DOKTER CANTIK MILIK CEO AROGAN
Episode 107
Tak lama kemudian mobil Malvin tiba di pelataran parkiran rumah sakit XANDER'S HOSPITAL.
Malvin langsung berlari menuju ke ruang gawat darurat dimana Ara tengah berjuang antara hidup dan mati.
Keenan melayangkan tinjunya begitu melihat sosok Malvin hadir di hadapannya sehingga membuat kakak iparnya jatuh tersungkur dengan bibir pecah karena tak menghindari pukulan Keenan.
Comments
🌸ラヒマ🌸
PAK KAMU GK USAH BELA DIA YA ! DI SINI EMANG SALAH DIA !!!!
2024-09-20
0
riko
kk up yg banyak dong
2024-03-19
0
Dira Meilani
lnjutt kakk 😀
2024-03-19
1