Chapter : pungut aku

...**selamat membaca...

...ʕ•ε•ʔ**...

Keadaan hening dikala itu, kristal sedang berada disebuah ruangan besar dengan dipenuhi berbagai senjata yang legendaris. kristal menelusuri sekitaran ruangan dengan senjata khusus peninggalan sang dewi bulan terdahulu

Wajah cantik nya begitu senang dan puas saat merasakan hawa pekat yang dimiliki oleh semua senjata yang ada disana. tangan nya terus saja meraba setiap senjata yang ada disana, seulas senyuman muncul, "kalau dijual pasti harga nya sangat mahal." celetus nya. entah apa yang ada dipikiran wanita ini, dia terus saja memikir kan uang uang dan uang

Namun tak lama terdengar suara keras dari dalam perut nya, ia memurus perut nya dengan pelan lalu menghela nafas."aku belum makan, apakah disini ada makanan?" ujar nya merengut mengusap usap perut nya

"Lebih baik aku keluar dan mencari makan di pusat kota," ujar nya senang dan beranjak pergi, namun langkah nya kembali terhenti dengan paksa, "tunggu, tunggu dulu, ba-bagaimana cara nya keluar dari sini? hmpf dasar cacing sialan! dia tidak memberitahu ku cara untuk keluar dari sini.. huaa kakek cucu mu sedang ditindas." rengek nya kesal dengan menyebut nama sang kakek. jujur saja, ia tak pernah merasakan memikul sebuah beban berat dulu, namun sekarang ia harus memikirkan cara bagaimana agar ia bisa membalas kan dendam ling ling dan membebaskan naga langit di tempat pendekar awan

"Sialan! kalau ketemu dengan nya lagi sudah kupastikan kepala nya pasti akan terpisah dari ekor nya." ketus kristal dengan menapak agak keras sehingga menimbul kan suara keras dilantai tersebut

Ia berjalan di koridor dan mengambil selembar kain yang terlihat seperti sebuah cadar, dan kemudian ia keluar dari istana tersebut dan mencoba berbagai cara agar bisa keluar dari ruang galasky ini

Di mulai dengan mengusap - usap batu sebanyak 3 kali dan kemudian mengucap kan nama nya tiga kali, namun hal yang ia inginkan tak terjadi sama sekali. kristal mendengus dan berteriak dengan sekeras keras nya

"AKU INGIN KELUAR DARI SINI." teriak nya kesal, suara nya terdengar begitu bergema. namun tak lama tubuh nya menghilang dari alam galasky dan timbul kembali dihutan yang pertama ia muncul didunia muffin

Awal nya ia tak bergeming sedikit pun menyaksikan sebuah keajaiban itu, "ak-aku mengalami teleportasi? wahhah hebat sekali." kagum nya dengan mulut terbuka lalu bertepuk tangan

"Waw kalau saja kakek tau, pasti dia akan iri kepada ku." ujar nya sombong dengan melipat tangan di dada sambil memegangi dagu

Mata nya kembali tertuju pada sekitaran hutan, ia kembali sadar jika ia sedang berada di tempat yang sebelum nya ia berada. dengan bingung ia melangkah kan kaki nya ke arah utara karena sesuai pengalaman didunia sebelum nya bahwa di bagian pohon yang sedikit di arah tertentu maka arah tersebut adalah jalan keluar nya. dan kristal ingin melakukan hal tersebut di dunia yang baru ia tempati ini

Dengan langkah hati hati ia melewati duri dan bahkan menghindari hewan beracun seperti ular dan sejenis nya. karena ia tak ingin mengambil resiko jika ia terkena racun ular dan mati dengan sia sia.

Ia bukan lah manusia yang sempurna yang memiliki berbagai kemampuan, meski memiliki ilmu bela diri tapi ia tak memiliki ilmu dalam bidang kedokteran sedikit pun itu,

Oleh karena itu, dari pada mati sia sia lebih baik menghindar dan menjauh.

Langkah nya tertuju kesebuah sungai didekat hutan, ia kembali teringat bahwa sungai ini adalah tempat dimana ling ling memadamkan api di sekujur tubuh nya. mata nya datar mengarah ke sebuah tanah dengan sisa sisa serpihan baju dan bau minyak bumi

"Kalau bertemu dengan mereka kelak, aku akan membuat mereka menjadi ikan duyung dengan menjahit kulit mereka sendiri! organisasi macam apa itu yang mau melakukan tindak kejahatan hanya karena uang?" kesal nya dan kemudian melanjut kan langkah nya menelusuri jalan supaya ia segera menemukan kota dan pergi kepasar untuk membeli makanan

3 menit berlalu..

