Episode 19

Rania Kanzha
Rania Kanzha
Maaf untuk itu Leon, aku hanya tidak ingin Reiner bergaul dengan wanita lain tanpa sepengetahuanku😔
Leon Dominisius
Leon Dominisius
Hhhh😏 Baiklah, tapi malam ini Reiner tidak bersamaku dan aku juga tidak tau dia dimana.
Rania Kanzha
Rania Kanzha
(Mengangguk) Baiklah kalau begitu aku pulang dulu. Terima kasih Leon.
Leon Dominisius
Leon Dominisius
Heum. (Mengangguk)
Setelah Rania pergi Leon mencoba menghubungi Alice.
Leon Dominisius
Leon Dominisius
Kemana Alice, kenapa nomornya tidak bisa di hubungi dan tidak biasanya dia seperti ini.
Keresahan Leon membuatnya bergegas untuk datang kerumah Alice, namun sesampainya disana Leon tidak menjumpai Alice juga.
Sampai ke'esokan paginya, Alice dan Reiner sampai di perusahaan secara bersama'an.
Namun ada hal yang tidak di sangka karena saat keduanya masuk kedalam ruang kerja di kursi Reiner sudah ada istrinya yang duduk manis melihat kedatangan Reiner.
Reiner Alexander
Reiner Alexander
Rania kau di sini?
Alice Queen
Alice Queen
(Sedikit menjauh dari Reiner) Maaf presdir aku ke toilet dulu.
Reiner Alexander
Reiner Alexander
Iya Alice.
Rania Kanzha
Rania Kanzha
Aku ingin bicara denganmu Rein.
Reiner Alexander
Reiner Alexander
Bicaralah.
Rania Kanzha
Rania Kanzha
Semalam kemana kau tidak pulang?
Reiner Alexander
Reiner Alexander
Aku menginap di rumah temanku.
Rania Kanzha
Rania Kanzha
Teman yang mana?
Reiner Alexander
Reiner Alexander
Leon.
Tidak di sangka Reiner akan berbohong pada Rania dan itu membuat Rania semakin mencurigainya.
Rania Kanzha
Rania Kanzha
Semalam aku kerumah Leon.
Reiner Alexander
Reiner Alexander
(Degh)
Rania Kanzha
Rania Kanzha
Kenapa? Kau tidak menduganya? Hhhh...! Bagaimana bisa kau bisa berbohong padaku Rein?
Rania Kanzha
Rania Kanzha
Apa suara seperti bunyi kecupan itu adalah kau dan wanita lain?
Reiner Alexander
Reiner Alexander
......
Rania Kanzha
Rania Kanzha
Rein jawab aku!
Reiner Alexander
Reiner Alexander
Rania ini di kantor rendahkan suaramu, kita bisa bicara nanti di rumah setelah aku pulang.
Rania Kanzha
Rania Kanzha
(Menggeleng) Tidak Rein, aku ingin kau menjelaskannya sekarang. Apa benar semalam kau sudah bercinta dengan wanita lain tanpa sepengetahuanku!
Plak!
Rania Kanzha
Rania Kanzha
Hah! (Menatap Reiner) Kau.. Kau menamparku?
Reiner Alexander
Reiner Alexander
(Memalingkan wajah) Pulanglah, jangan mencari keributan di kantor! Apa kau tidak malu di lihat banyak orang!
Rania Kanzha
Rania Kanzha
NovelToon
Reiner Alexander
Reiner Alexander
Pulanglah Rania, kita bicara di rumah dan aku jelaskan semua padamu.
Dengan air matanya yang bercucuran, Rania pun pergi dari perusahaan Reiner.
Dan tak di sangka keributan antara suami istri itu di dengar oleh Alice dan tentu saja itu menjadikan Alice merasakan kepuasan tersendiri.
Terpopuler

Comments

Novita Riyani

Novita Riyani

ayaooo tampar tamparr... baru kali ini gw mihak ke pelakor... 😄😄😄

2022-04-11

3

agrz 🙄😒😌{😤🤬😡}

agrz 🙄😒😌{😤🤬😡}

mmpir thorr..

lnjut smngat Thor

2021-12-06

2

▼・ᴥ・▼

▼・ᴥ・▼

upp thor semangat

2021-12-06

5

lihat semua

Download

Suka karya ini? Unduh App, riwayat baca tak akan hilang
Download

Bonus

Pengguna baru dapat mengunduh App untuk membuka 10 bab secara gratis

Ambil
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!