183
184
184
185
185
186
186
187
187
188
188
189
189
190
190
191
191
192
192
193
193
194
194
195
195
196
BonChapt 1
197
BonChapt 2
198
BonChapt 3
199
BonChapt 4
200
BonChapt 5
201
BonChapt 6
202
BonChapt 7
203
BonChapt 8
204
BonChapt 9
205
BonChapt 10
206
BonChapt 11
207
BonChapt 12
208
BonChapt 13
209
BonChapt 14
210
BonChapt 15
211
BonChapt 16
212
BonChapt 17
213
BonChapt 18
214
BonChapt 19
215
BonChapt 20
216
BonChapt 21
217
BonChapt 22
218
BonChapt 23
219
BonChapt 24
220
BonChapt 25
221
BonChapt 26
222
BonChapt 27
223
BonChapt 28
224
BonChapt 29
225
BonChapt 30
226
BonChapt 31
227
BonChapt 32
228
BonChapt 33
229
BonChapt 34
230
BonChapt 35
231
BonChapt 36
232
BonChapt 37
233
BonChapt 37
234
BonChapt 38
235
BonChapt 39
236
BonChapt 40
237
BonChapt 41
238
BonChapt 42
239
BonChapt 43
240
BonChapt 44
241
BonChapt 45
242
BonChapt 46
243
BonChapt 47
244
BonChapt 48
245
BonChapt 49
246
BonChapt 50
247
BonChapt 51
248
BonChapt 52

Download

Suka karya ini? Unduh App, riwayat baca tak akan hilang
Download

Bonus

Pengguna baru dapat mengunduh App untuk membuka 10 bab secara gratis

Ambil
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!