Bau bau penghianatan

SeBulan semenjak kejadian malang yang dia alami, tiara jadi makin sulit untuk menghubungi sammy karena akhir akhir ini sammy sulit untuk dihubungi dan sulit untuk ditemui, dengan dalih sammy harus belajar membantu papanya kerja dikantor, ,untuk sebagai latihan dasar, karena setelah lulus kuliah sammy harus bekerja diperusahaan papanya. .

"kenapa sih sulit sekali dihubungi. . " tiara berdecak kesal sambil terus menekan tombol spedd dial no sammy. ."nomor yang anda tuju sedang tidak aktiv atau berada diluar jangkauan"

lagi lagi hanya suara operator yang terhubungkan.

Tiba tiba seorang gadis muda terlihat seumuran denganya menghampiri tiara dan duduk disamping tiara. .

"kenapa, ,kok mukanya ditekuk mulu"?? celetuk melly teman sekaligus sahabat tiara.

"sammy, ,sulit banget dihubungi mel"? ucap tiara sambil terus menatap layar ponselnya

"percuma dah lo telpon dia berkali kali, gak bakal nyambung, ,itupun kalau nyambung pasti ada aja alasannya ribet dah jadinya, " tukas melly sambil terus mengunya permen karetnya. .

"maksud kamu apa sih mell"??? tanya tiara heran dan mengeryitkan dahinya

melly membalikan badanya lalu menatap wajah tiara sahabatnya dengan tatapan sendu. .

"lo yakin bakal terus pertahanin cowok brengsek kaya dia, ,"? tanya melly sambil menggenggam tangan tiara. .

tiara hanya menatap melly dengan mata sendunya dan menganggukan kepalanya, dia sebenarnya tak merasa yakin karena melihat akhir akhir ini pria yang sangat dicintainya selama 5 tahun terakhir ini selalu menghindarinya dan tak memberi kejelasan hubungannya,apalagi semenjak kejadian dimalam itu, membuatnya berubah drastis hingga tiara sulit mengenal pria yang menjadi kekasihnya itu. .

"udah deh ra, mending lo lepasin dia saja, karena dia hanya akan menyakiti perasaan lo, percaya deh, ,lo harus bisa membuka lembaran baru dan harus move on ra move on. ." ucap melly mencoba meyakinkan tiara.

tiara menggelengkan kepalanya dan airmatanya mulai jatuh dikedua pipinya

"aku nggak bisa mel,, aku takut aku gak sanggup dan berani, karena aku sudah tak suci lagi, aku gak bisa ninggalin sammy orang yang sudah mengambil mahkotaku, ,"?

melly menyerka air mata tiara yang jatuh dari pelupuk kedua matanya. lalu memeluk erat sahabatnya itu supaya merasa tenang. .

melly sangat geram saat mengetahui sammy punya wanita lain selain tiara, bahkan melly beberapa kerap kali melihat sammy sedang jalan sama seorang wanita direstaurant dan bercengkrama mesra dengan wanita lain. .

sudah berapa puluh kali melly memberitahui melly kalau sammy cowok ******** dan menyuruh tiara untuk memutuskan hubungnya dengan sammy, namun tiara tetep kekeh tak mempercayai perkataan melly sebelum dia melihat dengan mata kepalanya sendiri. .

sore itu tiara berniat untuk mencari bahan sebagai tugas skripsinya,, dia bersama melly bergegas kesebuah toko buku dipusat perbelanjan mall. .

tiba tiba dia tanpa sengaja melihat seorang pria yang tak asing baginya sedang makan disebuah restoran makan sedang bersama seorang wanita cantik yang nampaknya seumuran dengannya. .

tiara lalu manarik melly untuk keluar dari toko buku lalu mengajak masuk kedalam resort tersebut. dan menghampiri sammy.

"sammy,,,, "?? ucap tiara sambil berdiri dibelakang sammy. .

sammy pun menoleh kearah wanita yang berdiri tepat dibelakangya.

"tiara, , kamu ngapain disini, ,"? ucap sammy sambil berdiri dan ingin meraih tangan tiara, namun tiara segera menepisnya. .

"sayang siapa dia, ,"? tanya wanita yang disebelah sammy. .

