pertempuran tiga arah

Saat gatot datang kesana keadaannya sudah sangat kacau! dimana bagunan yang ada disana sudah rata dengan tanah, dan berbagai tanah yang terlihat sudah sangat luluh lantah, beberapa mayat yang sepertinya berasal dari kedua belah pihakberserakan dimana mana.

jika mungkin ada yang kurang itu hanya tidak adanya korban dari pihak warga sipil, karena memang lokasi yang dipilih menjadi lokasi pertempuran memang berada cukup jauh dari area pemukiman penduduk sehingga tidak ada korban yang berasal dari penduduk.

Tempat ini adalah mantan sebuah kota yang sudah hancur karena serangan dari monster, sehingga tidak lagi ada yang mendudukinya, sering kali tempat ini hanya dijadikan area untuk tempat pelatihan para anggota guild atau militer yang membutuhkan area kosong.

walaupun seperti itu, perang tetaplah perang dimana akan ada korban yang akan mengikutinya, itu terbukti dengan dari mereka terlihat saat ini sedang menangisi kepergian dari rekan-rekannya yang telah  tiada.

Gatot adalah seorang pengguna senjata sejenis tombak, dengan tombak besarnya itu ia terlihat berjalan dengan gagah memotong pertarungan yang masih terus terjadi dari kedua bela pihak.

melihat kedatangannya beberapa orang langsung mundur, beberapa orang bayaran dari masing-masing guild juga perlahan menjauh.

“Hi, apa yang kau lakukan pertempuran masih belum selesai!” teriak salah satu orang dari banteng merah saat melihat sekelompok tentara bayaran yang terlihat mundur.

“Kami hanya setuju untuk melawan Elang putih kalau orang tua itu juga ikut campur kami tidak termasuk dalam pertempuran ini lagi,” ucap sang pemimpin tentara.

“KAU!” 

Nama Gatot nurmantyo sudah sangat terkenal di indonesia, jika MAhalini terkenal karena kecantikannya atau ia menjadi perempuan terkuat yang ada di indonesia.

MAka Gatot adalah sang pahlawan masyarakat yang ada di indonesia, salah satu alasan kenapa indonesia saat ini masih dalam keadaan damai tanpa adanya pemberontakan dari warga sipil.

itu tidak lain kepercayaan mereka kepada Gatot, yang menurut mereka selama Gatot masih berada di pemerintahan maka akan masih ada harapan untuk mereka membuat negara ini menjadi semakin baik.

“JAngan bilang kau ingin menjadi pahlawan kesiangan seperti dulu lagi pak!” ucap mahalini dengan acuh tak acuh, sangat jelas kalau ia sangat tidak suka dengan gatot yang ikut campur dalam masalah ini.

“MAaf mengecewakanmu, aku sebenarnya tidak ingin mengecewakan semangat mudamu, tapi aku harus mengatakan kalau perang ini harus dihentikan, sekaligus aku menemukan kabar kalau ada beberapa orang yang terus membuat kalian terus bertarung.”

Gatot saat ini masih terlihat santai dan memberikan informasi yang ia dapat kepada mereka, karena terus bertarung ada kemungkinan kalau mereka masih belum mendapatkan informasi jadi IA sedikit memberikan informasi ini sejelas mungkin.

“hahaha, aku tidak tahu kau itu naif atau bagaimana senior, tapi kami juga tahu semua itu, bahkan kami tidak perlu bukti untuk mengetahui kalau ada seseorang yang ingin kami terus bertarung, walaupun seperti itu kami akan terus bertarung, karena ini memanglah sesuatu yang harus dilakukan dari lama,” balas agli

baginya dendam antara kedua guild sudah sangat besar sehingga mereka hanya membutuhkan sedikit pemantik untuk membuat pertarungan terjadi seperti ini.

dan apapun itu pemantiknya pertarungan antara kedua guild ini harus terjadi Walaupun itu harus melibatkan orang luar.