Dengan nafas ngos ngosan kristal terduduk disebuah bangku di depan kedai babi panggang asam manis didekat penginapan lotus. sang pemilik kedai dan para pengunjung lain nya memperhatikan kristal dengan heran

Mereka tentu nya heran melihat seorang gadis dengan menggunakan cadar secara tiba tiba datang dan duduk dengan nafas nya ngos ngosan. sementara kristal ia tak mengubris sedikit pun dan malah meminta segelas minuman kepada sang pemilik kedai

"Hey pak tua, bawakan aku segelas minuman." suruh nya masih dengan nafas yang tak teratur. sang penjaga kedai diam sejenak dan kemudian pergi mengambil segelas air yang dipinta oleh kristal

Disaat penjaga tokoh sedang mengambil segelas minuman, kristal justru terlihat salpok terhadap tiga orang pria yang sedang sibuk memainkan catur di samping kursi nya

Dengan langkah sempoyongan dan nafas yang belum stabil ia menghampiri ketiga pria itu dan ikut duduk disana."kalian lagi apa?" tanya kristal ngos ngos an

Para pria itu menoleh lalu menjawab,"apakah kau tak bisa melihat dengan mata mu?" ketus pria yang masih terlihat pokus terhadap bidak catur nya

"Aku kan hanya bertanya." sungut kristal sebal, bagaimana orang ini begitu kesal pada nya.

"Kau ini sebenar nya berasal dari mana? mengapa kau terlihat begitu lelah?" tanya pria yang duduk di tengah antara para pria yang sedang bermain

"Aku baru saja datang dari perjalan jauh, aku ke benua muffin karena ingin mencari uang." ujar kristal dengan menyanggah dagu nya, para pria nampak prihatin dengan ucapan kristal, ya padahal kristal hanya sembarang berucap saja

"Mencari uang? apakah didesa mu sangat miskin sehingga tak terdapat lowongan pekerjaan? " tanya pria satu nya dengan nada prihatin, namun kalimat nya begitu mengesal kan

"Dia ini prihatin atau mengejek" batin kristal, dan tak lama kristal mengiyakan saja perkataan dari pria pria didepan nya

"Hiss lama sekali minum nya." pekik kristal, dia rasa nya seperti mau mati saja karena tenggorokan nya kering seperti berpuluh puluh tahun tak menyentuh air.

Tak lama datang pak tua itu membawa segelas air untuk kristal, kristal menerima nya dan dengan cepat membuka cadar lalu meminum air tersebut

Orang orang yang berada disana termasuk para pria yang berbicara pada nya tertegun dan tak bergeming melihat pemandangan yang sangat menakjub kan itu

Ketiga pria sadar akan wajah cantik yang dimiliki oleh kristal, "hey pakai cadar mu kembali." suruh ketiga nya

Kristal heran dengan tingkah mereka, apakah wajah nya seburuk itu sehingga mereka menyuruh untuk menutup kembali wajah nya dengan menggunakan cadar."mengapa." sungut kristal kembali

"Apakah kau tau, bahwa disini terdapat seorang nona muda dari kediaman adipati yang bernama meili yang selalu saja menganiaya setiap gadis lemah namun berwajah cantik. apakah kau tak takut dianiaya oleh nya? dia adalah gadis jenius yang memiliki ilmu sihir tingkat silver dan memiliki dua elemen ya itu air dan juga api."jelas pria agak berbisik pada kristal, kristal sempat bingung dengan apa yang mereka lakukan, bagaimana mereka bisa seperduli itu terhadap seseorang yang baru saja mereka kenal?

"Benarkah? arogant sekali dia." timpal kristal dengan berbisik, ketiga nya mengangguk seolah setuju dengan apa yang kristal ucap kan

Dan kristal kembali memakai cadar nya lalu berkata.

