Bab 18 New Naruto

Sebuah ruangan gelap

Naruto tersadar dan melihat sekelilingnya dengan binggung di mana aku, siapa aku, mengapa aku di sini

Tiga pertanyaan terus bergema di antara ruangan gelap semakin membuat kesadaran Naruto perlahan menghilang saat ini di hadapan Naruto seorang pria dewasa dengan rambut hitam dan mata heksagonal perlahan muncul

Yang aneh dari pria ini dia tidak memiliki wujud fisik tubuhnya terbentuk namun juga tembus pandang

Pria itu tersenyum pada Naruto , dan menatap Naruto dengan ramah

" hai... Naruto" ucap pria itu

" kau bukan kah kau ..." tanya Naruto

" ya... Aku jiwa Adalah jiwa dari dunia itu " jawab pria itu memotong pertanyaan Naruto

" Naruto saat ini aku adalah sisa kesadaran ... Dan kau juga sama " ucap pria itu

" apa maksud mu bukan kah jiwa kita sudah menjadi satu " tanya Naruto binggung

" yah ... Saat dua jiwa kita saling bersatu ... Oh tidak saat jiwa kita hendak saling melahap ternyata kekuatan kedua jiwa tidak jauh berbeda saat itu kedua kita malah mengalami fusi bukan penerapan dari salah satu jika aku juga tidak menyangka bahwa jiwa dirimu yang berusia enam tahun akan begitu kuat " ucap pria itu

" Karna perubahan itu masing masing dari jiwa kita menyisakan kehendak terakhir sebelum fusi dan itu adalah kau dan aku saat ini " ucap lelaki itu lagi

" saat itu kekuatan jiwa mu sedikit lebih kuat dari ku oleh sebab itu kau yang merupakan kehendaknya yang mengambil alih tubuh " ucap pria itu

" kau juga tahu jika aku yang mengambil alih aku tidak akan terlalu sulit untuk mengambil keputusan tentang Kakashi bukan " ucap pria itu lagi

Naruto terus diam dan menatap sisa kehendak pria itu

Ya... Itu benar selama ini Naruto tetap Naruto dia hanya mendapatkan ingatan dari jiwa dunia lain oleh sebab itu Naruto sering membuat keputusan dengan perasaan dan hubungan bukan dengan efesiensi dan logika

Itulah sebabnya Naruto sangat rumit untuk mengambil keputusan beberapa kali karna memikirkan hubungan dengan para teman dan calon teman nya

" dan saat ini adalah saat Krisis Naruto.... " ucap pria itu lagi

" saat ini dengan bantuan zanpakuto dua jiwa kita akan benar benar menyatu seperti yin dan yang jika sebelumnya kau adalah yang sedangkan aku adalah yin , kedua kehendak yang memiliki kesadaran nya sendiri saat ini kedua kehendak itu akan menjadi satu hanya ada satu yin yang dan hanya ada satu kehendak membentuk sebuah kehendak baru " ucap pria itu

Setelah pria itu berbicara Naruto merasakan bahwa tubuhnya dan tubuh pria itu saling menarik satu sama lain dan saat ini jiwa pria itu perlahan mulai pudar dan terpecah menjadi satu demi satu begitu juga tubuh Naruto saat ini mulai terpecah menjadi satu demi satu

Pecahan tubuh itu mulai menghilang dan berkumpul kembali membentuk sosok kecil berambut kuning dengan sedikit hitam di setiap ujung runcing rambut , jiwa itu terus berkembang dan wajah anak kecil tampan dengan mata hazel dengan pupil biru perlahan terbentuk saat ini sosok itu membuka matanya dan menatap sekitarnya dengan tenang

Sosok ini adalah Naruto setelah fusi sempurna antara dua jiwa Naruto juga merasakan bahwa saat ini dia dapat menemukan beberapa solusi dari masalah yang selalu membuatnya bimbang ,

Seperti masalah menangkap biju , dahulu Naruto masih bimbang apakah akan menangkap biju dengan kekerasan atau dengan ikatan seperti kehidupan sebelumnya ini semua Karana saat itu Naruto masih menjadi kehendak Uzumaki Naruto yang takut menyakiti teman teman nya

