di suatu tempat yang sangat ramai dan berisik, suara sorakan lah yang mendominasi. tidak lama, suara sorakan itu senyap di gantikan dengan suara motor yang melaju kencang. setelahnya suara sorakan itu pun kembali, mengiringi motor yang melaju cepat
mungkin suara itu akan terdengar berisik untuk kita, namun tidak untuk mereka. hal ini sudah menjadi hobi dan mungkin ada yang menjadikan itu obsesinya.
jangan salah, obsesi bukan hanya untuk hal yang hidup. tapi benda mati juga, ada yang obsesi.
seseorang turun dari motornya, terdengar sorakan yang sedari tadi menyoraki namanya.
Comments
cikoo~~
anjay bm debut di cs
2025-01-29
1