assalamualaikum. balik lagi ke novel kesayangan kalian. aku lanjut kan yang kemarin 😊👍
**.
Malam pun tiba.. Di Festival itu banyak sekali orang-orang. Mulai dari anak-anak, orang dewasa bahkan pasangan muda yang sedang asyik bermesraan. Begitu ramai, bahkan dagangan Lissa dan Naomi pun hampir habis, karena jajanan yang mereka jual cukup kekinian dan enak pastinya.
Skip setelah Festival selesai..
Lissa sedang dalam perjalanan menuju kost an nya. Ia sudah mengantarkan Naomi pulang, saat dalam perjalanan, entah dari mana datang nya. Seekor kucing hitam menyebrang jalan, kaget pastinya, Lissa hampir saja menabrak kucing itu. Ia berpikir kesialan apa yang akan Menghampiri nya.
Beberapa saat kemudian Lissa hampir sampai di kost nya. Tiba-tiba sebuah mobil minibus hampir saja menabrak nya. Dengan cepat Lissa mengarahkan stang motor nya ke arah kiri jalan, tapi naas nya ia malah menabrak bagian belakang sebuah mobil mewah.
"Aduhhh..!!. Dasar pengemudi kamprett" Maki Lissa.
Ia mengecek body motor nya, hanya tergores sedikit, namun ia dikagetkan, saat mendapati ia telah menabrak mobil seseorang.
"Astaga dragon!!. Eh salah.. Astaga Naga." Begitulah Lissa saat celaka pun masih bisa melucu. Dasar ya Lissa 😂😂.
"Eh.. pemilik mobil ini kemana ya kok gak ada? " gumam Lissa pelan.
Tak lama kemudian datang lah seorang pria yang habis dari toilet.
"Eh.. Pemilik mobil ini kemana ya?? Kok gak ada " Gumam Lissa pelan.
Tak lama kemudian, datang lah seorang pria yang habis dari toilet. Pria itu adalah Frank.
Ya!!!.. kalo kalian menebak Ares. 100 buat kalian. Itu adalah mobil milik Ares. Ares dan Felix masuk ke dalam gedung yang tak jauh dari mobil nya. Dan Frank, disuruh menjaga mobil.
"Ada yang bisa saya bantu, nona?? " Tanya Frank pada Lissa. "Astaga!!! " Pekik Lissa karena kaget.
"Mmmm... Ini tuan saya tidak sengaja menabrak mobil ini" Lissa menunjuk bagian belakang mobil yang lecet.
"Astaga!!! Nona..!!. Bagaimana kau bisa menabrak mobil bos ku?? " Panik!. Itu lah yang di rasakan Frank sekarang. Ia takut Ares akan marah.
"M.. Maaf tuan saya tidak sengaja. Tadi ada mobil yang hampir menabrak saya, jadi saya menghindar, tapi malah nabrak mobil lain" Ucap Lissa jujur.
"Tapi saya akan ganti kerugian nya kok. Saya janji. " Tambah Lissa lagi.
hmmm kasian nih cewek. Dari penampilan nya aja dia nggak punya banyak uang. udah lah lebih baik aku biarin aja. Ganti nya pakai gaji ku saja.. batin Frank.
"Gimana tuan bisa nggak??" Lissa memelas.
"Begini saja... Kau tidak perlu mengganti rugi. Biar aku saja. Lagi pula gaji ku cukup untuk mengganti biaya kerusakan nya. " tutur nya.
"Tapi... Saya kan nggak enak.. gimana nih. ??" Lissa mencoba mencari ide.
"Emmm.. apa sekarang anda membawa uang??" tanya Frank.
"Iya.Tapi hanya 500 ribu. " ucap Lissa
"Ya sudah berikan saya setengah nya. Untuk jajan hehehe. " ujar Frank
"Tidak apa-apa. Ambil semua nya saja. " Lissa memberi kan semua uang nya.
"Tidak. saya tidak menerima penolakan.. Berikan saja saya setengah nya. " Frank
"Baik lah. " Lissa memberikan 250 ribu kepada Frank.
"Terima kasih nona. " ucap Frank
"Ehh.. harus nya saya yang bilang Terima kasih.. Karena anda sudah menolong saya." uang Lissa
"Ahh.hahahah... Anda boleh pulang sekarang nona. Ini sudah malam. " Ucap Frank melihat jam tangan nya.
"Emm baiklah. Sekali lagi maaf dan Terima kasih ya. " Lissa menghidupkan motor nya dan melakukan pulang.
"Hati-hati di jalan " ucap Frank melambai-lambai
Tak lama datang lah area juga Felix. Ares melihat kondisi mobil nya, lalu ia memanggil Frank
"Frank.. kesini sebentar" panggil nya.
"Iya tuan. " Frank
"Kenapa mobil ku begini??" tanya Ares.
"Tadi ada wanita yang menabrak nya tuan, dan dia terlihat tidak memiliki uang, jadi.... bisakah saya mengganti kerugian dengan gaji saya tuan. ????" jelas Frank
"Hmmm tidak perlu. " Ares masuk kedalam mobil diikuti Felix dan Frank..
"Besok ganti mobil. Dan mobil ini bawa ke bengkel. " suruh Ares.
"Baik tuan. "
"Antar aku ke apartemen!! "
"Iya tuan. "
Dan mobil pun melaju menembus malam.
bersambung
***Download NovelToon untuk nikmati pengalaman membaca lebih baik!***
Updated 208 Episodes
Comments
Selene Sky
kok mirip kisah Eva dan lucifer di bab ini 😑
2023-11-17
0
pacar cogan😂😂😂
orang kaya mah bebas
2021-11-26
2
Perth Saint
ceritanya mirip banget Ama sebelah,, cuman namanya tokoh doang yang beda,,
2021-11-19
2