Saat ini Naruto mengerti lebih baik menangkap semua biju dan jinjuriki dengan kekuatan terlebih dahulu saat semua biju dan jinjuriki terkumpul Naruto akan meminta kekuatan dari para biju ( seperti karya aslinya Naruto memiliki setengah Cakra para biju) sehingga jinjuriki yang menampung biju akan tetap dapat hidup

Ini adalah solusi yang dapat Naruto pikirkan jika itu Naruto sebelumnya dia hanya akan bimbang untuk menangkap atau tidak para jinjuriki dan biju

Jika itu adalah pria dari dunia lain maka Naruto akan menangkap semua biju dan menyingkirkan para jinjuriki untuk menghilangkan masalah

saat ini Naruto baru adalah gabungan dari keduanya antara perasan dan pikiran dapat melakukan yang terbaik

*********

Rumah Naruto

Saat ini perubahan terjadi pada tubuh Naruto dua pedang di hadapnya bersinar dengan terang dan mulai berubah menjadi dua katana indah yang satu berwarna hitam dengan pola giok putih di antara sambungan bilah dan gagang katana , yang satu berwarna putih dengan pola giok hitam di antara gagang dan bilah katana

Tubuh Naruto juga berubah menjadi semakin kokoh dan yang lebih terlihat adalah setiap ujung rambut Naruto memiliki warna hitam

Membuat kesan dingin dan riang ada secara bersamaan

Naruto juga membuka matanya saat ini mata hazel dengan pupil biru cerah dengan cahaya keyakinan

Yang lebih berubah adalah fitur wajah Naruto menjadi lebih tampan dan sempurna dari sebelumnya

Naruto melihat kedua pedang yang bersinar di depannya dia mengetahui kedua nama pedang itu pedang putih adalah kage naka yugure (yang) ( senja dalam bayangan (yang) ) dan kage naka yugure (yin) ( senja dalam bayangan (yin) )

kekuatan zanpakuto Naruto yang pertama adalah memperkuat semua kekuatan fisik , Ninjutsu dan genjutsu dari sifat Cakra semua jenis ( api, air, tanah, petir, angin , yin , dan yang ) dan dapat menambahkan efek dari kutukan yin( pedang hitam ) dan berkah yang (pedang putih)

Dan kemampuan kedua adalah dapat menyalin dan beradaptasi dengan kemampuan zanpakuto dari tipe apa pun ( ilusi , elemen, penguat tubuh , dll)

Naruto melihat kedua shikai dari kedua pedang nya yang berbeda dan tersenyum pedang ini mungkin adalah zanpakuto yang paling kuat yang pernah ada

Bisa di bilang zanpakuto ini tidak termasuk sistem apa pun atau bisa di bilang zanpakuto ini adalah semua sistem selama ada kemampuan untuk di tiru maka zanpakuto Naruto dapat menirunya

Terlebih Naruto juga memiliki kemampuan dua pedang shisui dan Itachi karna loyalitas mereka sudah mencapai 90

Kedua kekuatan pedang sistem ilusi yang sangat kuat ini dapat di sesuaikan dan di tiru oleh Naruto

Dan saat Naruto menggunakan pedang ini untuk menggunakan Ninjutsu maka kekuatan nya juga akan meningkat

Naruto menatap kedua pedang yang ada di hadapnya dengan puas dan melihat keluar jendela ternyata hari masih pagi

Naruto sudah memutuskan saatnya dia mengahadapi Kakashi

Karna sudah membuat rencana awal maka lanjutkan untuk melakukan nya

Naruto juga mempunyai janji dengan para gadis untuk menemani mereka memakan barbekyu

Ini adalah undangan pertama yang di terima Naruto dan itu tidak boleh mengalami kendala apa pun

