AIRPORT INCIDENT

VOTE LIKE KOMEN KOPI DAN BUNGA YA 🙏

Dua hari kemudian..

Pesawat pribadi yang membawa Axel sudah mendarat dengan sempurna di apron bandara internasional Soekarno Hatta.

Axel masih duduk ditempatnya dan membuka iPad-nya, membaca semua pesan yang sudah masuk pada email nya.

Beberapa saat kemudian, pramugari menyampaikan pada laki-laki tampan itu bahwa ia sudah bisa keluar pesawat. Axel mengangguk kan kepalanya dan menutup iPad miliknya, ia segera beranjak keluar pesawat menuju tempat kedatangan.

Axel, tidak membawa koper satu pun. Ia hanya membawa handbag yang berisi beberapa lembar pakaian saja dan surat-surat penting jika sewaktu-waktu diperlukan. Karena dalam waktu beberapa hari ke depan ia akan segera kembali ke London. Banyak sekali pekerjaan yang tertunda karena ia kembali ke Jakarta.

Huhh

Sudah bertahun-tahun lamanya ia tidak kembali ke negaranya, tanah kelahirannya ini. Keluarga nya lah yang sering berkunjung ke London. Terutama sang mommy yang selalu rutin menghubunginya hanya sekedar mengingatkan jangan lupa menjaga kesehatan. Dan setiap akan mengakhiri pembicaraan Almira mommy nya selalu menanyakan kapan ia akan kembali ke Jakarta atau kapan ia akan menikah.

Axel benar-benar jengah ditanya hal seperti itu. Paling ia hanya menjawab "mom, doakan saja secepatnya".

Jawaban sangat jitu, akan membuat Almira diam dan tersenyum. Namun sejak setahun yang lalu jawaban yang diberikan Axel sudah tidak jitu lagi. "Kau selalu membuat janji nak, tanpa merealisasikan nya", ucap Almira saat berbicara di telepon dengan putranya itu.

Hingga Almira memberikan ultimatum dengan tegas akan menjodohkan putranya itu dengan Arianna putri tertua Naura yang juga sama sibuknya dengan Axel. Almira dan Naura sering kali berbagi curahan hati mereka masing-masing, menceritakan anak tertua mereka. Sementara adik-adik mereka sudah memiliki tambatan hati masing-masing.

Hanya saja Garffin sangat berbeda dengan kakaknya. Entah mengikuti jejak siapa, pemuda itu malah menjadi pemain cinta yang ulung. Banyak perempuan yang dibuatnya patah hati. Almira acap kali menasehati putra bungsunya itu. Namun tetap saja Garffin masih suka bermain-main dengan perempuan.

Selisih usia yang tidak jauh berbeda dengan kakaknya membuat Brian memberikan kedudukan penting juga pada putra bungsunya di perusahaan di Jakarta.

Namun untuk Garffin, Almira tidak begitu memikirkan masalah jodohnya karena anak itu saat ini sudah memiliki kekasih.

Sementara Axel semakin hari semakin tidak ingat dengan pertambahan usianya. Itulah kenapa diam-diam Almira dan Naura akan mengatur pertemuan Axel dan Arianna.

Namun setelah Axel meminta asisten nya menyelidiki ucapan mommy nya ternyata benar adanya. Mommy dan daddy nya memang ingin mewujudkan keinginan tersebut. Memintanya pulang ke Jakarta karena akan mempertemukan ia dan gadis berwajah cubby yaitu Arianna.

Saat Almira Axel berbincang melalui telepon, Axel masih saja memanggil Arianna swollen elephant panggilan Axel pada Arianna melekat hingga kini.

Beberapa kali Almira mengatakan sekarang Arianna sudah menjelma menjadi gadis yang sangat cantik, namun Axel malah tertawa. Ia berpikiran pasti mommy nya hanya membuat dirinya agar mau dijodohkan dengan Arianna.

Almira pun menyarankan putranya untuk melihat media sosial Arianna. Walaupun tidak banyak foto gadis itu setidaknya putranya akan terbuka hatinya setelah melihat foto Arianna. Namun Axel tidak berminat sama sekali membuka medsos. Apalagi hanya melihat gadis obesitas itu. "Membuang waktu ku saja", ucap Axel kala itu.

