Bab 4

"Sudahlah kau tidak perlu tau,ini bukan urusan mu pergi saja sana" Aryan yang bicara dengan raut wajah yang penuh fikiran.

"Yah sudah,aku tidak akan bertanya lagi, dasar pria dingin yang kejam dan tidak punya hati, pantas saja dia menjomblo terus,memangnya wanita mana yang akan tahan dengan pria kutub utara itu,wanita yang akan menjadi kekasihnya nanti mungkin adalah wanita yang paling sial." jack yang mencaci maki bos sekaligus sahabat nya itu dengan nada yang pelan agar tidak di dengar.

"Yah sudah aku akan tidur di kamar tamu malam ini aku males pulang sudah sangat malam juga" jack yang memasang tampang menyedihkan dan meninggalkan ruang kerja Aryan

Sedangkan Aryan masih duduk seperti seseorang yang sedang memiliki kerugian besar, ekspresi yang dia miliki pun tidak seperti seseorang yang sedih atau pun senang melainkan ekspresi seseorang yang kebingungan.

"Apa benar aku tertarik pada wanita itu, benar-benar tidak masuk akal jika aku jatuh cinta pada wanita seperti itu, tapi dia benar-benar memiliki daya tarik tersendiri,hahhhhhh sudahlah mungkin jack saja yang terlalu melebih lebihkannya."

"Tapi aku terus-terusan memikirkannya, aku bahkan tidak pernah seperti ini saat bertemu wanita lain, sudahlah tidak akan selesai jika kufikirkan terus."

"Intinya yang harus aku lakukan adalah meyakinkan papah bahwa aku berhak memutuskan dengan siapa aku mau menikah dan agar papah tidak terus-terusan menjodohkan ku.masalah minta maaf dan ganti rugi pada pak yusron itu bisa ku lakukan kapanpun.masalah utamanya adalah pada pernikahan innn ahhhhhhhhh menyebalkan" aryan yang mengacak-acak rambutnya dengan kesal.

Keesokan paginya, jam menunjukan angka 03:00 dan tentu saja itu masih subuh. Tapi atya sudah bangun dan segera mandi dan ber wudhu setelah nya atya langsung melakukan solat tahajud(solat tahajud adalah solat 1/3 malam yang di lakukan agar apa yang diminta cepat terkabul).setelah menyelesaikan solat tahajud,atya langsung berdoa dan memohon dengan kesungguhan yang amat sungguh agar cepat terkabul apa yang diinginkan oleh nya.

أَعُوْذُ بِاللَّهِ مِنَ الشَّيْطَانِ الرَّجِيمِ بِسْمِ اللَّهِ الرَّحْمَنِ الرَّحِيمِ

*Audzubillah himinas syaiton nirojim bismillahirrohmanirrohim*

"Ya Allah, ya tuhan hamba yang maha pengasih lagi maha penyayang, maha mulia, lagi maha besar, hamba memohon kepadamu ya Allah, hamba memohon kelancaran untuk hamba juga untuk kedua orang tua hamba ya Allah, hamba mohon pada engkau ya Allah lindungi hamba dan lancarkan rencana hamba ini ya Allah, karna di manapun tempat hamba bergantung hanya kepada mu ya Allah, karna hamba percaya dalam keadaan apapun hamba, engkaulah yang selalu menemani hamba juga keluarga hamba. kini kelurga hamba mendapatkan cobaan ya Allah dan hamba percaya itu semua engkau yang berikan dan akan engkau ganti dengan hal yang lebih baik dari apa yang engkau hilangkan, hamba ingin meminta kepada engkau ya Allah jangan lah engkau memberikan kami cobaan dengan apa yang tidak bisa kami sanggupi untuk di jalani ya Allah, hamba mohon perlindungan dari engkau, untuk melindungi hamba di setiap jalan yang hamba tuju"

اِنِّيْ تَوَكَّلْتُ عَلَى اللّٰهِ رَبِّيْ وَرَبِّكُمْ ۗ مَا مِنْ دَآ بَّةٍ اِلَّا هُوَ اٰخِذٌ بِۢنَا صِيَتِهَا ۗ اِنَّ رَبِّيْ عَلٰى صِرَا طٍ مُّسْتَقِيْمٍ

Setelah membaca doa ia mengecek jam, yang tak terasa telah menunjukan pukul 04:01 itu tandanya sudah waktu untuk solat subuh, dan Atya segera melaksanakan solat subuh.

Sedangkan ayah, mamah dan adiknya pergi ke masjid seperti biasanya, dan akan pulang jam 6 lewat, sedangkan rencananya Atya akan pergi sekitar jam 9 pagi

Saat Atya selesai solat subuh dan selesai juga membaca(al-qur"an), atya bergegas ke dapur untuk memasak dan menyiapkan makan pagi kelurga nya.

Saat selesai masak, sambil menunggu orang tuanya pulang atya pergi ke kamar untuk memilih baju yang sopan dan bagus untuk pergi ke prusahaan Al grub untuk bertemu sang CEO prusahaan itu, tentu saja untuk membicarakan masalah restorant nya, tapi itu pun tanpa sepengetahuan orang tua atya.

"maafkan aku ayah, mamah, aku harus membohongi kalian agar restorant kita bisa selamat aku akan mencoba untuk bicara dengan presedir prusahaan itu."

Sedangkan Orang tua atya yang sudah pulang dari masjid pun langsung masuk dan duduk di meja makan untuk menyantap makanan yang di buat atya.

TBC....🌹

**Jangan lupa

Like

Vote and

komen

Makasih😊**

Terpopuler

Comments

Dhina ♑

Dhina ♑

Atya
Aku ingin seperti dirimu
Rajin berdzikir, rajin sholat tahajud, dan rajin bekerja
Sungguh gadis yang luar biasa 🤗🤗🤗👍👍👍💜💜💜

2021-06-05

1

Mahdaleni Leni

Mahdaleni Leni

assalamualaikum...ceritanya bagus...tp maaf utk bagusnya jgan terlalu detil utk agamanya karena menghormati perbedaan diantara qt.intinya hal2 umum saja tp tetap sampai k tujuan thor🙏

2020-11-01

2

lihat semua
Episodes

Download

Suka karya ini? Unduh App, riwayat baca tak akan hilang
Download

Bonus

Pengguna baru dapat mengunduh App untuk membuka 10 bab secara gratis

Ambil
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!