4. Keegoisanmu

Elsa yang terlihat sangat bersemangat mengerjakan tugas yang diberikan eric tadi, dia terlihat sangat berkonsentrasi di ruang kerjanya.

Tampak beberapa meja di kantor elsa sudah mulai tampak kosong, hanya elsa yang masih berada di gedung tersebut.

“Akhirnya hampir selesai juga,”

Elsa maraup mukanya, terlihat wajah lelah elsa sekarang.

Kreekk….

Terdengar bunyi pintu di buka dari pojok pintu meja elsa, dia menoleh melihat ke arah pintu yang tak jauh darinya.

Tak terlihat siapapun di sana, elsa semakin merasa jantungnya tidak baik baik saja, perasaan takut dan ingin menanggis mendominasi keadaan elsa sekarang ini.

“Ada siapa di sana, jangan nakut nakutin gue ya, gue nggak takut.”

Sambil berjalan pelan, elsa mendekati pintu yang tampak setengah terbuka.

Eric bersembunyi dan bersandar di balik luar pintu yang tadi sempat dia buka karena mengintip elsa yang sedang bekerja, dia sengaja bersembunyi di samping pintu.

Tapi tanpa eric sadari, elsa berjalan mendekati pintu dengan membawa sapu lantai di tangannya.

Satu langkah, dua langkah, tiga langkah, akhirnya elsa sampai di pintu tersebut dan….

“Aaaaaaa…. Siapa lo, mau nakutin gue ya.”

Elsa memukul tubuh seseorang yang ada di balik pintu itu.

“Ampun, ampun ini gue, hentikan….!!!”

Teriak seorang pria yang di pukul elsa pakai sapu lantai.

“Lah… pak eric, ngapain bapak kesini. Bapak belum pulang….?”

Tanya elsa mengetahui yang dia pukul ternyata atasannya.

“Tadinya gue mau pulang, lihat ruangan ini lampunya tampak terang, jadi gue inisiatif lihat siapa yang masih berada di ruangan ini.”

Jawab eric beralasan.

Elsa menggeryit heran, setelah mendengar penjelasan dari eric.

Mana mungkin eric bisa tahu kalau lampu di gedung tempat elsa bekerja menyala, padahal jika ingin tahu menyala atau tidaknya, harus di lihat dari bawah gedung.

“Sudah kamu nggak usah bingung begitu, lebih baik kamu selesaikan tugas kamu.”

Eric memegang bahu elsa, dan mendorongnya masuk kembali ke ruang kerjanya.

Sengaja eric melakukan itu, agar elsa tidak bertanya apa apa lagi ke eric.

“Saya hampir selesai pak, bapak nggak usah kawatir. “

Ucap elsa yang sudah akan melangkah masuk ke dalam, dan berjalan ke arah meja kerjanya.

Sebelum sampai ke meja kerjanya, elsa berbalik dan menatap eric yang akan pergi dari situ.

“Pak eric…!!! Bisa bapak di sini sebentar, menemani saya. Jujur saya takut sendirian, gara gara pintu yang terbuka tadi.”

Pinta elsa ke eric.

“Hmm… tapi saya…”

Belum eric melanjutkan kata katanya, Elsa menghentikan ucapan eric.

“Saya mohon pak.”

Sambil menangkupkan kedua tangannya di depan dada, elsa memohon ke eric untuk menunggunya sebentar.

“Baiklah, aku temani kamu sebentar, Dua puluh menit cukupkan…?”

Tawar eric.

Elsa sangat senang saat ini, karena atasannya yang super kejam itu mau berbaik hati menemaninya, walau hanya dua puluh menit saja, tapi bagi elsa itu suatu anugerah kebaikan yang tidak mungkin elsa dapatkan lagi, itu menutut pemikiran elsa.

Eric dan elsa berjalan berurutan, elsa yang berjalan terlebih dahulu disusul eric di belakangnya.

“Pak eric, terima kasih ya, sudah mau menemani saya di sini. Walau pak eric terlihat kejam tapi, pak eric ternyata punya sisi baiknya juga.”

Ucap elsa tanah akan kembali mengerjakan tugas yang sebukan eric tadi.

“Hmm…” ucap eric.

“What, hanya Hmm… doang. Dasar manusia kutub, ada kata kata lain lagi nggak selain Hmm..” batin elsa sambil melirik ke arah eric yang duduk di meja samping elsa.

“Sudah lima menit, tersisa lima belas menit lagi sah temani kamu.”

Ucap eric yang dengan santai memainkan gawainya.

“Eh… iya pak, sebentar pak jangan pergi dulu.”

Elsa dengan cepat menyelesaikan pekerjaannya yang hampir selesai.

Lima belas menit pun berlalu dengan cepat, akhirnya elsa menyelesaikan pekerjaannya.