*

Axel memasang kacamata hitam yang bertengger di wajah tampannya. Sambil berjalan menyusuri bandara yang sudah terlihat megah ia menatap kiri dan kanan area bandara sudah banyak sekali kemajuan nya. Axel menggenggam handbag berwarna coklat tua di tangan kanannya, sementara tangan kirinya memegang handphone miliknya. Laki-laki itu melangkahkan kakinya menyusuri bandara hendak menuju ke pintu kedatangan.

Namun, tiba-tiba..

Brukkkk

"Shitt..", umpat Axel dengan ketus. Ia tidak bisa menjaga keseimbangan tubuhnya hingga jatuh terlentang dan..

Brukkkk, tiba-tiba ada yang menimpa tubuh nya.

Aroma parfum beraroma musk lembut memenuhi Indera penciuman Axel. Ia terpana tiba-tiba ada seorang wanita yang menindih tubuhnya.

Kedua netra Axel yang tertutup kacamata hitam tak berkedip melihat wajah wanita yang begitu dekat dengannya beberapa inci saja. Sangat cantik.

"Oh, maaf kan saya tuan. Saya tidak sengaja menabrak anda karena buru-buru. Saya baru saja mendapatkan kabar ayahku sedang sakit", ucap wanita itu buru-buru berdiri. Ia juga menggengam tangan Axel membantu laki-laki itu berdiri.

"Sekali lagi saya mohon maaf, tuan. Saya buru-buru sekali. Maafkan kesalahan saya", ucap wanita cantik itu tergesa-gesa mengambil tas handbag miliknya yang tergeletak tidak jauh darinya berdiri. Tanpa menunggu jawaban Axel wanita itu berlalu dengan setengah berlari menuju pintu keluar.

Axel menatap punggung wanita itu menjauh hingga lenyap dari pandangan matanya. Ia menggelengkan kepalanya, terlihat senyuman di bibirnya.

Axel mengambil tas handbag miliknya yang terjatuh juga di lantai.

Setelah berada di luar pintu kedatangan terlihat sopir yang di perintahkan Garffin untuk menjemputnya.

"Selamat siang tuan Axel, saya Arman yang diperintahkan tuan Garffin menjemput anda", sapa sopir dengan hormat.

"Siang, iya. Kita langsung saja ke mansion orang tua ku", ucap Axel sambil menyandarkan punggungnya pada kursi.

Kedua netra hitamnya menatap keluar jendela. Mengingat kejadian beberapa saat yang lalu

Bahkan aroma musk wanita itu masih menguasai indera penciuman nya. "Pilihan parfum yang unik", batin Axel.

Biasanya, perempuan yang memakai parfum dengan aroma musk memiliki ciri perempuan berkarakter mandiri dan tangguh. Para pria kebanyakan beranggapan, perempuan yang menggunakan parfum aroma musk memancarkan sensasi menantang bagi pria untuk menaklukkan hati perempuan tersebut. Aroma musk pada parfum perempuan biasanya lebih lembut dengan perpaduan aroma floral atau fruity.

"Aku menyukai aromanya", batin Axel tersenyum penuh arti.

...***...

KARYA EMILY LAINNYA :

SERPIHAN HATI ELLENA

MENJADI YANG KEDUA

PENGANTIN PENGGANTI

AIR MATA SCARLETT

Terpopuler

Comments

Melani Sunardi

Melani Sunardi

itu calon jodohmu Xel...... sudah cantik kan.....

2024-10-07

0

3sna

3sna

ini menyelidiki cm krts dngn kt2 tnp poto gtyu?

2024-08-23

0

Okta Yumna

Okta Yumna

itu si Ariana udah kurusan apa masih gemuk y??

