perencanaan dalam rumah tangga

"Dalam kehidupan rumah tangga, harus ada planning. Supaya, arah dan tujuan keluarga lebih jelas dan matang."

Ada berbagai macam planning yang harus diterapkan, seperti: Keuangan, kebahagian keluarga, dll.

Mike dan Roly tentu mempunyai rencana keluarga yang lebih matang, untuk kehidupan keluarga yang lebih baik, dan juga finansial.

Adapun rencana yang telah disepakati bersama yaitu: "kebahagiaan keluarga, masa depan keluarga, masa depan anak anak, dan lain sebagainya."

"Kebahagiaan keluarga itu penting," ungkap Mike dan Roly.

"Kira-kira apa saja rencana Ayah untuk kebahagiaan keluarga kita ke depan"?

tanya Roly.

"Iya, tentu rencana saya yang di utamakan untuk masa depan keluarga yaitu: bebas keuangan. Untuk mencapai ini semua, tentu harus berdoa, dan juga bekerja keras, agar tercapai apa yang di rencanakan." Jawab Mike.

"Kalau anak sih tergantung kesepakatan kita berdua," hehehe.

Ungkap Mike dan Roly.

"Setiap kali Mike dan Roly ada rencana, pasti ada saja halangan, dan ada masalah lainya." Entah itu halangan keuangan, dan rencana yang lain sebagainya." Mereka sempat punya rencana untuk buka usaha, namun gagal, karena ada keperluan lain yang tak terduga."

Seiring berjalanya waktu, Mike sang suami terus bekerja keras membanting tulang, demi kehidupan keluarga.

Pekerjaan Mike setiap hari itu, cuman berjualan es cream keliling. Itupun lumayan untuk memenuhi kebutuhan rumah tangga. karena baginya, "berjualan itu asyik, sangat, tidak dibawa tekanan, pokoknya bebas membuat Mike lebih semangat untuk bekerja." Itulah motivasi Mike menjual es cream. Soal hasil, itu nanti urusan saya dengan Tuhan, intinya saya selalu bekerja keras.

Untuk pengalaman bekerja, Mike mungkin sangat matang. Karena setiap hari, Mike menghabiskan waktunya untuk bekerja. Mike pernah bekerja mencuci toilet di salah satu vila, dengan mengontrak pekerjaan selama satu Minggu, dengan upah 700 per Minggu. "Namun, karena Mike seorang pekerja keras, beliau mengerjakannya cuman dua hari kerja." sangat luar biasa.

Owner vila yang Mike kerjakan itu acung jempol atas kerja beliau. "Kamu hebat Mike! kerjamu rapih, dan juga cepat. Saya suka banget kerjamu Mike," ujar owner vila.

Tak lama kemudian sebelum Mike pulang ke kos, owner dikasih oleh-oleh buat Mike untuk kehidupan keluarganya, berupa sepatu dan lain sebagainya.

"Mike ini buat kamu! untuk kehidupan keluarga mu. Saya berharap kamu terima apa yang saya kasih." Semoga kamu tetap sehat, kuat jasmani dan rohani, semoga keluargamu sehat ya," ungkap owner vila.

Setelah itu Mike pamit untuk pulang, dengan membawa pulang beberapa souvenir yang dikasih sama owner vila-Nya tadi.

"Yessss luar biasa, terima kasih tuhan selalu baik sama saya. Terimakasih untuk kesempatan yang luar biasa ini, karena engkau mempertemukan saya dengan beliau," ungkap Mike. Akhirnya Mike pulang dengan wajah ceria.

Jarak antara tempat kerja dengan kosnya mike, sekitar 18 kilo meter dari pusat kota. Membuat Mike tetap semangat demi menafkahi keluarganya.

Setibanya di kos, Mike langsung nyamperin istrinya. Berkata: "Terimakasih sayang sudah mengajarkan saya untuk selalu kuat, dan juga mengajarkan saya untuk selalu sabar, dan lain sebagainya." semua itu berkatmu sayang.