"sayang"??? ucap tiara lirih dan menggelengkan kepalanya. .

"dia panggil kamu sayang sam, ,maksudnya apa"?? tanya tiara setengah mengeraskan suaranya. .

"tiara tiara tolong dengerin penjelsanku dulu aku bisa jelasin ini semua ra, ,"? jawab sammy mencoba mengelak. .

"sammy kamu tega ya gini'in aku, setelah kamu dapatin semuanya dariku, kamu tega main dibelakangku dengan wanita lain, ,"? sentak tiara sambik terus menyerka air matanya yang sudah membanjiri kedua matanya. .

"sayang, tolong kamu dengerin aku dulu aku bisa jelasin semuanya, ini semua salah paham, ,"? ucap sammy

"salah paham gimana ha? ini yang kamu bilang sibuk mengurus pekerjaan dikantor papa kamu, ternyata kamu sibuk mengurus wanita murahan ini sam"???? teriak tiara dengan geram. .

"heh jaga ya mulutmu, ,gue ini tunangan sammy calon istrinya sammy lo siapa berani beraninya lo ngomong seenak jidad lo"??? ucap wanita itu dengan sedikit emosi. .

mata tiara terbelalak mendengar ucapan wanita disamping sammy yang tak lain bernama silvia, ,calon tunangan sammy yang dijodohkan oleh papa sammy. .

melly pun sudah geram dan mengepalkan kedua tangannya. .

"apa, ,??? calon tunangan"?? sentak tiara

"tiara please kita bisa bicara sebentar, ,aku akan jelasin semuanya,, "? ucap sammy sambil terus meraih tangan tiara namun dengan segera mungkin tiara mengibaskan tangan sammy. .

"kamu jahat sam jahat, ,"???? ucap tiara sambil berlari keluar dari resort tersebut.

saat sammy akan mengejar tiara, dengan sigao melly menahan tubuh sammy supaya tak mengejar tiara. .

"lo gak usah kejar tiara bodoh, ,dan jangan pernah ganggu tiarak lagi brengsek. .awas lo, ," ucap melly sambil mendorong pelan tubuh sammy lalu berlari mengejar tiara. .

----------

terdengar ponsel tiara berdering beberapa kali menampilkan nama sammy dilayar ponselnya. .

namun tiara hanya meliriknya dan terus memegang kedua lututnya sambil duduk. .

"udah lah ra, ,lupain saja pria brengsek itu, anggap saja udah mati, ,"celetuk melly lalu mendaratkan tubunya untuk duduk sisi tempat tidur sebelah tiara. .

lalu melly sekilas melihat ponsel tiara dan mengambil ponsel tiara yang terus bunyi.

"ehh mo ngapain lo"?? tanya tiara sambil ingin merebut ponselnya dari tangan melly

"diem "!!! ucap melly kearah tiara.

"hallo sayang, ,kita harus ketemu, ,~ sammy

diseberang sana. .

"heh brengsek, loo jangan coba ganggu tiara terus, ,tiara sudah nganggap lo mati, mati ingat itu ya Mati, ,"? ucap melly dengan penuh penekanan kalimat mati lalu menutup sambung telepon tersebut. .

tut tut tut. .

"sialan dimati'in ". .gerutu sammy dibalik telepon. .

disisi lain melly langsung memblok nomor sammy, dan juga semua akun yang menghubungkan ke sammy, hingga sammy tak bisa mengganggu tiara lagi. .

"dah selesai ra, si ******** tengik itu udah gak bisa ganggu lagi, ,dah selesai kan"? ucap melly dengan enteng dan tersenyum. .

namun terlihat ada guratan kecewa dan sedih mendengar ucapan melly. .

"udah lah ra lo harus bisa move on, sebentar lagi kita akan lulus,, dan lo harus jadi wanita hebat supaya nggak ada orang yang bisa merendehkan lo, buktikan sama mereka yang sudah menyakitin lo bahwa lo wanita berkelas, juga kuat bikin dia menyesal karena sudah menyia nyiakan wanita sebaik lo, ,"? celetuk melly. .

"tapi mel, apa mungkin aku bisa, aku sudah gak punya harga diri lagi mel, ,apa mungkin suatu saat ada lelaki yang bisa menerimaku apa adanya, ,aku takut mel takut, ,"? ucap tiara sambil memeluk melly sahabatnya itu. .