2022-07-31

0

lihat semua
Episodes
1 PROLOG & VISUAL TOKOH UTAMA
2 WORKAHOLIC
3 MEMUTUSKAN KEMBALI
4 AIRPORT INCIDENT
5 TAWARAN KEVIN
6 VISUAL TOKOH UTAMA
7 KEPUTUSAN
8 WANITA TANGGUH
9 AGAIN INCIDENTS
10 HILANG TANPA JEJAK
11 TERJEBAK
12 SIAPA NAMANYA ?
13 KAU BRIANNA?
14 MAKAN MALAM KELUARGA
15 SALING MENGUNJUNGI
16 BEKERJASAMA
17 MEETING BERSAMA
18 KESAL
19 AKU MENYUKAI MU
20 MENEMANI ARIANNA BEKERJA
21 AJAKAN MAKAN MALAM
22 MEMBERIKAN NASIHAT UNTUK GARFFIN
23 DINNER ALA AA
24 AXEL FEELINGS
25 GARFFIN
26 MENCARI INFORMASI
27 TERULANG LAGI
28 TERCIDUK
29 RENCANA GARFFIN
30 RESTU DARI KEVIN
31 RESTU BRIAN
32 GARFFIN JESSICA
33 BERHATI MALAIKAT
34 PERSIAPAN PERNIKAHAN
35 BRIANNA
36 BRIANNA II
37 AMARAH KEVIN
38 NASIHAT UNTUK BRIANNA
39 MEMBERI PELAJARAN
40 AXEL JEALOUSY
41 PILIHAN KEVIN
42 CURI PANDANG
43 MERENCANAKAN HONEYMOON
44 FEELING
45 MENCURI CIUMAN PERTAMA
46 GARFFIN
47 GARFFIN ACCIDENT
48 JESSICA SYOK
49 CERITA BRIANNA
50 PENJELASAN FELIX PADA KELUARGA
51 UNGKAPAN PERASAAN JESSICA
52 PELUKAN HANGAT ALMIRA
53 STRANDED
54 GADIS KERAS KEPALA
55 HARAPAN AXEL UNTUK SANG ADIK
56 GARFFIN SADAR
57 UNGKAPAN PERASAAN GARFFIN-JESSICA
58 BUBUR RACUN MEMBUAT HATI KERACUNAN
59 ARIANNA BRIANNA
60 SUASANA DIDALAM PESAWAT
61 LUCAS DAN MARCO
62 MEMBERIKAN DUKUNGAN
63 MENUTUPI JATI DIRI
64 KELAKUAN LUCAS
65 LUCAS DI PECAT
66 EMOTION
67 LUCAS ADRIANO EDMOND
68 CERITA MASA LALU
69 MENIKMATI SUNSET BERDUA
70 LALAT PENGGANGGU
71 LUCAS DAN KEVIN
72 NASIHAT KEVIN DAN NAURA
73 PERNIKAHAN ARIANNA DAN AXEL
74 MEREGUK CINTA AA
75 TERULANG UNTUK KESEKIAN KALINYA
76 FLY TO NEW YORK
77 KEJUTAN
78 HANYA MENGINGINKANMU
79 NEW YORK
80 KECEMBURUAN AXEL
81 SALING TERBUKA
82 CLUB
83 KEJUTAN LUCAS
84 NEVER STOP IN LOVE'
85 SEBUAH FOTO
86 PERTEMUAN
87 KESEDIHAN LUCAS
88 RENCANA LUCAS
89 SAKIT
90 KOMPAK
91 SOFT OPENING MALL & VISUAL
92 PERIKSA KANDUNGAN
93 BRIANNA DI CULIK
94 PENCULIK BRIANNA
95 PENCULIKAN BRIANNA II
96 PENCULIKAN BRIANNA III
97 BRIANNA KEVIN
98 PERNIKAHAN BRIANNA-LUCAS
99 SO SWEET COUPLE
100 MEMBERIKAN HADIAH UNTUK JESSICA
101 LOVE IN ITALY
102 MILAN-JAKARTA
103 PERNIKAHAN GARFFIN-JESSICA
104 MALAM PERTAMA GJ
105 PREGNANT BRIANNA
106 THE END
Episodes

