Masih di ruang tengah
Kini di sana hanya tersisa Shelly dan Nasa saja. Keduanya sama-sama diam, tidak ada topik sama sekali dan itu membuat Nasa menjadi canggung.
Nathasa Cahaya Putri
( Melirik kanan kiri. )
{ Ada tempat buat ngumpet gak ya?, canggung banget woy!!. }
Ayolah! ngapain diem bae sih, kan gue jadi canggung woy!!.
Kira-kira seperti itulah perasaan Nasa ketika ia melirik sosok Shelly yang terlihat sedang menikmati coklat panas nya.
Ny. Shelly Crusoe
Kamu temennya Angkasa? [ meletakkan gelas coklat nya dengan anggun ]
Nasa sempat terlonjak sedikit karena kaget, Shelly berbicara ketika dirinya tengah merenung mencoba untuk tidak memperdulikan sekitar.
Nathasa Cahaya Putri
I_iya tante. [ Mengangguk segan ]
Nathasa Cahaya Putri
Sebenarnya bukan temen juga sih, kita cuma temen satu sekolah aja.
Nathasa Cahaya Putri
Tadinya saya mau nebeng Angkasa pulang. eh, malah di ajak kesini dulu.
Nasa berkata jujur apa adanya tanpa ada yang di tutupi, dan itu mampu mengembangkan sebuah senyuman tipis di bibir Shelly.
Nathasa Cahaya Putri
{ Dih, malah senyam-senyum. sawan kalik ya. }
Ny. Shelly Crusoe
{ Temen. }
Ny. Shelly Crusoe
{ Gak mungkin Angkasa bawa cewek pulang kalau bukan orang spesial. }
Oh tidak, sepertinya Shelly telah salah paham dengan tujuan Angkasa membawa Nasa kemari.
Sebenarnya Angkasa berniat menakut-nakuti Nasa dengan ibunya yang galak itu. Tapi Shelly malah salah menanggapi maksud Angkasa.
Shelly tidak suka jika seorang perempuan mendekati Putra semata wayang nya, jadi ia selalu bersikap galak kepada perempuan yang mencoba mendekati Angkasa.
Ny. Shelly Crusoe
Kamu tinggal dimana sayang? ( suara lembut )
Nathasa Cahaya Putri
{ What?! sayang?!! lesbi kalik ah. }
Nathasa Cahaya Putri
A_aki tinggal gak jauh dari sini kok tante. ( senyum manis yang canggung )
Nathasa Cahaya Putri
Di jalan Cempaka Putih, blok ke dua nomor 17.
Ny. Shelly Crusoe
Loh, bukannya lebih dekat kesana? terus kenapa kesini? ( terlihat terkejut )
Nasa tidak menjawab dan hanya memberikan senyuman canggung kepada wanita yang sedang mencoba akrab dengan nya itu.
Comments
Yuni Verro
pendek amat thor
2023-01-01
0
THV
Spesifik sekali yorobun
2022-07-02
1
Agustinaa🐱
anjirr aki aki kali ah😭🙏
2022-02-06
0