“Em… pak eric, ini berkas yang bapak minta sudah saya selesaikan. Mau bapak cek sekarang atau….” Belum sempat elsa meneruskan kalimatnya, eric memotong ucapannya.

“Gila kamu ya.. nggak lihat ini sudah jam berapa…? Kamu nggak lihat a jam dari tadi ya…”

Ucap eric sambil beranjak pergi meninggalkan elsa yang terbengong menatapnya.

Tanpa elsa ketahui, setelah eric berpaling akan menjauh dari elsa, dia tersenyum samar melihat wajah terkejut elsa yang terkejut karena bentakannya.

“Dasar manusia tak punya ahlak, maksud gue kan baik, biar besok gue nggak ketemu dia lagi, ah… sebel sebel sebel.”

Elsa mencak mencak tidak jelas, kesal dengan kelakuan eric tadi.

Eric kembali ke ruangannya, dia mengambil tas kerja dan handphonenya yang ada di ruang kerjanya.

Setelah dia mengambilnya, dia berjalan ke arah lift dan turun ke lantai dasar, dimana dia memarkirkan mobilnya di sana.

Terpopuler

Comments

🍧·🍨Kem tình yêu

🍧·🍨Kem tình yêu

Ayo thor, kangen sama kelanjutan cerita yang seru ini! Update sekarang juga, ya!

2024-10-06

1

lihat semua
Episodes
1 1. Apa yang terjadi…?
2 2. Semangat…
3 3. Menjalani nasib.
4 4. Keegoisanmu
5 5. Mengapa…
6 6. Aneh...
7 7. kemarahan ibu suri
8 8. Ada apa denganku…
9 9. POV Eric.
10 10. kacau
11 11. Bersamamu.
12 12. Cemburu atau ...
13 13. Aneh...
14 14. Permintaan Emi.
15 15. Siapa dia…?
16 16. Kebetulan atau takdir.
17 17. Pria romantis.
18 18. Sial.
19 19. siapa dia...?
20 20. Cemburu.
21 21. Kenapa…?
22 22. Tingkah eric.
23 23. Ayah sakit.
24 24. Tawa eric.
25 25. maukah bersamaku.
26 26. Calon mantu idaman.
27 27. Dokter Adrian.
28 28. Maafkan aku.
29 29. Berdua bersamamu.
30 30. Terciduk.
31 31. Ada apa dengan kalian berdua.
32 32. Ayo kita nikah.
33 33. Bimbang.
34 34. I still love you.
35 35. Ayah pulang 1.
36 36. Ayah pulang 2.
37 37. Ayah pulang 3.
38 38. Elsa cemburu.
39 39. Masih mencintaimu.
40 40. Hampir saja.
41 41. Cemburu lagi.
42 42. Gugup.
43 43. Calon menantu.
44 44. Erna..
45 45. Nyaris.
46 46. Kepergok mama.
47 47. Putuskan dia.
48 48. Sanggupkah…
49 49. Curahan hati elsa.
50 50. Kejutan.
51 51. Saling terbuka.
52 52. Kita putus.
53 53. Bersamamu malam ini.
54 54. Pagi yang cerah.
55 55. Bertemu mantan.
56 56. Berusaha baik baik saja.
57 57. Ada apa denganmu.
58 58. Reyhan…
59 59. Kegalauan eric.
60 60. Terkejut.
61 61. Saling jujur.
62 62. Mona datang lagi.
63 63. Permainan elsa 1.
64 64. permainan elsa 2.
65 65. lontong pecel.
66 66. lelah.
67 67. eric sakit.
68 68. kepulangan leon.
69 69. eric yang manja.
70 70. Persiapan.
71 71 Rencana pernikahan.
72 72. Keras kepalanya eric.
73 73. Rendy dan mona.
74 74. Malam pertama.
75 75. Salsa dan Leon.
76 76. Kegalauan Emi.
77 77. Penjelasan Robert.
78 78. lagi dan lagi.
79 79. Mimi dan didi.
80 80. Seribu alasan.
81 81. Perasaan.
82 82. Demam.
83 83. Patah hati reyhan.
84 84. Pertemuan.
85 85. Om tantrum.
86 86. Vivi si bocil centil.
87 87. Vivi VS Om tantrum.
88 88. Bertemu lagi.
89 Tingkah elsa.
90 Apa salahku om…?
91 Pasar malam.
92 Pertemuan Reyhan dan Raditya.
93 Kejujuran raditya.
94 Hormon testosteron.
95 Liburan bersama sahabat lama.
96 Si tampan reyhan.
97 Jadikan aku istrimu om.
98 Ciuman pertama Vivi.
99 Oh.. om reyhan.
100 Drama keluarga.
101 Elsa yang lemah.
102 Kekawatiran eric ke elsa.
103 Hamil
104 Kedatangan reyhan dan vivi.
105 Tidur bersama.
106 Kebimbangan reyhan.
107 Saling menahan cemburu.
108 Perasaan yang terbalaskan.
109 Bersamamu.
110 Mengantarkan vivi sekolah.
111 kepulangan elsa.
112 Ketahuan.
113 Keputusan vivi.
114 Hampir saja.
115 Pesona reyhan.
116 Aku milikmu, dan selamanya akan menjadi milikmu.
117 Kejujuran reyhan ke radit.
118 Mendapat restu.
119 Persiapan pernikahan.
120 Ending yang bahagia.
Episodes