Updated 106 Episodes

1
PROLOG & VISUAL TOKOH UTAMA
2
WORKAHOLIC
3
MEMUTUSKAN KEMBALI
4
AIRPORT INCIDENT
5
TAWARAN KEVIN
6
VISUAL TOKOH UTAMA
7
KEPUTUSAN
8
WANITA TANGGUH
9
AGAIN INCIDENTS
10
HILANG TANPA JEJAK
11
TERJEBAK
12
SIAPA NAMANYA ?
13
KAU BRIANNA?
14
MAKAN MALAM KELUARGA
15
SALING MENGUNJUNGI
16
BEKERJASAMA
17
MEETING BERSAMA
18
KESAL
19
AKU MENYUKAI MU
20
MENEMANI ARIANNA BEKERJA
21
AJAKAN MAKAN MALAM
22
MEMBERIKAN NASIHAT UNTUK GARFFIN
23
DINNER ALA AA
24
AXEL FEELINGS
25
GARFFIN
26
MENCARI INFORMASI
27
TERULANG LAGI
28
TERCIDUK
29
RENCANA GARFFIN
30
RESTU DARI KEVIN
31
RESTU BRIAN
32
GARFFIN JESSICA
33
BERHATI MALAIKAT
34
PERSIAPAN PERNIKAHAN
35
BRIANNA
36
BRIANNA II
37
AMARAH KEVIN
38
NASIHAT UNTUK BRIANNA
39
MEMBERI PELAJARAN
40
AXEL JEALOUSY
41
PILIHAN KEVIN
42
CURI PANDANG
43
MERENCANAKAN HONEYMOON
44
FEELING
45
MENCURI CIUMAN PERTAMA
46
GARFFIN
47
GARFFIN ACCIDENT
48
JESSICA SYOK
49
CERITA BRIANNA
50
PENJELASAN FELIX PADA KELUARGA
51
UNGKAPAN PERASAAN JESSICA
52
PELUKAN HANGAT ALMIRA
53
STRANDED
54
GADIS KERAS KEPALA
55
HARAPAN AXEL UNTUK SANG ADIK
56
GARFFIN SADAR
57
UNGKAPAN PERASAAN GARFFIN-JESSICA
58
BUBUR RACUN MEMBUAT HATI KERACUNAN
59
ARIANNA BRIANNA
60
SUASANA DIDALAM PESAWAT
61
LUCAS DAN MARCO
62
MEMBERIKAN DUKUNGAN
63
MENUTUPI JATI DIRI
64
KELAKUAN LUCAS
65
LUCAS DI PECAT
66
EMOTION
67
LUCAS ADRIANO EDMOND
68
CERITA MASA LALU
69
MENIKMATI SUNSET BERDUA
70
LALAT PENGGANGGU
71
LUCAS DAN KEVIN
72
NASIHAT KEVIN DAN NAURA
73
PERNIKAHAN ARIANNA DAN AXEL
74
MEREGUK CINTA AA
75
TERULANG UNTUK KESEKIAN KALINYA
76
FLY TO NEW YORK
77
KEJUTAN
78
HANYA MENGINGINKANMU
79
NEW YORK
80
KECEMBURUAN AXEL
81
SALING TERBUKA
82
CLUB
83
KEJUTAN LUCAS
84
NEVER STOP IN LOVE'
85
SEBUAH FOTO
86
PERTEMUAN
87
KESEDIHAN LUCAS
88
RENCANA LUCAS
89
SAKIT
90
KOMPAK
91
SOFT OPENING MALL & VISUAL
92
PERIKSA KANDUNGAN
93
BRIANNA DI CULIK
94
PENCULIK BRIANNA
95
PENCULIKAN BRIANNA II
96
PENCULIKAN BRIANNA III
97
BRIANNA KEVIN
98
PERNIKAHAN BRIANNA-LUCAS
99
SO SWEET COUPLE
100
MEMBERIKAN HADIAH UNTUK JESSICA
101
LOVE IN ITALY
102
MILAN-JAKARTA
103
PERNIKAHAN GARFFIN-JESSICA
104
MALAM PERTAMA GJ
105
PREGNANT BRIANNA
106
THE END

Download

Suka karya ini? Unduh App, riwayat baca tak akan hilang
Download

Bonus

Pengguna baru dapat mengunduh App untuk membuka 10 bab secara gratis

Ambil
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!