" namun, apakah sang kaisar tak mengambil tindakan dengan apa yang ia lakukan kan?" tanya kristal penasaran

"Bagaimana sang kaisar akan keberatan, sedang kan jendral xifeng saja merupakan sepupu dari kaisar, kaisar pasti akan berpihak pada meili." jelas mereka dengan masih pokus bermain dan menggerakan bidak catur

"Hmfp, tapi dia adalah seorang kaisar, sudah tugas nya untuk menyama ratakan rakyat dinegri nya, dengan melakukan hal secara sepihak sama saja ia telah berlaku tidak adil terhadap rakyat kecil." ujar kristal kembali, ketiga nya turut setuju dengan apa yang kristal ucap kan

"Tapi, kalian ini dari keluarga apa? kalian menggunakan pakaian yang mahal seperti nya." tanya kristal dengan melipat tangan didada

Bersambung

Terpopuler

Comments

Shai'er

Shai'er

dapat sekutu nih 👍👍👍

2023-03-05

0

Shai'er

Shai'er

🤦‍♀️🤦‍♀️🤦‍♀️🤦‍♀️🤦‍♀️🤦‍♀️🤦‍♀️🤦‍♀️

2023-03-05

0

Shai'er

Shai'er

🤣🤣🤣🤣🤣🤣🤣🤣🤣

2023-03-05

0

lihat semua
Episodes
1 Tertabrak kereta
2 Chapter : dunia muffin
3 Chapter : pungut aku
4 Chapter : copper
5 Chapter : menemukan keluarga
6 Chapter : pamer? apakah mereka tidak bercanda
7 Chapter : kemarahan xifeng
8 Chapter : kemarahan kristal
9 Chapter : pengalihan fakta
10 Chapter : Jangan mengutuk ku
11 Chapter : 20 selir dan 15 gundik,
12 Chapter : Wanita ini tak bisa diremeh kan
13 Chapter : maaf kan kristal
14 Chapter : Aduh aduh, sakit
15 Chapter : Biar kan mereka masuk
16 Chapter :Teleportasi? "
17 Chapter :ini tak seberapa kakak
18 Chapter :#*()@
19 Chapter : congkak
20 Chapter : ....
21 Chapter : ...
22 Chapter : ...
23 Chapter : ...
24 Chapter : Benar juga,
25 Chapter : mendaftar ke sekolah
26 Chapter : pesta ulang tahun di acara pestival lentera
27 Chapter : kotoran ayam
28 Chapter : spesial Chapter perayaan ulang tahun
29 Chapter : membantu dua pengemis
30 Chapter : ikut campur
31 Chapter : So cruel
32 Chapter : serangan yang tak bearti
33 Chapter : pantat merah jambu
34 Chapter : bermutasi
35 Chapter : tepat janji
36 Chapter : menstabil kan hutan
37 Chapter : pedang darah naga
38 Chapter : mata ku ada dimana mana
39 Chapter : menemukan
40 Chapter : apakah ketemu?
41 Chapter : menyelamat kan
42 Chapter : Rencana licik
43 Chapter : IRI HATI
44 CHAPTER : PULANG...
45 CHAPTER : JAHAT...
46 CHAPTER : BERBELANJA..
47 CHAPTER : RENCANA JAHAT
48 CHAPTER : RUMAH YANG NYAMAN
49 CHAPTER : AWAL DATANG NYA PENGHALANG
50 CHAPTER : PERGI KE PASAR
51 CHAPTER : PEMASOKAN OBAT
52 CHAPTER : HEMBUSAN ASAP
53 CHAPTER : BAHAYA DATANG
54 CHAPTER : PERTEMUAN MEILI TERHADAP PEMAISURI
55 CHAPTER: JEWERAN HANA
56 CHAPTER : SESEORANG YANG DIRINDUKAN
57 MENGHADIRI PERJAMUAN
58 PERTEMUAN KRISTAL DAN LINSE
59 SESALAN KRISTAL
60 Kebahagian baru
61 sedikit terbongkar
62 Kepulangan tiga bersaudara
63 SHOCK
64 KEBENARAN YANG TERUNGKAP
65 Lobak putih
66 PERAYAAN
67 perang dingin
68 KESEMPATAN BERTEMU GURU PERGURUAN AWAN
69 Polos memiliki arti
70 GURU TAUXING ADALAH GURU KU!!
71 SALAH PAHAM
72 KAU MAU MAIN?, TAPI JANGAN BERTERIAK!!
73 PERLOMBAAN AKAN DIMULAI
74 AROGANT NYA MANUSIA
75 MELAKUKAN HAL YANG MENYENANGKAN, SEBELUM MENINGGAL KAN KELUARGA.
76 MENGINAPLAH, TERLANJUR AKU LAGI BAIK
77 BERLEPAS KASIH
78 perjalan
79 SAMPAI DIPERGURUAN TAUXING
80 HIS WANITA INI SANGAT AROGAN
81 BERBAGI MAKANAN
82 Mengalah demi kebaikan
83 BERTARUNG BERSAMA
84 merusak suasana
85 Sikap pemarah Pian
86 pergi kehutan #1
87 Takut, berlari keperguruan
88 ( ^▽^)σ)~O~)
89 Batu misterius
90 Kejutan
91 Hukuman
92 Hukuman yang mereka terima
93 Menuju pelelangan
94 Penawaran
95 Mencari toilet.
96 Pergi ke restaurant.
Episodes

