Episode 2

"Rhea sayang hati-hati disana ya jaga dirimu baik-baik Mommy pasti akan sering menemui mu" ucap Ane terisak karna ini adalah pertama kalinya ia berpisah dengan salah satu putrinya

"Jaga dirimu sweetie" lirih Ken mencium kening putri nya

"Sampai jumpa lagi selesai kan study mu dan aku akan selesaikan studi ku aku berjanji saat kau pulang ke rumah aku sudah menjadi seorang desainer terkenal" ucap Neiree

"Baiklah aku tunggu itu" ucap Rheanne tersenyum

lalu segera ia berjalan menuju pesawat yang akan di tumpangi nya

Di pandang nya dari atas kota Paris "Sampai jumpa lagi Paris" lirih Rheanne

sesampainya di Italia Rheanne langsung menuju apartemen yang telah di beli oleh Daddy nya di apartemen itu ada 1 orang pelayan yang belum terlalu tua dengan seorang putri yang umurnya sama seperti Rheanne bersama nya

Di buka nya pintu apartemen dan memperlihatkan sosok wanita yang sedang beres-beres

"Selamat datang Nona muda" ucap Bibik Laura

"Perkenalkan ini putri saya nama nya Mellinda" ucap Bibik Laura

Rheanne mengangguk dan tersenyum

"Aku akan ke kamar permisi" ucap Sopan Rheanne

"Aku salah selama ini Bu aku pikir majikan kita akan sombong ternyata tidak dia sangat sopan dan cantik tapi kelihatannya ada kesedihan yang tersembunyi dari wajah cantik nya itu" Ucap Mellinda

"Sudah jangan di bahas lagi ayo bantu ibu" ucap Bibik Laura

"Siap bos" ucap Mellinda

"Welcome to Italia" lirih Rhea

hari demi hari tahun demi tahun Rhea lalui dan tak terasa sekarang dia sudah lulus dari study nya dan sekarang ia sedang membangun perusahaan Daddy nya di Italia

hari hari setelah selesai study nya Rheanne kini di sibukkan dengan pekerjaan nya di perusahaan yang baru ia rintis seperti janji nya pada Daddy nya bahwa ia akan membangun sebuah perusahaan disini untuk sementara waktu sebelum ia kembali ke tanah air

Dan ya di usia nya yang 23 tahun sekarang sudah memimpin perusahaan yang berkembang cukup pesat selama satu tahun ini di Italia melihat itu semua menarik perhatian para pembisnis di Italia semua orang cukup takjub dengan perkembangan perusahaan yang baru berumur satu tahun itu dengan kepintaran yang di miliki oleh Rheanne membuat ia mudah dalam mengembangkan perusahaan nya di Italia

"Nona anda ingin pulang atau menginap" ucap Olivia sang sekertaris sekaligus tangan kanan

"Hari ini aku pulang" ucap Rheanne

"Baik Nona" ucap Olivia "oh akhirnya aku tidak tidur di kantor lagi yess" gumam senang Olivia

"Selamat malam Nona" ucap Olivia setelah mengantar Rheanne ke kamar nya

"Bik apa kabar" ucap Olivia

"Saya baik Nona" ucap bik Laura

"Syukurlah eh boleh aku minta roti itu soalnya aku lapar" ucap Olivia menyengir

"Tentu saja Nona ambillah biar perlu saya masakan makanan untuk anda" kata bik Laura

"Eh tidak usah bik ini aja Uda cukup saya permisi selamat malam" ucap Olivia

"Dia memang suka sekali makan" ucap bik Laura

...----------------...

"hmm" jawab singkat Rheanne

"Apa kau mendengar ku Rheanne Greysia Atalza" Teriak Neiree di telpon

"Iya aku mendengar mu" Ketus Rheanne

"Ck, kau itu. kapan kau kembali aku merindukan mu Rhea kau tau sekarang aku memiliki pacar dia tampan sekali" ucap Neiree

"Siapa pria itu?"

"Kau pasti akan tau sendiri nantinya aku tutup telpon nya bye" Kata Neiree

"Siapa pria itu?? siapa pacar Neiree" gumam Rheanne entahlah tiba-tiba perasaan nya jadi tidak enak

Terpopuler

Comments

Romi Yati

Romi Yati

seru nih😁

2025-01-04

0

nina

nina

aku mampir thor

2023-05-31

2

lihat semua

Download

Suka karya ini? Unduh App, riwayat baca tak akan hilang
Download

Bonus

Pengguna baru dapat mengunduh App untuk membuka 10 bab secara gratis

Ambil
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!