"lo harus percaya ra kalau manusia didunia ini diciptakan berpasang pasangan, sekarang tugas lo hanya berusaha memperbaiki diri lo, supaya jodoh lo juga dalam perbaikan, percayalah ra, ,"? ucap melly sambil mengusap punggung tiara untuk menenangkan tiara. .

bersambung. . .

Terpopuler

Comments

Nurma sari Sari

Nurma sari Sari

semangat, lanjut

2022-11-28

0

Asri Murni

Asri Murni

benarti mel

2021-09-09

1

Yadi

Yadi

pengen gue hajar tu si Sammy dan menikahkannya dgn Tiara krn sudah mengambil 'mahkota' Tiara 😡😡

2020-09-27

2

lihat semua
Episodes
1 PROLOG. .
2 Bau bau penghianatan
3 Lulus dan depresi
4 Tiara keguguran
5 e move one dari keterpurukan
6 Pertemuan pertama dan diterima bekerja
7 Apa aku menyukainya??
8 Apa aku harus Menerimanya?
9 Ancaman papa rival
10 Calon menantu kesayangan Papa
11 Pesta pernikahan
12 pindah ke rumah rival
13 Kemurkaan dan Emosi rival
14 Resepsi pernikahan
15 Mimpi buruk
16 Kedatangan mertua
17 Serahkan Istrimu ..
18 Cerai
19 Suamimu menjualmu kepadaku sebagai penebus Hutang.
20 Aku Butuh waktu.
21 Keputusan Terberatku
22 Kekecewaan Tiara
23 Resmi Bercerai.
24 Dasar Penguntit
25 Kebohongan Rival
26 Bocah presdir yang Tampan
27 Dilamar Predir Tampan
28 Well you marry mee
29 SAH.
30 Perjanjian.
31 Nora dan Aliya
32 Mata itu mirip sekali.
33 Jangan sentuh milikku.
34 Kemarahan Nico.
35 Terungkapnya massalalu.
36 Benarkah dia gadis kecilku.
37 Aku merindukanmu kak. (Maukah kau menjadi istriku yang sesungguhnya? SELAMANYA.!
38 Kedatang Mama dan papa mertua.
39 Dia Istriku.
40 Malam Ini milik kita Berdua
41 @ Tetaplah Bersamaku Ra.!! @
42 Pesta perkawinan.
43 Kau sangat Cantik
44 Cemburu
45 Kau Siapa.
46 DiA ISTRIKU, ISTRI SAHKU.
47 Rencana Mami sinta dan Sella
48 Saya hanya mau istriku bukan kamu.
49 Pesta pernikahan.
50 Terungkap
51 Seorang Janda
52 Mandul.
53 Siasat Sella
54 Bertemu kembali.
55 Salah paham
56 Marah tapi Rindu.
57 Maafkan aku.!
58 Ingin Naik Gowes
59 Merajuk
60 Kabar baik><kabar buruk
61 Pertemuan antar Dua keluarga.
62 Kuatkan Aku.
63 Tetaplah bersamaku.
64 Sella Vs Claudia
65 Kejujuran Modal yang paling Utama.
66 Sekretaris baru
67 Bau Parfum siapa Ini
68 Bertemu Dengan Claudia.