Terpopuler

Comments

Äï

Äï

begitu doang kah? mengecewakan thor

2024-12-05

2

lihat semua
Episodes
1 BAB 1
2 BAB 2
3 bab 3 perubahan Uzumaki Naruto
4 Bab 4 selamatkan shisui
5 BAB 5 KEKUATAN
6 BAB. 6 MASA DEPAN UCHIHA
7 Bab 7 mangekyo Itachi & pendekatan Ino
8 Bab 8 Ino yang mengerti & zanpakuto shisui dan itachi
9 Bab 9 zanpakuto shisui (mizunokami no aoi tsuki ( bulan biru di atas air ) )
10 Bab 10 Itachi berhasil & kakashi
11 BAB 11 gunung Myoboku & undangan barbekyu para gadis
12 BAB 12 Membujuk katak gunung Myoboku
13 BAB 13 Ramalan yang berubah
14 BAB 14 . JIRAYA YANG FLAMBOYAN
15 Bab 15 UO UO NO MI MODEL SIERYU Rambut putih Jiraya
16 Bab 16 rasa krisis& zanpakuto Naruto
17 BAB 17 Gadis itu nyata atau ilusi
18 Bab 18 New Naruto
19 bab 19 rencana untuk Kakashi
20 BAB 20 pertempuran dengan Kakashi 1
21 Bab 21 pertarungan dengan Kakashi 2
22 Bab22 pertarungan dengan Kakashi 3
23 BAB 23 Negosiasi dan bujuk kakashi
24 Bab 24 Kakashi bergabung & mode sage
25 BAB 25 Hokage ke-4 dan jinjuriki sempurna
26 Bab 26 kekhawatiran Ino & itachi
27 Bab 27. rencana masa depan dan stalker
28 Bab 28 sangat sulit mengencani gadis
29 Bab 29 arus bawah yang bergolak
30 Bab 30 kencan 1
31 BAB 31 kencan 2
32 Bab 32 Krisis datang
33 Bab 33 Otsisuki urashiki
34 Bab34 kekuatan urashiki dan kekhawatiran itachi
35 Bab 35 rencana! bujuk Tsunade?
36 Bab 36 bertemu Tsunade
37 Bab 37. diskusi dan bujuk Tsunade
38 Bab 38 bujukan berhasil bawa hokage kelima menuju konoha
39 Bab 39 , diskusi , danzo, Orochimaru dan generasi ketiga
40 Bab 40 mulai pengepungan sergap Orochimaru
Episodes

Updated 40 Episodes

1
BAB 1
2
BAB 2
3
bab 3 perubahan Uzumaki Naruto
4
Bab 4 selamatkan shisui
5
BAB 5 KEKUATAN
6
BAB. 6 MASA DEPAN UCHIHA
7
Bab 7 mangekyo Itachi & pendekatan Ino
8
Bab 8 Ino yang mengerti & zanpakuto shisui dan itachi
9
Bab 9 zanpakuto shisui (mizunokami no aoi tsuki ( bulan biru di atas air ) )
10
Bab 10 Itachi berhasil & kakashi
11
BAB 11 gunung Myoboku & undangan barbekyu para gadis
12
BAB 12 Membujuk katak gunung Myoboku
13
BAB 13 Ramalan yang berubah
14
BAB 14 . JIRAYA YANG FLAMBOYAN
15
Bab 15 UO UO NO MI MODEL SIERYU Rambut putih Jiraya
16
Bab 16 rasa krisis& zanpakuto Naruto
17
BAB 17 Gadis itu nyata atau ilusi
18
Bab 18 New Naruto
19
bab 19 rencana untuk Kakashi
20
BAB 20 pertempuran dengan Kakashi 1
21
Bab 21 pertarungan dengan Kakashi 2
22
Bab22 pertarungan dengan Kakashi 3
23
BAB 23 Negosiasi dan bujuk kakashi
24
Bab 24 Kakashi bergabung & mode sage
25
BAB 25 Hokage ke-4 dan jinjuriki sempurna
26
Bab 26 kekhawatiran Ino & itachi
27
Bab 27. rencana masa depan dan stalker
28
Bab 28 sangat sulit mengencani gadis
29
Bab 29 arus bawah yang bergolak
30
Bab 30 kencan 1
31
BAB 31 kencan 2
32
Bab 32 Krisis datang
33
Bab 33 Otsisuki urashiki
34
Bab34 kekuatan urashiki dan kekhawatiran itachi
35
Bab 35 rencana! bujuk Tsunade?
36
Bab 36 bertemu Tsunade
37
Bab 37. diskusi dan bujuk Tsunade
38
Bab 38 bujukan berhasil bawa hokage kelima menuju konoha
39
Bab 39 , diskusi , danzo, Orochimaru dan generasi ketiga
40
Bab 40 mulai pengepungan sergap Orochimaru

Download

Suka karya ini? Unduh App, riwayat baca tak akan hilang
Download

Bonus

Pengguna baru dapat mengunduh App untuk membuka 10 bab secara gratis

Ambil
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!