Kring kring kring.
Akhirnya jam pelajaran pertama berakhir.
Semua siswa dan siswi berhamburan keluar dari kelas, mereka semua pergi ke kantin.
" Killa kantin yuk " ucap Kiya
" Ayo Killa " ucap Gita semangat.
Namun Killa tidak menjawab ucapan dari Kiya dan Gita.
Kiya dan Gita yang merasa tidak ada jawaban dan respon dari Killa spontan menoleh ke arah Killa, dan benar saja Killa sedang melamun dan pandangan nya kosong.
" Killa " panggil Kiya.
" Killa " panggil Gita
" Lu ga mau ke kantin Killa ?" tanya Kiya
Namun masih tidak ada jawaban dan respon dari Killa.
" Kaka Killa ayo ke kantin " teriak Gita.
Seketika Killa tersadar dari lamunannya, dan melihat ke arah Kiya dan Gita dengan keadaan bingung
" Lu mau ke kantin ga bareng kita berdua, kita berdua mau ke kantin ?" tanya Kiya memutar bola matanya jengah.
" Ha, memang nya udah bel istirahat ya ?" tanya Killa polos.
" Ya sudahlah Killa sayangku " jawab Kiya jengah.
" Killa kenapa ga dengar bel istirahat ? apa ada sesuatu yang terjadi dengan Killa ? tanya Gita khawatir.
" Gw ga kenapa kenapa kok, kalian tenang saja " jawab Killa berusaha tersenyum.
" Lu bohong Killa, dan lu ga perlu berpura pura tersenyum di hadapan kita berdua " ucap Kiya dingin.
" Maaf " ucap Killa.
" Killa jangan sedih, Gita yakin kok pasti dia akan kembali dan nemuin Killa, dia kan udah janji dengan Killa, jadi Killa jangan sedih oke " ucap Gita menenangkan Sahabatnya.
" Tapi sudah 10 tahun " jawab Killa sendu
" Kok pada ngomong sih, kapan ke kantin nya ? gw laper banget ini, soalnya tadi pagi gw belom makan " ucap Kiya berbohong.
" Astaga Kiya, maafin gw, gw ga tau lo belom makan dari tadi pagi, ya udah yuk kita ke kantin sekarang " ucap Killa yang tidak enak dengan Kiya.
" Ayo " jawab Kiya dan Gita semangat.
( Maafin gw Killa, gw terpaksa berbohong ) batin Kiya sendu.
( Semoga dia kembali dan menepati janjinya untuk nemuin Killa lagi ) batin Gita sedih.
( Gw harus berusaha tegar di hadapan sahabat gw, ya walaupun gw ga bisa, inilah kelemahan gw, kelemahan gw adalah kamu, semoga kamu menepati janjimu ) batin Killa.
Mereka bertiga pergi meninggalkan kelas dan berjalan menuju kantin.
" Kantinnya sudah penuh " ucap Kiya.
" Gimana kalau kita pesan makanan aja, terus minta anterin ke ruangan pribadi kita " usul Killa.
" Boleh juga, tapi jangan sampai ada yang melihat " ucap Gita.
" Siap " jawab Kiya.
" Ayo kita ke ruangan sekarang, sebelum ada yang melihat kita " ucap Kiya lagi.
" Terus makanannya bagaimana ?" tanya Gita polos.
" Masalah makanan gampang, nanti gue pesan lewat telpon " ucap Killa.
" Oke, yuk kita pergi " ucap Gita.
Mereka bertiga pergi dari kantin menuju ruangan pribadi mereka bertiga.
Ruangan yang sengaja di desain mereka bertiga dengan desain yang polos dan tidak mencolok, namun terkesan elegan. mereka bertiga sengaja mendesain ruangan khusus untuk mereka bertiga di dalam sekolah, untuk memantau siswa siswi serta para guru yang mengajar di sekolah milik Daddy Killa, karena Killa di tugaskan untuk memantau perkembangan sekolah milih Daddynya.
Di dalam ruangan tersebut sudah terdapat beberapa kamera CCTV di seluruh sekolah, sehingga bisa membuat Killa mudah untuk memantau semua orang orang yang berada di sekolahnya, karena semua ruangan di pasang Killa, Kiya dan Gita CCTV kecil.
( Bersambung )
***Download NovelToon untuk nikmati pengalaman membaca lebih baik!***
Updated 48 Episodes
Comments
Suzieqaisara Nazarudin
Waaahhh benar benar keren nih cerita nya..👍👍👍👍👍
2022-08-03
0
maisya alfa Rizki
♥️♥️♥️
2021-03-29
0
Ainur Cutee
sprti ny crta ny mirip lapak sebelah😁😁😁
2021-01-30
0