Episode 13 "Nasi goreng"

Setelah malam itu, Aiden tak lagi mengurungmu di dalam kamar
dia membebaskan mu
dan pembebasan itu dilakukan, mulai hari ini
*Pagi Hari
Aiden
Aiden
*masih tidur
Alessa
Alessa
*keluar kamar
....
Alessa
Alessa
ini pagi yang baru
Alessa
Alessa
aku harus semangat
dengan semangat yang baru kamu mulai membersihkan seisi mansion
mulai dari menyapu
membersihkan debu
me-ngelap kaca dan mencuci pakaian semua itu kamu lakukan dengan baik
kini waktu menunjukkan pukul 8:30, kamu harus menyiapkan makanan karena sebentar lagi Aiden berangkat ke kantor
Alessa
Alessa
Aiden suka apa yah?
Alessa
Alessa
*mengingat
Alessa
Alessa
ah iya! nasi goreng!
kali ini untuk "KEDUA" kalinya kamu memasakkan Aiden dengan penuh cinta
dengan menu yang sama seperti "WAKTU ITU"
....
Alessa
Alessa
eumhh ini harum sekali
Alessa
Alessa
pasti Aiden akan suka
Aiden
Aiden
*turun kebawah
Aiden
Aiden
apa yang kau lakukan ❄️
Alessa
Alessa
ah Aiden, aku memasakkan mu nasi goreng
Aiden
Aiden
.....
Alessa
Alessa
kemarilah, duduk disini
Alessa
Alessa
*memegang tangan Aiden
Aiden
Aiden
jangan sentuh aku❄️
Alessa
Alessa
*spontan melepas
Alessa
Alessa
maaf
Aiden
Aiden
*duduk di kursi meja makan
Alessa
Alessa
ini, cobalah
Aiden
Aiden
*mencicipi
Aiden
Aiden
//DEGGG//
Aiden
Aiden
😠Apa apaan ini! *menggebrak meja
Alessa
Alessa
a-apa ada yang salah?
Aiden
Aiden
Jangan pernah meniru masakan ibuku!😡
Aiden
Aiden
*membanting piring nasi goreng
PRANGG
Alessa
Alessa
😰
Aiden
Aiden
*pergi
Alessa
Alessa
lagi lagi aku membuat kesalahan
Alessa
Alessa
aku tak menyangka ternyata kamu benar benar sudah membenciku
.....
*Musim Panas 2015
end
Terpopuler

Comments

—𝑨𝒓𝒂𝒃𝒆𝒍𝒍𝒂 𝑨𝒈𝒂𝒕𝒉𝒂 <3

—𝑨𝒓𝒂𝒃𝒆𝒍𝒍𝒂 𝑨𝒈𝒂𝒕𝒉𝒂 <3

KALAU BENCI NAPA DINIKAHIN HUAAAAA 😭😭😭

2021-10-15

4

taennie😼💚

taennie😼💚

lanjut thor

2021-09-22

1

sexyHotJennie🖤🌚

sexyHotJennie🖤🌚

up up

2021-09-22

1

lihat semua

Download

Suka karya ini? Unduh App, riwayat baca tak akan hilang
Download

Bonus

Pengguna baru dapat mengunduh App untuk membuka 10 bab secara gratis

Ambil
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!