Di lain kota yaitu tepat nya di kota Bandung pada saat pagi hari cuaca di bandung memang begitu dingin dan sejuk, tapi tidak dengan Zahra, zahra tetap bekerja keras, seperti biasa ia selalu bangun di saat subuh menjelang dengan rutinitas seperti biasa sholat subuh terlebih dahulu setelah itu bersih-bersih dan mandi dilanjutkan menjaga klinik nya.
ketika Zahra sedang duduk di tempat biasa ia menerima pasien sambil mengerjakan laporan bulanan klinik. sang sahabat Desy menghampiri nya.
"zahra nggak terasa ya kita udah 2 tahun di sini,". ucap Desy menghampiri Zahra sambil duduk disebelah sahabatnya itu.
" eh...di groub kita waktu kuliah ngadain reunian lo...tapi jauh di surabaya belum tetu kita bisa datang ya kan...?? aku bayangin seru kali ya kita bisa reunian kumpul bareng seperti dulu lagi, apalagi kalau kita bawa anak masing-masing, eh tau nggak teman-teman kita kuliah dulu juga udah berkeluarga semua bahkan anaknya ada yang sudah 3 lo...kamu kapan Za..? cepetan dong nikah secara umur kamu udah pass lo buat nikah." Tanya Desy kepada sahabat nya yaitu zahra.
" nggak tau ah Des, aku belum kepikiran sampai disitu yang aku pikirkan sekarang cari uang buat bahagiain keluarga ku, bisa menyekolahkan adek ku satu-satu nya sampai tercapai cita-citanya." jawab zahra.
"Tapi apa salahnya kamu buka hati kamu untuk laki-laki." ucap desy kepada sahabatnya.
" nggak ah...aku masih nyaman dengan kehidupan ku ini jangan sampai aku kenal laki-laki yang nanti ujung-ujung nya bikin sakit hati." Jawab zahra.
Desy adalah sahabat zahra waktu kuliah. mereka bertemu pada saat kuliah disurabaya dan menjadi sahabat sampai saat ini. Desy adalah asli orang surabaya dan ia menikah sama orang bandung dan sekarang menetap di bandung dan membuka praktek mandiri bidan di bandung bersama zahra.
Zahra dan Desy juga membuka usaha kuliner online serta macam-macam kue dan cake untuk mereka jual. dengan kemampuan yang zahra miliki yaitu memasak dan membuat kue-kue serta cake zahra mengaplikasikannya dan mencoba peruntunganya untuk membuka usaha kuliner. akan tetapi mereka hanya membuka online dan menerima pesanan saja dikarenakan mereka juga bergelut di dunia kesehatan, usaha itu hanya sampingan saja untuk mengusir kejenuhan mereka.
Tak berselang lama ada pasien datang menghampiri mereka dan menghentikan obrolan mereka di pagi ini.
"Assalamualaikum..."ucap pasien menghampiri zahra yang tengah duduk.
"waalaikumsalam ibu, silahkan masuk, sialahkan duduk." ucap zahra dengan halus mempersilahkan pasien nya masuk.
" Ada yang bisa dibantu ibu..??." lanjut zahra kepada pasiennya ketika pasienya sudah duduk.
" ini neng bade di parios, mau suntik KB." ucap sang pasien.
di tempat praktek ada beberapa pasien yang periksa kehamilan dan masalah kesehatan ibu dan anak. setelah itu zahra melakukan tugasnya untuk memeriksa pasien-pasienya. tak terasa waktu sudah menjelang siang zahra berkutat dengan aktifitas profesinya. tepat pulul 12.00 siang ketika sudah tidak ada pasien lagi zahra menghentikan aktifitasnya di tempat praktek untuk istirahat sholat Dzuhur.
Setelah selesai sholat hp zahra berbunyi dan itu menandakan ada pesan Gofood masuk, zahra dengan segera pergi kedapur untuk membuat pesanan makanan. ya zahra memasukkan Rice bowl ke menu makanan online nya dengan berbagai macam pilihan Rice bowl.
setelah selesai zahra duduk di depan televisi ada desy dan anaknya menghampiri zahra.
"za...ini besok ada pesanan kue untuk acara di sebuah yayasan ****, 50 kotak dengan 4 macam kue bagaimana apakah bisa?." tanya desy kepada zahra.
"Bisa saja berarti kita cicil membuat nya dari sekaranga aja, memang nya diambil jam berapa?". tanya zahra.
" jam 15.00 an sih sore hari." jawab Desy.
" ok." ucap zahra.
Setelah itu mereka berkutat dengan aktifitasnya. tak tersa waktu sudah menunjukan pukul 15.00 WIB zahra mandi dan dilanjutkan melakukan sholat Azhar dan tepat pukul 16.00WIB zahra segera membuka Tempat prakteknya dan melakukan tugas profesinya seperti biasa.
Waktu menunjukkan pukul 21.00 WIB. zahra menutup tempat prakteknya. ketika akan tidur hp zahra berbunyi dan diambilnya hp itu di atas nakas dilihatnya hp ternyata sang Ibu menelpon.
"ya hallo Assalamualaikum buk, " jawab zahra ketika sudah menggeser tombol warna hijau di layar depan hp nya.
" waalaikumsalam zahra, piye kabar mu ndok?" tanya sang ibu menggunakan bahasa jawa. ndok yang artinya anak perempuan.
"Alhamdullah buk zahra sae-sae mawon, ibuk kaleh bapak lan adek pripun kabar e..?." ( Alhandullah bu zahra baik-baik saja, ibu bapak dan adik bagaimana kabar nya?). tanya zahra kepada sang ibu.
"Alhamdulillah zahra kabeh apik, kapan muleh ndok adek mu kangen jarene wes 2 taun gak muleh?" (alhamdulillah zahra semuanya baik, kapan kamu pulang adik mu kangen katanya udah 2 tahun nggak pulang?") tanya sang ibu.
"insyaallah 2 bulan lagi buk zahra pulang."jawab zahra
" ya wes ndok ndang istirahat ojo lali sholat, istirahat sing cukup adek mu yo wes turu ket mau sing ati-ya nek kono, Assalamulaikum." ( ya sudah nak cepat istirahat jangan lupa sholat, istirahat yang cukup adik mu juga sudah tidur dari tadi, hati-hati ya disitu,) pesan sang ibu dan mengakhiri percakapanya.
" nggeh buk, waalaikumsalam wr.wb." sambung zahra. dan telpon pun terputus. dan segera zahra pun tidur.
Karena novel ini menulisnya harian dan pekerjaan tidak hanya mengarang novel jadi mohon maaf jika up nya sangat lama karena disini saya mengarang dan up hanya jika saya ada waktu luang. maaf jika masih banyak kekurangan dalam menulis maupun kata yang kurang tepat. karena saya disini juga baru belajar membuat novel yang nggak tau apakah bagus atau tidak hanya untuk menghilangkan kepenatan saja.😉😉
***Download NovelToon untuk nikmati pengalaman membaca lebih baik!***
Updated 72 Episodes
Comments
Inayah Rahmadani
thor sehat selalu
2023-03-03
0
Atika Mustika
Hadir thor bawa dukungan dan semangat nya. Feedback ya thor.
2021-01-27
2
@M⃠ⁿꫝieʸᵃɴᵉᵉʰʜɪᴀᴛ𓆊🎯™☂⃝⃞⃟ᶜᶠ
ninggalin like lagi di sini😊
2020-12-25
2