5.PULANG KE RUMAH

matahari menyorot memasuki jendela ruangan inap yang di tempati wanita cantik,cahaya itu membuat sang empu mengerjakan matanya karena merasa silau,

"ehh, silau banget"dengan masih mengantuk elena memasuki toilet untuk mencuci muka dan menggosok gigi,selesai dengan ritualnya elena kembali ke atas ranjang rumah sakit menunggu dokter untuk pemeriksaan terakhirnya.

Cklekk

dokter memasuki ruangan elena sesuai jam chek up elena.

"selamat pagi nyonya"sapa dokter

"pagi dok"elena menjawab sambil tersenyum kepada sang dokter

"kita mulai pemeriksaannya ya"

Elena hanya menjawab dengan anggukan,dokter memulai pemeriksaanya,dengan wajah yang serius,elena hanya diam sambil menunggu hasil pemeriksaannya hari ini.

"gimana dok saya sudah boleh pulang kan?"

Elena sudah tidak betah dengan ruangan serba putih dan bau obat obatan ini.

"keadaan nyonya sudah stabil,nyonya bisa pulang tapi masih harus istirahat total dan jangan lupa vitamin dan obat yang sudah saya resep kan"

"baik dok terimakasih"

"sama-sama,kalau begitu saya akan memeriksa pasien yang lain,saya permisi"

"mari dok"

Dokter keluar ruangan meninggalkan elena sendiri yang sudah senang karena diperbolehkan pulang.

pintu terbuka kembali menampilkan bibi dengan membawa sarapan untuk elena.

"ayo nya dimakan dulu,biar makin cepet sembuh"

"saya udah sembuh lagi bik,tadi sama dokter udah boleh pulang"

"beneran nya, Alhamdulillah kalau kayak gitu saya beresin barang-barang nyonya dulu,nyonya makan saja lalu minum obat"

"beneran gak papa bik?gak ngerepotin bibi kan?"

"ya nggak atuh,mana ada nyonya ngerepotin,ini mah udah tugas bibi"

"sekali lagi makasih ya bik"

"sama-sama nya"sambil tersenyum bibi menjawab pernyataan elena.

Elena membalas tersenyum,lalu dia memakan makanan yang di bawa bibi.selesai makan elena ke kamar mandi bergegas mengganti pakaian untuk pulang ke rumah.

Memikirkan pulang kerumah,pulang kerumah siapa nantinya dia,suaminya atau orang tuanya?tapi kan mereka tidak ada yang menganggap ku??

Tapi sebentar,aku harus buat kejutan untuk suami ku tercinta akan ku buat dia jatuh cinta sampai dia cinta mati padaku,dan kedua orang tuaku yang tersayang menyesal dan meminta maaf padaku.

"nyonya semua sudah siap"

Lamunan elena ter buyar mendengar suara bik Maria

"kita pulang naik apa bik?"

"sudah ada supir yang ditugaskan tuan nyonya"

"oke,ayo bik aku udah gak betah lama-lama disini"

Elena keluar dari ruang inapnya diikuti oleh bik Maria dan bodyguard yang ditugaskan menjaga elena.

"selamat siang nyonya"sapa sang sopir

"siang pak"

Kaget,tentu saja, nyonyanya selama ini tidak pernah menghiraukan siapapun kecuali mencari perhatian tuannya saja.

"pak,heyy pak ayo jalan"

Sambil melambaikan tangannya elena menyadarkan pak supir yang sedang melamun.

"eh iya nya"

Elena menggelengkan kepalanya melihat kelakuan supirnya itu.

*******************************

Mobil melaju dengan kecepatan sedang,hening di dalam mobil,pak supir yang fokus menyetir,bik maria yang hanya memerhatikan ke depan,elena yang hanya memandang sepanjang jalan.

Mobil itu memasuki perumahan elit berbelok ke rumah,tidak tidak ini bukan rumah elena bahkan sampai ternganga melihat betapa besar rumah seperti istana ini,sampai mobil itu berhenti elena masih belum sembuh dari keterkejutannya.

"mari nyonya kita sudah sampai"suara bibi itu mengembalikan elena ke alam nyata

"eh iya bik"

Mereka masuk kedalam rumah,saat membuka pintu sudah banyak pelayan yang menyambutnya,membungkuk selayaknya dia seorang ratu.

"mari nyonya saya tunjukkan kamar nyonya"

Bibi memimpin jalan di depan,Karna dia yakin nyonyanya itu pasti lupa letak kamarnya.

Sampai pada kamar bercat putih,bibi membuka pintu sampai terlihat kamar yang luas,megah tapi elegan sungguh sangat mencerminkan anak orang kaya.

"nyonya istirahat dulu,nanti saat makan malam akan bibi panggil,kalau butuh apa-apa bisa panggil bibi lewat tombol samping tempat tidur nyonya"

"iya bik,kalau gitu aku istirahat dulu,makasih ya bik"

"sudah kewajiban saya nyonya,kalau begitu bibi permisi'

Elena hanya menjawab dengan berdehem saja, saat pintu sudah tertutup,dia mulai mengelilingi isi kamar ini,mulai dari tempat tidurnya,isi lemarinya,meja rias semua perhiasan, aksesoris semua barang branded,tidak usah ditanyakan lagi elena memang anak orang kaya.

Berhenti di meja rias elena mengambil buku dia harus merencanakan apa yang harus dia lakukan

1.MENAKLUKAN HATI KENDRICK

2.BUAT DIA JATUH CINTA PADAKU

3.MEMBUAT ORANG TUA ELENA MENYESALI PERBUATANNYA

4.HIDUP BAHAGIA,JADI KAYA

Elena sudah merencanakan apa yang harus dia lakukan,sekarang elena harus istirahat terlebih dahulu,agar cukup untuk berperang nanti.

elena menaiki kasurnya,membaringkan tubuh agar mempunyai stamina yang fit untuk menghadapi semuanya.memejamkan mata tanpa memikirkan yang terjadi selanjutnya.

Terpopuler

Comments

Osie

Osie

buat kendrick jatuh cinta sp sejauh jatuhnya.. terus tinggalin deh tuh laki..hmmm pasti seruu

2023-09-16

4

lihat semua

Download

Suka karya ini? Unduh App, riwayat baca tak akan hilang
Download

Bonus

Pengguna baru dapat mengunduh App untuk membuka 10 bab secara gratis

Ambil
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!