69 Bertemu dengan Dia Lagi.
70 Harus bermain Cantik
71 Jumpa kembali denganmu
72 kebimbangan Nico
73 Mencarimu.
74 Kecewa
75 Mulai terungkap Fakta sebenarnya
76 Fakta terbaru
77 Massa Lalu.
78 Massa Lalu part 2
79 Massa Lalu part 3
80 Selamat Dari Maut
81 Menegangkan.
82 Selamat Datang Putra Nico Wijaya
83 Koma
84 Merindunya
85 Selamat Datang kembali Istriku(MutiaraKu)
86 Visual para Tokoh
87 Kemarahan Tiara
88 Mendiamkan
89 Merajuk.
90 Asisten Arya
91 200 Milyar
92 Dinner
93 Seperti Obat Nyamuk
94 Sella dan Cyla.
95 Menjemput Cyla kembali
96 Reuni
97 Tidak Percaya Diri
98 Istriku Dalam Bahaya.
99 Merasa Curiga
100 Kondisi Tiara Memburuk
101 Fakta Tentang Mami sinta dan Sella
102 Kepulangan Tiara
103 Bahagianya Punya Kamu.
104 Positif
105 Nyidam Yang Menyiksa
106 Sama sama Terkejut.
107 Pengakuan.
108 Dia tetap Anak kita
109 Bertemu Mantan kembali
110 Perasaan Takut.
111 Aku Harus Kuat.
112 Tidak Ada titik terang.
113 EMIRA Dan GILANG
114 Satu langkah Dari Sammy.
115 Siapa aku sebenarnya.
116 tidak memberi Restu.
117 Hanya ingin menolongmu
118 Aku Ini Istrimu Ibu dari Anak anakmu
119 Apa Aku Bisa Kuat Dan Tetap Bertahan
120 Meminta Pisah
121 Bertemu dengan Papa Ardan kembali.
122 Tekad yang sudah Bulat.
123 Sammy Murka.
124 Jangan Tinggalkan aku.
125 Tolong Jangan menyentuhku Lagi.
126 Meminta pertanggung Jawaban
127 Tidak Bisa Diselamatkan.
128 Bercerai.
129 Menata Hidup Baru.
130 Masih Mencintainya.
131 Penasaran.
132 Elang VS Sammy.
133 Dejavu.
134 Tidak Akan menyerah
135 Elang ><Nico ><Sammy
136 Fakta yang sebenarnya
137 Bersaing Secara Sehat
138 Mengejar Cinta Tiara
139 Menutup Diri
140 Menjadi Rebutan.
141 Modus Apa Pengorbanan?
142 Kecemburuan Nico
143 Menjauhinya.
144 Permintaan Terakhir
145 Mulai terungkap
146 Berkorban Untuk Anak dan Suamiku
147 Berjuang Untuk kembali bersama.
148 Epilog. (Ending.menikah untuk yang kedua kalinya.)
149 Ekstra Part 1
150 Ekstra Part 2
151 Ekstra part 3
152 Ekstra part 4
153 Ektra part 5
154 Ektra part 6
155 Ektra part 7
156 Ektra part 8
157 Ektra Part 9
158 Ektra Part 10
159 Bonus Chapter(Lahirnya Baby Twins SiTampan dan Si Cantik)
160 Bonus Chapter( Ucapan Terimakasih Author)
Episodes