“Jadi berhentilah menjadi pahlawan  senior dan biarkan kami menyelesaikan masalah kami sendiri, karena kau bisa melihatnya sendiri kalau kami tidak melibatkan masyarakat di dalam pertarungan ini.” ucap Agli yang kini telah mengeluarkan auranya dan bersiap untuk melakukan pertarungan.

mungkin secara langsung mereka tidak melibatkan masyarakat dalam pertempuran mereka, tapi diluar sana sudah sangat banyak pertarungan yang terjadi karena beberapa pendukung mereka saling senggol untuk menentukan mana yang benar dan mana yang salah.

sehingga dimanapun mereka bertarung, bagi gatot pertarungan ini harus segera dihentikan, apalagi saat masing dari pemimpin mereka sudah terlibat dalam pertarungan, itu tentunya akan sangat berbahaya karena mereka sudah tidak lagi mampu untuk mengontrol orang-orang mereka yang masih tersebar di pelosok indonesia.

Mahalani tidak banyak bicara tapi ia setuju dengan apa yang agli katakan, sebelum ia berangkat ke medan pertempuran ia sudah menyuruh orang orangnya menangkap orang buta yang ia yakini dalang dari semua ini.

Dan sampai sekarang ia belum mendapatkan kabar apapun,itu menandakan kalau orang buta itu memiliki kemampuan untuk membuat semua keadaan ini menjadi semakin kacau.

mungkin ia akan menangis jika mengetahui saat ini kalau orang-orangnya malah sedang bertarung dengan para orang-orang militer karena salah paham.

semua itu sudah masuk dalam perhitungannya sehingga Laka saat itu membuat dirinya diketahui keberadaannya, dan saat yang tepat saat ia sedang mengalami pengejaran dari pihak banteng merah ia dengan sengaja menyerang masyarakat yang ada di sana.

lokasi tersebut tidak jauh dari lokasi para anggota tni sedang berjaga sehingga pertarungan antara kedua belah pihak segera terjadi dan Laka dengan muda berhasil pergi.

dan sesuai dengan apa yang diprediksi oleh orang orang yang berasal dari militer,target makka sebenarnya adalah para pejabat pemerintahan, dan paling utamanya adalah mantan presiden yang telah menjabat di periode lalu.

tapi baru beberapa langkah ia memasuki kediaman yang diduga menjadi tempat persembunyian sang mantan presiden, laka sudah disambut oleh seseorang.

“sepertinya aku memang terlalu meremehkan penasehat militer yang sempat menyandang orang terpintar yang ada di dunia!” ucapnya setelah tahu siapa yang datang menghadangnya.

“Dulu aku sempat bangga mendapatkan gelar itu, tapi melihat tingkah mu yang hampir membuat satu negara besar hancur, sepertinya mulai saat ini aku harus menganggap itu hanya sebuah lelucon saat aku mendengarnya.”

“ini hanya pertanyaan kecil, apa kau mau lanjut, atau kau ingin ikut denganku mempertanggung jawabkan semua apa yang telah kau lakukan.” lanjutnya memberikan kesempatan kepada laka menyerahkan diri dengan baik kepadanya.

“aku akan memberikan jawaban yang sama seperti beberapa tahun yang lalu! maaf tapi aku tidak tertarik dengan tawaran mu,” balas Laka yang sepertinya bersiap untuk bertarung.

ia terlihat mengeluarkan sebuah senjata yang terlihat seperti sebuah kunai, yang sedikit panjang dari pada kunai biasa, di belakang gagapang senjata tersebut terdapat sebuah ikatan yang di sambungkan dengan sebuah rantai yang terlihat cukup panjang.

karena melihat lawannya sudah mengeluarkan senjatanya tentu ia juga bersiap untuk menyerang dengan mengeluarkan sebuah pedang yang berbentuk sebuah katana, “Maaf mengganggu, ijinkan aku ikut dalam pertempuran ini,” ucap sri yang muncul di tengah- tengah mereka yang sudah hampir saling baku hantam.

“halo ha kak, mohon maaf untuk saat ini aku sedang tidak memiliki waktu untuk menemanimu makan kue!” ucap Laka terlihat santai walaupun musuhnya saat ini terus bertambah.

 

“Mungkin aku akan mentraktirmu makan jika kau memberikanku sedikit waktu,” lanjutnya.

rencana ia  ingin membuat dua orang ini saling bertarung, tapi ia tidak bisa karena rencana semua telah diketahui oleh kedua orang tersebut.

Download

Suka karya ini? Unduh App, riwayat baca tak akan hilang
Download

Bonus

Pengguna baru dapat mengunduh App untuk membuka 10 bab secara gratis

Ambil
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!