"Berharap sayang tetap seperti ini," tetap menjadi istri yang selalu memotivasi saya, terlebih khusus dalam suka dan duka di saat untung dan malang", ungkap Mike.

Mike sadar akan tugas dan tanggung jawabnya, sebagai kepala rumah tangga, yaitu: Menafkahi istri dan anak. membuat-Nya, pantang menyerah.

"Terima kasih tuhan, terima kasih sudah titipkan saya suami yang hebat dan luar biasa. "Semoga! kedepannya Dia tetap seperti sekarang, "saya doakan supaya keluarga kami senantiasa engkau memberkati," amin, ungkap Roly.

Untuk masa depan keluarga supaya lebih baik, itu tergantung dari kedua pasangan dalam rumah tangga. Dan adapun cara dari kedua pasangan agar kehidupan lebih tentram, bawasanya: harus saling mengerti, dan saling memahami, atas kekurangan pasangan.

"Kalau soal keuangan, mungkin menurut saya itu urusan kedua. Namun yang diutamakan itu, kebahagiaan antara kedua pasangan tersebut."

Rencana masa depan dalam keluarga memang itu sangat penting, untuk menunjang kebahagiaan di masa pensiun. Karena pada hakekatnya, masa tua tidak mungkin kita bekerja lagi, karena itu memang faktor umur. Jadi masa tua itu, saatnya kita menikmati apa yang sudah kita kerjakan di masa muda.

Kebanyakan masa mudah zaman sekarang itu, banyak menghabiskan waktu dengan hal-hal yang tidak penting. Seperti: "Pemabuk, Perokok, menghabiskan waktu dengan berjudi, menonton bioskop, berpesta, dugem, dan hiburan lainya," sehingga waktu tidak terasa, karena waktu berlalu begitu cepat.

Jadi dengan masa muda kita yang pro aktif, Seperti menonton video motivasi, melatih menjual produk, mempromosi produk, menghabiskan waktu untuk belajar, pokoknya menghabiskan waktu yang berguna lah. Karena, itu akan mempengaruhi masa depan anda yang bahagia.

Kebanyakan anak zaman sekarang itu tidak suka menantang. Sukanya cuman yang instan, cepat dapat hasil, dan sukanya cepat menghabiskan duit, duit hilang ngamuk. Kan jadi ya terkesan tidak pernah bersyukur.

Memang ini fakta dalam kehidupan zaman sekarang, coba merubah dulu pola pikirnya. Harus di imbangi dengan kerja keras dan kerja cerdas, dan juga jangan lupa menabung. Yakin deh masa depan pasti enjoy, masa tua pasti menikmati kerja keras yang di lakukan sekarang.

Masa depan yang bahagia juga dibutuhkan kerja keras dari sekarang, dan harus di imbangi dengan tuhan yaitu berdoa. Karena dengan berdoa itu berarti anda bersyukur, terhadap segala apa yang anda punya sekarang. Karena pada hakekatnya, Tuhan bukan melihat seberapa anda banyak uang, tapi, Tuhan melihat seberapa banyak anda bersyukur. Mungkin ini satu satunya kunci kesuksesan di masa tua nanti.

Dan berikutnya juga jaga kesehatan anda mulai sekarang, kebanyakan orang sekarang menghabiskan waktu untuk begadang. Mereka tidak pernah memikirkan kesehatan, percaya atau tidak, itu akan berakibat fatal untuk kehidupan masa tua.

Mike dan Roly masih berusaha untuk kebahagiaan masa tua nanti. Tentu yang dilakukan Mike dan Roly itu bekerja keras, lalu uang yang di hasilkan dari pekerjaan mereka akan di sisihkan 20 persen untuk masa tua. Dan juga setiap hari Mike dan Roly berolahraga untuk kesehatan jasmani, dan juga sering berdoa untuk kesehatan rohani. Memang ini yang harus di perjuangkan sekarang, karena ini akan berdampak positif untuk masa depan Mike dan Roly.

