02

setelah mayat di evakuasi pak polisi pun mengajak pak selamet untuk ikut ke kantor polisi.

"baik pak selamet mari ikut kami ke kantor,bapak bisa memberi keterangan selengkapnya disana"kata pak Adit berlalu di ikuti pak selamet di belakangnya,Meraka memasuki mobil menuju kantor polisi sementara warga pulang kerumah masing masing dengan ekspresi dan pikiran masing-masing.

di kantor polisi pak selamet sudah duduk di hadapan pak polisi di temani oleh pak RT

"silakan pak selamet cerita awal penemuan mayat perempuan tadi"pak Adit melontarkan pertanyaan pada pak selamet

" begini pak,tadi saya berniat untuk membersihkan pekarangan tapi saya terkejut waktu melihat ada tangan di tengah semak semak,saya mencoba memberanikan diri mendekat pak dan saya terkejut ternyata tangan itu milik wanita yang sudah meninggal dengan keadaan yang sangat mengenaskan"pak selamet selamet bercerita kejadian tadi pagi pada pak adit

"apa pak selamet dan pak RT kenal dengan korban"

"tidak pak saya belum pernah melihat korban dan seperti nya korban juga bukan warga saya karna saya tidak mendapat laporan ada warga baru di desa saya"ucap pak RT seraya mengingat apa mungkin dia warga baru.

" baiklah kalau begitu pak,saya rasa sudah cukup nanti kalau kami membutuhkan informasi kami akan menghubungi bapak,saya mohon kerja samanya"pak adit menjabat tangan pak RT juga pak selamet dan mempersilakan meraka pulang.

satu minggu setelah penemuan itu polisi sudah mendapat keterangan tentang siapa korban

"lapor pak"hormat salah satu bawahan pak adit

"siap, apa sudah ada informasi tentang siapa korban"ucap pak adit

"iya pak,korban adalah Indira wanita berusia 22 tahun,korban adalah salah satu mahasiswi di kampus A,pak"polisi itu memberi laporan pada pak adit,pak adit mengangguk paham

"bagaimana tentang latar belakang keluarga nya"

"maaf pak menurut keterangan korban sebatang kara dan Sampai sekarang kami tidak dapat menemukan siap pembunuhnya dan apa motif di baliknya pak"

" baiklah kalau begitu saya akan kerumah sakit untuk meminta pihak rumah Sakit memakamkan korban dengan layak,tolong siapkan beberapa orang polisi untuk ikut bersama saya"

" siap pak" polisi itu segera pergi melakukan perintah pak adit dan pak adit sendiri bersiap siap untuk menuju kerumah sakit.

hanya butuh waktu 20 menit untuk sampai di rumah sakit yang di tuju pak adit dan beberapa polisi segera menuju kamar mayat di temani petugas rumah sakit yang bertanggung jawab hari itu

"baik pak apa ada yang bisa saya bantu"ucap seorang petugas

"saya ingin supaya mayat di makamkan secara baik karna mayat tidak punya keluarga untuk di hubungi"ucap pak Adit

"baik pak nanti saya dan teman teman akan mengurus pemakan nya"

"tolong hubungi saya kalau sudah selesai dimandikan nanti untuk pemakamannya kita makamkan di makam umum yang tak jauh dari sini"

"baik pak mari silakan tunggu di luar biar saya dan yang lain yang akan mengurus mayat ini"sebelum keluar sekali lagi pak adit melihat mayat wanita itu, mayatnya sungguh mengenaskan dengan beberapa luka di wajah,di sudut bibirnya pun masih ada sisa darah yang mengering,bekas sayatan benda tajam dan beberapa luka menganga lainnya,pak adit menatap mata gadis itu,mata yang terbelalak seolah tak rela jika nyawa di pisahkan dari jasadnya secara paksa.

Terpopuler

Comments

💕𝘛𝘢𝘯𝘵𝘪 𝘒𝘪𝘵𝘢𝘯𝘢💕

💕𝘛𝘢𝘯𝘵𝘪 𝘒𝘪𝘵𝘢𝘯𝘢💕

𝓳𝓭 𝓽𝓪𝓶𝓫𝓪𝓱 𝓭𝓮𝓰 𝓭𝓮𝓰 𝓰𝓪𝓷 𝓷𝓲𝓱🤭🤭🤭🤭

2022-10-31

0

Maliqa Effendy

Maliqa Effendy

Saya tiap baca novel ga pernah membully,kecuali membenarkan yg salah atau menanyakan yg tdk paham di alur ceritanya..next nama orang huruf besar ya..

2022-07-31

2

£ingga Anindhira Indr@swari

£ingga Anindhira Indr@swari

cukup menarik... next bc lg biar gk penasaran

2022-05-27

2

lihat semua

Download

Suka karya ini? Unduh App, riwayat baca tak akan hilang
Download

Bonus

Pengguna baru dapat mengunduh App untuk membuka 10 bab secara gratis

Ambil
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!