Updated 120 Episodes

1
1. Apa yang terjadi…?
2
2. Semangat…
3
3. Menjalani nasib.
4
4. Keegoisanmu
5
5. Mengapa…
6
6. Aneh...
7
7. kemarahan ibu suri
8
8. Ada apa denganku…
9
9. POV Eric.
10
10. kacau
11
11. Bersamamu.
12
12. Cemburu atau ...
13
13. Aneh...
14
14. Permintaan Emi.
15
15. Siapa dia…?
16
16. Kebetulan atau takdir.
17
17. Pria romantis.
18
18. Sial.
19
19. siapa dia...?
20
20. Cemburu.
21
21. Kenapa…?
22
22. Tingkah eric.
23
23. Ayah sakit.
24
24. Tawa eric.
25
25. maukah bersamaku.
26
26. Calon mantu idaman.
27
27. Dokter Adrian.
28
28. Maafkan aku.
29
29. Berdua bersamamu.
30
30. Terciduk.
31
31. Ada apa dengan kalian berdua.
32
32. Ayo kita nikah.
33
33. Bimbang.
34
34. I still love you.
35
35. Ayah pulang 1.
36
36. Ayah pulang 2.
37
37. Ayah pulang 3.
38
38. Elsa cemburu.
39
39. Masih mencintaimu.
40
40. Hampir saja.
41
41. Cemburu lagi.
42
42. Gugup.
43
43. Calon menantu.
44
44. Erna..
45
45. Nyaris.
46
46. Kepergok mama.
47
47. Putuskan dia.
48
48. Sanggupkah…
49
49. Curahan hati elsa.
50
50. Kejutan.
51
51. Saling terbuka.
52
52. Kita putus.
53
53. Bersamamu malam ini.
54
54. Pagi yang cerah.
55
55. Bertemu mantan.
56
56. Berusaha baik baik saja.
57
57. Ada apa denganmu.
58
58. Reyhan…
59
59. Kegalauan eric.
60
60. Terkejut.
61
61. Saling jujur.
62
62. Mona datang lagi.
63
63. Permainan elsa 1.
64
64. permainan elsa 2.
65
65. lontong pecel.
66
66. lelah.
67
67. eric sakit.
68
68. kepulangan leon.
69
69. eric yang manja.
70
70. Persiapan.
71
71 Rencana pernikahan.
72
72. Keras kepalanya eric.
73
73. Rendy dan mona.
74
74. Malam pertama.
75
75. Salsa dan Leon.
76
76. Kegalauan Emi.
77
77. Penjelasan Robert.
78
78. lagi dan lagi.
79
79. Mimi dan didi.
80
80. Seribu alasan.
81
81. Perasaan.
82
82. Demam.
83
83. Patah hati reyhan.
84
84. Pertemuan.
85
85. Om tantrum.
86
86. Vivi si bocil centil.
87
87. Vivi VS Om tantrum.
88
88. Bertemu lagi.
89
Tingkah elsa.
90
Apa salahku om…?
91
Pasar malam.
92
Pertemuan Reyhan dan Raditya.
93
Kejujuran raditya.
94
Hormon testosteron.
95
Liburan bersama sahabat lama.
96
Si tampan reyhan.
97
Jadikan aku istrimu om.
98
Ciuman pertama Vivi.
99
Oh.. om reyhan.
100
Drama keluarga.
101
Elsa yang lemah.
102
Kekawatiran eric ke elsa.
103
Hamil
104
Kedatangan reyhan dan vivi.
105
Tidur bersama.
106
Kebimbangan reyhan.
107
Saling menahan cemburu.
108
Perasaan yang terbalaskan.
109
Bersamamu.
110
Mengantarkan vivi sekolah.
111
kepulangan elsa.
112
Ketahuan.
113
Keputusan vivi.
114
Hampir saja.
115
Pesona reyhan.
116
Aku milikmu, dan selamanya akan menjadi milikmu.
117
Kejujuran reyhan ke radit.
118
Mendapat restu.
119
Persiapan pernikahan.
120
Ending yang bahagia.

Download

Suka karya ini? Unduh App, riwayat baca tak akan hilang
Download

Bonus

Pengguna baru dapat mengunduh App untuk membuka 10 bab secara gratis

Ambil
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!