Updated 160 Episodes

1
PROLOG. .
2
Bau bau penghianatan
3
Lulus dan depresi
4
Tiara keguguran
5
e move one dari keterpurukan
6
Pertemuan pertama dan diterima bekerja
7
Apa aku menyukainya??
8
Apa aku harus Menerimanya?
9
Ancaman papa rival
10
Calon menantu kesayangan Papa
11
Pesta pernikahan
12
pindah ke rumah rival
13
Kemurkaan dan Emosi rival
14
Resepsi pernikahan
15
Mimpi buruk
16
Kedatangan mertua
17
Serahkan Istrimu ..
18
Cerai
19
Suamimu menjualmu kepadaku sebagai penebus Hutang.
20
Aku Butuh waktu.
21
Keputusan Terberatku
22
Kekecewaan Tiara
23
Resmi Bercerai.
24
Dasar Penguntit
25
Kebohongan Rival
26
Bocah presdir yang Tampan
27
Dilamar Predir Tampan
28
Well you marry mee
29
SAH.
30
Perjanjian.
31
Nora dan Aliya
32
Mata itu mirip sekali.
33
Jangan sentuh milikku.
34
Kemarahan Nico.
35
Terungkapnya massalalu.
36
Benarkah dia gadis kecilku.
37
Aku merindukanmu kak. (Maukah kau menjadi istriku yang sesungguhnya? SELAMANYA.!
38
Kedatang Mama dan papa mertua.
39
Dia Istriku.
40
Malam Ini milik kita Berdua
41
@ Tetaplah Bersamaku Ra.!! @
42
Pesta perkawinan.
43
Kau sangat Cantik
44
Cemburu
45
Kau Siapa.
46
DiA ISTRIKU, ISTRI SAHKU.
47
Rencana Mami sinta dan Sella
48
Saya hanya mau istriku bukan kamu.
49
Pesta pernikahan.
50
Terungkap
51
Seorang Janda
52
Mandul.
53
Siasat Sella
54
Bertemu kembali.
55
Salah paham
56
Marah tapi Rindu.
57
Maafkan aku.!
58
Ingin Naik Gowes
59
Merajuk
60
Kabar baik><kabar buruk
61
Pertemuan antar Dua keluarga.
62
Kuatkan Aku.
63
Tetaplah bersamaku.
64
Sella Vs Claudia
65
Kejujuran Modal yang paling Utama.
66
Sekretaris baru
67
Bau Parfum siapa Ini
68
Bertemu Dengan Claudia.
69
Bertemu dengan Dia Lagi.
70
Harus bermain Cantik
71
Jumpa kembali denganmu
72
kebimbangan Nico
73
Mencarimu.
74
Kecewa
75
Mulai terungkap Fakta sebenarnya
76
Fakta terbaru
77
Massa Lalu.
78
Massa Lalu part 2
79
Massa Lalu part 3
80
Selamat Dari Maut
81
Menegangkan.
82
Selamat Datang Putra Nico Wijaya
83
Koma
84
Merindunya
85
Selamat Datang kembali Istriku(MutiaraKu)
86
Visual para Tokoh
87
Kemarahan Tiara
88
Mendiamkan
89
Merajuk.
90
Asisten Arya
91
200 Milyar
92
Dinner
93
Seperti Obat Nyamuk
94
Sella dan Cyla.
95
Menjemput Cyla kembali
96
Reuni
97
Tidak Percaya Diri
98
Istriku Dalam Bahaya.
99
Merasa Curiga
100
Kondisi Tiara Memburuk
101
Fakta Tentang Mami sinta dan Sella
102
Kepulangan Tiara
103
Bahagianya Punya Kamu.
104
Positif
105
Nyidam Yang Menyiksa
106
Sama sama Terkejut.
107
Pengakuan.
108
Dia tetap Anak kita
109
Bertemu Mantan kembali
110
Perasaan Takut.
111
Aku Harus Kuat.
112
Tidak Ada titik terang.
113
EMIRA Dan GILANG
114
Satu langkah Dari Sammy.
115
Siapa aku sebenarnya.
116
tidak memberi Restu.
117
Hanya ingin menolongmu
118
Aku Ini Istrimu Ibu dari Anak anakmu
119
Apa Aku Bisa Kuat Dan Tetap Bertahan
120
Meminta Pisah
121
Bertemu dengan Papa Ardan kembali.
122
Tekad yang sudah Bulat.
123
Sammy Murka.
124
Jangan Tinggalkan aku.
125
Tolong Jangan menyentuhku Lagi.
126
Meminta pertanggung Jawaban
127
Tidak Bisa Diselamatkan.
128
Bercerai.
129
Menata Hidup Baru.
130
Masih Mencintainya.
131
Penasaran.
132
Elang VS Sammy.
133
Dejavu.
134
Tidak Akan menyerah
135
Elang ><Nico ><Sammy
136
Fakta yang sebenarnya
137
Bersaing Secara Sehat
138
Mengejar Cinta Tiara
139
Menutup Diri
140
Menjadi Rebutan.
141
Modus Apa Pengorbanan?
142
Kecemburuan Nico
143
Menjauhinya.
144
Permintaan Terakhir
145
Mulai terungkap
146
Berkorban Untuk Anak dan Suamiku
147
Berjuang Untuk kembali bersama.
148
Epilog. (Ending.menikah untuk yang kedua kalinya.)
149
Ekstra Part 1
150
Ekstra Part 2
151
Ekstra part 3
152
Ekstra part 4
153
Ektra part 5
154
Ektra part 6
155
Ektra part 7
156
Ektra part 8
157
Ektra Part 9
158
Ektra Part 10
159
Bonus Chapter(Lahirnya Baby Twins SiTampan dan Si Cantik)
160
Bonus Chapter( Ucapan Terimakasih Author)

Download

Suka karya ini? Unduh App, riwayat baca tak akan hilang
Download

Bonus

Pengguna baru dapat mengunduh App untuk membuka 10 bab secara gratis

Ambil
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!