"Olahraga sangat penting untuk kesehatan, maka dalam kehidupan Mike dan Roly akan di jadwalkan untuk berolahraga."

Masa depan keluarga bahagia itu yang di impikan oleh sepasang keluarga Mike dan Roly. "Hari demi hari Mike bekerja membanting tulang, pergi pagi pulang malam, dan juga Roly bekerja keras menjaga stand minuman milik mereka" lumayan uang untuk menabung yah.

Niat dan keinginan untuk berbahagia memang satu satunya yang harus di lakukan oleh sepasang keluarga Mike dan Roly.

Dalam keluarga juga sangat penting mendidik anak yang baik dan benar. Mendidik anak yang baik dan benar akan mempengaruhi mentalitas dari anak tersebut.

Mike dan Roly mempunyai anak satu yaitu anak cewek yang namanya itu Bestie. Setiap saat orang tuanya selalu mendidik bestie dengan baik. Setiap hari Bestie diajarkan oleh bapak ibunya untuk berdoa di saat bangun pagi, dan juga saat tidur malam. Dan mendidik bestie dari kecil dengan membaca buku.

Seorang Ibu dan Ayah memang harus begitu, apalagi dengan anak zaman sekarang kebanyakan cara mengajarkan anaknya, yang kurang benar. Sering di kasih main hp, menonton di hp sampe berlarut malam, dan lain-lain.

"Masa depan Bestie itu tergantung dari didikan kedua orang tuanya yaitu Mike dan Roly. Karena, didikan mereka akan mencerminkan diri Bestie untuk kedepannya."

Ada banyak perencanaan rumah tangga Mike dan Roly, itu mulai dari kebahagiaan keluarga, istri suami dan anak-anak, masa depan keluarga, masa depan anak, tabungan, dll.

Berbicara soal kebahagiaan anak itu tergantung, cara didikan dari ke dua orang tua. Ada orang tua yg didikan keras menggunakan mulut diang, dan ada juga didikan keras pake tangan, dan ada juga didikan halus untuk anaknya. Didikan baik untuk anak itu akan mempengaruhi mental, jika didikan keras pada anak. Begitu pun sebaliknya, kebahagiaan anak untuk masa depan itu tadi tergantung, bagaimana didikan orang tuanya di saat kecil.? Terkadang orang menganggap sepele terhadap hal seperti ini.

Orang tua Mike dulu keras tapi keras mulut, dan ini mempengaruhi mental mike. Mental Mike tidak perna ngemis. Walaupun, tidak punya apa apa, karena memang orang tua mengajak mereka untuk kerja keras. Tahan banting, pergi pagi pulang malam. Jadi mental Mike terbiasa dengan tempaan, kalau anak-anak di biarin manja, otomatis begitu pula untuk masa depan mereka nanti.

Keluarga yang bahagia itu ketika istri, dan anak turut bahagia. Kebahagiaan keluarga juga dipengaruhi oleh ekonomi. Maka, Mike dan Roly selalu menyisihkan uang harian walaupun sedikit. So apapun itu, tergantung dari pribadi dari keluarga masing-masing. Perencanaan yang matang dari keluarga itu tergantung dari ke dua orang tua.

Terpopuler

Comments

Max Goof

Max Goof

Keren thor, semoga bisa lanjut sampai ke akhir cerita!

2023-07-21

1

shizi ah

shizi ah

Aku geram banget sama si antagonis di cerita ini, tapi itu membuatku ga bisa berhenti baca!

2023-07-21

1

lihat semua

Download

Suka karya ini? Unduh App, riwayat baca tak akan hilang
Download

Bonus

Pengguna baru dapat mengunduh App untuk membuka 10 bab secara gratis

Ambil
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!