Updated 96 Episodes

1
Tertabrak kereta
2
Chapter : dunia muffin
3
Chapter : pungut aku
4
Chapter : copper
5
Chapter : menemukan keluarga
6
Chapter : pamer? apakah mereka tidak bercanda
7
Chapter : kemarahan xifeng
8
Chapter : kemarahan kristal
9
Chapter : pengalihan fakta
10
Chapter : Jangan mengutuk ku
11
Chapter : 20 selir dan 15 gundik,
12
Chapter : Wanita ini tak bisa diremeh kan
13
Chapter : maaf kan kristal
14
Chapter : Aduh aduh, sakit
15
Chapter : Biar kan mereka masuk
16
Chapter :Teleportasi? "
17
Chapter :ini tak seberapa kakak
18
Chapter :#*()@
19
Chapter : congkak
20
Chapter : ....
21
Chapter : ...
22
Chapter : ...
23
Chapter : ...
24
Chapter : Benar juga,
25
Chapter : mendaftar ke sekolah
26
Chapter : pesta ulang tahun di acara pestival lentera
27
Chapter : kotoran ayam
28
Chapter : spesial Chapter perayaan ulang tahun
29
Chapter : membantu dua pengemis
30
Chapter : ikut campur
31
Chapter : So cruel
32
Chapter : serangan yang tak bearti
33
Chapter : pantat merah jambu
34
Chapter : bermutasi
35
Chapter : tepat janji
36
Chapter : menstabil kan hutan
37
Chapter : pedang darah naga
38
Chapter : mata ku ada dimana mana
39
Chapter : menemukan
40
Chapter : apakah ketemu?
41
Chapter : menyelamat kan
42
Chapter : Rencana licik
43
Chapter : IRI HATI
44
CHAPTER : PULANG...
45
CHAPTER : JAHAT...
46
CHAPTER : BERBELANJA..
47
CHAPTER : RENCANA JAHAT
48
CHAPTER : RUMAH YANG NYAMAN
49
CHAPTER : AWAL DATANG NYA PENGHALANG
50
CHAPTER : PERGI KE PASAR
51
CHAPTER : PEMASOKAN OBAT
52
CHAPTER : HEMBUSAN ASAP
53
CHAPTER : BAHAYA DATANG
54
CHAPTER : PERTEMUAN MEILI TERHADAP PEMAISURI
55
CHAPTER: JEWERAN HANA
56
CHAPTER : SESEORANG YANG DIRINDUKAN
57
MENGHADIRI PERJAMUAN
58
PERTEMUAN KRISTAL DAN LINSE
59
SESALAN KRISTAL
60
Kebahagian baru
61
sedikit terbongkar
62
Kepulangan tiga bersaudara
63
SHOCK
64
KEBENARAN YANG TERUNGKAP
65
Lobak putih
66
PERAYAAN
67
perang dingin
68
KESEMPATAN BERTEMU GURU PERGURUAN AWAN
69
Polos memiliki arti
70
GURU TAUXING ADALAH GURU KU!!
71
SALAH PAHAM
72
KAU MAU MAIN?, TAPI JANGAN BERTERIAK!!
73
PERLOMBAAN AKAN DIMULAI
74
AROGANT NYA MANUSIA
75
MELAKUKAN HAL YANG MENYENANGKAN, SEBELUM MENINGGAL KAN KELUARGA.
76
MENGINAPLAH, TERLANJUR AKU LAGI BAIK
77
BERLEPAS KASIH
78
perjalan
79
SAMPAI DIPERGURUAN TAUXING
80
HIS WANITA INI SANGAT AROGAN
81
BERBAGI MAKANAN
82
Mengalah demi kebaikan
83
BERTARUNG BERSAMA
84
merusak suasana
85
Sikap pemarah Pian
86
pergi kehutan #1
87
Takut, berlari keperguruan
88
( ^▽^)σ)~O~)
89
Batu misterius
90
Kejutan
91
Hukuman
92
Hukuman yang mereka terima
93
Menuju pelelangan
94
Penawaran
95
Mencari toilet.
96
Pergi ke restaurant.

Download

Suka karya ini? Unduh App, riwayat baca tak akan hilang
Download

Bonus

Pengguna baru dapat mengunduh App untuk membuka 10 bab secara gratis

Ambil
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!